You are on page 1of 12

1.

BENTUK TUBUH BATUAN BEKU DALAM (INTRUSIF)


a. Pengertian
Batuan Beku
Batuan beku
atau batuan
igneus (dari
Bahasa Latin:
ignis, "api")
adalah jenis
batuan yang
terbentuk dari
magma yang
mendingin dan
mengeras,
dengan atau
tanpa proses
kristalisasi, baik di bawah permukaan sebagai batuan intrusif (plutonik) maupun di atas permukaan
sebagai batuan ekstrusif (vulkanik).
agma ini dapat berasal dari batuan setengah !air ataupun batuan yang sudah ada, baik di mantel
ataupun kerak bumi. "mumnya, proses pelelehan terjadi oleh salah satu dari proses#proses berikut:
kenaikan temperatur, penurunan tekanan, atau perubahan komposisi. Lebih dari $%% tipe batuan beku
telah berhasil dideskripsikan, sebagian besar terbentuk dibawah permukaan kerak bumi.
Berdasarkan genesanya atau tempat terjadinya dari batuan beku, dapat dibedakan menjadi dua yaitu :
a.Batuan ekstrusi
!.Batuan Intrusi
Batuan beku yaitu batuan yang terbentuk sebagai hasil dari kumpulan mineral#mineral silikat hasil
penghabluran magma yang mendingin (&alter ' (uang, )*+,). Berdasarkan teksturnya batuan beku
ini bisa dibedakan lagi menjadi batuan beku plutonik dan vulkanik.
-erbedaan antara keduanya bisa dilihat dari besar mineral penyusun batuannya. Batuan beku plutonik
umumnya terbentuk dari pembekuan magma yang relatif lebih lambat sehingga mineral#mineral
penyusunnya relatif besar. .ontoh batuan beku plutonik ini seperti gabro, diorite, dan granit (yang
sering dijadikan hiasan rumah). /edangkan batuan beku vulkanik umumnya terbentuk dari pembekuan
magma yang sangat !epat (misalnya akibat letusan gunung api) sehingga mineral penyusunnya lebih
ke!il. .ontohnya adalah basalt, andesit (yang sering dijadikan pondasi rumah), dan da!ite.
!. Ma"a# Bentuk tu!u$ !atuan !eku
1. Batuan Ekstrusi
0elompok batuan ini terdiri dari semua material yang dikeluarkan kepermukaan bumi baik didaratan
maupun dilautan. aterial ini mendingin dan membeku dengan !epat ada yang berbentuk padat, !air,
debu, suatu larutan
). 1kstrusi linier,
terjadi jika magma keluar lewat !elah#!elah retakan atau patahan memanjang sehingga membentuk
deretan gunung berapi. isalnya 2unung 3pi Laki di 1slandia, dan deretan gunung api di 4awa
'engah dan 4awa 'imur.
,. 1kstrusi areal,
terjadi apabila letak magma dekat dengan permukaan bumi, sehingga magma keluar meleleh di
beberapa tempat pada suatu areal tertentu. isalnya 5ellow /tone 6ational -ark di 3merika /erikat
yang luasnya men!apai )%.%%% km,.
7. 1kstrusi sentral,
terjadi magma keluar melalui sebuah lubang (saluran magma) dan membentuk gunung#gunung yang
terpisah. isalnya 2unung 0rakatau, 2unung 8esu!ius, dan lain#lain.
%. Batuan Intrusi
9ntrusi merupakan suatu proses yang terjadi akibat suatu adanya aktivitas magma (plutonisme) yang
berada dibawah permukaan bumi yang berusaha keluar namun tidak mun!ul kepermukaan yang di
akibat adanya tekanan dan temperature yang sangat tinggi dari dalam bumi, yaitu dengan !ara
menerobos batuan yang sebelumnnya sudah terbentuk atau ada, sehingga menghasilkan beberapa
bentuk tubuh dari batuan beku.
Batuan ini se!ara genesa terjadi dan terbentuk disuatu tempat yang berada dibawah permukaan bumi
yang membeku dengan lambat, sehingga menghasilkan perbedaan dari komposisi mineral, susunan
kimia, struktur, tekstur yang tidak beraturan, ebrbentuk tabular, bentuk pipas sehingga menhasilkan
tubuh batuan beku dengan jenis yang berbeda# beda.
:imana kontak batuan intrusi dengan batuan yang diintrusi atau daerah batuan, bila sejajar dengan
lapisan batuan maka tubuh intrusi ini disebut konkordan. Bila batuan yang mengintrusi memotong dari
lapisan massa batuan yang diintrusi maka disebut dengan diskordan.
Ma"a#&#a"a# !entuk tu!u$ Batuan Beku intrisi '
1. Bat$()it
%. D*ke
+. Si))
,. Lak()it
-. St("k
Bat$()it
Batholit berasal dari bahasa 5unani (greek); dari kata Bathos (ukuran) dan lithos (batuan) yang artinya
merupakan suatu tempat, rongga atau ruang dengan ukuran besar sebagai tempat sekaligus hasil dari
intrusi batuan beku (plutoni!) yang terbentuk akibat dari pembekuan magma didalam kulit bumi.
Batholit sering juga diartikan sebagai batuan beku yang terbentuk di dalam dapur magma, sebagai
akibat penurunan suhu yang sangat lambat.
Batholit umumnya berbentuk ruang besar yang tidak beraturan dan biasanya memiliki bentuk yang
jelas dipermukaan bumi dengan penampang melintang dari tubuh pluton (intrusi dengan tubuh tidak
beraturan) memperlihatkan yang sangat besar dan kedalaman yang tidak diketahui batasnya. Luas area
batholit baik yang ada didalam kulit bumi maupun suatu /ingkapan batholit yang mun!ul
kepermukaan memiliki luas sampai )%% km,
Batholit biasanya selalu tersusun atas senyawa#senyawa felsik (asam) sampai intermediet (menengah),
itu artinya batholit sebagian besar terdiri dari batuan beku asam sampai batuan beku intermediet,
misalnya granite, diorite, dan <uart= mon=onite.eskipun terlihat tak beraturan, batholit merupakan
suatu ruang yang memiliki komposisi mineral yang komplek.
/ingkapan batholit akan mun!ul kepermukaan setelah banyak mengalami proses pengangkatan (up
lift) dan proses erosi selama jutaan tahun. .ontoh singkapan baholit yang ada di 9ndonesia misalnya
singkpan felsik batholit di kepulauan sumatra, >iau, dan 0alimantan, sedangkan yang terkenal adalah
intrusi granit yang terdapat dipulau karimun (>iau).
?
b. Dike atau
D*ke
:alam ilmu
geologi :yke
adalah suatu
jenis intrusi
batuan beku
berbentuk
lembar yang
mengenai
lapisan tanah
dan memotong
se!ara
bersebrangan
:yke, disebut
juga gang,
merupakan
salah satu
badan intrusi
yang dibandingkan dengan batholit, berdimensi ke!il. Bentuknya tabular, sebagai lembaran yang
kedua sisinya sejajar, memotong struktur (perlapisan) batuan yang diterobosnya. 0adang#kadang
kontak hampir sejajar tapi perbandingan antara panjang dan lebar tidak sebanding. 0enampakan di
lapangan dyke dapat berukuran sangat ke!il dan dapat pula berukuran sangat besar.
?
#planar struktur dri dinding batuan, seperti selimut atau foliasi
#formasi batuan berbentuk masive, seperti intrusi igneous@magmati! dan garam diapirs.
oleh karena itu dike dapat mempengaruhi atau mengganggubatuan sediment atau produk sediment
aslinya.
Si))
/ill atau 9ntrusi datar (lempeng intrusi), yaitu magma menyusup diantara dua lapisan batuan, mendatar
dan pararel dengan lapisan batuan tersebut
/ill, adalah intrusi batuan beku yang konkordan atau sejajar terhadap perlapisan batuan yang
diterobosnya dengan ketebalan dari beberapa mm sampai bebebrapa kilometer. -enyebaran ke arah
lateral sangat luas sedangkan penyebaran ke arah verti!al sangat ke!il. Berbentuk tabular dan sisi#
sisinya sejajar.
?
:alam ilmu geologi, sill merupakan suatu batuan beku plutonik yang berbentuk tabel serta
mengintrusi suatu lapisan batuan sediment yang lebih tua atau mengintrusi lapisan batuan sediment
yang sudah terlebih dahulu terbentuk, alas lahar volkanik atau tuff, atau bahkan sepanjang arah foliasi
di dalam batuan metamorf. 9stilah sill berarti lembar intrusi. aksudnya adalah sill tidak memotong ke
seberang batuan atau lapisan sedimen yang telah ada sebelumnya, akan tetapi berlawanan dengan dike,
dimana intrusi magma memotong ke seberang batuan yang lebih tua.
/ills selalu paralel ke daerah tuff. -ada umumnya intrusi yang dibentuk oleh sill adalah didalam suatu
orientasi horisontal, walaupun proses tektonis dapat menyebabkan perputaran sill ke dalam dekat
orientasi vertikal. sill dapat dika!aukan dengan arus lahar. 3mbang yang dipengaruhi oleh arus lahar
akan menunjukkan peleburan yang parsial dan menyatu.
/alisbury /ebuah batuan !uram di 1dinburgh, /!otlandia, merupakan suatu sill yang se!ara parsial
yang ultramafi! mengarahkan intrusi batuan beku sepanjang es ages.ertain. layered mafi! adalah
berbagai sill yang sering berisi deposit bijih penting. .ontoh -re!ambrian meliputi Bushveld, 9nsi=wa,
dan :yke 5ang mengintrusi kompleks selatan 3frika, :uluth yang mengintrusi kompleks dari 3tasan
:aerah, dan /tillwater kompleks gunung berapi di 3merika /erikat. .ontoh -hanero=oi! pada
umumnya lebih ke!il dan meliputi >Am peridotite yang kompleks /!otland dan /kaergaard yang
berapi#api untuk kompleks timur 2reenland. 9ntrusi batuan beku ini sering berisi konsentrasi emas,
platina, unsur logam pelapis kran, dan unsur#unsur jarang lain.
La"()it$
La!olith, sejenis dengan sill. 5ang membedakan adalah bentuk bagian atasnya, batuan yang
diterobosnya melengkung atau !embung ke atas, membentuk kubah landai. /edangkan, bagian
bawahnya mirip dengan /ill. 3kibat proses#proses geologi, baik oleh gaya endogen, maupun gaya
eksogen, batuan beku dapt tersingka di permukaan.
Lakolit adalah magma yang menyusup di antara lapisan batuan yang menyebabkan lapisan batuan di
atasnya terangkat sehingga menyerupai lensa !embung, sementara permukaan atasnya tetap rata.
Lakolit pada umumnya merupakan suatu variasi khusus dari sill, yang artinya bentuk batuan beku
yang menyerupai sill akan tetapi perbandingan ketebalan jauh lebih besar dibandingkan dengan
lebarnya dan bagian atasnya melengkung, membentuk seperti kubah atau magma yang menerobos di
antara lapisan bumi paling atas. Bentuknya seperti lensa !embung atau kue serabi
/elain lakolit ada juga lapolit yang bentuknya merupakan kebalikan dari lakolit, yang artinya bentuk
batuan beku yang luas, dengan bentuk seperti lensa dimana bagian tengahnya melengkung karena
batuan dibawahnya bersifat lentur.
-ada dasarnya, sebagian besar batuan beku ini memiliki kandungan sili!a lebih besar dari ++B, yang
artinya batuan beku ini adalah batuan asam (felsik), misalnya granit, diorite, synit, tonalit, dan lain#
lain
?
St("k
/to!k, seperti batolit, bentuknya tidak beraturan dan dimensinya lebih ke!il dibandingkan dengan
batholit, tidak lebih dari )% km. /to!k merupakan penyerta suatu tubuh batholit atau bagian atas
batholit
4enjang 8olkanik, adalah pipa gunung api di bawah kawah yang mengalirkan magma ke kepundan.
0emudian setelah batuan yang menutupi di sekitarnya tererosi, maka batuan beku yang bentuknya
kurang lebih silindris dan menonjol dari topografi disekitarnya. Bentuk#bentuk yang sejajar dengan
struktur batuan di sekitarnya disebut konkordan diantaranya adalah sill, lakolit dan lopolit. Lopolit,
bentuknya mirip dengan lakolit hanya saja bagian atas dan bawahnya !ekung ke atas
.Batuan beku dalam selain mempunyai berbagai bentuk tubuh intrusi, juga terdapat jenis batuan
berbeda, berdasarkan pada komposisi mineral pembentuknya. Batuan#batuan beku luar se!ara tekstur
digolongkan ke dalam kelompok batuan beku fanerik.
%.DIFERENSIASI MA.MA
:iferensiasi magma pembagian kelas#kelas magma sesuai dengan komposisi kimiawinya
yang terjadi pada saat magma mulai membeku.
5ang termasuk dalam diferensiasi magma antara lain:
). .rystal fra!tionation
,. 9nward .rystalli=ation
7. Li<uid 9mmis!ibility
1. Fraksinasi Krista)
0omposisi !airan magma dapat berubah sebagai hasil dari 0ristal dan magma tersebut
pada saat 0ristal terbentuk. 0ondisi ini terjadi dalam semua kasus ke!uali pada
komposisi eutetik, kristalisasi mengakibatkan komposisi magma berubah dan jika 0ristal
dipindahkan oleh suatu proses maka akan mun!ul komposisi magma baru yang berbeda
dengan parent magma. :an mineral yang dihasilkan merupakan mineral baru atau
mineral solid solution yang telah mengalami perubahan. 0ristal fra!tion juga dapat
menghasilkan komposisi larutan yang berbeda dari kristalisasi normal yang dilakukan
oleh magma parent.
ekanisme dari fraksinasi kristal
"ntuk menghasilkan fraksinasi 0ristal dibutuhkan suatu mekanisme alami. 5ang dapat
memisahkan 0ristal dari magma atau memisahkan 0ristal tersebut sehingga tidak lagi
bereaksi dengan magma. ekanisme yang terjadi se!ara alami antara lain:
.rystal /etling,umumnya 0ristal yang terbentuk dari suatu magma akan mempunyai
densitas yang berbeda dengan larutannya, antara lain:
a. garvity settling: 0ristal#kristal yang mempunyai densitas lebaih besar dari
larutan akan tenggelam dan membentuk lapisan pada bagian bawah tubuh
magma (teCtur kumulat atau tekdtur berlapis pada batuan beku).
b. .rystal floating: 0ristal#kristal yang mempunyai densitas lebih rendah dari
larutan akan mengambang dan membentuk lapisan pada bagian atas tubuh
magma, 0ristal#kristal tersebut kaya akan unsur silik.
Dilter pressing: suatu mekanisme yang digunakan untuk memisahkan larutan dari
larutan 0ristal. :alam filter settling 0ristal dengan konsentrasi !airan yang tinggi,
!airannya akan dipaksa keluar dari ruang antar 0ristal, hal ini dapat di!ontohkan
ketika kita sedang meremas spons yang berisi air. ekanisme ini sulit untuk
diketahui karena:
a. 'idak seperti spons matriks 0ristal getas dan tidak dapat mengubah bentuk
dengan mudah untuk menekan !airan keluar.
b. :ibutuhkan retakan pada 0ristal untuk memindahkan !airan. Dilter settling
adalah suatu metode umum yang digunakan dalam memnisahkan 0ristal dari
larutan pada proses#proses industri tetapi belum ditemukannya yang terjadi
se!ara alami.
%. In/ar0 "r*sta))i1ati(n
/eperti yang kita ketahui tubuh magma mempunyai temperature yang sangat tinggi
dibandingkan dengan !ountry ro!k yang menyelimutinya. (al akan menyebabkan panas
dari tubuh magma lari ke !ountry ro!k kemudian temperatur tubuh magma akan
menurun. :an penurunan temperatur bejalan bersamaan dengan pembentukan 0ristal,
jadi pada lapisan pertama 0ristal lebih dahulu terbentuk dan mempunyai ukuran yang
relative lebih ke!il dari pada 0ristal yang terbentuk di dalam inti tubuh magma.
+. Li2ui0 i##is"i!i)it*
Li<uid immis!ibility : merupakan per!ampuran larutan magma yang tidak dapat menyatu,
seperti halnya yang terjadi pada saat kita men!ampurkan minyak dan air
:ua point penting dari hal ini :
).larutan dalam kondisi padatan yang sama tetapi tidak dapat ber!ampur satu sama lain.
,.komposisi larutan tersebut harus dalam temperatur yang sama
Assi#i)asi Mag#a
-roses asimilasi magma terjadi bila ada material asing dalam tubuh magma. 3da batuan disekitar
magma, yang masuk dan bereaksi dengan magma induk , adanyan penambahan material asing ini
menjadikan komposisi magma induk berubah. 0omposisi barunya tergantung dari batuan yang
bereaksi dengan magma induk.dari batuan beku yang dihasilkan berbeda.
2ambar : -roses 3ssimilasi magma
7. 0E6/1- '10'E690 L1-162
9ni adalah tulisan saya sekitar )) tahun yang lalu sewaktu kuliah /). /ebenarnya 'ektonik Lempeng
sudah diajarkan sebagai bahan mata pelajaran 2eografi saat /3, tapi karena dulu format
pelajarannya hanya menghafal, jadinya masih merasa nggak menarik. 'api saya kemudian sangat
terkagum saat mengikuti mata kuliah 2eologi :inamis yang diajarkan oleh seorang dosen dengan
gamblang dan akhirnya merangkumnya dalam tulisan berikut ini.
F
Tekt(nik Le#3eng
3nggapan lama pernah ada pada abad#abad yang lampau bahwa bumi adalah sesuatu yang rigid atau
kaku sementara benua#benua berada pada kedudukannya yang tetap tidak berpindah#pindah. /etelah
ditemukannya benua 3merika dan dilakukan pemetaan pantai di 3merika dan 1ropa ternyata terdapat
kesesuaian morfologi dari pantai#pantai yang dipisahkan oleh /amudera 3tlantik (2ambar )). (al ini
menjadi titik tolak dari konsep#konsep yang menerangkan bahwa benua#benua tidak tetap akan tetapi
selalu bergerak. 0onsep#konsep ini dibagi menjadi tiga menurut perkembangannya (van 0revelen,
)**7):
2ambar ).
). 0onsep yang menerangkan
bahwa terpisahnya benua
disebabkan oleh peristiwa
yang katastrofik dalam
sejarah bumi. 0onsep ini
dikemukakan oleh Ewen dan
/nider pada tahun )GH$.
,. 0onsep apungan benua
atau !ontinental drift yang
mengemukakan bahwa
benua#benua bergerak se!ara lambat melalui dasar samudera, dikemukakan oleh 3lfred &egener
()*),). 3kan tetapi teori ini tidak bisa menerangkan adanya dua sabuk gunung api di bumi.
7. 0onsep paling mutakhir yang dianut oleh para ilmuwan sekarang yaitu 'eori 'ektonik Lempeng.
'eori ini lahir pada tahun )*+%I. 'ektonik Lempeng ini dipi!u oleh adanya -emekaran 'engah
/amudera (/ea Dloor /preading) dan bermula di -ematang 'engah /amudera (id E!eani! >idge :
E>) yang diajukan oleh (ess ()*+,).
-ada awalnya ada dua benua besar di bumi ini yaitu Laurasia dan 2ondwana kemudian kedua benua
ini bersatu sehingga hanya ada satu benua besar (super!ontinent) yang disebut -angaea dan satu
samudera luas atau yang disebut -anthalassa (,$% jt th yll) (2ambar ,). :ari super!ontinent ini
kemudian terpe!ah lagi menjadi 2ondwana dan Laurasia ()H% jt th yll) dan akhirnya terbagi#bagi
menjadi lima benua seperti yang dikenal dan ditempati oleh manusia sekarang.
2ambar ,.
'erpe!ah#pe!ahnya benua ini
menghasilkan dua sabuk
gunung api yaitu /irkum
-asifik dan /irkum
editeranean yang keduanya
melewati 9ndonesia.
ekanisme penyebab
terpe!ahnya benua ini bisa
diterangkan oleh 'eori
'ektonik Lempeng sebagai
berikut :
). -enyebab dari pergerakan benua#benua dimulai oleh adanya arus konveksi (!onve!tion !urrent) dari
mantle (lapisan di bawah kulit bumi yang berupa lelehan) (2ambar 7). 3rah arus ini tidak teratur, bisa
dibayangkan seperti pergerakan udara@awan atau pergerakan dari air yang direbus (2ambar J).
'erjadinya arus konveksi terutama disebabkan oleh aktivitas radioaktif yang menimbulkan panas.
2ambar 7.
2ambar J.
,. :alam kondisi tertentu dua arah arus yang saling bertemu bisa menghasilkan arus interferensi yang
arahnya ke atas. 3rus interferensi ini akan menembus kulit bumi yang berada di atasnya. agma yang
menembus ke atas karena adanya arus konveksi ini akan membentuk gugusan pegunungan yang
sangat panjang dan ber!abang#!abang di bawah permukaan laut yang dapat diikuti sepanjang
samudera#samudera yang saling berhubungan di muka bumi. Lajur pegunungan yang berbentuk linear
ini disebut dengan E> (id E!eani! >idge atau -ematang 'engah /amudera) dan merupakan
tempat keluarnya material dari mantle ke dasar samudera (2ambar H). E> mempunyai ketinggian
melebihi 7%%% m dari dasar laut dan lebarnya lebih dari ,%%% km, atau melebihi ukuran -egunungan
3lpen dan (imalaya yang letaknya di daerah benua. E> 3tlantik (misalnya) membentang dengan
arah utara#selatan dari lautan 3rktik melalui poros tengah samudera 3tlantik ke sebelah barat Benua
3frika dan melingkari benua itu di selatannya menerus ke arah timur ke /amudera (india lalu di
selatan Benua 3ustralia dan sampai di /amudera -asifik. 4adi keberadaan E> mengelilingi seluruh
dunia (2ambar +).
2ambar H.
2ambar +.
7. 0erak
(kulit)
samudera
yang baru,
terbentuk di
pematang#
pematang ini
karena aliran
material dari
mantle.
Batuan dasar
samudera
yang baru
terbentuk itu
lalu menyebar
ke arah kedua
sisi dari E>
karena
desakan dari
magma mantle
yang terus#
menerus dan juga KhanyutL oleh arus mantle. Lambat laun kerak samudera yang terbentuk di pematang
itu akan bergerak terus
menjauh dari daerah poros
pematang dan KmengarungiL
samudera. 2ejala ini disebut
dengan -emekaran Lantai
/amudera (/ea Dloor
/preading) (2ambar $).
2ambar $.
J. 0eberadaan busur
kepulauan dan juga busur
gunung api serta palung
/amudera yang memanjang
di tepi#tepi benua merupakan
fenomena yang dapat
dijelaskan oleh 'eori
'ektonik Lempeng yaitu
dengan adanya proses
penunjaman (subduksi)
(2ambar G). Eleh karena peristiwa /ea Dloor /preading maka kerak samudera akan bertemu dengan
kerak benua sehingga kerak samudera yang mempunyai densitas lebih besar akan menunjam ke arah
bawah kerak benua. :engan adanya =ona penunjaman ini maka akan terbentuk palung pada sepanjang
tepi paparan, dan juga akan terbentuk kepulauan sepanjang paparan benua oleh karena proses
pengangkatan. 0erak samudera yang menunjam ke bawah ini akan kembali ke mantle dan sebagian
mengalami miCing dengan kerak benua membentuk larutan silikat pijar atau magma. (-roses miCing
terjadi pada kerak benua sampai 7% km di bawah permukaan bumi). 0arena sea floor spreading terus
berlangsung maka jumlah magma hasil miCing yang terbentuk akan semakin besar sehingga akan
menerobos batuan#batuan di atasnya sampai akhirnya mun!ul ke permukaan bumi membentuk deretan
gunung api.
2ambar G.
0ondisi 2eologi
:inamis 9ndonesia
0epulauan 9ndonesia
terbentuk karena proses
pengangkatan sebagai
akibat dari penunjaman
(subduksi). Lempeng
(kerak) yang saling
berinteraksi adalah
0erak /amudera -asifik
dan (india yang bergerak sekitar ,#H !m per tahun terhadap 0erak Benua 1urasia dan Dilipina
(2ambar *). 4adi 9ndonesia merupakan tempat pertemuan J lempeng besar sehingga 9ndonesia
merupakan daerah yang memiliki aktivitas kegempaan yang tertinggi di dunia. 'erdapat dua sabuk
gunung api yang melewati 9ndonesia yaitu /irkum editeranean sebagai akibat penunjaman 0erak
/amudera (india ke dalam 0erak Benua 1urasia, dan /irkum -asifik sebagai akibat penunjaman
0erak /amudera -asifik ke dalam 0erak Benua 1urasia@Dilipina (2ambar +).
:ari uraian di atas dapat ditarik kesimpulan bahwa gunung api selalu bergerak (dalam skala waktu
geologi) mengikuti pergerakan benua#benua karena adanya dinamisme mantle bumi (arus konveksi).
# M:an kamu lihat gunung#gunung itu, kamu sangka dia tetap di tempatnya, padahal ia berjalan
sebagai jalannya awan. (Begitulah) perbuatan 3llah yang membuat dengan kokoh tiap#tiap sesuatu;
sesungguhnya 3llah aha engetahui apa yang kamu kerjakan.N (O/. ,$:GG)
,.SE4ARAH PAN.EA
-angaea atau -angea (pan berarti keseluruhan, seluruh dan gaia berarti Bumi dalam Bahasa 5unani
0uno) adalah /uperbenua yang sangat besar pada =aman -aleo=oikum dan eso=oikum sekitar ,H%
juta tahun yang lalu, sebelum akhirnya terbelah atau terpe!ah menjadi beberapa potong benua atau
lempeng lalu menyebar ke seluruh permukaan bumi....
para ilmuwan berteori bahwa dataran tersebut terpe!ah menjadi bagian ke!il sebelum terjadi
penyatuan kembali membentuk benua raksasa baru yang disebut >odinia. Benua ini kemudian disebut
-angea.
pendapat tersebut mun!ul dari para ahli geologi berdasar pada penemuan bebatuan dari 9ndia, 3frika
'imur dan /audi 3rabia. -enemuan itu dikumpulkan berkat kerjasama antara ilmuwan 3merika
/erikat (3/) dengan 9ndia mengenai evolusi di 9ndia bagian selatan.
baru kira#kira satu miliar tahun silam, penggalan daratan tersebut kembali menyatu untuk membentuk
super benua baru yang disebut >odinia. -eristiwa ini berlangsung sekitar $%% juta tahun lalu sebelum
kembali terpe!ah menjadi beberapa daratan.
0elompok ilmuwan tersebut berpikir bahwa bongkahan benua telah berpindah#pindah hingga sekitar
,H% juta tahun lampau. ....
pendapat baru ilmuwan ini nyaris mematahkan teori pembentukan benua bumi yang ada sebelumnya.
-ada tahun )*),, ahli meteorologi asal 4erman, 3lfred &egener mengajukan teori perpindahan benua.
:alam teori ini, ia menjelaskan pergerakan daratan di permukaan bumi. 3walnya, teori ini dikritik
banyak orang. 6amun kemudian justru teori ini yang diserap ke dalam model terbaru dinamika benua,
dikenal sebagai piringan tektonis.....
daratan pangea sendiri berpusat pada benua afrika, maka dari itulah afrika dulu mempunyai semua
ma!am relief muka bumi, dan karena beberapa kejadian afrika akhirnya menjadi gersang sekarang.......

You might also like