You are on page 1of 7

Kelompok 2

Devira Aprilia Irdalina


Hesty Septiany Saderie
Muhammad Achrizal Haq
Muhammad Irfan Rahmadanoor
Zakia Putri Sulaiman

Persamaan Umum Gas Ideal


Sifat mekanika gas yang tersusun
atas sejumlah besar atom-atom atau
molekul-molekul
penyusunnya
dijelaskan dalam teori kinetik gas.
Dalam menjelaskan perilaku gas dalam
keadaan tertentu, teori kinetik gas
menggunakan beberapa pendekatan
dan asumsi mengenai sifat-sifat gas
yang disebut gas ideal. Gas ideal
sendiri adalah penyatuan persamaan

Sifat-sifat gas ideal dinyatakan sebagai berikut

Sifat-sifat gas ideal dinyatakan


sebagai berikut

Jumlah partikel gas sangat banyak, tetapi tidak


ada gaya tarik menarik (interaksi) antarpartikel.
Setiap partikel gas selalu bergerak dengan arah
sembarang atau acak.
Ukuran partikel gas dapat diabaikan terhadap
ukuran ruangan tempat gas berada.
Setiap tumbukan yang terjadi antarpartikel gas
dan antara partikel gas dan dinding bersifat lenting
sempurna.
Partikel gas terdistribusi merata di dalam ruangan.
Berlaku Hukum Newton tentang gerak

Persamaan
Gas
Ideal:
Pers. Gas Ideal :
pV = NrT
Dimana : p = Tekanan (Pa)
V = Volume (m3)
n = Jumlah mol (mol)
R = Tetapan umum gas = 0,082L
atm/mol K= 8,314 J/mol K
T = Suhu mutlak (K)

n = m/M =

N/N

m = massa gas (kg)


M = Massa atom gas (kg/mol)
N = jumlah Molekul
NAA = bilangan Avogardo = 6,02 x 10

SOAL
Gas pada ruang tertutup ber volume 4 Liter. Jika jumlah molekul yang
terdapat 1,60 x 1022 Pada suhu 60C, Maka hitung lah tekanan yang
terdapat pada ruang tersebut.
Dik : V = 2L = 0,002 m3

N = 1,6 x 1022

T = 67+273 = 340
Dit : P : ......?

P =......?

PV = NKT
P=
=
=
= 376360 x 100 01
= 3,75 x 104 Pa

Pada ruang tertutup memiliki volume 4


Liter, dan banyak molekulnya 0,2 mol.
Tentukan tekanan yang terdapat pada
ruang tersebut jika bersuhu 47C

Dik : V = 4L = 0,004

n = 0,2

T = 47 + 273 = 320

Dit : P?

P=
=
= 133024 Pa

You might also like