You are on page 1of 9

Membuat Drag & Drop Pada Macromedia Flash

Oleh : Rokhmad_sragen@yahoo.com

Dalam membuat Mutimedia Pembelajaran Interaktif,
untuk menambah interaktifitas siswa dalam menggunakan
media, kita dapat menambahkan sebuah games, ataupun
soal yang berupa Drag & drop. Dimana kita dapat
menggeser gambar dari satu tempat ketempat yang
lainnya. Setelah itu kita dapat mengecek jawabannya.
Dengan menggunakan Macromedia Flash sebenarnya
cukup sedikit Script untuk membuatnya, dibandingkan
dengan menggunakan Visual basic dalam Power Point,
lebih mudah kita buat dengan Flash, kemudian di
emmbed kedalam Power Point. Kita bisa membuat sebuah
Quiz, game atau soal dengan Drag and drop.
Silahkan Ikuti Langkah-langakahnya dibawah ini !!

Selamat mencoba
Buat file Flash Baru

Gambarlah seperti dibawah ini

Blok/Seleksi Gambar segitiga dengan selection Tool

Klik Modify Convert to Symbol

Centang Movie clip OK

Ulangi Langkah ini untuk gambar dibawah ini : Gambar dibawah ini konversi menjadi Movie Clip dgn langkah seperti
diatas


Setelah di Konversi menjadi Movie Clip, Klik Gambar segitiga klik Property



Ulangi Langkah memberi nama movie clip diatas, dengan nama : lingkaran, kotaksegitiga, kotaklingkaran



1-Klik Segitiga
2-Klik property
3- Tulis segitiga
Memberikan Action Script Drag & drop :
Klik Gambar segitiga Berikan action script :
on (press) {
startDrag(this);
}
on (release) {
stopDrag();
}



Ulangi langkah ini untuk gambar Lingkaran !!

Coba anda tekan CTRL + ENTER !!!

1- Klik gbr segitiga
2-klik actions
3-Ketik action scriptnya
Jika hasilnya Gambar Lingkaran / segitiga ketika di Drag, berada dibawah kotak Kuning, lihat gambar :

Maka caranya yaitu :
Klik Lingkaran klik kanan Arrange Bring to Front


Ulangi Pada Gambar Segitiga !!

Gambar Sudah Bisa Di DRAG & DROP , silahkan coba CTRL + ENTER !!!

Klik Kanan
Membuat Tombol Cek Jawaban

Klik Window Other Panels Common Libraries Buttons
Buka Library Button (Pojok Kanan Layar) Tarik / Drag tombol ke Layar/stage

Tambahkan teksnya Cek Jawabansehingga menjadi sbb :

Drag kesini
Membuat Dynamic Teks :





Klik Text Tool
Pilih Dynamic Text
Letakkan Dymanic Text disini
Variable ditulis : hasil
Memberikan Action Script Pada Button Cek Jawaban :
Klik Tombol cek jawaban Action


Action Scriptnya sebagai berikut :
on (release) {
if ((_root.lingkaran.hitTest(_root.kotaklingkaran)) &&
(_root.segitiga.hitTest(_root.kotaksegitiga))) {
_root.hasil = "BENAR";
} else {
_root.hasil = "SALAH";
}}


Sekarang Cobalah dengan menekan Keyboard CTRL + ENTER !!!

.:SELAMAT MENCOBA :.




Ditulis Oleh ;
Rokhmad Astika Triprasetia
www.rokhmad.blogspot.com

1- Klik Button ini
2- Klik Action
3- Tulis Action Acriptnya

You might also like