You are on page 1of 14

KARAKTERISTIK IKLIM TROPIS LEMBAB

GARIS EDAR SEMU MATAHARI


GLOBAL WARMING
Eka Widiyananto, ST.,MT

Kuliah 4 Karakteristik Iklim Tropis LembabGaris Edar Semu Matahari-Global Warming

KARAKTERISTIK IKLIM TROPIS LEMBAB


1. Tidak ada perbedaan yang jelas antara musim kemarau (kering) dengan
musim hujan (basah), musim hujan terkadang panjang atau musim
kemarau terkadang panjang, akibatnya = siklus yang tumpang tindih,
contoh akibat = menggangu pertanian ( pola tanam)

Eka Widiyananto, ST.,MT

Kuliah 4 Karakteristik Iklim Tropis LembabGaris Edar Semu Matahari-Global Warming

KARAKTERISTIK IKLIM TROPIS LEMBAB


2. Temperatur udara tinggi, amplitude siang malam kecil (23 330C)
walaupun di sebagian tempat seperti daerah lembah dan pegunungan
dapat lebih kesil dari angka tersebut.
3. Kelembaban relative tinggi 60 95%, lengket dan tidak nyaman
4. Curah hujan cukup tinggi, dapat berhari-hari, hujan umumnya di siang /sore

Eka Widiyananto, ST.,MT

Kuliah 4 Karakteristik Iklim Tropis LembabGaris Edar Semu Matahari-Global Warming

KARAKTERISTIK IKLIM TROPIS LEMBAB


5. Kecepatan angin yang rendah terutama pada pagi dan malam hari tetapi
pada siang hari relative kuat hembusannya
6. Cenderung berawan
7. Berdebu

Eka Widiyananto, ST.,MT

Kuliah 4 Karakteristik Iklim Tropis LembabGaris Edar Semu Matahari-Global Warming

KARAKTERISTIK IKLIM TROPIS LEMBAB


8. Karat logam dan pelapukan organic mudah terjadi ( berpengaruh pada
pemilihan dan pemeliharaan bahan bangunan)
9. Flora dan fauna beraneka ragam

Eka Widiyananto, ST.,MT

Kuliah 4 Karakteristik Iklim Tropis LembabGaris Edar Semu Matahari-Global Warming

KARAKTERISTIK IKLIM TROPIS LEMBAB


10..Radiasi matahari normal = tinggi > 900 W/m2 dan pada saat mendung <
100 W/m2

Eka Widiyananto, ST.,MT

Kuliah 4 Karakteristik Iklim Tropis LembabGaris Edar Semu Matahari-Global Warming

KARAKTERISTIK IKLIM TROPIS LEMBAB


11. Pola hidup dan budaya terpengaruhi, contoh :
Outdoor Living = kegiatan banyak diluar rumah
Pakaian Ringan danm longgar, tanpa alas dan bertelanjang dada
adalah hal yang wajar
Diperlukan tidur siang untuk recovery karena tenaga mudah tersedot
habis (kelelahan/fartigue)

Eka Widiyananto, ST.,MT

Kuliah 4 Karakteristik Iklim Tropis LembabGaris Edar Semu Matahari-Global Warming

PERTANYAAN
1. Bagaimana
arsitektur
menyelesaikan
problematik pada iklim tropis lembab
2. Bagaimana arsitektur mampu
memanfaatkan potensi iklim tropis lembab

Eka Widiyananto, ST.,MT

Kuliah 4 Karakteristik Iklim Tropis LembabGaris Edar Semu Matahari-Global Warming

PROBLEMATIK
beberapa karakteristik iklim tropis yang menjadi problem dalam
perancangan arsitektur diantaranya ;

Radiasi matahari/terik matahari tinggi mengakibatkan pemanasan


yang berlebihan
Suhu udara cukup tinggi seringkali di atas batas ambang
kenyamanan manusia
Curah hujan tinggi, seringkali menyebabkan banjir atau genangan air
yang berlebihan
Kelembaban tinggi, memberikan efek ketidaknyamanan termal
Kecepatan angin rendah, kurang mendukung kenyamanan
Rayap dan serangga merusak bangunan/komponen bangunan

Eka Widiyananto, ST.,MT

Kuliah 4 Karakteristik Iklim Tropis LembabGaris Edar Semu Matahari-Global Warming

POTENSI
Kombinasi suhu udara, kelembaban dan kecepatan angin yang
ada, tidak menyulitkan manusia berada di udara terbuka (luar
bangunan)
Kombinasi radiasi matahari, suhu udara, curah hujan,
kelembaban dan kecepatan angin yang ada, mampu
menumbuhkan vegetasi dengan cepat
Radiasi matahari yang memadai, mampu memberikan
penerangan alami secara baik, potensi untuk penghematan
energi penerangan
Curah hujan tinggi, memberikan persediaan air bersih bagi
aktifitas manusia sehari-hari
Hujan memberikan efek pendinginan/penurunan suhu udara
Kecepatan angin rendah, tidak membahayakan
struktur/konstruksi bangunan

Eka Widiyananto, ST.,MT

Kuliah 4 Karakteristik Iklim Tropis LembabGaris Edar Semu Matahari-Global Warming

10

GARIS EDAR SEMU MATAHARI


Gerak semu tahunan matahari adalah matahari seolah-olah
melakukan pergeseran dari utara ke selatan dari khatulistiwa
Gerak semu tahunan matahari dan perubahan musim di
permukaan bumi disebabkan karena bumi beredar
mengelilingi matahari dan poros matahari miring 32 dari
garis tegak lurus dari orbitnya
Akibat dari Gerak Semu Matahari ini Indonesia yang terletak
di khatulistiwa hanya mengalami dua musim, yaitu musim
hujan dan musim kemarau. Pada bulan Oktober sampai
dengan Maret bertiup angin muson barat yang banyak
membawa uap air sehingga di Indonesia mengalami musim
hujan. Sedangkan, pada bulan April sampai dengan bulan
September bertiup angin muson timur yang sedikit
membawa uap air sehingga di Indonesia mengalami musim
kemarau.
Eka Widiyananto, ST.,MT

Kuliah 4 Karakteristik Iklim Tropis LembabGaris Edar Semu Matahari-Global Warming

11

GARIS EDAR SEMU MATAHARI

Eka Widiyananto, ST.,MT

Kuliah 4 Karakteristik Iklim Tropis LembabGaris Edar Semu Matahari-Global Warming

12

GARIS EDAR SEMU MATAHARI

Eka Widiyananto, ST.,MT

Kuliah 4 Karakteristik Iklim Tropis LembabGaris Edar Semu Matahari-Global Warming

13

Gas Rumah Kaca (GRK): CO2 (energi), CO2 (LULUCF/perubahan


lahan dan kehutanan), CH4, N2O, PFCs, HFCs, SF6

You might also like