You are on page 1of 3

MENGAPA HARUS DIET ?

Diet pada penderita


penyakit jantung jangan
disamakan seperti
mengurangi porsi makanan
ataupun tidak makan sama
sekali untuk mengurangi
berat badan ataupun
menambah PD
penampilan.

Tujuan diet sebenarnya untuk :


1. Makan secukupnya tanpa
memberatkan jantung
2. Menurunkan berat badan bila
penderita terlalu gemuk
3. Mencegah/ menghilangkan
penimbunan garam/air.
Syarat syarat diet
1. Kalori rendah, terutama bila
penderita terlalu gemuk
2. Protein dan lemak sedang
3. Cukup vitamin dan mineral
4. Rendah garam bila ada
tekanan darah tinggi
dan/oedema

5. Mudah cerna, tidak


merangsang dan tidak
menimbulkan gas
6. Porsi kecil dan diberikan
sering
Macam- macam diet jantung
Diet jantung 1
Diberikan kepada penderita dengan Myocard
Infarct (MCI) akut/Congestive Cardiac Failure
berat. Diberikan berupa 1-1 L cairan sehari
selama 1-2 hari pertama bila penderita dapat
menerimanya.
Diet Jantung II
Diberikan secara berangsur-angsur dalam
bentuk lunak, setelah fase akut MCI dapat
diatasi.
Diet Jantung III
Diberikan sebagai makanan perpindahan dari
diet jantung II / kepada penderita penyakit
jantung tidak terlalu berat.
Diet jantung IV
Diberikan sebagai makanan perpindahan dari
diet jantung III atau kepada penderita
penyakit jantung ringan

Pembagian Makanan Sehari


Diet Jantung I
Pkl 06:00 susu 1 gelas
Pkl 08:00 susu 1 gelas
Pkl 10:00 air jeruk 1 gelas
Pkl 13:00 susu 1 gelas
Pkl 15:00 sari pepaya 1 gelas

Pkl 18:00 susu 1 gelas


Pkl 20:00 teh manis 1

Diet Jantung II
Pkl 08:00 beras 30 gram (1 gelas bubur )
Telur 50 gram (1 butir )
Sayuran 50 gram (1/2 gelas )
Tepung susu 20 gram (4 sdm )
Gula pasir 10 gram ( 1 sdm )
Pkl 10:00 Pepaya 100 gram (1 ptg sedang )
Gula pasir 20 gram ( 2 sdm )
Pkl 12:00 Beras 35 gram (1 gls bubur )
Daging 50 gram (1 ptg sdg )
Sayuran 75 gram ( gelas )
Papaya 100 grm ( 1 ptg sdg)
Margarine 5 gram ( sdm )
Pkl 16:00 Pepaya 100 gram ( 1 ptg sdg )
Gula pasir 10 gram ( 1 sdm )
Pkl 18:00 Beras 35 gram (1 gls bubur )
Daging 50 gram (1 ptg sdg )
Sayuran 75 gram ( gelas )
Papaya 100 grm ( 1 ptg sdg)
Margarine 5 gram ( sdm )
Diet Jantung III
Pkl 08:00 beras 50 gram (1 gelas tim )
Telur 50 gram (1 butir )
Sayuran 50 gram (1/2 gelas )
Minyak 5 gram (1/2 sdm )
Gula pasir 10 gram ( 1 sdm )
Pkl 10:00 Pepaya 100 gram (1 ptg sedang )
Gula pasir 10 gram ( 1 sdm )
Pkl 12:00 Beras 75 gram (1 gls bubur )
Daging 50 gram (1 ptg sdg )
Tempe 50 gram (2 ptg sdg )

Sayuran 75 gram ( gelas )


Pepaya 100 gram ( 1 ptg sdg )
Minyak 5 gram ( sdm )
Pkl 16:00 Pepaya 100 gram ( 1 ptg sdg )
Gula pasir 10 gram ( 1 sdm )
Pkl 18:00 Beras 75 gram (1 gls bubur )
Daging 50 gram (1 ptg sdg )
Tempe 50 gram (2 ptg sdg )
Sayuran 75 gram ( gelas )
Pepaya 100 gram ( 1 ptg sdg )
Minyak 5 gram ( sdm )

Diet Jantung IV
Pkl 08:00 Beras 50 gram (3/4 gelas nasi )
Telur 50 gram (1 butir )
Sayuran 50 gram (1/2 gelas )
Minyak 5 gram (1/2 sdm )
Gula pasir 10 gram ( 1 sdm )
Pkl 10:00 Pepaya 100 gram (1 ptg sedang )
Gula pasir 10 gram ( 1 sdm )
Pkl 12:00 Beras 100 gram ( 1 1/3 gls nasi )
Daging 50 gram (1 ptg sdg )
Tempe 50 gram (2 ptg sdg )
Sayuran 75 gram ( gelas )
Papaya 100 gram ( 1 ptg sdg )
Minyak 10 gram ( 1 sdm)

Minyak 10 gram ( 1 sdm)

minuman yang
mengandung
alcohol dan soda.

Makanan yang boleh dan tidak


boleh diberikan
Golongan
bahan
makanan
Sumber
hidrat arang

Makanan yang boleh


diberikan

Sumber
protein
hewani

Daging sapi kurus,


ayam, bebek, ikan, telur;
susu dalam jumlah
terbatas
Kacang-kacangan kering
maksimum 25 gram
sehari; tahu, tempe,
oncom
Minyak, margarine,
mentega sedapat
mungkin tidak
digunakan untuk
menggoreng;
kelapa,santan encer
dalam jumlah terbatas
Sayuran yang tidak
mengandung gas :
bayam, kangkung,
buncis, kacang panjang,
tauge, labu siam, tomat,
wortel dan sebagainya
Semua buah ; nangka,
durian, alpukat hanya
dibolehkan dalam
jumlah terbatas
Bumbu dapur seperti :
pala, kayu manis, asam,
gula, garam.
Teh encer, coklat, sirup;

Sumber
protein
nabati
Sumber
lemak

Sayuran

Pkl 16:00 Pepaya 100 gram ( 1 ptg sdg )


Gula pasir 10 gram ( 1 sdm )
Pkl 18:00 Beras 100 gram ( 1 1/3 gls nasi )
Daging 50 gram (1 ptg sdg )
Tempe 50 gram (2 ptg sdg )
Sayuran 75 gram ( gelas )
Pepaya 100 gram ( 1 ptg sdg )

susu dalam jumlah


terbatas

Buahbuahan
Bumbubumbu
Minuman

Beras, bulgur, singkong,


talas, kentang,
macaroni,mi, bihun, roti,
biscuit,tepung- tepungan

Makanan yang
tidak boleh
diberikan
Kue-kue yang
terlalu manis dan
gurih seperti :
cake, tarcis,
dodol, dan
sebagainya
Semua daging
berlemak, ham,
susis

Goring-gorengan,
santan kental

oleh :
Lena Helen S.
NIM. 11102015

Lombok dan
bumbu lain yang
merangsang
Kopi, the kental,

DEPARTEMEN KESEHATAN R.I.


POLITEKNIK KESEHATAN BANDUNG

JURUSAN KEPERAWATAN
PRODI KEPERAWATAN BANDUNG
2005

You might also like