You are on page 1of 6

F.

OBAT ANTILIPEMIK
Obat antilipemik digunakan untuk pengobatan aterosklerosis, penyakit karena terjadi
endapan lipid pada dinding arteri yang dapat menyebabkan jantung coroner. Faktor yang
menyebabkan terjadinya aterosklerosis antara lain merokok, hipertensi, DM, kegemukan,
alcohol, keturunan, dan hiperlipidemia. (Siswandono, 2!" #$%&
'ada re(erensi aterosklerosis dapat dide(inisikan sebagai perubahan kemunduran dalam
intema arteri sedang dan lebar. )emunduran termasuk penimbunan lipid, karbohidrat komplaeks,
darah dan produk darah dan disertai oleh pembentukan jaringan berserabut dan pengendapan
kalsium pada intema saluran darah. *ndapah tersebut dapat menurunkan lumen arteri,
menurunkan elastisitas, dan mungkin menciptakan pusat untuk trombi dan akibatnya kemacetan
saluran darah. (Fatah, +hmad Musto(a ,2" ,%&
Sebagian besar aterosklerosis disebabkan oleh hiperlipoproteinemia.
-iperlipoproteinemia disebabkan oleh kelebihan lipoprotein. Sedangkan jenis lipoprotein ada
lima "
.. /hylomicrons
2. 0ipoprotein densitas sangat rendah (10D0&
#. 0ipoprotein densitas sedang (2D0&
$. 0ipoprotein densitas rendah (0D0&
,. 0ipoprotein densitas tinggi (-D0&
(Siswandono, 2!" #$% &
-iperlipoproteinnemia adalah penyakit yang disebaban oleh adanya kekacauan lipid yang
berkaitan dengan metabolisme lipoprotein. -iperlipoproteinemia dibagi menjadi lima tipe "
3ipe 2 " terjadi penurunan akti4itas lipase lipoprotein5 tidak ada obat yang secara
e(ekti( dapat menyembuhkan hiperlippproteinemia secara e(ekti(, hanya sajaa
dapat ditangani dengan mengurangi atau menurukan pengambilan lemak
makanan.
3ipe 22 " dibedakan menjadi dua tipe lagi
.& 3ipe 22a " disebabkan oleh ketidak normalan metabolisme 0D0, 0D0 (67
lipoprotein meningkat&
2& 3ipe 22b " 10D0 meningkat
-iperlipoproteinemia tipe 22 ini biasanya terjadi pada masa pertumbuhan. Dapat
disembuhkan dengan pembatasan diet kolesterol dan pengambilan lemak jeuh yang rendah.
3ipe 222 " pita 0D0 melebar , dapat disembuhkan dengan diet dan terapi obat
3ipe 21 " aras 10D0 naik, karena trigelserida plasma naik, penyembuhan dapat
dengan diet dan terapi obat
3ipe 1 " aras silomikron dan 10D0 tinggi karena trigelserida plasma tinggi,
penyambuhan dengan terapi obat. ((Fatah, +hmad Musto(a ,2" ,%.&
Senyawa antilipidemia 8penurun lipid9 yang digunakan dalam terapi, sangat berbeda
strukturnya. +sam ariloksialkanant , yang dapat dianggap sebagai asam (enoksiasetat
terdistribusi merupakan golongan terbesar. Di samping itu penting asam nikotianat, hormon
tiroid dengan konfigurasi-D maupun senyawa penukar anion dan 67 sitosterol, suatu (itosterol.
(:alter, )lause, dan Man(red, .;;" $.!&
Dasar untuk setiap terapi antilipidemia yaitu tindakan diet (mengurangi bobot tubuh,
mengurangi pemasokan kolesterol dan asam lemak jenuh& dan jika perlu, penanganan penyakit
dasar. <ila prosedur ini tidak memadai, perlu dipertimbangkan penggunaan9penurun lemak9.
Dari segi (armakoterapi, senyawa antilipidemia dapat dibagi menjadi tiga golongan.
o )lo(ibrat dan senyawa turunannya serta asam nikotinat dan turunannya,
menurunkan kadar trigelserida maupun kolesterol melalui sergapan pada proses
metabolisme. 3itik berat kerja klo(ibrat terletak pada pengurangan trigelserida.
o -urmon tiroid dengan konfigurasi-D menurunkan kadar kolesterol melalui
peningkatan penguraiannya (oksidasi menjadi asam empedu& dan peningkatan
ekskresi.
o )olestiramin dan 67 sitosterol menurunkan kadar kolesterol melaui pengaruhnya
pada proses absorbsi dalam saluran cerna. ( :alter, )laus Mayer, Man(red
-aake, .;;" $2&
.& Klofibrat, memiliki nama 2='+/ etil727(p7kloro(enoksi&727metil7propionat. Dipilih
untuk pengobatan hiperlipoproteinemia tipe 222, tipe 22b, dan tipe 21. )or(ibrat mempengaruhi
produksi lipoprotein. Menyebabkan penurunan 10D0 karena menghambat sintesisnya dan
menaikkan klirens lipoprotein ini. Menurunkan aras trigelserida serum yang dalam serum lebih
banyak daripada kolesterol dan menurunkan asam lemak bebas dan (oso(olipid. 'enurunan
kolesterol mungkin merupakan hasil dari dua mekanisme. )lor(ibrat menghambat penggunaan
asetat ke dalam sistesis kolsterol dalam hati dengan menghambat reduksi microsomal #7hidroksi7
#metilglutaroil7/o+ (-M>/o+& dikatalis oleh reduktase -M>7/o+. )lo(ibrat mungkin
menurunkan lipid plasma yang rupanya gangguan lain dari biosintesis kolesterol. *(ek samping
klor(ibrat antara lain mual, gangguan gastrointestinal. Dosis la?im dewasa .,,72 g, sehari dalam
dosis terbagi 2 sampai $. 3ersedia dalam bentuk sediaan kapsul klo(ibrat.
2& Kopolimer
a. Resin Kolesteramin, memiliki akti(itas terhadap garam empedu dalam usus,
menyebabkan kenaikan ekskresi (okal. Dalam proses ion klorid ditukarkan dengan anion
garam empedu. 2ni membuat resin berguna dalam membersihkan sebagian hasil gangguan
billier, suatu keadaan yang menyebabkan kenaikan aras garam empedu serum. @esin
koletiramin juga berguna untuk menurunkan lipid plasma. Dengan mengurangi jumlah
asam empedu yang diabsorpsi menghasilkan kenaikan katabolisme kolesterol menjadi
asam empedu dalam hati. Meskipun biosintesi koleterol naik, terlihat bahwa laju
katabolisme diperbesar , hasil bersih menurunkan aras kolesterol oleh pengaruh klirens
0D0. )olesteramin adalah obat pilihan untuk hiperlipoproteinemia tipe 22a. Dosis la?im
$g, tiga kali sehari. Aarak dosisi la?im .7.%g sehari.
b. Kolestipol hidrolorid, kopolimer granuler tetraetilen pentamin dengan epiklorohidrin,
bobot molekul tinggi, tidak larut. <er(ungsi sebagia penukar ion ?at skuesterin7 resin
yang mirip dengan kolesteramin. )olestipol menurunkan aras kolesterol tanpa
mempengaruhi trigelserida dan terlihat terutama e(ekti( dalm pengobatan
hiperlipoproteinemia tipe22. Dosis la?im B,, g. 2 sampai $ kali sehari. Aarak dosis la?im
.,7#g, sehari.
#& Asam niotinat, nikotilalkohol, dan beberapa ester asam nikotinat mampu menurunkan
kadar lipida darah. )erjanya terjadi dengan menginhibisi bisintesis kolesterol di hati dan
menghambat pembebasan asam lemak dari jaringan lemak, e(ek samping yang terjadi yaitu
naiknya sirkulasi pda seluruh tubuh. +sam nikotinat memiliki beberapa turunan, daintaranya
adalah niasin. <ekerja menurunkan sintesis 10D0 dan berakibat pada produk 2D0 dan 0D0
plasma menurun sehingga kolesterol menurun. Dipilih untuk pengobatan hiperlipoproteinemia
tipe 22.
$& !olon"an lain#lain
$# sitosterol adalah sterol tanaman yang strukturnya identik dengan kolesterol kecuali
untuk substitusi gugus etil pada /72$ dari rantai samping. Meskipun e(ek hipolidemik tidak
diketahui dengan jelas, diduga bahwa obat menghambat absorpsi kolesterol dieter dari saluran
cerna. Sitosterol sukar diabsopsi dari lapisan mikosa dan terlihat bersaing dengan kolesterol
untuk tempat absorpsi dalam usus.
Natri%m destrotirrosin, memiliki nama 2='+/ natrium 7($7hidroksi7#,,7
diiodo(enil&7 #,,7diiodo7D7tirosin garam mononatrium hidrat, natrium D7#,#C,,,,C7tetraidotrionin.
Mekanisme aksi D7tiroksin terlihat menstimulasi katabolisme oksidati( kolesterol dalam hati.
'roduk katabolik adalah asam empedu yang terkonjugatkan dengan glisin atau taurin dan
diekskresikan melalui jalur bilier ke dalam tinja. <iosisntesis kolesterol tidak dihambat oleh obat
dan metabolit abnormal kolesterol tidak tertimbun dalam darah. 3erdapat juga penurunan pada
aras trigelserid serum, tetapi ini mungkin disebabkan e(ek istimewa kenaikan katabolisme 0D0.
)arena gambaran D-tiroksin ini dipilih dalam pengobatan hiperlipoproteinemia tipe 22.
'enggunaan D7tiroksin harus diperhatikan jika bersamaan dengan antikoagulan. Dosisi la?im7
awal, .72 mg, sehari pemeliharaan $7! mg, sehari. Aarak dosis la?im7 .7! mg. sehari. 3ersedia
dalam bentuk sediaan tablet Datrium Dekstrotiroksin.
Prob%ol, memiliki nama 2='+/ $,$C7((.7metietil7enden&bis(., .7dimetiletil&(enol.
<ekerja menurunkan aras kolesterol hati dan serum dengan suatu mekanisme yang belum
terungkap. Meskipun demikian, tidak menghambat sintesis kolesterol tahap terakhir seperti oleh
tripanolol. *(ekti( menurunkan aras 0D0 dan digunakan dalam hiperlipoproteinemia yang khas
naiknya aras 0D0. Dosis la?im ,mg, dua kali sehari. Dosis la?im anak, keamanan dan
kemanjuran untukanak belum manat.
&ap%s'
Schunack :alter, )laus Mayer, Man(red -aake. .;;. Senyawa Obat <uku 'elajaran
)imia Farmasi *disi )edua. Eogyakarta" =ni4ersitas >ajah Mada 'ress
Sieg(ried *bel. .;;2. Obat Sintetik <uku +jar dan <uku 'egangan. Eogyakarta"
=ni4ersitas >ajah Mada 'ress
Siswandono dan <ambang Soekardjo. 2!. )imia Medisinal. Surabaya" 'usat
'enerbitan dan 'ercetakan =nair (+='&

You might also like