You are on page 1of 6

DIETARY RECALL

RESPONDEN
Nama : Gita Larasastri Tarigan
Usia : 22 tahun
Jenis kelamin : Perempuan
Berat badan : 57 kg
Tinggi badan : 159 cm
Pekerjaan : Co-Ass

STATUS GIZI
BB Normal = TB 100
= 159 100 = 59 kg

BB Ideal = BB normal (10% x BB normal)
= 59 (10% x 59)
= 59 5,9
= 53,1 kg

BMI = BB / TB
2
= 57 / (1,59)
2

= 22,55 Gizi normal

BMR/hari = BB x BMR/24jam/kg BB
= 57 x 23,25
= 1325, 25 kkal

BMR/jam = 1325,25 / 24
= 55,22 kkal

Resting Energy (Harris-Benedict) = 655 + (9,6 x BB) + (1,8 x TB) (4,7 x U)
= 655 + (9,6 x 57) + (1,8 x 159) (4,7 x 22)
= 655 + 547,2 + 286,2 103,4
= 1385 kkal
Hari Kamis, 11 Juli 2013
ENERGY EXPENDITURE
Aktivitas Lama (jam) Perhitungan Total (kkal)
Tidur 7 7 x 1 x 55,22 386, 54
Kampus 7 7 x 1,7 x 55,22 657, 12
Belajar 2 2 x 2,2 x 55,22 242, 97
Duduk 3 3 x 1,4 x 55,22 231,92
Baseline activity (makan, mandi) 1, 75 1,75 x 1,4 x 55,22 135,29
Berdiri 1 1 x 1,5 x 55,22 82,83
Berjalan dengan kecepatan
normal
1 1 x 3,4 x 55,22 187,75
Membersihkan kamar kost 0, 25 0,25 x 1,7 x 55,22 23,47
Lain-lain 1 1 x 1,4 x 55,22 77,31
Total 24 2025, 19

Kebutuhan/jam = 2025,19 / 24 = 84, 38 kkal

Aktivitas = 84, 38 / 55.22 = 1, 53 aktivitas ringan

Kebutuhan protein = 1 g / kgBB / hari
= 57 g / hari
P / E ratio = [(57 x 4) / 2025, 19] x 100% = 11, 26 %
Kebutuhan lemak = 25%
= 25% x 2025, 19 = 506, 3 kkal = 56, 26 g
Kebutuhan karbohidrat = 100 (25 + 11, 26) = 63, 74 %
= 63, 74% x 2025, 19
= 1290, 86 kkal = 322, 72 g

MENU MAKANAN (Kamis, 11 Juli 2013)

Makan pagi : -
Makan siang : nasi + ayam penyet
Jenis Jumlah (g) Energi (kkal) KH (g) Protein (g) Lemak (g)
Nasi putih 100 349 78,9 6,8 0,7
Ayam 40 38 0 7,3 1
Minyak palem 10 90 0 0 10
Total 477 78,9 14,1 10,7

Selingan sore : 4 potong biskuit
Jenis Jumlah (g) Energi (kkal) KH (g) Protein (g) Lemak (g)
Biskuit 40 183,2 27,5 4,1 6,3
Total 183,2 27,5 4,1 6,3

Makan malam : kolak pisang + tahu goreng
Jenis Jumlah (g) Energi (kkal) KH (g) Protein (g) Lemak (g)
Pisang 150 147 34,2 1,8 0,3
Tahu 110 86,9 1,8 8,6 5,1
Santan 40 92 2,2 0,8 9,5
Minyak palem 10 90 0 0 10
Gula pasir 2 7,5 1,9 0 0
Gula merah 8 25,3 6,1 0,2 0
Total 448,7 46,2 11,4 24,9

Selisih kalori yang dibutuhkan dengan kalori yang didapatkan dari makanan
Yang dibutuhkan Yang didapat Selisih
Energi 2025,2 kkal 1108,9 kkal -916,3 kkal
Karbohidrat 322,7 g 152,6 g -170,1 g
Protein 57 g 29,6 g -27,4 g
Lemak 56,3 g 41,9 g -14,4 g
Hari Jumat, 12 Juli 2013
ENERGY EXPENDITURE
Aktivitas Lama (jam) Perhitungan Total (kkal)
Tidur 6 6 x 1 x 55,22 331,32
Kampus 7 7 x 1,7 x 55,22 657, 12
Belajar 3 3 x 2,2 x 55,22 364,45
Duduk 4 4 x 1,4 x 55,22 309,23
Baseline activity (makan, mandi) 1,5 1,5 x 1,4 x 55,22 115,96
Berdiri 1 1 x 1,5 x 55,22 82,83
Berjalan dengan kecepatan
normal
1 1 x 3,4 x 55,22 187,75
Lain-lain 0,5 0,5 x 1,4 x 55,22 38,65
Total 24 2087, 31

Kebutuhan/jam = 2087,31 / 24 = 86,97 kkal

Aktivitas = 86,97 / 55.22 = 1, 57 aktivitas ringan

Kebutuhan protein = 1 g / kgBB / hari
= 57 g / hari
P / E ratio = [(57 x 4) / 2087,31] x 100% = 10, 92 %
Kebutuhan lemak = 25%
= 25% x 2087,31 = 521,83 kkal = 57,98 g
Kebutuhan karbohidrat = 100 (25 + 10,92) = 64, 08 %
= 64, 08% x 2087,31
= 1337,55 kkal = 334,39 g


MENU MAKANAN (Jumat, 11 Juli 2013)

Makan pagi : 3 lembar roti tawar + selai
Jenis Jumlah (g) Energi (kkal) KH (g) Protein (g) Lemak (g)
Roti tawar putih 105 255,2 52,5 8,4 1,3
Selai 30 79,5 19,4 0,5 0,6
Total 334,7 71,9 8,9 1,9

Makan siang : nasi + soto daging sapi bersantan + acar
Jenis Jumlah (g) Energi (kkal) KH (g) Protein (g) Lemak (g)
Nasi putih 100 349 78,9 6,8 0,7
Daging sapi
(sedang)
40 80,4 0 7,5 5,6
Santan 40 92 2,2 0,8 9,5
Minyak palem 10 90 0 0 10
Wortel 20 9,2 1,9 0,2 0,1
Total 620,6 83 15,3 25,9

Selingan sore : 1 buah teh kotak (300 ml)
Jenis Jumlah (g) Energi (kkal) KH (g) Protein (g) Lemak (g)
Teh kotak 60 105 25.5 0 0
Total 105 25,5 0 0

Makan malam : mie goreng + kerupuk udang
Jenis Jumlah (g) Energi (kkal) KH (g) Protein (g) Lemak (g)
Mie basah 100 88 14 0,6 3,3
Telur ayam 500 79 0,4 6,4 5,8
Ayam 10 9,5 0 1,8 0,3
Minyak palem 10 90 0 0 10
Kerupuk udang 20 69,4 13,6 3,4 0,1
Total 335,9 28 12,2 19,5

Selisih kalori yang dibutuhkan dengan kalori yang didapatkan dari makanan
Yang dibutuhkan Yang didapat Selisih
Energi 2087,3 kkal 1396,2 kkal -691,1 kkal
Karbohidrat 334,4 g 208,4 g -126 g
Protein 57 g 36,4 g -20,6 g
Lemak 57,9 g 47,3 g -10,6 g

KESIMPULAN:
1. Intake dan kebutuhan responden pada hari pertama (Kamis, 11 Juli) dan hari kedua
(Jumat, 12 Juli) tidak sesuai. Intake jauh lebih sedikit daripada kebutuhan untuk
melakukan aktivitas, baik dilihat dari energi, jumlah karbohidrat, protein maupun
lemak.
2. Pada hari kedua, didapatkan intake (baik dari jumlah energi, karbohidrat, protein,
dan lemak) lebih baik, tetapi tetap masih kurang dari kebutuhan aktivitas hari
tersebut.
3. Pola makan responden kurang baik, karena tidak teratur (melewatkan makan pagi
pada hari pertama).

SARAN:
1. Responden tidak melewatkan makan pagi.
2. Responden menambah asupan makanan supaya tidak lemas melakukan aktivitas
sehari-hari.
3. Responden disarankan menambah jenis makanannya, seperti menambah jumlah
sayur, dan supaya menu tersebut seimbang di setiap makan.
4. Responden disarankan menambah menu selingan menjadi minimal 2 kali sehari.
Selingan tersebut dapat berupa buah-buahan atau kue-kue berkalori tinggi.

You might also like