You are on page 1of 14

SOAL

UTB
ABDOMEN
BLOK
UROPOETIKA TAHUN 2014/2015
1. Pasien LK 25 tahun ke poliklinik RS
dengan keluhan Badan lemah dan dari
anamnesa didapatkan pasien rutin HD 2
minggu sekali, saat ini T ( 160 / 80 ),
tampak anemis, edema tungkai. Pada
pasien CKD terjadinya Hipertensi oleh
karena :
A. Viskositas darah meningkat
B. Retensi Natrium Meningkat
C. Resistensi Perifer meningkat
D. Kontraktilitas jantung meningkat
E. Retensi Natrium dan resistensi
perifer meningkat
2. Dokter menduga bebrapa hal yang
terkait pada patofisiologi GNAPS pada
kasus ini, antara lain :
A. Streptokinase
B. Kompleks imun insitu
C. Neuaraminidase
D. A dan B
E. A, B, dan C
3. Jika seseorang mengalami hipovolemia
seperti pada saat diare, maka kadar ADH
akan mengalami kenaikan cepat
sementara volume urin berkurang yang
di timbulkan oleh ADH pada ekskresi
air terutama yang terjadi di ductus
coligentes adalah :
A. Inhibisi Reabsopsi NA
B. Aktivasi Sekresi Kalium
C. Penyisipan saluran NA+ dalam
membran luminal
D. Penyisipan saluran akuaponin dalam
membran luminal
E. Penurunan permeabilitas ductus
coligentes terhadap air dan solut
4. Orang tua menanyakan mengenai
pengobatan yg akan diberikan oleh
seorang dokter pada anak usia 6 tahun
yang didiagnosis mengidap GNA untuk
mengotrol tekanan darah, rencana terapi
yang akan diberikan adalah :
A. Obat angiotensin reseptor bloker
merupakan pilihan utama untuk
mengontrol tekanan darah
B. ACE inhibitor merupakan obat
pilihan utama

5.

6.

7.

8.

C. Diuretik merupakan obat pilihan


utama
D. Kombinasi diuretik dan beta blocker
merupakan obat pilihan utama
Seorang anak PR 3 tahun, dia sering
main duduk di tanah. Badan sering
panas dan kencingnya amat sangat
berbau, didiagnosis ISK. Pada kultur
urine jumlah bakteri bermakna sebagai
baku emas diagnostik adalah :
A. Setiap ada pertumbuhan bakteri
B. Urin bercampur darah
C. > 1.000 koloni / ml urine segar
D. > 10.000 koloni / ml urin segar
E. > 100.000 koloni / ml urin segar
Pernyataan di bawah ini yang benar
tentang primery sex organ adalah :
A. Terdiri atas penis dan scrotum
B. Menghasilkan gamet dan hormon
sex
C. Menghasilkan hormon testosteron
pada wanita
D. Disebut sebagai gland penis
E. Tidak mempunyai saluran keluar
Seorang anak laki laki yang belum
disunat usia 4 tahun terdapat kelainan
phimosis di penisnya. Dia selanjutnya
menderita ISK. Pada pengambilan
sample urine telah dilakukan dengan
aspirasi suprapubik. Disebut bakterium
bermakna jika :
A. Leukosit dalam urine > 5 / LPB
B. > 10.000 koloni kuman / ml urine
segar
C. Setiap ada pertumbuhan bakteri
D. > 100.000 koloni kuman / ml urine
E. Urine bercampur darah
Seorang wanita 32 tahun menderita DM
yang mula timbulnya pada usia dewasa.
Wanita tersebutmemiliki kadar glukosa
yang tinggi didalam urinnya dan
mengalami diuresis akut. Manakah
proses di bawah ini yang menyebabkan
glukosa di dalam urinnya dapat terlihat :
A. Stimulasi pemecahan Glikogen
B. Inhibisi Na + K + ATPase + dan
GLUT
C. Saturasi Kotransfer Na+ glukosa
D. Saturasi NA+ H+ exchanger dan
SGLT

E. Stimulasi filtrasi dan sekresi glukosa


9. Apakah keadaan fisiologis yang berubah
bila terjadi penurunan tekanan darah
arteri sistemik ?
A. Peningkatan tekanan hidrostatik
tubulus
B. Penurunan laju filtrasi glomerulus
C. Penurunan Angiotensin II
D. Penurunan renin
E. Penurunan Aldosteron
10. Seorang pasien laki laki 23 tahun,
datang ke poliklinik RS dengan bercerita
bahwa dia mengalami HT. Tensi saat itu
140/90 mmHg. Ketika itu pasien diukur
tensinya segera setelah bersepeda.
Tetapi pemeriksaan saat ini tensi 130 /
80 mmHg. HT yg dikeluhkan pasien
tersebut karena pengaruh faktor :
A. Resistensi Perifer meningkat
B. Viskositas darah meningkat
C. Heart rate meningkat
D. Volume darah yang meningkat
E. Volume sekuncup meningkat
11. Seorang mahasiswa yg turut serta dalam
sebuah penelitian klinik telah mengubah
dietnya menjadi diet tinggi kalium.
Walaupun tdk terdapat perubahan yang
mencolok pada hal-hal lain, mahasiswi
tersebut mencatat bahwa berat badannya
mengalami kenaikan hamper sekitar 1kg
dlm tempo beberapa hari sesudah
memulai diet tsb. Hasil tes laboratorium
menunjukkan kenaikan sedang kadar K+
plasma tanpa perubahan pada kadar Na+
plasma, kadar ADH serta rennin plasma
menurun. Hasil tsb konsisten dg
ekspansi volume. Manakah keadaan di
bawah
ini
yg
paling
besar
kemungkinannya menjadi penyebab
hipervolemia pd mahasiswitsb?
a. Peningkatan tekanan onkotik
plasma yg menyebabkan retensi
cairan
b. Penurunan
laju
filtrasi
glomerulus yg menyebabkan
retensi cairan
c. Stimulasi sitem RAA yg
menyebabkan rtensi Na dan air

d. Stimulasi sekresi aldosteron yg


menyebabkan retensi Na+ dan
air
e. Pelepasan penurunan ANP yg
menyebabkan retensi cairan
12. Seorang pasien laki-laki 52th dating ke
poloklinik RS dg keluhan badan lemah
dan anamnesa didapatkan pasien sedang
rutin HD seminggu 2x. saat ini TD
160/80 mmHg, anemis (+), asites (+),
edema tungkai (+). Pada pasien dg CKD
terjadinya HT oleh karena
a. Viskositas darah meningkat
b. Retensi Na meningkat
c. Resistensi perifer miningkat
d. Kontraktilitas jantung meningkat
e. Retensi natrium dan resistensi
perifer meningkat
13. Jika seseorang mengalami hipovolemia
seperti pada saat diare, maka kadar
ADH akan mengalami kenaikan yg
cepat sementara volume urine berkurang
ygditimbulkan oleh ADH pd eksresi air
terutama yg terjadi dalam duktus
koligentes ?
a. Inhibisi reabsorpsi Na
b. Aktivasi sekresi kalium
c. Penyisipan sluran Na+ dlm
membrane luminal
d. Penyisipan saluran akuaporin
dlm membrane luminal
e. Penurunan permeabilitas duktus
koligentes thdp air dan solut
14. Seorang laki laki 25th dating ke
poliklinik dg keluhan BAK sakit ,
anyang2an, sejak 3 hari, tidak ada panas
badan, px fisik nyeri suprapubik (-),
nyeri ketok CVA (-) . Dugaan sementara
pasien tsb adalah
a. Urethritis
b. Cystitis
c. Prostatitis
d. Ureteritis
e. pyelonefritis
15. Seorang wanita 23th, gravid 28 minggu,
dating ke poloklinik dg keluhan
BAKterasa panas, jumlah sedikit, px
urinalisis
menunjukkan
leukosit
meningkat, bakteri ++ maka terapi yg
tepat adalah

a. Ampicilin
b. Trimethropim+sulfamethoxazol
c. Quinolon
d. Aminoglikosida
e. tetrasiklin
16. Dokter menduga beberapa hal yg terkait
pada patofisiologi GNAPS pd kasus ini
antara lain
a. Streptokinase
b. .
c. .
d. A dan B
e. A, B dan C
17. Seorang wanita 54th yg sedang dirawat
di RS dg kondisi tdk sadar, pasien
dirawat sejak 1minggu yll. Pd awal
masuktdk didapatkan panas badan, tetapi
1 hari ini pasien didapatkan dg temp
38,9 C dan hasil laboratorium urin :
leukosit
30-45
lpb,
bakteriurin
++.Dalam kindisi tsb DOC antibiotic
adalah
a. Cephalosporin generasi 1 dan 2
b. Quinolon
c. Ampisilin
d. Aminoglikosida
e. Cephalosporin generasi 3 dan 4
18. Seorang laki laki berusia 24th yg dlm
keadaan stress merasa pening khususnya
ketika berdiri dan mengalami dieresis
akut, tercium bau aseton pd nafasnya.
Ketika masuk IGD, dia didiagnosis
menderita ketoasidosis diabetes yg
disertai hipovolemia berat serta dieresis
akut. Manakah keadaan di bawah ini yg
menyebabkan dieresis akut pd pasien tsb
a. Inhibisi sekresi aldosteron
b. Peningkatan
laju
filtrasi
glomerulus
c. Inhibisi
sekresi
arginin
vasopressin
d. Penurunan kadar angiotensin 2
dlm plasma
e. Kadar glukosa yg tinggi dlm
cairan tubulus
19. Apa yang menyebabkan orang selesai
berlari tekanan darahnya tinggi?
a. Heart rate meningkat
20. Sel yang menginduksi genital ridge
untuk jadi ovum atau testis adalah

a. Sel folikular
b. Sel endoderm
c. Sel intertitial leydig
d. Sel subtentakular sertoli
e. Sel germinativum primordial
21. Wanita 23 th gravida 28 mgg BAK
panas dikit urinalisis leukosit urine 9-17,
bakteri ++ terapi...
a. Ampicilin
b. Trimetropim-sulfamethoxsazole
c. Quinolon
d. Aminoglikosida
e. Tetrasiklin
22. Anak berat 15 kg, setelah edem berat
jadi 20 kg. Berapa dosis prednisone
yang diberikan pada 1 bula pertama....
a. 15
b. 20
c. 30
d. 40
e. 45
23. GNAPS pemeriksaan....
a. Urinalisis
b. Kultur urin
c. Usg Abdomen
24. Seorang mahasiswa lakilaki 24th yang
dalam keadaan stress merasa pening
khususnya ketika berdiri dan mengalami
diuretis akut , pasien tersebut mencium
bau aseton pada udara nafasnya , ketika
masuk IGD , di diagnosismenderita keto
asidosis diabetes yg mungkin karena
diuretis akut, manakah keadaan di
bawah ini yang menyebabkan diuretis
akut pada pasien ?
a. Inhibisi sekresi aldosteron
b. Peningkatan laju filtrasi glomeulus
c. Inhibisi sekresi arginin vasoppresin
d. Penurunan

kadar

angiotensin

ii

dalam plasma
e. Kadar glukosa yang tinggi dalam
cairan tubulus
25. Lapisan pembungkus ren yang terdiri
dari lamina anterior dan posterior yang

nantinya

menyatu

dengan

fasia

transfersalis adalah?

d. Fascia renalis
e. Corpus adiposum pararenale

a. Capsula fibrosa

30. Mankaah keadaan di bawah ini yang

b. Capsula renalis

mempertahankan tekanan di kapiler

c. Corpus adiposum pararenale

glomerulus agara tetap tinggi?

d. Fasia renalis

a. Peningkatan resistensi ateriol afferen

e. Corpus adiposum pararenale

b. Vasokontriksi vas afferen

26. Pada umumnya implantasi terjadi pada


organ?

c. Peningkatan resistensi ateriol efferen


d. Dismeter vas afferen lebih kecil dari

A. Clitoris

efferen

B. Tubafalopi

e. Resistensi vas afferen lebih besar

C. Vagina

dari vas efferen

D. Uterus

31. Seorang wanita berusia 32th menderita

E. Ovarium

diabetes yang mulai timbul pada usia

27. Keadaan fisiologis apakah yang terjadi

dewasa, wanita tersebut memiliki kadar

ketika penurunan tekanan darah arteri

glukosa yang tinggi di dalam urine nya

sitemik

dan mengalami diuresis akut, manakah

a. Peningkatan

tekanan

hidrostatik

tubulus

proses di bawah ini yang terlihatnya di


dalam urin

b. Penurunan laju filtrasi glomerulus

a. Stimulasi pemecahan glikogen

c. Penurunan angiotensin ii

b. Inihibisi natrium-kalium-ATPase da

d. Penurunan renin

GLUT

e. Penurunan aldosteron
28. Korda

testis

mengalami

akan

c. Saluran
menetap

rekanalisasi

dan

sehingga

menjadi ?

konstranspor

natrum-

glukosa
d. Saturasi natrium-H+ exscanger dan
SGLT

a. Tubulus seminiferus

e. Sti,ulasi filtrasi dan sekresi glukosa

b. Rete testis

32. Seorang wanita 32th datang ke UGD

c. Ductus efferen

dengan

d. Ductud defferen

10x?/hari sejak 2hari yanglalu , diare

e. Ductud epididimid

cair di sertai mual dan muntah setiap

29. Lapisan

pembungkus

ren

keluhan

diare

lebih

dari

yang

selesai makan dan minum, BAK lebih

berhubungan dengan fasia renalis pada

sedikit dari biasanya pada pemeriksaan

dinding abdomen yang terdiri atas

fisik di dapatkan pasien tampak lemah

lamina posterior dan anterior adalah ?

TD 90/60mmHg , N 110X/mnt. RR

a. Cortex

24X/mnt, manakah kondisi yang terjdi

b. Capsula renalis

untuk

c. Corpus adiposum parirenale

pada keadaan pasien tersebut?

memeprtahankan

homeostasis

a. Oamoreseptor

terstimulasi

untuk

menurunkan

untuk

menahan air
b. Ginjal

akan

reabsorbsi air
c. Osmoreseptor

terstimulasi

dan

sekresi ADHA terinhibisi


d. Ginjal akan meningkatkan reabsorbsi
air
e. Ginjal meningkatkan sekresi air
33. Seorang mahasiswa yang turut serta
dalam penelitian klinik telah mengubah
diet nya denga diet tinggi kalium ,
walwpun tidak terdapat perubahan yang
mencolok pada halhal lain, mahasiswa
tersebut mencatat bahwa berat badan
nya mengalami kenaikan hampr sekitar
1kg

dalam

tempo

beberapa

hari.

Sesudah diet tersebut hasil test lab


menunjukan kenaikan sedang kadar k+
plasma tanpa perubahan pada kadar Na+
plasma , kadar ADHA Serta renin
plasma menurun , hasl tersebut konsisten
dengan exspansi volum, manakah keadaan
di

bawah

ini

yang

paling

besar

kemungkinan nya ?

a. Peningkatan

tekanan

ongkotik

plasma yang menyebabkan retensi


cairan
b. Penurunan laju filtrasi glomerulus
yang menyebabkan retensi cairan
c. Stimulasi sitem renin angiotensin
aldosteron

yang

menyebabkan

retensi Na+ dan air


d. Stimulasi sekresi aldosteron yang
menyebabkan retensi Na+ dan air
e. Penurunan pelepasan ANP yang
menyebabkan retensi air

34. Wanita 78 th tidak ditemukan pada


pemeriksaan fisik, ditemukan bising
usus,
ditemukan
6200
leukosit,
pemeriksaan urin leukosit 20-29/lpb,
eritrosit
1-2
/lpb,
berdasarkan
pemeriksaan labnya, diagnosisnya apa?
a. UTI asimptomatis
b. UTI complicated
c. Pyelonefritis
d. Cystitis
e.
35. Pada orang DM proses faal yang
teganggu
a. Kotransporter NA+ dan SGLT
b. Na+ dan GLUT exchanger
c. Reabsorbsi menurun
d. .
e. .
36. Wanita diet tinggi kalium, didapatkan
nilai natrium di darah tinggi, rennin dan
ADH menurun. Hal yg benar adalah
a. Konsentrasi kalium di darah
tinggi
b. Konsentrasi kalium di darah
rendah
c. Konsentrasi
aldosteron
meningkat
d.
e.
37. Proteinuria salah satu gejala sindrom
nefrotik dapat terjadi karena
a. Permeabiilitas
kapiler
glomerulus meningkat
b. Tidak terjadi fusi otot prosessus
sel epitel
c. Size barrier tetap
d.
e.
38. Pada
pasien glomerulonefritis post
streptococcus, pmx lab yg diperlukan
adalah
a. Jumlah leukosit
b. Hs CRP dan ASTO
c. Kadar komplemen
d. Hs CRP dan LED
e. Kadar Antigen
39. Antibiotic untuk ibu hamil pada kasus
UTI
a. Ampicillin
b. Trimetropim

c. Quinolon
d. Sulfametoxazole
e. Aminoglikosida
f.
40. Pasien dengan glomerulonefritis, untuk
pemeriksaan penunjang lupusnya adalah
a. ASTO
b. Ds DNA
c. Kultur urin
d.
e.
41. Seorang anak telah mendapat terapi
prednisone pda 4 minggu pertama, lalu
mengalami remisi 2 mnggu kedua,
sehingga diberikan prednisone..
a. Full dose selama 8 minggu
b. Alternating dose selama 8
minggu
c. Tambahkan full dose 4 minggu
lagi
d. Tambahkan siklofosfamid 4
minggu
e. Tidak ada yang benar
42. Seorang pasien laki 52 tahun datang ke
poliklinik RS dengan keluhan badan
lemah, dari anamnesa didapatkan pasien
sedang rutin HD seminggu 2x, saat ini T
160/80 mmHg, anemis(+), asites(+),
edema tungkai (+). Pada pasien dengan
CKD terjadinya HT oleh karena
a. Viskositas darah meningkat
b. Retensi natrium meningkat
c. Resistensi perifer meningkat
d. Kontraktilitas
jantung
meningkat
e. ...........
43. Seorang anak perempuan usia 7th, datang
ke Poli Anak RS UMM dengan keluhan
nyeri kepala. Setelah pemeriksaan fisis,
dokter mencurigai anak tersebut
memiliki tanda klinis karakteristik
glomerulonefritis akut,....
a. Hipertensi
b. Bengkak
c. Bengkak, hipertensi
d. Bengkak,
hipertensi,
hematuri
e. Bengkak,
hipertensi,
hematuria,azotemia

44. Seorang wanita 23th, gravida 28 minggu,


datang kepoliklinik dengan keluhan
BAK terasa panas, jumlah se....
urinalisis menunjukkan leukosit urine 917/lpb, bakteri++, maka terapi yang
tepat untuk pasien tersebut adalah
a. Ampicilin
b. Trimethopimsulfamethoxazol
c. Quinolon
d. Aminoglikosid
e. Tetraciklin
45. Seorang mahasiswa yang turut serta
dalam sebuah penelitian klinik telah
mengubah dietnya menjadi diet tinggi
kalium. Walaupun tidak terdapat
perubahan yang mencolok pada hal-hal
lain, mahasiswa tersebut mencatat
bahwa BB nya mengalami kenaikan
hampir sekitar 1kg dalam tempo
beberapa hari sesudah memulai diet
tersebut
hasil
test
laboratorium
menunjukkan kenaikan sedang kadar K+
plasma tanpa perubahan kadar Na+
plasma, kadar ADH serta renin plasma
menurun, hasil tersebut konsisten
dengan ekspansi volume. Manakah
keadaan di bawah ini yang paling besar
kemungkinannya menjadi hipovolemia
pada mahasiswi tersebut?
a. Peningkatan tekanan onkotik
plasma yang menyebabkan
retensi cairan
b. Penurunan
laju
filtrasi
glomerulus
yang
menyebabkan retensi cairan
c. Stimulasi sistem RAA yang
menyebabkan retensi NA+
dan air
d. Stimulasi sekresi aldosteron
yang menyebabkan retensi
NA+ dan air
e. Penurunan pelepasan ANP
yang menyebabkan retensi
cairan
46. Pada pasien dengan glomerulonefritis
post
streptococcus
pemeriksaan
laboratorium yang diperlukan antara lain
adalah
a. Jumlah leukosit
b. Hs-CRP dan LED
c. Kadar komplemen
d. Kadar ASTO dan Hs-CRP
e. Kadar antigen

47. Seorang wanita berusia 32 tahun


menderita diabetes yang mula timbulnya
pada usia dewasa wanita tersebut
memiliki kadar glukosa yang tinggi di
dalam urinenya dan mengalami diuresis
akut. Manakah proses di bawah ini yang
menyebabkan terlihatnya glukosa di
dalam urine?
a. Stimulasi
pemecahan
glikogen
b. Inhibisi Na+ -K+ -ATPase
dan GLUT
c. Saturasi kotransporter Na+ glukosa
d. Saturasi Na+ -H+ exchanger
dan SGLT
e. Stimulasi filtrasi dan sekresi
glukosa
48. Orang tua menanyakan mengenai
pengobatan yang akan diberikan oleh
dokter pada seorang anak usia 6 tahun
yang didiagnosis glomerulonefritis akut
untuk mengontrol tekanan darah.
Rencana terapi yang akan diberikan
yaitu:
a. Obat angiotensin reseptor
bloker merupakan pilihan
utama untuk mengontrol
tekanan darah
b. ACE inhibitor merupakan
pilihan utama
c. Diuretik merupakan obat
pilihan utama
d. Beta blocker merupakan obat
pilihan utama
e. Kombinasi diuretik dan beta
bloker
merupakan
obat
pilihan.....
49. Proteinuria salah satu gejala NS pada
anak, disebabkan karena:
a. Permeabilitas
kapiler
glomerulus menurun
b. Size barrier tetap
c. Penghalang muatan negatif
listrik terganggu
d. Preoteinuria non selektif
terganggu
e. Tidak terjadi fusi foot
processus sel epitel
50. Seorang wanita berusia 65th dengan
kondisi
kesehatan
yang
baik,
mendapatkan diet rendah natrium
selama 4-6 hari. Manakah keadaan yang

ditemukan pada observasi setelah 4-6


hari menjalankan diet rendah natrium?
a. Nilai plasma renin dan
aldosteron dibawah normal
b. Nilai plasma renin dan
aldosteron diatas normal
c. Konsentrasi natrium plasma
dibawah normal
d. Konsentrasi natrium plasma
meningkat lalu menurun
e. Nilai plasma renin meningkat
dan nilai plasma aldosteron
menurun
51. Seorang wanita 56th datang ke poliklinik
dengan keluhan BAK sakit dan tidak
bisa ditahan, keluhan dirasakan sejak 4
hari. Sebenarnya keluhan ini pernah
dialami sebelumnya, kira-kira 2-3 kali.
RPD DM sejak 6 tahun. Pemeriksaan
fisik tidak ada kelainan. Urinalisis
didapatkan leukositurin dan bakteri(+) .
Selain urinalisis dokter menyarankan
untuk dilakukan pemeriksaan kultur urin
indikasi pemriksaan kultur pada pasien
tersebut adalah
a. Pasien dengan DM
b. UTI berulang
c. Resisten terhadap antibiotik
tertentu
d. DM+UTI berulang
e. Kelainan anatomi
52. Berdasarkan temuan yang ada, dokter
menegakkan diagnosis GNAPS pada
anak ini. Berdasarkan diagnosis, apa
rencana tatalaksana yang dilakukan pada
kasus ini
a. Suportif
b. Harus
selalu
diberikan
antibiotika
c. Intervensi tumbuh kembang
d. Perlu terapi bedah
e. Tidak perlu dipantau setelah
3 bulan
53. Seorang anak telah mendapat terapi
prednison pada 4 minggu pertama, lalu
mengalami remisi pada 2 minggu kedua,
sehingga diberikan dosis prednisone
a. Full Dose (FD) selama 8
minggu
b. Alternating
Dose
(AD)
selama 8 minggu
c. Tambahakan Full Dose 4
minggu lagi

d. Tambahkan siklofosfamid 4
minggu
e. Tidak ada yang benar
54. Berdasarkan temuan yang ada, dokter
menegakkan diagnosis GNAPS pada
anak ini. Berdasarkan diagnosis apa
rencana tatalaksana yang didapat pada
kasus ini? (heidy)
a. Suportif
b. Harus
selalu
diberikan
antibiotika
c. Intervensi tumbuh kembang
d. Perlu terapi bedah
e. Tidak perlu dipantau setelah
3 bulan
55. Pada pasien dengan glomerulonefritis
post
streptococcus
pemeriksaan
laboratorium yang diperlukan antara lain
adalah? (heidy)
a. Jumlah leukosit
b. Hs-CRP dan LED
c. Kadar komplemen
d. Kadar ASTO dan Hs-CRP
e. Kadar antigen
56. Manakah pernyataan dibawah ini yang
mempertahankan
tekanan
kapiler
glomerulus tetap tinggi ?
a. Peningkatan resistensi arteriol
alferent
b. Vasokontriksi vas afferent
c. Peningkatan resistensi arteriol
afferent
d. Diameter vas afferent lebih kecil
dari vas afferent
e. Resistensi vas afferent lebih
besar dari vas afferent
57. Seorang laki 33 tahun dengan nefrotik
syndrome
kadar
kolesterol
total
325mg/dl. Peningkatan kolesterol pada
pasien itu akibat dari ?
a. Peningkatan sintesa albumin di
hepar
b. Peningkatan sintesa lipoprotein
dari hepar
c. Peningkatan asam lemak bebas
dalam darah
d. Hipoalbuminemia yang berat
e. Penurunan simpanan lemak di
perifer

58. Dokter menjelaskan kepada orang tua


pasien yang menderita glomerulonefritis
akut mengenai kemungkinan kuman
yang sering menyebabkan gejala
penyakit pada penderita tersebut yaitu :
a. Streptokukus beta hemolitikus
grup A
b. Streptokukus beta hemolitikus
grup B
c. Streptokokus aureus
d. Stafilokokus albus
e. Streptokokus viridans
59. Orang tua menanyakan mengenai
pengobatan yang akan diberikan oleh
dokterpada seorang anak usia 6 thn yang
didiagnosis glomerulonefritis akut untuk
mengobati tekanan
darah. Rencana
terapi yang akan diberikan yaitu :
a. Obat
angiotensin
reseptor
blocker
merupakan
pilihan
pertama
untuk
mengontrol
tekanan darah
b. ACE inhibitor merupakan pilihan
utama
c. Diuretik merupakan obat pilihan
utama
d. Beta blocker merupakan obat
pilihan utama
e. Kombinasi diuretik dan beta
blocker obat pilihan utama
60. Bagian cortex yang memanjang ke
aspectus internus dan membagi medula
menjadi bentukan segitiga adalah ?
a. Columna renalis
b. Pyramida renalis
61. Romi usia 5 tahun di diagnosis oleh
dokter hipertensi , termasuk jenis apakah
hipertensinya :
a. Esensial/primer
b. Sekunder
c. obesitas
62. seorang pasien 24 tahun, dravid 34
minggu, datang dengan keluhan kaki
bengkak, bengkak sejak 1 minggu
terakhir. Pemeriksaan T 150/90 mmHg,
N 92 x/menit, RR 24 x/menit, edema
tungkai minimal. Untuk terapi anti
hipertensi yang tepat pada pasien adalah:
a. irbesartan
b. nifedipin
c. metildopa

d. deltiazem
e. klonidin
6 3. Laluna seorang anak usia 4 tahun
mengalami edema ansarka karena
nefrotik syndrome yang sebelumnyasaat
belum edema BB 15 kg. Setelah edema
beratnya 20 kg.oleh dokter pada 1 bulan
diberikan dosis prednison sebesar.
A. 40 mg/hari
B. 30 mg/hari
C. 27 mg/hari
D.20 mg/hari
E. langsung diberikan immunosupresive
64 . Ternyata laluna mengalami remisis
pada 4 minggu kedua, sehingga
dibeikan dosis prednison:
A. Full Dose (FD) selama 8 minggu
B.Alternatif Dose (AD) selama 8
minggu
C. Tambahkan Full Dose 4 minggu
lagi
D.tambahkan
siklofosfamid
4
minggu
E.tidak ada yang benar
65. seorang wanita 78 tahun datang ke UGD
sebuah rumah sakit dengan keluhan
diare sering, disertai muntah. Pada
pemeriksaan fisik dan tanda2 vital tidak
diddapatkan kelainan kecuali bising
usus yang meningkat, dari hasil
laboratorium didapatkan HB 12.9%,
leukosit
6200/m3,
trombosit
281000/m3,
urinalisa
didapatkan
leukosit urin 20-29, eritrosit 1-2, bakteri
+1, bila melihat hasil laboratorium
tersebutm maka dikatakan:
a. UTI complicated
b. UTI asimptomatik
c. pyelonephritis akut
d. cystitis
e. syndroma uretheritis
66.
Berdasarkan temuan yang ada dokter
menegakkan diagnosis GNAPS pada anak
ini. berdasarkan diagnosis apa rencana tata
laksana yang dilakukan pada kasus ini ?
A. Suportif
B. Harus diberikan antibiotika
C. Intervensi tumbuh kembang
D. Perlu tindakan beadah
E.Tidak perlu dipantau selama 3
bulan
67. Pada kasus lupus dengan lupus yang
tidak
respon
terhadap
pemberian

kortikosteroid maka terapi yang dianjurkan


adalah kombinasi dengan
A. Siklosporin
B. Metodrenal
C. Dexorobisin
D. Diuretik
68. Seorang mahasiswa turut dalam sebuah
penelitian klinik telah mengubah diet tinggi
kalium walaupun tidak terdapat perubahan
yang mencolok pada hal-hal lain.
mahasiswa
tersebut
mencatat
berat
badannya mengalami kenaikan hampir
sekitar 1 kg dalam tempo beberapa hari
sesudah memulai diet tersebut. Hasil tes
laboratorium menunjukan kenaikan sedang
kadar K+ plasma tanpa adanya perubahan
kadar Na+ plasma kadar ADH dan renin
plasma menurun. Hail itu konsisten dengan
ekspansi volume. Manakah keadaan
dibawah
ini
yang
paling
besar
kemungkinannya
menjadi
penyebab
hipovolemia pada mahasiswa tersebut
A. Peningkatan tekanan onkotik
plasma yang menyebabkan retensi cairan
B. Stimulasi laju filtrasi glomerulus
yang menyebabkan retensi cairan
C. Stimulasi sistem renin angiotensin
aldosteron yeng menyebabkan retensi Na+
dan air
D. Stimulasi sekresi aldosteron yeng
menyebabkan retensi Na+ dan air
E. Penurunan pelepasan ANP yang
menyebabkan retensi cairan
69.
Seorang pasien laki-laki 52 tahun
datang ke poliklinik RS dengan keluhan
badan lemah, dari anamnesa didapatkan
pasien sedang rutin HD seminggu 2x. Saat
ini TD 160/80 mmHg. Anemis (+), asites
(+) edema tungkai (+) pada pasien dengan
CKD terjadinya HT oleh karena?
A. Viskositas darah meningkat
B. Retensi natrium meningkat
C. Resistensi perifer meningkat
D. Kontraktilitas jantung meningkat
E. Retensi Natrium dan retensi
perifer meningkat
70. Jika seorang mengalami hipovolemia
seperti pada saat diare, maka kadar ADH
akan mengalami kenaikan yang cepat
sementara volume urin berkurang yang

ditimbulkan oleh ADH pada ekskresi air


terutama yang terjadi dalam duktus
koligentes?
A. Inhibisi reabsorbsi natrium
B. Aktivasi Sekresi kalium
C. Penyisipan saluran Na+ dalam
membran luminal
D. Penyisipan saluran akuaporin
dalam membran luminal
E. Penuruna permeabilits duktus
koligentes terhadap air dan solut
71. Seorang wanita 23 tahun gravida 28
minggu datang ke poliklinik dengan
keluhan BAK terasa panas, jumlah
sedikit-sedikit. pemeriksaan urinalisa
menunjukan leukosit urin 17/lpb,
bakteri ++ maka terapi untuk pasien
tersebut adalah
A. Ampisilin
B. Trimetropin+sulfametoksazol
C. Quinolon
D. Aminoglukosida
E. Tetrasiklin
72.Seorsng laki-laki datang ke poliklinik
dengan keluhan BAK sakit, anyanganyangen sejak 3 hari tidak ada panas
badan
pemeriksaan
fisik
nyeri
suprapubik (+), nyeri ketok (-). dugaan
sementara pasien tersebut adalah
A. Urethritis
B. Cystitis
C. Prostatitis
D. Ureteritis
E. Pyelonefritis
73. Dokter menduga beberapa hal yeng
terkait pada patofisiologi GNAPS pada
kasus ini antara lain
A. streptokinase
B. Kompleks imun insitu
C. Neuramidase
D. A dan B
E. A,B dan C
74. seorang wanita 54 tahun yang sedang
dirawat di sebuah RS dengan kondisi
tidak sadar, pasien dirawat sejak 1
minggu lalu. pada awal masuk tidak
didapatkan panas badan tetapi 1 hari ini
pasien didapatkan dengan temperatur
38,90C, dari hasi; laboratorium urin:

leukosit 30-45/lpb, bakteriurin ++. pada


kondisi tersebut DOC antibiotik adalah
A. Cephalosporin generasi 1 dan 2'
B. Quinolon
C. Ampisilin
D. Aminoglikosida
E. Cephalosporin generasi 3 dan 4
75. Seorang mahasiswa laki-laki berusia
24 tahun yang dalam keadaan stress
merasa pening khususnya ketika berdiri
dan mengalami diuresis akut. pasien
mencium bau aseton pada udara
napasnya. ketika masuk IGD dia di
idagnosis
menderita
ketoasidosis
diabetes yang disertai hipovolemia
berat yang menjadikan diuresis akut.
manakah keadaan dibawah ini yang
menyebabkan diuresis pada pasien
tersebut?
A. Inhibisi sekresi aldosteron
B. Peningkatkan laju filtrasi
glomerulus
C.
Inhibisi
sekresi
arginin
vasopressin
D. Penurunan kadar angeotensin II
dalam plasma
E. Kadar glukosa yang tinggi dalam
cairan tubulus
76. Seorang wanita berusia 32 tahun
menderita
diabetes
yang
mula
timbulnya pada usia dewasa. wanita
tersebut memeliki kadar glukosa yang
tinggi di dalam urinnya dan mengalami
diuresis akut. manakah proses dibawah
ini yang menyebabkan terlihatnya
glukosa dalam urin?
A. Stimulasi pemecahan glikogen
B. Inhibisi Na+K+ATPase dan GLUT
C.
Saturasi
kontransporter
+
Na glukosa
D. Saturasi Na+H+ exchenger dan
SGLT
E. Stimulasi filtrasi dan sekresi
glukosa
77. Apakah keadaan fisiolohis yang
berubah bila terjadi penurunan tekanan
darah arteri sistemik
A. Peningkatan tekanan hidrostatik
tubulus
B. Penurunan laju filtrasi glomerulus

C. Penurunan angiotensin II
D. Penurunan renin
E. Penurunan aldosteron
78. . Seorang laki-laki 23 tahun datang ke
poliklinik RS dengan bercerita bahwa
dia mempunyai hipertensi. tensi saat itu
140/90mmHg. Ketika itu pasien diukur
tensinya segera setelah bersepeda. tetapi
pemeriksaan saat ini tensi 130/80.
hipertensi yang dikeluhkan pasien saat
itu kerena faktor
A. Resitensi perifer meningkat
B. Viskositas darah meningkat
C. Heart rate meningkat
D. Volume darah meningkat
E. Volume sekuncup meningkat
79. Seorang anak laki laki belum disunat,
usia 4 tahun. terdapat kelainan
phymosis di penisnya. dia selanjutnya
mengalami infeksi saluran kencing.
pada pengambialn sampel urine telah
dilakukan dengan aspirasi suprapubik.
disebut bakteri urine yang bermakna
A. Lekosit dalam urin > 5/lpb
B. > 10.000 koloni kuman/ml urin
segar
C. Setiap ada pertumbuhan bakteri
D. > 100.000 koloni kuman / ml urin
E. Urine bercampur darah
80. pernyataan dibawah ini yang benar
mengenai primari organ adalah
A. Terdiri dari penis dan skrotum
B. Menghasilkan gamet dan hormon
sex
C. Menghasilkan hormon testosteron
pada wanita
D. Disebut sebagai glans penis
E. Tidak mempunyai saluran keluar
81. Seorang anak perempuan usia 3 tahun.
dia sering main duduk ditanah. badan
sering panas dan kencingnya sangat
berbau. pada pemeriksaan anak ini
menderita infeksi saluran kencing. pada
kultur urine jumlah bakteri bermakna
"baku emas" diagnostik adalah
A. Setiap ada pertumbuhan bakteri
B. urine bercampur darah
C. > 1.000 koloni/ml urin segar
D. > 10.000 koloni/ml urin segar
E. > 100.000 koloni/ml urin segar

82. Orang tua menanyakan mengenai


pengobatan yang akan diberikan oleh
dokter pada seorang anak usia 6 tahun
yang didiagnosa glomerulonefritis akut
untuk mengontrol tekana darah. rencana
terapi yang akan diberikan yaitu
A. obat angiotensin reseptor blocker
merupakan pilihan utama untuk
mengontrol tekana darah
B. ACE inhibitor pilihan utama
C. Diuretik merupakan piliahn obat
utama
D. Beta blocker merupakan pilihan
obat utama
E. Kombinasi diuretik dan beta
blocker merupakan obat pilihan utama
83. Fertilisasi terjadi di
A. Ampula tuba falopi
B. Ovarium
C. Istmus Uterus
D. Fundus
E. Corpus Uterus
84.
Tubulus
koligentes
melebar
membentukstruktur?
A. Pelvis Renalis
B. Calyx Mayor
C. Cayx Minor
D. Pyramida Renalis
E. Vesikel renalis
85. Ovarium dan tuba falopi mendapatkan
vaskularisasi dari
A. A. Pudenda interna
B. A. Ovarica
C. A. Uterina
D. N. Pudendus
E. A. Vaginalis
86. Lapisan pembungkus ren berhubungan
dengan fascia renalis pada dinding
lateralis abdomen terdiri dari lamina
anterior adalah
A. Cortex
B. Capsula
C. Corpus adiposum parineal
D. Fascia Renalis
E. Corpus adiposum pararenal
87. Cabang dari arteri renalis pada basis
paramidalis adalah
A. A. Imterlobaris
B. A. Interlobaris
C. A. Arcuata

D. A. Segmentalis
E. A. Perforating
88. Korda testis menjadi
A. Bulbus seminiferus
B. Rate Testis
C. Ductus afferent
D. Ductus Defferent
E. Ductus epididimis
89. Genital Ridge untuk jadi ovum dan
testis adalah
A. Folikulus Endoderm
B. Intertitial
C. Leydig
D. Subtentakuler sertolii
E. Germinativum Primordial
90. Testis mencapai scrotum pada usia
kehamilan ?
A. 10 Minggu
B. 12 Minggu
C. 20 Minggu
D. 22 Minggu
E. 33 Minggu
91. vascularisasi uterus bagian atas
A. A. Testicularis
B. A. Ovarium
C. A. Illiaca interna
D. A. Illiaca Comunis
E. A. Renalis
92. Anak usia 5 tahun mengalami
hipertensi jenis hipertensi apa?
A. Primer
B. Secunder
C. Genetic
D. Obesitas
E. Intake garam tinggi
93. Implantasi pada organ apa?
A. Cliroris
B. Tuba falopi
C. Vagina
D. Uterus
E. Ovarium
94. Obat hipertensi untuk pada DM
A. Vasartan
B. Bisoprolol
C. Klonidin
D. Tiazid
E. Prazolin

95. Dokter menduga beberapa hal yang


terkait dengan patofisiologi GNAPS,
antara lain :
A. Streptokinase
B. Kompleks imun insitu
C. Neuraminidase
D. A dan B
E. A,B, dan C
96. Obat untuk mengontrol tekanan
darah pada anak usia 5 tahun yang
menderita glomerulonefritis akut
adalah golongan
A. ARB
B. ACE inhibitor
C. Diuretik
D. Beta blocker
E. Kombinasi diuretik dan beta
blocker
97. Anak usia 3 tahun menderita ISK,
pada kultur jumlah bakteri bermakna
sebagai baku emas adalah
A. Setiap ada pertumbuhan bakteri
B. Urin bercampur darah
C. >1.000 koloni/ml urine segar
D. >10.000 koloni/ml urine segar
E. >100.000 koloni/ml urine segar
98. Pernyataan dibawah ini yang benar
tentang primary sex organ
A.Terdiri atas penis dan scrotum
B.Menghasilkan gamet dan hormon
sex
C.Menghasilkan hormone testoteron
pada wanita
D.Disebut sebagai glans penis
E. Tidak mempunyai saluran keluar
99. Seorang anak usia 4 tahun,
phymosis, menderita ISK, dilakukan
aspirasi pubis untuk mengambil
sample urine, disebut bakteri
bermakna jika
A. Leukosit dalam urin>5/lpb
B. >10.000 koloni kuman/ ml urine
segar
C. Setiap ada pertumbuhan bakteri
D. >100.000 koloni kuman/ml urine
segar

E. Urine bercampur darah


100.
Laki-laki usia 23 tahun,
hipertensi, tensi 140/90mmHg
diukur setelah bersepeda. Tetapi
pemeriksaan saat ini tensi 130/80
mmHg. Hipertensi karena faktor :
A.Resistensi perifer meningkat
B. Viskositas darah meningkat
C. Heart rate meningkat
D. Volume darah meningkat
E.Volume sekucup meningkat
101.
Apakah keadaan fisiologis
yang berubah bila terjadi penurunan
tekanan darah arteri sistemik?
A. Peningkatan tekanan hidrostatik
tubulus
B. Penurunan GFR
C. Penurunan angiotensin II
D. Penurunan renin
E. Penurunan aldosteron
102.
Mahasiswa laki-laki 24 tahun
dalam keadaan stress merasa pusing,
khusunya ketika berdiri dan
mengalami diuresis akut, dia
didiagnosis menderita ketoasidosis
diabetis yang disertai hipovolemia
berat yang disebabkan diuresis akut.
Manakah keadaan dibawah ini yang
menyebabkan diuresis akut pada
pasien tersebut?
A. Inhibisi sekresi aldosteron
B. Peningkatan GFR
C. Inhibisi sekresi arginin
vasopressin
D. Penurunan kadar angiotensin II
di plasma
E. Kadar glukosa yang tinggi dalam
cairan tubulus
103.
Wanita 54 tahun dirawat di
RS dengan kondisi tidak sadar,
pasien dirawat sejak 1 minggu yang
lalu, pada awal masuk tidak ada
panas badan, tetapi tetapi 1 hari ini
pasien didapatkan suhu badan 38,9
derajat celcius, leukosit urin 30-

45/lpb, bakteriuri++ , DOCnya


adalah
A.Cephalosporin generasi 1 dan 2
B.Quinolon
C.Ampicilin
D.Aminoglikosida
E.Cephalosporin generasi 3 dan 4
104.
Seorang wanita usia 25
tahun dengan keluhan BAK sakit,
anyang2en sejak 3 hari, tidak ada
panas badan, pemeriksaan nyeri
suprapubik (+) dan nyeri ketok CVA
(-), dugaan sementar pasien :
A. Urethritis
B. Cystitis
C. Prostatitis
D. Uretheritris
E. Pyelonephritis
105.
Pada pasien CKD terjadi HT
karena
A. Viskositas darah meningkat
B. Retensi natrium meningkat
C. Resistensi perifer meningkat
D. Kontraktilitas jantung meningkat
E. Retensi natrium dan resistensi
perifer meningkat
106.
Proteinuria adalah salah satu
gejala Nefrotik syndrome karena
A. Permeabilitas kapiler glomerulus
meningkat
B. Site barrier tetap
C. Penghalang muatan negatif
terganggu
D. Proteinuria non selektif
terganggu
E. Tidak terjadi fusi pada foot
processus dan sel epitel
107.
Vakularisasi ureter bagian
atas adalah
A. A. Renalis
B. A. Testikularis
C. A. Ovarica
D. A. Iliaca interna
E. A. Iliaca comunis

108.
Vakularisasi basis pyramidis
adalah
A. Arteri lobaris
B. Arteri interlobaris
C. Arteri arcuata
D. Arteri interlobularis
E. A.Segementalis
109.
Pembungkus ginjal yang
berhubungan dengan fascia
transversalis yang mempunyai
lamina anterior dan lamina posterior
adalah
A. Capsula renalis
B. Corpus adiposum perirenale
C. Corpus adiposum pararenale
D. Fascia renalis
E. Capsula fibrosa
110.
Bagian uterus yang mencapai
vagina adalah
A. Fundus
B. Ishmus
C. Corpus
D. Cervicx
E. Ampula
111.
Testis mencapai skrotum
pada minggu ke 33
112.
Terjadinya implantasi pada
uterus
113.
Peyebab tingginya tekanan di
kapiler glomerulus adalah......
114.
Kasus diare maka GFR
menurun
115.
Korda testis menetap,
kemudian rekanalisasi jadi tubulus
seminiferus
116.

Tensi 200/90, MAP 126

117.
Pada anak ditensi kakinya
untuk mengetahui kemungkinan
koartasio aorta

118.
Gejala awal hipertensi pada
anak ( nyeri perut/mata kabur tibatiba/tumbang terlambat/ tanpa
keluhan)
119.
Diagnosa pasti/ gold
standard pada nefrotik syndrome
adalah biopsi ginjal

TERIMA KASIH KEPADA KAWANKAWAN


YANG
TELAH
BERPARTISIPASI
DALAM
PENULISAN SOAL INI

You might also like