You are on page 1of 10

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

UNIVERSITAS GADJAH MADA


FAKULTAS TEKNIK
JURUSAN TEKNIK GEOLOGI
LABORATORIUM SEDIMENTOGRAFI

LAPORAN RESMI
PRAKTIKUM GEOLOGI MINYAK DAN GAS BUMI
ACARA III: SOURCE ROCK ANALYSIS

DISUSUN OLEH
AHMAD FAIZ MUBAROK
12/333401/TK/39765

ASISTEN ACARA:
NAILUL MAROM
NAJIBATUL ADIBAH

YOGYAKARTA
MARET
2015

LAPORAN RESMI PRAKTIKUM GEOLOGI MINYAK DAN GAS BUMI


ACARA SOURCE ROCK ANALYSIS

DATA
Nama
Sumur
SED - 31
SED - 31

kedalaman
(ft)
307.1
339.9

SED - 31

372.7

MEF

SED - 31

405.5

MEF

SED - 31

438.3

MEF

SED - 31

471.1

MEF

SED - 31

503.9

MEF

SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31

536.7
602.4
635.2
668.0
700.8
766.4
799.2
832.0
864.8
897.6
930.4
963.3
996.1
1028.9
1061.7
1094.5
1127.3
1143.7
1160.1
1192.9
1225.7
1258.5

ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF

Formasi TOC
MEF
0.37
MEF

S1

S2

S3

Tmax

HI

OI

PI

7.27
5.63

0.31

8.84

6.24

422

121.596 85.8322 0.03388

3.1

0.14

2.96

2.08

426

95.4839 67.0968 0.04516

15.3
2.72

0.36

13.10 5.98

415

85.6209

2.44

3.98

2.58

0.06
0.16

0.95
2.27

0.47
2.39

430
433

79.8319 39.4958 0.05941


0.06584

0.20

5.38

4.54

427

97.2875 82.0976 0.03584

0.27

0.3

1.99

9.56

39.085 0.02675

163.115 105.738 0.08924

1.66
2.03
1.19
5.4
5.53

SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31

1291.3
1324.1
1357.0
1389.8
1422.6
1455.4
1488.2
1521.0
1534.1
1553.8
1586.6
1619.4
1635.8
1652.2
1685.0
1717.8
1750.7
1783.5
1816.3
1849.1
1881.9
1914.7
1947.5
1980.3
2013.1
2045.9
2078.7
2111.5
2144.4
2177.2
2242.8
2308.4
2341.2
2374.0
2439.6
2505.2
2570.9
2636.5
2679.1
2702.1
2767.7

ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
ABF
GUF
GUF
GUF
GUF

2.74
2.77

0.21

3.75

1.86

428

135.379

0.06

1.41

1.59

433

89.2405 100.633 0.04082

0.09

2.48

1.98

430

46.6165

2.75

0.05

0.51

0.61

430

18.5455 22.1818 0.08929

3.84

0.09

5.44

2.12

429

141.667 55.2083 0.01627

0.16

4.85

4.08

429

94.5419 79.5322 0.03194

0.09

1.30

1.11

434

90.9091 77.6224 0.06475

0.17

3.45

1.62

430

359.375

0.08

0.98

0.91

433

96.0784 89.2157 0.07547

0.15

1.83

1.00

431

92.8934 50.7614 0.07576

67.148 0.05303

1.86
1.58
1.01
2.11

5.32

37.218 0.03502

3.15

1.4
1.51
5.13

1.25
1.43
1.5
0.96
2.3
0.83
1.02
1.31
1.97
0.93
0.68

168.75 0.04696

SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31

2833.3
2899.0
2964.6
3030.2
3095.8
3118.8
3161.4
3227.0
3292.7
3358.3
3407.5
3423.9
3489.5
3555.1
3620.7
3686.4
3752.0
3817.6
3883.2
3889.8
3948.8
4014.4
4080.1
4145.7
4152.2
4211.3
4244.1
4342.5
4440.9
4483.6
4539.4
4637.8
4703.4
4736.2
4834.6
4906.8
4933.1
5031.5
5090.6
5129.9
5195.5

GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF
GUF

0.87
1.11
0.89
1.09
1.05

0.08

0.63

0.58

437

56.7568 52.2523 0.11268

0.09

0.91

0.75

432

83.4862 68.8073

1.81

1.53

433

81.9005 69.2308 0.07653

0.13

1.01

0.81

433

95.283

0.07
0.19

0.83
1.73

1.09
0.54

438
437

56.8493 74.6575 0.07778


144.167
45 0.09896

1.79

0.96

436

116.234 62.3377 0.08673

1.08
0.9
0.99
1.06

0.18

1.23

0.60

438

113.889 55.5556 0.12766

0.18

1.20

0.75

437

113.208 70.7547 0.13043

1.1
1.39
1.37
3.36

0.15
0.19

1.32
1.19

0.75
1.21

439
436

120
68.1818 0.10204
85.6115 87.0504 0.13768

0.25

2.69

2.40

439

80.0595 71.4286 0.08503

1.26
1.31

1.54

1.09

441

117.557 83.2061 0.15847

1.78
1.45

0.17
0

0.97
0.94

1.33
1.31

438
446

54.4944 74.7191 0.14912


64.8276 90.3448 0.24194

1.31
2.77

0.24

1.90

1.84

439

68.5921

2.21
1.27
1.02
1.06
0.76
1.46
1.2
0.48
0.77
0.52
0.8
1.54

1.65

0.09

76.4151 0.11404

66.426 0.11215

SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31
SED - 31

5228.3
5326.8
5392.4
5458.0
5523.6
5589.2
5654.9
5720.5
5786.1
5917.3
5982.9
6015.7
6048.6
6114.2

GUF
BRF
BRF
BRF
BRF
BRF
BRF
TAF
TAF
TAF
TAF
TAF
TAF
TAF

1.34
1.22
1.18
0.52
1.34
0.67
1.25
1.07
1.18
1.08
1.3
1.18
1.17
1.03

0
0.22
0.24

1.59
1.52
1.57

0.91
0.80
0.55

444
444
444

118.657 67.9104 0.16316


124.59 65.5738 0.12644
133.051 46.6102 0.1326

0.18

1.24

0.37

443

92.5373 27.6119 0.12676

0.09
0.17
0.16
0.14

0.18
0.83
0.50
0.47

0.25
0.38
0.28
0.22

460
445
449
450

13.8462
70.339
42.735
45.6311

19.2308 0.33333
32.2034
0.17
23.9316 0.24242
21.3592 0.22951

JAWABAN

POTENTIAL SOURCE ROCK


Berdasarkan data tabel diata, presentase total organic carbon terbesar
terdapat pada Formasi Air Benakat, dengan TOC dominan lebih dari satu persen.
Formasi Air benakat dicirikan pada batas bawah dari formasi ini yaitu adanya
kemenerusan lapisan batupasir serta batulempung yang hanya mengandung
beberapa atau tidak mengandung foraminifera plangtonik. Bagian atas dari formasi
ini dicirikan oleh adanya lapisan batubara.
Batupasir pada formasi Air Benakat pada umumnya merupakan glauconitic
sandstone, batulempung pada formasi ini juga mengandung glauconite,
carbonaceous material, shallow marine molluscs dan foraminifera. Ketebalan
formasi ini yaitu dari 100 1000 meter. Berumur Miosen Tengah. Lingkungan
pengendapan formasi ini adalah laut dengan zona batimetri neritik dalam.

ACTIVE SOURCE ROCK


Pada cekungan Sumatra Selatan, formasi yang menjadi active source rock
adalah batuan pada Formasi Talangakar yang terdiri dari dua member, yaitu
Gritsand Member yang terdiri dari batupasi konglomeratan, batupasir kuarsa, serpih
dan sisipan batubara dengan struktur sedimen berlapis sejajar dan siang siur.
Pada anggota kedua yaitu Transitional Member tersusun oleh sedimen
klastik berukuran sedang halus seperti perselingan batupasir, serpih, batulanau,
sisipan batubara, batulempung karbonatan, serta hadirnya glaukonit yang
melimpah. Lingkungan pengendapan anggota satuan ini adalah lingkungan transisi
sampai laut dangkal dengan umur Miosen Awal.

Gambar 1. Hasil plotting TAF (hijau) dan ABF (merah) pada diagram
Pseudo Van Krevellen

Dari hasil pengeplotan HI dan OI Formasi air benakat pada diagram Pseudo
Van Krevellen, didapatkan formasi ini memiliki kerogen tipe III.

Syarat dari Oil Window adalah PI dari souce rock adalah 0.1 dan temperatur
435 Kelvin. Oleh karena itu oil windows terdapat pada kedalaman 3948 feet pada
Formasi Gumai.

Gambar 2. Hasil penentuan umur hidrocarbon generation pada TAF (kiri) dan
ABF (kanan)

Dari hasil pengeplotan oil window pada model 1-D didapatkan pada
Formasi Talangakar sebagai active source rock didapatkan umur sekitar 19 juta
tahun yang lalu. Sedangkan untuk Formasi Air Benakat sebagai potential source
rock didapatkan umur lebih kurang 5 juta tahun yang lalu.

KESIMPULAN

1. Berdasarkan dari presentase TOC, Formasi Air Benakat merupakan


potential source rock.
2. Berdasarkan dari hasil penelitian lapangan, Formasi Talang Akar
merupakan active source rock.
3. Dari hasil plotting data HI dan OI ada diagram pseudo van krevellen
didapatkan potential source rock merupakan Kerogen Tipe III (gas prone).
4. Berdasarkan data PI dan T max, oil window terdapat pada kedalaman 3948
ft pada Formasi Gumai.
5. Berdasarkan model 1-D, didapatkan waktu oil generation Formasi Talang
akar yaitu sekitar 19 juta tahun yang lalu. Sedangkan untuk Formasi Air
Benakat didapatkan umur sekitar 5 juta tahun yang lalu.

DAFTAR PUSTAKA

Staff Asisten, Buku Panduan Praktikum Geologi Minyak dan Gas Bumi.
Yogyakarta: Laboratorium Sedimentografi Jurusan Teknik Geologi
Fakultas Teknik Universitas Gadjah Mada.
http://digilib.itb.ac.id/files/disk1/505/jbptitbpp-gdl-yanbastian-25204-3-2011ta2.pdf

You might also like