You are on page 1of 13

ELEKTRONIKA DASAR 1

KELOMPOK 4

1. ELFA AFRADISCA (1305732)


2. NURUL HILALLIATI (1305774)

RANGKAIAN PEMBAGI TEGANGAN DAN


PEMBEBANAN

Rangkaian pembagi tegangan menghubungkan


resistor seri seperti ini pada tegangan DC
memiliki satu keuntungan, tegangan yang
berbeda muncul di setiap resistor menghasilkan
sebuah rangkaian yang disebut Rangkaian
Pembagi Tegangan.
Rangkaian dasar Resistor Seri sebagai
Pembagi Tegangan dapat dilihat pada Gambar
rangkaian:

Dalam
rangkaian
dua
resistor
yang
dihubungkan secara seri melalui Vin, yang
merupakan tegangan listrik yang terhubung
ke resistor.
Rtop, di mana tegangan keluaran Vout
adalah tegangan resistor Rbottom yang
diberikan oleh formula.
Jika lebih dari dua resistor dihubungkan
secara seri pada rangkaian maka tegangan
yang berbeda akan muncul di setiap resistor
berkaitan dengan masing-masing hambatan
R menyediakan tegangan berbeda dari satu
sumber pasokan/catudaya.

RANGKAIAN PEMBAGI ARUS

Cukup jarang ditemui di beberapa


perangkat elektronik.
memiliki fungsi penting terutama jika
anda akan melakukan pemasangan
komponen atau perangkat Ampere Meter
yang biasanya digunakan untuk
mengukur arus secara paralel.
Salah satu kaki resistor digabungkan
menjadi satu ke sumber tegangan dan
kaki yang lain atau sisanya dihubungkan
ke beban.

Perhitungan untuk mendapatkan


arus total atau disimbolkan I akan
terbagi ke rangkaian resistor R1 dan
juga R2 hingga memiliki simbol I1
dan juga I2.
Perhitungan rumus :

Thevenin

Norton

RANGKAIAN SETARA THEVENIN

Rangkaian setara thevenin merupakan


penjelmaan dalil thevenin.
Dalil ini menyatakan: setiap rangkaian
dengan dua ujung, atau gerbang tunggal,
dapat digantikan dengan suatu sumber
tegangan tetap atau suatu gaya gerak listrik
(ggl) dan suatu hambatan seri dengan ggl
tersebut.
Rangkaian setara Thevenin menggunakan
sumber tegangan tetap yakni suatu sumber
tegangan ideal dengan tegangan keluaran
yang tak berubah berapapun besarnya arus

RANGKAIAN EKIVALEN THEVENIN

VTH dan RTH


terhubung seri

RTH
VTH

RL

VTH = Voc (open-circuit voltage)


RTH = R ekivalen (R total) dalam rangkaian

TEOREMA THEVENIN
Rangkaian dengan beban

IL

VTh
RTh RL

VL RL I L

RL
VTh
RTh RL

RANGKAIAN SETARA NORTON

Jika RO >>RL , maka (arus


tetap). Nilai VO akan berubah
jika nilai RL juga berubah
dimana
Rangkaian
setara
norton
menggunakan sumber arus
tetap
yang
dapat
menghasilkan
arus
tetap
berapapun besar hambatan
yang
dipasang
pada
keluarannya.
Setiap rangkaian yang terdiri
dari
beberapa
sumber
tegangan
dan
beberapa

dengan sebuah sumber arus tetap (disebut sumber


arus Norton,IN) dan sebuah hambatan (disebut
hambatan Norton, RO) paralel dengan IN.

RN RTH
APA HUBUNGAN ANTARA IN
DENGAN ETH ?

IO, S

ETH
IN
RO

dalil Norton : setiap rangkaian berterminal 2


yang mempunyai tahanan-tahanan linier,
sumber-sumber linier dapat direpresentasikan
dengan kombinasi pararel antara sebuah
tahanan dengan sumber arus independen.

TERIMAKASIH

You might also like