You are on page 1of 22

MATEMATIKA IPA

1. Nilai dari
1 1 1
log . log . log
k m n
m n k
adalah
(A) 4 (D) 8
(B) 1 (E) 1
(C) 8

2. Jika a dan b adalah akar-akar persamaan
( ) ( )
2 2
log 1 log 2
4 3 1
+
=
x
maka a b + =
(A) 5 (D) 2
(B) 5 7 + (E) 0
(C) 2

3. Jika ( )
2
2
3 5
+
=
+ +
x
f x
x
maka
( )
2
lim

=
x
f x
(A) 0 (D)
3
2

(B)
1
2
(E) 4
(C)
3
2


4. A, B, dan C adalah sudut-sudut segitiga
ABC. Jika
0
60 = A B dan sin 3 = C
maka cos .sin = A B
(A) 3 (D)
1
3
4

(B)
1
3
4
(E) 3
(C)
1
6


5. Jika proyeksi vektor 3 4 = + u i j ke vektor
6 8 = + v i j adalah vektor w maka w
adalah



(A)
7
5
(D) 1
(B) 5 (E) 3
(C)
7
5


6. Matriks transformasi yang mewakili
pencerminan terhadap sumbu x dilanjutkan
dengan rotasi
0
30 berlawanan arah jarum
jam dengan pusat O adalah
(A)
1 1
3
2 2
1 1
3
2 2
| |
|
|
|
|
\ .

(B)
1 1
3
2 2
1 1
3
2 2
| |

|
|
|

|
\ .

(C)
1 1
3
2 2
1 1
3
2 2
| |
|
|
|

|
\ .

(D)
1 1
3
2 2
1 1
3
2 2
| |

|
|
|

|
\ .

(E)
1 1
3
2 2
1 1
3
2 2
| |
|
|
|

|
\ .


7. Jumlah kuadrat akar-akar persamaan
2
4 2 0 + + = x x n sama dengan jumlah
pangkat tiga akar-akar persamaan
2
0 = x x n . Maka nilai n =
(A) 15 (D) 10
(B) 6 (E) 12
(C) 8


SIMULASI
KEMAMPUAN IPA


8. Diketahui f(x) suku banyak derajat tiga,
dengan koefisien
3
x adalah 1, yang habis
dibagi ( ) ( ) 4 dan 2 + x x . Jika ( ) 5 21 = f ,
maka ( ) 2 f =
(A) 8 (D) 0
(B) 7 (E) 7
(C) 5

9. Jika
3 9
1
3
log log
=
+ p q
, maka
3
3
2
= p q
(A) 3 (D) 3
(B) 3 (E) 4
(C)
1
2


10. Suku banyak berderajat tiga
3 2
( ) = + P x x x mx n dibagi dengan
2
2 3 x x mempunyai sisa 2x 3, maka
nilai n =...
(A) 12 (D) 16
(B) 16 (E) 12
(C) 10

11. Suatu hiperbola mempunyai titik fokus
adalah 20 satuan dan jarak kedua titik
puncak adalah 16 satuan. Hiperbola
tersebut mempunyai persamaan
(A)
2
1
9 16
x y
=
(B)
2 2
1
36 64
+ =
x y

(C)
2 2
1
16 9
x y
=
(D)
2 2
1
9 16
+ =
x y

(E)
2 2
1
16 25
x y
+ =

12. Jumlah tiga buah bilangan adalah 72.
Diketahui bilangan ke-2 sama dengan 3 kali
bilangan ke-1. Agar hasil kali ketiga
bilangan maksimum, maka selisih bilangan
ke-1 dan ke-3 adalah...
(A) 95 (D) 8
(B) 55 (E) 5
(C) 35

13. Jika dalam suatu deret berlaku
2 2 2 2 3
log log log ... 2 + + + = x x x , maka
nilai x adalah...
(A)
1
3
(D)
2
9

(B)
2
3
2

(E)
1
9

(C)
2
3
2

14. Suku ke-n suatu deret geometri adalah
n
U .
Jika diketahui
4
2
1
9
=
U
U
, dan
3 5
. 1 = U U ,
maka nilai
6
= U
(A)
1
9
(D)
3
9

(B)
3
27
(E)
1
3

(C)
1
9


15. Fungsi ( )
3 2
6 18 4 = + + f x x kx x turun
dalam selang 3 2 < < x jika k =
(A) 1 (D) 2
(B)
1
4
(E) 3
(C)
1
4




















FISIKA

16. Seorang pengamat di laboratorium
mengamati benda yang bergerak harmonik
sederhana. Ia mencatat bahwa frekuensi
geraknya adalah 20 Hz. Pengamat lain di
dalam pesawat yang bergerak dengan
kelajuan tetap relatif terhadap laboratorium
mencatat bahwa frekuensi gerak benda
adalah 12 Hz. Kelajuan pesawat adalah.
(A) 1,810
8
m/s (D) 2,410
8
m/s
(B) 2,010
8
m/s (E) 2,610
8
m/s
(C) 2,210
8
m/s

17. Sebuah tabung kaca yang kapasitasnya 1
liter berisi air penuh pada suhu 20
o
C. Jika
suhu keduanya dinaikkan menjadi 95
o
C,
berapakah banyaknya air yang tumpah?
(diketahui koefisien muai panjang kaca
2710
-6
/
o
C dan koefisien muai volume air
52510
-6
/
o
C)
(A) 27,4 cm
3
(D) 51,1 cm
3

(B) 37,4 cm
3
(E) nol
(C) 41,1 cm
3


18. Foton dapat diserap atau dipancarkan dari
atom hidrogen jika elektron pada atom
hidrogen tersebut bertransisi dari suatu
keadaan lain yang dinyatakan dalam
bilangan kuantum n
1
ke keadaan kuantum
lain yang dinyatakan dalam bilangan
kuantum n
2
. Di antara daftar di bawah ini
transisi dalam atom hidrogen yang
memancarkan foton dengan energi yang
paling rendah adalah
(A) dari n
1
= 1 ke n
2
= 2
(B) dari n
1
= 2 ke n
2
= 1
(C) dari n
1
= 2 ke n
2
= 5
(D) dari n
1
= 5 ke n
2
= 2
(E) dari n
1
= 1 ke n
2
= 5

19. Empat buah muatan, masing-masing 10
C, 20 C, 30 C, dan 40 C,
ditempatkan pada titik sudut sebuah empat
persegi panjang dengan sisi 60 cm dan 80
cm. Potensial listrik pada titik tengah empat
persegi panjang tersebut adalah
(A) 180 kV (D) 1440 kV
(B) 360 kV (E) nol
(C) 720 kV

20. Seberkas cahaya dengan panjang
gelombang 6200

ditembakkan menuju
sebuah atom. Ternyata cahaya tersebut
diserap sehingga elektronnya tereksitasi
dari keadaan dasarnya. Energi yang
dipancarkan atom jika elektronnya kembali
ke keadaan dasarnya adalah
(A) 1,0 eV (D) 2,5 eV
(B) 1,5 eV (E) 3,0 eV
(C) 2,0 eV

21. Sebuah benda yang massanya 0,300 kg
bergerak harmonik sederhana pada sebuah
ujung pegas yang memiliki konstanta pegas
400 N/m. Ketika benda berada 0,01 m dari
posisi setimbangnya, kelajuan benda
menjadi 0,2 m/s. Energi total benda ketika
posisinya 0,005 m dari posisi setimbangnya
adalah
(A) 0,003 J (D) 0,053 J
(B) 0,026 J (E) 0,073 J
(C) 0,030 J

22. Sebuah pipa organa memiliki resonansi
berturut-turut pada frekuensi 136 Hz, 408
Hz, 680 Hz, .... Pipa organa tersebut
adalah
(A) terbuka pada kedua ujungnya dengan
panjang 62,5 cm
(B) terbuka pada kedua ujungnya dengan
panjang 125 cm
(C) terbuka pada salah satu ujungnya dan
tertutup pada ujung yang lain dengan
panjang 62,5 cm
(D) terbuka pada salah satu ujungnya dan
tertutup pada ujung yang lain dengan
panjang 125 cm.
(E) terbuka pada salah satu ujungnya dan
tertutup pada ujung yang lain dengan
panjang 5 cm

23. Peluru dengan massa 50 gram dan
kecepatan 40 m/s ditembakkan ke arah
balok bermassa 0,95 kg, yang terletak pada
bidang datar licin dihubungkan dengan
pegas, seperti pada gambar di bawah. Jika
konstanta pegas 100 N/m, pegas akan
tertekan sejauh


(A) 10 cm (D) 40 cm
(B) 20 cm (E) 50 cm
(C) 30 cm

24. Sebuah balok bermassa 4 kg mula-mula
diam dilepaskan dari puncak bidang
lengkung yang berbentuk seperempat
lingkaran dengan jari-jari R. Kemudian
balok meluncur pada bidang datar dan
berhenti di B yang berjarak 6 m dari titik
awal bidang datar A. Jika bidang lengkung
tersebut licin sedangkan gaya gesek antara
balok dan bidang datar sebesar 8 N, maka
R adalah


(A) 0,2 m (D) 1,5 m
(B) 0,5 m (E) 1,6 m
(C) 1,2 m

25. Pada saat air membeku termometer X
menunjukkan angka 10
o
X, pada saat air
mendidih menunjukkan angka 140
o
X. Jika
termometer Celcius menunjukkan angka
30
o
C, termometer X akan menunjukkan
(A) 30
o
X (D) 40
o
X
(B) 35
o
X (E) 45
o
X
(C) 37,5
o
X

26. Sepotong kawat berarus listrik digunakan
memuat sebuah bola konduktor berjari-jari
10 cm. Arus yang mengalir masuk ke bola
adalah 2,00005 A sedangkan arus yang
keluar dari bola adalah 2,00003 A. Agar
potensial listrik bola konduktor 500 V, maka
diperlukan waktu
(A) 0,410
-4
s (D) 3,410
-4
s
(B) 1,410
-4
s (E) 4,810
-4
s
(C) 2,810
-4
s

27. Frekuensi resonansi sebuah rangkaian
RLC seri yang mengandung kapasitor
tanpa dielektrik dan induktor 18 H adalah
14 MHz. Jika kapasitor berbentuk pelat
sejajar tersebut diisi dengan bahan yang
mempunyai tetapan dielektrik 4, maka
frekuensi resonansi rangkaian menjadi

(A) 7 kHz (D) 14 MHz
(B) 14 kHz (E) 2 GHz
(C) 7 MHz
28. Sebuah lensa bikoveks memiliki jejari yang
identik 10 cm. Indeks bias lensa 1,5 dan
indeks bias cairan karbon disulfida 1,63.
Fokus lensa bila di udara dan bila tercelup
dalam karbon disulfida adalah
(A) +10 cm; 63 cm
(B) 10 cm; 63 cm
(C) +20 cm; 126 cm
(D) 20 cm; 126 cm
(E) +30 cm; 126 cm

29. Sebuah lampu memancarkan cahaya
berfrekuensi 510
15
Hz pada daya 100 W.
Jumlah foton yang dihasilkan lampu per
sekon adalah
(A) 1,510
19
(D) 4,010
19

(B) 2,010
19
(E) 5,010
19

(C) 3,010
19


30. Pada percobaan gelombang pada seutas
kawat baja A, memiliki frekuensi nada
dasar 400 Hz. Frekuensi nada dasar kawat
baja B, yang massa jenis, panjang dan
tegangannya sama dengan yang dimiliki
kawat baja A tetapi diameternya setengah
kali diameter kawat baja A adalah
(A) 100 Hz (D) 600 Hz
(B) 200 Hz (E) 800 Hz
(C) 400 Hz

31. Suatu berkas monokromatis dengan
panjang gelombang 610
-7
m dilewatkan
melalui sepasang celah sempit yang
terpisahkan pada jarak d = 1,510
-5
m
membentuk pola interferensi pada layar
jaraknya L = 1 m dari celah tersebut. Jika
percobaan ini dilakukan dalam air yang
indeks biasnya 4/3, maka jarak antara dua
garis terang yang berdekatan adalah
(A) 0,03 m (D) 0,24 m
(B) 0,06 m (E) 0,36 m
(C) 0,12 m

32. Taraf intensitas sebuah sepeda motor yang
melewati seseorang adalah 80 dB. Bila 10
sepeda motor seperti itu melewati orang
tadi sekaligus, taraf intensitasnya adalah
(A) 8 dB (D) 90 dB
(B) 70 dB (E) 800 dB
(C) 80 dB

33. Panjang fokus lensa objektif dan okuler
sebuah mikroskop berturut-turut adalah 10
cm dan 5 cm. Jika untuk mata tak
berakomodasi jarak antara lensa objektif
dan okuler adalah 35 cm, maka perbesaran
total mikroskop itu adalah
(A) 10 kali (D) 18 kali
(B) 12 kali (E) 20 kali
(C) 15 kali

34. Dua buah partikel A dab B masing-masing
bermuatan listrik +20 C dan +45 C
terpisah dengan jarak 15 cm. Jika C adalah
titik yang terletak di antara A dan B
sedemikian sehingga medan di C sama
dengan nol, letak C dari A adalah
(A) 2 cm (D) 6 cm
(B) 3 cm (E) 9 cm
(C) 4 cm

35. Sebuah kumparan memiliki 100 lilitan dan
induktansinya 0,4 henry. Bila pada
kumparan tersebut terjadi perubahan kuat
arus dari 10 A menjadi 2 A dalam waktu 0,1
sekon, GGL induksi diri pada kumparan itu
adalah
(A) 8 volt (D) 64 volt
(B) 16 volt (E) 80 volt
(C) 32 volt






KIMIA

36. Gas asetilena dapat dibuat menurut reaksi,

CaC
2
(g) + 2H
2
O (I) Ca(OH)
2
(aq) + C
2
H
2
(g)

Kalor pembakaran gas ini adalah 320 kkal
mol
-1
. Jika dalam proses digunakan 160
gram kalsium karbida dan dengan asumsi
bahwa hanya 60% CaC
2
yang bereaksi,
maka pada pembakaran gas asetilena yang
terbentuk, akan dapat dihasilkan kalor
sebanyak . (diketahui Ar C = 12, Ca = 40,
H = 1 dan O = 16)
(A) 960 kkal (D) 320 kkal
(B) 800 kkal (E) 480 kkal
(C) 640 kkal

37. Bagi reaksi:
2A + 2B C + 2D
Dari hasil percobaan diperoleh data
sebagai berikut.
[A] (M) [B] (M) Kecepatan reaksi
q q s
2q q 4s
3q 2q 36s
Berdasarkan data ini, maka persamaan
kecepatan laju reaksinya adalah .
(A) v = k[A][B] (D) v = k[A]
2
[B]
2

(B) v = k[A]
2
[B] (E) v = k[A][B]
1/2

(C) v = k[A][B]
2


38. Empat mol SO
3
dimasukkan ke dalam
bejana 0,5 L dan terurai menurut reaksi:

3 2 2
2 ( ) 2 ( ) ( ) + SO g SO g O g

Jika pada saat kesetimbangan masih ada 1
mol SO
3
, maka tetapan kesetimbangan
reaksi tersebut adalah .
(A) 0,5 (D) 27
(B) 1,0 (E) 40,5
(C) 13,5

39. Jika 0,05 mol suatu zat elektrolit dilarutkan
dalam 100 gram air, maka akan terbentuk
larutan yang membeku pada 1,62
o
C. Bila
Kf air = 1,8 dan Kb air = 0,52, maka larutan
tersebut akan mendidih pada suhu .
(A) 104,75
o
C (D) 100,05
o
C
(B) 100,47
o
C (E) 100,75
0
C
(C) 107,07
o
C

40. Sejumlah arus listrik dialirkan melalui
larutan CuSO
4
sehingga dihasilkan 3,175
gram logam Cu. Bila jumlah arus listrik
yang sama digunakan untuk elektrolisis
NaCl, maka akan dihasilkan gas Cl
2
pada
keadaan STP sebanyak . (diketahui Ar
Cu=63,5 ; Cl = 35,5)
(A) 1,12 L (D) 11,2 L
(B) 2,24 L (E) 2,24 L
(C) 5,60 L

41. Reaksi antara metanol dan asam asetat
disebut reaksi .
(A) Saponifikasi
(B) Esterifikasi
(C) Subsitusi
(D) Adisi
(E) Hidrolisis


42. Diketahui persamaan reaksi:
C (s) + 2H
2
(g) CH
4
(g)
Jika volume H
2
yang direaksikan sebanyak
22,4 L pada keadaan STP, maka jumlah
partikel gas CH
4
yang dihasilkan adalah .
(N
A
= 6,02 x 10
23
)
(A) 3,01 x 10
21
partikel
(B) 3,01 x 10
22
partikel
(C) 3,01 x 10
23
partikel
(D) 6,02 x 10
22
partikel
(E) 6,02 x 10
23
partikel

43. Untuk oksidasi sempurna 1 liter campuran
gas yang terdiri dari 60% metana dan 40%
etana, dibutuhkan O
2
murni sebanyak .
(pada keadaan STP)
(A) 2,4 L (D) 3,0 L
(B) 2,6 L (E) 3,2 L
(C) 2,8 L

44. Di antara larutan asam halida yang memiliki
derajat ionisasi kurang dari 1 adalah .
(A) HF (D) Hi
(B) HCl (E) Hat
(C) HBr

45. Suatu unsur radioaktif meluruh hingga
tersisa 12,50% setelah 360 hari. Waktu
paruh radiokatif tersebut adalah .
(A) 30 hari (D) 120 hari
(B) 60 hari (E) 180 hari
(C) 90 hari

46. Minyak tidak dapat larut dalam air.
Sebab
Minyak memiliki berat jenis yang lebih kecil
daripada air.

47. Unsur-unsur alkali tanah dalam sistem
periodik dari atas ke bawah semakin sukar
melepas elektron.
Sebab
Potensial ionisasi alkali tanah berkurang
dari atas ke bawah.

48. Di antara keempat hidrogen halogenida,
yang mempunyai titik didih paling tinggi
adalah HF.
Sebab
Di dalam molekul HF terdapat ikatan
hidrogen.




49. Asetaldehid berisomer fungsi dengan
propanon.
Sebab
Asetaldehid dan propanon memiliki jumlah
atom dan jenis atom-atom yang sama tetapi
struktur yang berbeda.

50. Air yang banyak mengandung zat
pencemar mempunyai harga BOD yang
rendah.
Sebab
BOD adalah ukuran banyaknya oksigen
yang terlarut di dalam air.

51. Berlawanan dengan sel elektrolisis, dalam
sel volta reaksi kimia berlangsung spontan
dan menghasilkan energi listrik.
Sebab
Dalam sel volta, elektroda yang bermuatan
positif adalah katoda sedangkan yang
bermuatan negatif adalah anoda.

52. Unsur-unsur gas mulia:
(1) Mempunyai 8 elektron valensi kecuali
He.
(2) Di alam dalam bentuk molekul diatomik
(3) Mempunyai susunan elektron stabil
(4) Tidak dapat membentuk senyawa dalam
keadaan apapun

53. Reaksi-reaksi berikut yang dapat
berlangsung:
(1) Cl
2
+ KBr
(2) F
2
+ KCl
(3) Br
2
+ KI
(4) I
2
+ KF

54. Hidrolisis sempurna laktosa menghasilkan
(1) Sukrosa
(2) Glukosa
(3) Fruktosa
(4) Galaktosa

55. Pada elektrolisis leburan NaCl diperoleh
logam Na seberat 11,5 gram. Massa atom
relatif Na=23, Cl=35,5
Pernyataan yang benar adalah
(1) Na mengendap pada elektroda negatif
(2) Tidak terbentuk gas H
2

(3) Pada anode terbentuk Cl
2

(4) Volume gas Cl
2
yang terbentuk 5,6L
(STP)




BIOLOGI

56. Organel yang berperan dalam pembelahan
sel adalah ...
(A) Mikrofilamen
(B) Sentriol
(C) Vokuola
(D) Sitosekeleton
(E) Nukleus

57. Pembentukan amilum pada alga bersel satu
berlangsung di bagian...
(A) Karoten
(B) Klorofil
(C) Kloroplas
(D) Pirenoid
(E) Fukoeritrin

58. Nama ilmiah salah satu cacing tambang
adalah Necator americana. Dalam tata
nama makhluk hidup, americana pada
Necator Americana menunjukkan
(A) Spesies
(B) Nama benua
(C) Nama penemu
(D) Penunjuk spesies
(E) Genus

59. Unsur floem yang mempunyai karakteristik
selselnya hidup dan berperan dalam
pengangkutan hasil fotosintesis adalah...
(A) Trakeid
(B) Sel pengiring
(C) Unsurunsur tapis
(D) Parenkim floem
(E) Serabut floem

60. Selsel pada pulaupulau Langerhans
menghasilkan suatu hormon yang berfungsi
untuk ...
(A) Meingkatkan kadar glukosa dalam
darah
(B) Menurunkan kadar glukosa darah
(C) Meningkatkan kadar protein
(D) Menurunkan kadar protein
(E) Mempengaruhi jumlah urin

61. Peristiwa dua gen atau lebih yang bekerja
sama atau menghalanghalangi dalam
memperlihatkan fenotip disebut dengan ...
(A) Kriptomeri
(B) Interaksi gen
(C) Polimeri
(D) Gen komplementer
(E) Gen dominan rangkap
62. Pertumbuhan membesar pada tumbuhan
disebut juga dengan istilah...
(A) Promeristem
(B) Meristem sekunder
(C) Meristem primer
(D) Meristem tersier
(E) Diferensiasi

63. Stadium berikut ini yang merupakan daur
hidup dari kutu buku Lepisema adalah
(A) Telur, muda, dewasa
(B) Telur, nimfa, dewasa
(C) Telur, larva, pupa
(D) Telur, larva, pupa, dewasa
(E) Larva, dewasa

64. Urutan proses pembentukan urin yang
benar adalah...
(A) Augmentasi, filtrasi, reabsorbsi
(B) Reabsorbsi, filtrasi, augmentasi
(C) Augmentasi, reabsorbsi, filtrasi
(D) Filtrasi, augmentasi, reabsorbsi
(E) Filtrasi, reabsorbsi, augmentasi

65. Penyakit berikut ada hubungannya dengan
pencemaran air, kecuali...
(A) Tuberculosis
(B) Muntaber
(C) Disentri
(D) Tifus
(E) Kolera

66. Sel pada retina mata yang sangat peka
terhadap sinar yang kuat adalah...
(A) Sel konus
(B) Sel batang
(C) Sel podosit
(D) Sel hepatosit
(E) Sel Schwan

67. Jaringan primer yang akan membentuk
epidermis pada titik tumbuh adalah...
(A) Prokambium
(B) Promeristem
(C) Meristem dasar
(D) Protoderm
(E) Provaskuler





68. Perkecambahan biji dimulai dengan
peristiwa imbibisi
SEBAB
Air yang masuk pada biji melalui imbibisi
berguna untuk mengaktifkan embrio
menghasilkan hormon giberelin.

69. Pada proses oogenesis dan
spermatogenesis terjadi proses pembelahan
meiosis yang disebut dengan pembelahan
reduksi
SEBAB
Pembelahan meiosis menghasilkan sel yang
bersifat diploid

70. Di dalam lisosim terdapat beberapa enzim
hidrolisis
SEBAB
Lisosim berperan dalam pencernaan intrasel

71. Aberasi kromosom merupakan salah satu
jenis mutasi kromosom yang dapat
disebabkan oleh peristiwa ...
(1) Delesi
(2) Duplikasi
(3) Inversi
(4) Euploid

72. Organorgan tubuh manusia yang berperan
dalam proses pernapasan adalah...
(1) tulang rusuk
(2) otot antar tulang rusuk
(3) diafragma
(4) otot perut

73. Cacing yang masuk ke dalam tubuh
manusia dalam bentuk telur adalah
(1) Fasciola hepatica
(2) Clonorchis sinensis
(3) Wuchereria bancrofti
(4) Ascaris lumbricoides

74. Berikut ini adalah faktorfaktor yang
mempengaruhi kerja enzim, yaitu
(1) Suhu
(2) Konsentrasi enzim dan substrat
(3) Perubahan pH
(4) Inhibitor enzim

75. Organisme berikut yang tergolong
Coelenterata adalah
(1) Hydra
(2) Obelia
(3) Aurelia
(4) Euspongia











PEMBAHASAN



MATEMATIKA IPA

1. Permasalahan:
Akan dicari nilai dari
1 1 1
log . log . log
k m n
m n k
.
Pembahasan:
( ) ( ) ( )
( ) ( ) ( )
1 1 1
1 1 1
log . log . log
log( ) . log( ) . log( )
1 log . 1 log . 1 log
1 . 1 . 1 . log log log
1.1 1

=
=
=
= =
k m n
k m n
k m n
k m n
m n k
m n k
m n k
m n k

Jawaban: B

2. Permasalahan:
Akan dicari nilai a b + jika diketahui bahwa a
dan b adalah akar-akar persamaan
( ) ( )
2 2
log 1 log 2
4 3 1
+
=
x
.
Pembahasan:
( ) ( )
( ) ( )
( )( )
2 2
log 1 log 2
2
2
2
4 3 1
2 1 3 1
2 1 3 1
2 3 0
3 1 0
3 atau 1
3 ; 1
Jadi, 2
+
=
+ + =
+ + =
+ =
+ =
= =
= =
+ =
x
x x
x x
x x
x x
x x
a b
a b

Jawaban: D

3. Permasalahan:
Akan dicari nilai ( )
2
lim
x
f x jika diketahui
( )
2
2
3 5
+
=
+ +
x
f x
x
.
Pembahasan:
( )
( )
( )
2
2 2 2 2 2
2
2
2
2 2 3 5
lim lim .
3 5 3 5 3 5
2 3 5
lim
9 5

| |
+ + +
| =
|
+ + + + +
\ .
+ +
=
+
x x
x
x x x
x x x
x x
x

( )
( )
( )
( )
( )
( )( )
( )
( )
2
2
2
2
2
2
1
2 3 5
lim
4
2 3 5
lim
2 2
3 5
lim
2
3 3 6 3
4 4 2

+ +
=

+ +
=
+
+
=


= = =
x
x
x
x x
x
x x
x x
x
x

Jawaban: D

4. Permasalahan:
Akan dicari nilai sin .cos A B jika diketahui
0
60 = A B dan sin 3 = C dengan A, B,
dan C adalah sudut-sudut segitiga ABC.
Pembahasan:
A, B, dan C adalah sudut-sudut segitiga ABC
dengan
0
60 = A B dan sin 3 = C
( )
( )
( ) ( )
( )
( )
=
=
= +
= +
= +
0
sin sin60
1
sin cos cos sin 3... 1
2
sin sin 180
sin sin
3 sin cos cos sin ... 2
A B
A B A B
C A B
C A B
A B A B
Eliminasi persamaan (1) dan (2) diperoleh:
=
+ =
= =
=
1
sin cos cos sin 3
2
sin cos cos sin 3
1 1
2cos sin 3 3 3
2 2
1
cos sin 3
4
A B A B
A B A B
A B
A B

Jawaban: B






5. Permasalahan:
Akan dicari nilai w jika diketahui proyeksi
vektor 3 4 = + u i j ke vektor 6 8 = + v i j
adalah vektor w .
Pembahasan:
( ) ( )
( )

+
= = = = =
+
2
2
3,4 . 6,8
. 18 32 14 7
10 5
100
6 8
u v
w
v

Jawaban: A

6. Permasalahan:
Akan dicari matriks transformasi yang
mewakili pencerminan terhadap sumbu x
dilanjutkan dengan rotasi
0
90 berlawanan
arah jarum jam dengan pusat O.
Pembahasan:
Matriks transformasi yang mewakili
pencerminan terhadap sumbu x (Mx)
dilanjutkan dengan rotasi 30
0
berlawanan
arah jarum jam ( )
30
M adalah
0 0
30
0 0
1 0 cos30 sin30
0 1 sin30 cos30
1 1
3
1 0
2 2
1 1 0 1
3
2 2
3 1 1 0 1
0 1 2
1 3
3 1 1
2
1 3
1 1
3
2 2
1 1
3
2 2
| | | |
=
| |

\ . \ .
| |

|
| |
| =
|

|\ .
|
\ .
| |
| |
= |
|
|

\ .
\ .
| |
= |
|

\ .
| |
|
| =
|

|
\ .
x
M xM

Jawaban: C

7. Permasalahan:
Akan dicari nilai n jika diketahui jumlah
kuadrat akar-akar persamaan
2
4 2 0 + + = x x n sama dengan jumlah
pangkat tiga akar-akar persamaan
2
0 + = x x n .
Pembahasan:
+ + =
+ = =
2
1 2
1 2 1 2
Persamaan I 4 2 0; akar-akar dan
4 dan . 2
x x n x x
x x x x n

2
1 2
1 2 1 2
Persamaan II 0; akar-akar y dan y
1 dan y .
+ =
+ = =
x x n
y y y n

( ) ( ) ( )
( ) ( )
2 2 3 3
1 2 1 2
2 3
1 2 1 2 1 2 1 2 1 2
2
2 . 3
4 2 2 1 3. .1
16 4 1 3
15
+ = +
+ = + +
=
=
=
x x y y
x x x x y y y y y y
n n
n n
n

Jawaban: A

8. Permasalahan:
Akan dicari nilai ( ) 3 f jika diketahui nilai
( ) 5 21 = f dan f(x) adalah suku banyak
derajat tiga, dengan koefisien
3
x adalah 1,
dan yang habis dibagi ( ) ( ) 4 dan 2 + x x .
Pembahasan:
( ) ( )( )( )
( ) ( )( )( )
( )
( ) ( )( )( )
( ) ( )( )( )
( )
2 4
5 5 2 5 4 5
21 7.1. 5
21 35 7
7 14
2
Jadi, 2 - 4 - 2
3 3 2 3 - 4 3 - 2
5. 1 .1
5
= +
= +
=
=
=
=
= +
= +
=
=
f x x x x b
f b
b
b
b
b
f x x x x
f

Jawaban: C

9. Permasalahan:
Akan dicari nilai
3
3
2
p q jika diketahui
3 9
1
3
log log
=
+ p q
.
Pembahasan:
=
+
+ =
=
=
3 9
3 9
1
3
2
1 1
3 2
1
3
log log
1
log log
3
1
log
3
3
p q
p q
pq
pq

| | | |
= = =
| |
\ . \ .
3 3
1 3 1
3
3 2 2
Jadi, nilai 3 3 p q pq
Jawaban : B



10. Permasalahan:
Akan dicari nilai n jika diketahui suku
berderajat tiga
3 2
( ) = + P x x x mx n
dibagi dengan
2
2 3 x x mempunyai sisa
2x 3.
Pembahasan:
( )( )
( )( )( )
( )
( )
( ) ( )
( )
3 2 2
3 2
2 3 2 3
3 1 2 3
3 2.3 3
27 9 3 3
3 33... 1
1 2. 1 3
1 1 5
5... 2
+ = +
+ = + +
=
+ =
+ =
=
+ + =
=
x x mx n h x x x x
x x mx n h x x x x
P
m n
m n
P
m n
m n

( ) ( ) Eliminasi dari persamaan 1 dan 2
akan menghasilkan

=
=
7
12
m
n

Jawaban : E

11. Permasalahan:
Akan dicari sebuah persamaan hiperbola jika
diketahui mempunyai titik fokus adalah 20
satuan dan jarak kedua titik puncak adalah
16 satuan.
Pembahasan:
Jarak antar titik fokus = 2c = 20
sehingga c = 10
Jarak kedua puncak = 2a = 16
sehingga a = 8
2 2 2
100 64 36 = = = b c a
Persamaan hiperbola yang memiliki titik
fokus pada sumbu y adalah:
2 2
2 2
2 2
1
1
36 64
+ =
+ =
x y
b a
x y

Jawaban: B

12. Permasalahan:
Akan dicari selisih bilangan ke-1 dan ke-3
agar hasil kali ketiga bilangan maksimum,
jika diketahui bilangan kedua sama dengan 3
kali bilangan pertama dan jumlah ketiga
bilangan tersebut adalah 72.
Pembahasan:
3 buah bilangan missal: a, b, c
a + b + c = 72, b = 3a
Nilai ekstrem (maksimum/minimum) dari
fungsi luas tersebut dapat diketahui jika L =
0. Selanjutnya perhatikan pembahasan
berikut:
( )
( )
2 3
2
.3 . 72 3
216 9
Nilai ekstrem ' 0
432 27 0
27 16 0
16
48
8
Jadi, 8
=
=
=
=
=
=
=
=
=
=
L abc
a a a
a a
L
a a
a a
a
b
c
a c

Jawaban: D

13. Permasalahan:
Akan dicari nilai x jika diketahui dalam suatu
deret berlaku
2 2 2 2 3
log log log ... 2 + + + = x x x .
Pembahasan:
2 2 2 2 3
log log log ... 2 + + + = x x x adalah
deret geometri tak hingga dengan
2 2
log dan log = = a x r x
2
2
2 2
2
2
2
3
1
log
2
1 log
2 2. log log
2 3. log
2
log
3
2
=

=
=
=
=
a
S
r
x
x
x x
x
x
x

Jawaban: C

14. Permasalahan:
Akan dicari nilai
6
U jika diketahui
4
2
1
9
=
U
U
,
dan
3 5
. 1 = U U .
Pembahasan:
3
2 4
2
2 2
1
3
9
1
3
3

= =
= =
U ar
U ar
r r


( )
2 4 2 6
3 5
3
2
3 3
. 1 . 1 1
1
1 1 1
3
27
= = =
| |
= = =
|
\ .
=
U U ar ar a r
ar ar a
a

5
5
6
1 1
Jadi, 27
3 9
| |
= = =
|
\ .
U ar
Jawaban: A

15. Permasalahan:
Akan dicari nilai k jika diketahui fungsi
( )
3 2
6 18 4 = + + f x x kx x turun dalam
selang 3 2 < < x .
Pembahasan:
( ) = + +
3 2
6 18 4 f x x kx x

Fungsi f(x) turun jika
( ) <
+ <
+ <
2
2
' 0
3 12 18 0
4 6 0
f x
x kx
x kx

Dalam interval tersebut, maka
( )( ) + <
+ <
=
2
3 2 0
6 0
1
4
x x
x x
k

Jawaban: B



FISIKA

16. Diket: f
0
= 20 Hz; f
P
= 12 Hz
Ditanya: kecepatan pesawat (v)
Jawab:
Perhatikan bahwa:
f = v/
Berarti f ~ v, sehingga didapat:
=
=
=
0 0
0
0
12
20
3
5
P P
P
P
f v
f v
v
v
v
v

Selanjutnya karena v = s/t atau v ~ s, maka
didapat:
= =
=
0 0
0
3
5
3
5
P P
P
s v
s v
s s

Di lain pihak karena pegaruh relativitas jarak
(panjang), maka berlaku:
=
2
0 2
1
P
v
s s
c

Jadi diperoleh kesamaan:
=
2
2
3
1
5
v
c

=
2
2
9
1
25
v
c

=
2
2
9
1
25
v
c

=
16
25
v
c

=
4
5
v c
= =
8 8
0,8.3.10 2, 4.10 v m/s
Jawaban: D

17. Diket: V
0
= 1 L; T = 75
o
C;

K
= 27.10
-6
/
o
C;

A
= 525.10
-6
/
o
C
Ditanya: volume air yang tumpah (V)
Jawab:
Menggunakan rumus:

fluida
=
tampak
+
wadah

didapat:

A
=
tampak
+
K

3.
A
=
tampak
+
K
3.27.10
-6
=
tampak
+ 575.10
-6


tampak
= (575 81).10
-6
= 494.10
-6
/
o
C
Persamaan pemuaian volum:
V = V
0
.
tampak
.T
Jadi didapat:
V = 1. 494.10
-6
.75
V = 0,0374 L
V = 37,4 cm
3

Jawaban: C

18. Tingkat-tingkat energi pada atom hidrogen:
n = 1, E
1
= 13,6 eV keadaan dasar
n = 2, E
2
= 3,4 eV eksitasi pertama
n = 3, E
3
= 1,51 eV eksitasi kedua
n = 4, E
4
= 0,85 eV eksitasi ketiga
n = 5, E
5
= 0,54 eV eksitasi keempat
40
30 C
20 C
10
- Dari n =1 ke n =2:
E = 13,6 (3,4) = 10,2 eV
- Dari n =2 ke n =1:
E = 3,4 (13,6) = 10,2 eV
- Dari n =2 ke n =5:
E = 3,4 (0,54) = 2,86 eV
- Dari n =5 ke n =2:
E = 0,54 (3,4) = 2,86 eV
- Dari n =1 ke n=5:
E= 13,6 (0,54) = 13,06 eV
Jawaban: B

19. Perhatikan gambar berikut.


r r
60 cm P
r r

80 cm



Potensial listrik di titik P adalah:
(10 20 30 40) 0 = = + =
P
k k
V Q
r r

Jawaban: E

20. Diketahui panjang gelombang cahaya:
= 6200
Energi yang dipancarkan atom jika
elektronnya kembali ke keadaan dasarnya
adalah:
E =
6
1,24.10

6
7
1,24.10
6,2.10
= 2 eV
Jawaban: C

21. Diket:
m = 0,3 kg;
k = 400 N/m;
y = 0,01 m;
v = 0,2 m/s
Ditanya: E
total
saat y = 0,005 m
Jawab:
Besarnya energi total pada tiap posisi
adalah sama, hal ini didasarkan pada
hukum kekekalan energi, berarti energi total
saat y = 0,005 m akan sama dengan
energi total saat y = 0,01 m. Jadi diperoleh:
E
total
= m.v
2
+ k.y
2

= . 0,3.(0,2)
2
+ .400.(0,01)
2

= 0,026 J
Jawaban: B


22. Perbandingan frekuensinya:
136 : 408 : 680 = 1 :3 : 5
merupakan perbandingan frekuensi pada
pipa organa terbuka dengan nada dasar f
0
=
136 Hz
Diambil v = 340 m/s, diperoleh:
=
=
= = =

0
0
4
4
340
0,625 m 62,5cm
4.136
v
f
v
f

Jawaban: C

23. Diket:
m
P
= 50 gr; v
P
= 40 m/s; m
B
= 0,95 kg;
k = 100 N/m; v
B
= 0
Ditanya: x
Jawab:
Hukum kekekalan momentum:
m
P
.v
P
+ m
B
.v
B
= m
P
.v
P
+ m
B
.v
B

Setelah tumbukan peluru dan benda
menjadi satu, berarti v
B
= v
P
. Jadi
diperoleh:
0,05.40 + 0 = 0,05.v
B
+ 0,95.v
B

v
B
= 2 m/s
Menggunakan teorema usaha-energi
didapat:
.k.(x)
2
= .m.(v
B
)
2

100.(x)
2
= 1.2
2

x = 0,2 m = 20 cm
Jawaban: B

24. Diket: m = 4 kg; s = 6 m; f = 8 N
Ditanya: R
Jawab:
Teorema usaha-energi:
m.g.R = f.s 4.10.R = 8.6 R = 1,2 m
Jawaban: C

25. Diket: X
0
= 10
o
X; X
1
= 140
o
X; C = 30
o
C
Ditanya: X
Jawab:
Perhatikan bahwa pada termometer Celcius
nilai C
0
= 0
o
C dan C
1
= 100
o
C
Menggunakan rumus perbandingan dua
buah termometer diperoleh:


=


=

+ =
=
0 0
1 0 1 0
( 10) 30 0
140 ( 10) 100 0
150.30
10
100
35
o
X X C C
X X C C
X
X
X X

Jawaban: B

26. Diket: R = 10 cm = 0,1 m; V = 500 V
I = 2,00005 2,00003 = 2.10
-5
A
Ditanya: t
Jawab:
Rumus potensial di dalam bola:
A A
= =
. Q I t
V k k
R R

Jadi didapat:
A =
A .
VR
t
k I

= =
4
9 5
500.0,1
2,8.10
9.10 .2.10
s
Jawaban: C

27. Diket: f
0
= 14 MHz; K = 4
Ditanya: f
0

Jawab:
Rumus frekuensi resonansi: =
1
2
f
LC t
,
dengan =
0
A
C K
d
c

Karena C K dan
1
f
C
, maka
1
f
K

Jadi didapat:
= = =
0
0
' 1 1
' 4 2
f K
f K

sehingga diperoleh:
= = =
0 0
1 1
' 14 7
2 2
f f MHz
Jawaban: C

28. Fokus lensa di udara:

| |
= +
|
\ .
| |
= + =
|
\ .

1 2
1 1 1
( 1)
1 1 1 1
(1,5 1)
10 10 10
n
f R R
f

Jadi didapat: f = 10 cm
Fokus lensa di dalam cairan karbondisulfida:
| || |
= +
| |
\ .\ .
| || |
= + ~
| |
\ . \ .

1 2
1 1 1
1
1,5 1 1 1
1
1,63 10 10 63
k
n
f n R R

Jadi didapat: f = 63 cm
Jawaban: A

29. Diket: f = 5.10
15
Hz; P = 100 W
Ditanya: jumlah foton perdetik (n)
Jawab:
Rumus jumlah foton: =
P
n
hf

Jadi didapat:

= =
19
34 15
100
3.10
6,6.10 .5.10
n
Jawaban: C

30. Diket: f
A
= 400 Hz; d
B
= d
A

Ditanya: f
B

Jawab:
Perhatikan bahwa:
1
f
d

sehingga diperoleh:
= = =
1
2
1
2
A A B
B A A
d f d
f d d

Kemudian karena f
A
= 400 Hz, maka
didapat:
= = =
1
2
2.400 800
A
B
f
f Hz
Jawaban: E

31. Diket: = 6.10
-7
m; d = 1,5.10
-5
m; L = 1 m;
n
a
= 4/3
Ditanya: p
Jawab:
Panjang gelombang berkas monokromatis di
dalam air:

= = =
7
7
6.10
' 4,5.10
4/ 3
a
n

m
Rumus jarak dua garis terang berdekatan:
A = '
L
p
d

Jadi didapat:

A = =
7
5
1
4,5.10 0,03
1,5.10
p m
Jawaban: A





32. Diket: TI
1
= 80 dB; n = 10
Ditanya: TI
2

Jawab:
Rumus taraf intensitas bunyi:
TI
2
= TI
1
+ 10 log n
sehingga didapat:
TI
2
= 80 + 10 log 10 = 90 dB
Jawaban: D

33. Diket: f
ob
= 10 cm; f
ok
= 5 cm; d = 35 cm;
Ditanya: M
tot

Jawab:
Perhatikan bahwa titik dekat mata normal:
S
n
= 25 cm
Perbesaran Mikroskop:
M
tot
= M
ok
M
ob

Perbesaran Lensa Okuler untuk mata tak
berakomodasi:
M
ok
= S
n
/f
ok
= 25/5 = 5 kali
Kemudian:
= +
= +
=
=
1 1 1
'
1 1 1
5 25 '
1 4
' 25
' 25/ 4 cm
ok n ok
ok
ok
ok
f s s
s
s
s

Panjang Mikroskop:
d = s
ok
+ s
ob

sehingga didapat:
35 = (25/4) + s
ob

s
ob
= 28,75 cm
Kemudian:
= +
= +
=
=
1 1 1
'
1 1 1
10 28,75
1 1,875
28,75
15,3 cm
ob ob ob
ob
ob
ob
f s s
s
s
s




Perbesaran Lensa Obyektif:
M
ob
=
'
ob
ob
s
s
=
28,75
15,3
= 1,9 kali
Jadi didapat Perbesaran Mikroskop:
M
tot
= 5 1,9 = 9,5 10 kali
Jawaban: A

34. Diket: q
A
= +20 C; q
B
= +45 C; AB = 15 m
Ditanya: jarak titik C dari A, misalkan x
Jawab:
Perhatikan bahwa titik C terletak di antara
titik A dan B, sehingga r
BC
= 15 x
Supaya kuat medan di titik C bernilai nol,
maka:
=
=
=

=
=
=
=
2 2
2 2
2 2
2
2
(15 )
20 45
(15 )
(15 ) 9
4
15 9
4
2(15 ) 3
5 30
6 cm
AC BC
A C B C
AC BC
A B
F F
q q q q
k k
r r
q q
x x
x x
x
x
x
x
x x
x
x


Jawaban:D

35. Diket: N = 100; L = 0,4 H; i = 8 A; t = 0,1
s
Ditanya:
Jawab:
Rumus GGL-induktansi diri:
= L.i/t
Jadi didapat:
= 0,4.8/0,1 = 32 volt
Jawaban: C








KIMIA

36. Diketahui:
Gas asetilena (C
2
H
2
) yang mempunyai
entalpi pembakaran 320 kkal/mol dapat
dibuat menurut reaksi:
CaC
2 (s)
+ 2H
2
O Ca(OH)
2 (aq)
+ C
2
H
2 (g)
Dalam suatu proses digunakan 160 gram
CaC
2
, diasumsikan yang dapat bereaksi
hanya 60%. (Ar C = 12; Ca = 40)
Ditanyakan:
Kalor yang dihasilkan pada pembentukan
gas asetilena
Pembahasan:
Mol CaC
2
=
160
64
= 2,5 mol
Diasumsikan yang dapat bereaksi 60%,
maka mol CaC
2
yang bereaksi:
60% x 2,5 mol = 1,5 mol
Reaksi:
CaC
2 (s)
+ 2H
2
O Ca(OH)
2 (aq)
+ C
2
H
2 (g)

H
f
= 320 kkal/mol
Untuk pembentukan 1 mol gas asetilena dari
1 mol CaC
2
dihasilkan kalor 320 kkal,
sehingga jika terdapat 1,5 mol CaC
2
akan
dihasilkan 1,5 mol gas asetilena dan
dihasilkan kalor:
320 kkal/mol x 1,5 mol = 480 kkal

Jawaban: E

37. Diketahui:
reaksi:
2A + 2B C + 2D
Data hasil percobaan
[A] (M) [B] (M) Kecepatan reaksi
Q Q s
2q Q 4s
3q 2q 18s
Ditanyakan:
Persamaan laju reaksi reaksi tersebut
Pembahasan:
- Menentukan rumus laju reaksi:
Rumus umum laju reaksi:
V = k[A]
x
[B]
y

X adalah orde reaksi terhadap A, y adalah
orde reaksi terhadap B. Untuk menentukan
orde reaksi menggunakan perbandingan.

No [A] [M] [B] [M] Laju reaksi
1 Q Q s
2 2q Q 4s
3 3q 2q 36s
Untuk menentukan orde reaksi terhadap A
(x) dibandingkan reaksi percobaan yang
memiliki konsentrasi b sama yaitu
percobaan no 1 dan 2.
2 2
1 1
2 4
2
| |
=
|
\ .
| |
=
|
\ .
=
y
y
Q Q S
Q Q S
y

Untuk menentukan orde reaksi terhadap A
(x) jika ada reaksi percobaan yang memiliki
konsentrasi A sama dapat dilakukan seperti
cara di atas. Apabila tidak ada dapat
dilakukan cara berikut:
Dibandingkan 2 reaksi percobaan (dapat
dipilih sembarang reaksi)
Misal dibandingkan reaksi 2 dan dan 3
| | | |
=
| |
\ . \ .
| | | |
=
| |
\ . \ .
| |
=
|
\ .
| |
=
|
\ .
| | | |
=
| |
\ . \ .
=
2
2
2
2 4
3 2 36
2 1 1
3 2 9
2 1 1
3 4 9
2 4
3 9
2 2
3 3
2
x
x
x
x
x
q q s
q q s
x

Sehingga rumus laju reaksi V = k[A]
2
[B]
2

Jawaban: D

38. Diketahui:
Empat mol SO
3
dimasukkan ke dalam
bejana 0,5 L dan terurai menurut reaksi:
3 2 2
2 ( ) 2 ( ) ( ) + SO g SO g O g
pada saat kesetimbanganmasih ada 1 mol
SO
3

Ditanyakan:
Tetapan kesetimbangan reaksi tersebut
Pembahasan:
Reaksi peruraian SO
3
3 2 2
2 ( ) 2 ( ) ( ) + SO g SO g O g
Mula : 4
Reaksi: 3 3 1,5
Sisa : 1 3 1,5

Cara penentuan mol yang bereaksi:
Dituliskan mol mula-mula SO
3
4 mol dan
sisa 1 mol. Jika yang tersisa 1 mol maka
dari 4 mol SO
3
yang bereaksi 3 mol.
(4 mol 1 mol = 3 mol)
Selanjutnya pada baris reaksi dilakukan
penyetaraan mol sesuai dengan koefisien
dan dihitung mol sisanya.
Menentukan tetapan kesetimbangan reaksi:

| | | |
| |
=
( (
( (

=
(
(

= =
2
2 2
2
3
2
2
2
2
3 1,5
0,5 0,5
1
0,5
6 .3
27
2
SO O
Kc
SO

Jawaban: D

39. Diketahui:
0,05 mol suatu zat elektrolit dilarutkan
dalam 100 gram air, maka akan terbentuk
larutan yang membeku pada -1,62
o
C. Bila
Kf air = 1,8 dan Kb air = 0,52
Ditanyakan:
Larutan tersebut akan mendidih pada suhu
Pembahasan:
Menentukan titik beku larutan:
. .
1000
( )
1000
0 ( 1,62) 0,05 1,86
100
1,62 0,05 10 1,86
1,8
A =
A =
=
=
=
Tf mkf i
massa
Tf kf i
Mr pelarut gr
i
i
i


Menentukan titik didih larutan:
A =
=
=
=
=
. .
1000
( )
1000
0,05 1,52 1,8
100
0,05 10 1,52 1,8
0,0468
Tb mkb i
massa
kb i
Mr pelarut gr

Tb = 100
o
+ 0,468
o
= 100,468
o
~

100,47
o

Jawaban: B





40. Diketahui:
Sejumlah arus listrik dialirkan melalui
larutan CuSO
4
sehingga dihasilkan 3,175
gram logam Cu. Bila jumlah arus listrik
yang sama digunakan untuk elektrolisis
NaCl
Ditanyakan:
Jumlah gas Cl
2
yang dihasilkan pada
keadaan STP sebanyak
(diketahui Ar Cu = 63,5 ; Cl = 35,5)
Pembahasan:
Mol Cu =
3,175
63,5
= 0,05 mol
Reaksi elektrolisis CuSO
4
pada katoda
(menghasilkan endapan Cu):
Cu
2+
+ 2e Cu
Reaksi NaCl pada anoda (menghasilkan
gas Cl
2
):
2Cl
-
Cl
2
+ 2e
Mol
1
. elek
1
= Mol
2
. elek
2

0,05 . 2 = mol . 2
Mol
2
= 0,05

Volume gas Cl
2
= 0,05 22,4 = 1,12 Liter

Jawaban: A

41. Ditanyakan:
Reaksi antara metanol dan asam asetat
disebut reaksi
Pembahasan:
Metanol merupakan alkohol, asam asetat
merupakan asam karboksilat. Reaksi
antara alkohol dan asam karboksilat akan
menghasilkan ester sehingga disebut reksi
esterefikasi.

Jawaban: B

42. Diketahui:
Persamaan reaksi:
C (s) + 2H
2
(g) CH
4
(g)
Volume H
2
yang direaksikan sebanyak 22,4
L pada keadaan STP, maka jumlah partikel
gas CH
4
yang dihasilkan adalah (N
A
= 6,02
x 10
23
)
Pembahasan:
Mol H
2
=
22,4
22,4
= 1 mol
Persamaan reaksi:
C (s) + 2H
2
(g) CH
4
(g)
1 mol 0,5 mol
Jumlah partikel gas CH
4

= 0,5 6,02 10
23

= 3,01 10
23

Jawaban: C

43. Diketahui:
Oksidasi sempurna 1 liter campuran gas
yang terdiri dari 60% metana dan 40%
etana
Ditanyakan:
O
2
murni yang dibutuhkan pada keadaan
STP
Pembahasan:
Volume gas campuran 1 liter.
Kandungan metana: 60% 1 liter = 0,6 liter
Kandungan etana: 40% 1 liter = 0,4 liter
Reaksi pembakaran hidrokarbon:
metana: CH
4
+ 2O
2
CO
2
+ 2H
2
O
0,6 1,2
etana: C
2
H
6
+ 3,5O
2
2CO
2
+ 3H
2
O
0,4 1,4
Total O
2
murni yang dibutuhkan
= 1,2 + 1,4 = 2,6 liter
Jawaban: B

44. Ditanyakan:
Di antara larutan asam halida yang memiliki
derajat ionisasi kurang dari 1
Pembahasan:
Larutan yang memiliki derajat ionsasi
kurang dari 1 berarti di dalam air tidak
terionisasi sempurna sehingga merupakan
larutan elektrolit lemah. Di antara larutan
asam halida yang merupakan asam lemah
adalah HF.
Jawaban: A

45. Diketahui:
Suatu unsur radioaktif meluruh hingga
tersisa 12,50% setelah 360 hari.
Ditanyakan:
Waktu paruh radiokatif tersebut
Pembahasan:
Rumus yang digunakan rumus peluruhan
radiokatif:
| |
=
|
\ .
| |
=
|
\ .
| |
=
|
\ .
| | | |
=
| |
\ . \ .
= =
1/ 2
360
360
360
3
1
2
1
12,5% 100%
2
1 1
1.
8 2
1 1
2 2
360
3 120
t
T
hari
xhari
hari
xhari
hari
xhari
Nt No
hari
x hari
xhari


Jawaban: D


46. Pernyataan:
Minyak tidak dapat larut dalam air. (Benar)
Alasan:
Minyak memiliki berat jenis yang lebih kecil
daripada air.(Benar)
Pembahasan:
Minyak tidak dapat larut dalam air
dikarenakan perbedaan sifat kepolaran. Air
memiliki sifat non polar sedangkan minyak
memiliki sifat polar.
Minyak memiliki berat jenis 0,96 gr/cm
3
air
memiliki berat jenis 1 gr/cm
3

Jawaban: B

47. Pernyataan:
Unsur-unsur alkali tanah dalam sistem
periodik dari atas ke bawah semakin sukar
melepas elektron. (Salah)
Alasan:
Potensial ionisasi alkali tanah berkurang
dari atas ke bawah.(Benar)
Pembahasan:
Pada golongan alkali tanah dari atas ke
bawah, jari-jari atom semakin besar
sehingga jarak antara elektron valensi dan
inti atom semakin jauh mengakibatkan gaya
tarik inti terhadap elektron berkurang
sehingga akan semakin mudah
melepaskan elektron.
Apabila semakin mudah melepaskan
elektron maka energi yang digunakan untuk
melepaskan elektron (potensial ionisasi)
berkurang.

Jawaban: D

48. Pernyataan:
Di antara keempat hidrogen halogenida,
yang mempunyai titik didih paling tinggi
adalah HF. (Benar)
Alasan:
Di dalam molekul HF terdapat ikatan
hidrogen. (Salah)
Pembahasan:
Di antara keempat hidrogen halogenida,
yang mempunyai titik didih paling tinggi
adalah HF karena antar molekul HF dalam
larutan membentuk ikatan hidrogen. Ikatan
hidrogen terjadi di antara molekul HF bukan
di dalam molekul HF. Di dalam molekul HF
terdapat ikatan antara H dan F yang
disebut ikatan kovalen.

Jawaban: C




49. Pernyataan:
Asetaldehid berisomer fungsi dengan
propanon. (Benar)
Alasan:
Asetaldehid dan propanon memiliki jenis
dan jumlah atom-atom penyusun yang
sama tetapi strukturnya berbeda. (Benar)
Pembahasan:
Asetaldehid berisomer fungsi dengan
propanon karena asetaldehid dan propanon
memiliki jenis dan jumlah atom-atom
penyusun yang sama tetapi strukturnya
berbeda.
Jawaban: A

50. Pernyataan:
Air yang banyak mengandung zat
pencemar mempunyai harga BOD yang
rendah. (Salah)
Alasan:
BOD adalah ukuran banyaknya oksigen
yang terlarut di dalam air.(Salah)
Pembahasan:
BOD (Biochemichal Oxygen Demand)
merupakan salah satu parameter
pencemaran udara melambangkan
banyaknya oksigen di dalam air yang
digunakan oleh mikroorganisme untuk
menguraikan bahan organik, sehingga
apabila BOD tinggi maka bahan organik
yang diuraikan oleh mikroorganisme
banyak maka air tersebut mengandung zat
pencemar.
Jawaban: E

51. Pernyataan:
Berlawanan dengan sel elektrolisis, dalam
sel volta reaksi kimia berlangsung spontan
dan menghasilkan energi listrik. (Benar)
Alasan:
Dalam sel volta, elektroda yang bermuatan
positif adalah katoda sedangkan yang
bermuatan negatif adalah anoda. (Benar)
Pembahasan:
Pada sel elektrolisis terjadi perubahan
energi dari energi listrik ke energi kimia
sedangkan pada sel volta terjadi perubahan
energi dari energi kimia ke energi listrik.
Pada sel volta agar reaksi dapat
berlangsung tidak membutuhkan asupan
energi dari luar sistem sehingga dikatakan
reaksi dapat berlangsung spontan.
Susunan sel volta:
Katoda elektroda positif (Disingkat KPAN)
Anoda elektroda negatif
Jawaban: B



52. Unsur-unsur gas mulia:
(1) Mempunyai 8 elektron valensi kecuali
He. (Benar)
Semua unsur gas mulia memiliki
elektron valensi 8 kecuali He memiliki
elektron valensi 2.
(2) Di alam dalam bentuk molekul
diatomik. (Salah)
Gas mulia merupakan unsur yang
stabil sehingga tidak perlu berikatan
maka di alam gas mulia dalam bentuk
molekul monoatomik.
(3) Mempunyai susunan elektron stabil
(Benar)
Gas mulia memiliki susunan elektron
stabil.
(4) Tidak dapat membentuk senyawa
dalam keadaan apapun (Salah)
Gas mulia merupakan unsur yang
stabil sehingga tidak membentuk
senyawa. Tetapi kini dalam keadaan
tertentu di laboratorium telah dapat
disintesis senyawa yang berasal dari
Xe dan Ar.
Jawaban: B

53. Reaksi-reaksi berikut yang dapat
berlangsung:
(1) Cl
2
+ KBr (Benar)
Cl
2
+ 2KBr 2KCl + Br
2

(2) F
2
+ KCl (Benar)
F
2
+ 2KCl 2KF + Cl
2

(3) Br
2
+ KI (Benar)
Br
2
+ 2KI 2KBr + I
2

(4) I
2
+ KF (Salah)
I
2
+ 2KF 2KI + F
2
Nilai potensial reduksi unsur halogen dari F,
Cl, Br, I semakin kecil. Unsur yang memiliki
nilai potensial reduksi lebih besar cenderung
mengalami reduksi (sebagai oksidator).
Dilihat dari nilai potensial reduksi unsur
halogen dalam 1 golongan, unsur yang
berada di atas cenderung mengoksidasi
(mengalami reduksi) unsur yang ada di
bawahnya.
Jawaban: A

54. Hidrolisis sempurna laktosa menghasilkan
(1) Sukrosa (Salah)
(2) Glukosa (Benar)
(3) Fruktosa (Salah)
(4) Galaktosa (Benar)
Hidrolisis sempurna laktosa akan
menghasilkan glukosa dan galaktosa.
Jawaban: C




55. Pada elektrolisis leburan NaCl diperoleh
logam Na seberat 11,5 gram. Massa atom
relatif Na=23, Cl=35,5 Pernyataan yang
benar adalah
(1) Na mengendap pada elektroda negatif
(Benar)
Elektrolisis leburan NaCl, pada katoda
ion Na akan direduksi dan
menghasilkan endapan Na.
Na
+
+ e Na (s)
(2) Tidak terbentuk gas H
2
(Benar)
Gas H
2
tidak akan terbentuk karena
terdapat sisa asam halida sehingga
pada anoda ion Cl
-
akan teroksidasi
menjadi gas Cl
2
.
2Cl
-
Cl
2
+ 2e


(3) Pada anode terbentuk Cl
2
(Benar)
(4) Volume gas Cl
2
yang terbentuk 5,6L
(STP) (Benar)
Mol Na =
11,5
23
= 0,5 mol
Mol
1
. elek
1
= Mol
2
. elek
2

0,5 . 1 = mol . 2
Mol
2
= 0,25

Volume gas Cl
2
= 0,25 x 22,4
= 5,6 Liter

Jawaban: E



BIOLOGI

56. Sentriol adalah hasil perkembangan
sentrosom berupa kumpulan mikrotubulus.
Berperan sebagai kutubkutub pembelahan
sel secara mitosis dan meiosis.pada saat
pembelahan sel.
- Mikrofilamen: disebut juga dengan
filamen aktin, berperan dalam kontraksi
otot
- Vokuloa: berperan dalam penyimpanan
cadangan makanan
- Sitosekeleton: sebagai rangka sel
- Nukleus: pusat koordinasi sel

Jadi, jawabannya sentriol.
Jawaban: B

57. Pembentukan amilum pada alga bersel satu
berlangsung di bagian pirenoid.

Karoten, klorofil, dan fukoeritrin merupakan
pigmen pada alga. Kloroplas merupakan
tempat berlangsungnya fotositesis.

Jadi, jawabannya pirenoid.
Jawaban: D

58. Nama ilmiah salah satu cacing tambang
adalah Necator americana. Dalam tata
nama makhluk hidup Necator menunjukkan
genus, americana menunjukkan penunjuk
spesies, dan Necator americana adalah
nama spesies.
Jadi, jawabannya penunjuk spesies.
Jawaban: D


59. Unsurunsur floem meliputi:
- unsurunsur tapis: selsel tapis
berbentuk tabung dnegan bagian ujung
berlubanglubang.
- Sel pengiring: sel pengiring bersifat
hidup dan berfungsi sebgai tempat
keluar masuknya zat makanan
- Serabut floem: dinding sel serabut floem
bersifat tebal dan berfungsi untuk
memperkuat floem
- Parenkim floem: selselnya hidup dan
berfungsi untuk mengangkut hasil
fotosintasis.
Trakeid merupakan unsur xilem yang
berupa sel lancip dan panjang.
Jawaban: D

60. Pulaupulau Langerhans terdiri atas sel
dan sel . Sel berfungsi memproduksi
glukagon yangberguna untuk meningkatkan
kadar glukosa darah dan sel berfungsi
memproduksi Insulin yang berperan
menurunkan kadar glukosa darah.
Jawaban: A

61. Penyimpangan semu hukum Mendel dapat
berupa:
- Kriptomeri: peristiwa pembastaran di
mana suatu faktor dominan tertutup oleh
faktor dominan lainnya dan baru tampak
jika bersama dengan faktor penutup itu.
- Interaksi gen: Peristiwa dua gen atau
lebih yang bekerja sama atau
mengahlanghalangi dalam memper-
lihatkan fenotip.

- Polimeri: gen dengan banyak sifat neda
yang berdiri sendirisendiri, tetapi
mempengaruhi bagian yang sama dari
suatu organisme,
Jawaban: A

62. Pertumbuhan membesar pada tumbuhan
disebut juga dengan istilah meristem
sekunder.
Jawaban: B

63. Kutu buku Lepisema tidak mengalami
metamorfosis, sehingga daur hidupnya dari
larva menjadi dewasa.
Jawaban: E

64. Urutan proses
Proses pembentukan urin :
a) Filtrasi (Penyaringan)
Filtrasi darah terjadi di Kapsula Bowman
(KB) dan glomerulus. Darah
glomerulus tekanan darah tinggi
komponen-komponen yang tidak dapat
melewati endothelium glomerulus KB.
Hasil filtrasi disebut filtrat glomerulus
(urin primer). Komposisi urin primer: air,
glukosa, asam amino, ion anorganik,
dan urea. Sel epithelium KB yang
berfungsi untuk filtrasi: sel podosit.
b) Reabsorbsi (Penyerapan Kembali)
- Terjadi di tubulus kontortus
proksimal (TKP), lengkung Henle
(LH), dan sebagian tubulus
kontortus distal (TKD). Zat-zat yang
direabsorbsi: air, glukosa, asam
amino, Na
+
, K
+
, Ca
2+
, Cl
-
, HCO
3
-
,
HbO
4
2-
,

& sebagian urea.
- Tahapan reabsorbsi: Urin primer
glomerulus TKP reabsorbsi
glukosa & 67% ion Na
+
(transport
aktif), air & ion K
+
(transport pasif)
bersamaan itu filtrate menuju LH
& berkurang volumenya pada LH
terjadi sekresi aktif ion Cl
-
ke
jaringan sekitar reabsorbsi
dilanjutkan ke TKD reabsorbsi
Na
+
dan air di bawah kontrol ADH
urin sekunder (air, garam, urea,
pigmen empedu). Di TKD juga
terjadi sekresi H
+
, NH
4
+
, urea,
kreatinin, & obat.
c) Augmentasi (Pengumpulan)
Urin sekunder tubulus pengumpul
penyerapan ion Na
+
, Cl
-
, & urea urin
sesungguhnya pelvis renalis ureter
vesika urinaria (tempat penyimpanan
urin sementara). Komposisi urin normal:
96% air, 4% benda padat dan urea.
Jawaban: E

65. Penyakit yang tidak ada hubungannya
dengan pencemaran air adalah
Tuberculosis. Sedangkan penyakit yang
berkaitan dengan pencemaran air adalah
muntaber, disentri, tifus, dan kolera.
Jawaban: A

66. Retina mata memiliki dua macam sel, yaitu:
- Sel batang
Sel ini mampu menerima rangsang dari
sinar yang tidak berwarna
- Sel konus
Sel ini mampu menerima rangsang sinar
kuat dan berwarna.
Jadi, jawabannya sel konus.
Jawaban: A

67. Jaringan primer terdiri dari:
- Protoderm, merupakan bagian terluar
yang akan berkembang menjadi epi-
dermis.
- Prokambium, merupakan bagian tengah
yang akan berkembang menjadi
jaringan pengangkut (xilem dan floem)
- Meristem dasar, merupakan bagian ter-
dalam yang akan berkembang menjadi
empulur dan korteks.
Jadi, jawabannya protoderm.
Jawaban: D

68. Proses perkecambahan biji:
Perkecambahan biji dimulai dengan peris-
tiwa imbibisi atau hidrasi, yaitu masuknya air
ke dalam biji melewati selaput biji. Air
tersebut masuk ke embrio dan mengaktifkan
embrio, sehingga embrio akan mengha-
silkan hormon giberelin (GA). GA akan
memicu selaput endosperm (aleuron) untuk
menghasilkan enzim -amilase untuk
memecah cadangan makanan yang berupa
pati menjadi gula sederhana. Gula
sederhana akan diserap oleh skutelum atau
kotiledon untuk memberi makan embrio,
sehingga embrio tumbuh menjadi tanaman
dewasa.
Jadi, alasan dan jawaban benar, tetapi tidak
menunjukkan hubungan sebab akibat.
Jawaban: B

69. Pada proses oogenesis dan spermato-
genesis terjadi pembelahan meiosis yang
menghasilkan sel haploid.

Jadi, alasan dan jawaban benar, me-
nunjukkan hubungan sebab akibat.
Jawaban: A

70. Lisosim adalah organel sel yang berperan
dalam pencernaan intraseluler yang
menghasilkan enzim hidrolisis.

Jadi, alasan dan jawaban benar, menun-
jukkan hubungan sebab akibat (A).
Jawaban: A

71. Aberasi kromosom adalah mutasi kaena
perubahan struktur kromosom atau
kerusakan bentuk kromosom. Macam
macam aberasi kromosom adalah:
- Delesi atau defisiensi: mutasi karena
kekurangan segmen kromososm
- Duplikasi: mutasi karena kelebihan
segmen kromosom
- Translokasi: mutasi yang mengalami
pertukaran segemen kromosom m ke
kromosom nonhomolog
- Inversi: mutasi yang terjadi karena
perubahan letak gen akibat terpilinnya
kromosom pada saat meiosis.
- Isokromosom: mutasi kromosom yang
terjadi pada waktu kromosom
menduplikasikan diri.
- Katenasi: mutasi kromosom yang terjasi
pada dua kromosom nonhomolog yang
pada waktu membelah menjadi empat
kromosom saling bertemu ujung
ujngnya.

Jadi, jawabannya (1), (2), dan (3).
Jawaban: A



72. Organorgan tubuh manusia yang ikut
dalam proses pernapasan meliputi tulang
rusuk, otot antar tulang rusuk, diafragma,
dan otot perut.
Jadi, jawabannya (1), (2), (3) dan (4).
Jawaban: E

73. Cacing parasit pada manusia :
- Fasciola hepatica
Masuk ke dalam tubuh manusia dalam
bentuk larva Metaserkaria dengan per-
antara siput.
- Clonorchis sinensis
Masuk ke dalam tubuh manusia dalam
bentuk larva Metaserkaria dengan per-
antara siput dan ikan.
- Wuchereria bancrofti
Masuk ke dalam tubuh manusia dalam
bentuk larva (L3) dengan perantara
nyamuk.
- Ascaris lumbricoides
Masuk ke dalam tubuh manusia dalam
bentuk telur bersamaan dengan makan-
an yang kotor.
Jadi, jawabannya (4).
Jawaban: D

74. Faktorfaktor yang mempengaruhi kerja
enzim meliputi:
- Suhu
- Perubahan pH
- Inhibitor enzim
- Konsentrasi enzim dan substrat
Jadi, jawabannya (1), (2), (3) dan (4).
Jawaban: E

75. Coelenterata adalah hewan berongga,
contohnya Hydra, Obelia, dan Aurelia.
Euspongia termasuk Porifera.
Jadi, jawabannya (1), (2), dan (3).
Jawaban: A

You might also like