You are on page 1of 1

Perubahan Berat Badan Bayi Baru Lahir

- Berat badan dapat menurun kurang lebih 5-7 %


- Berat badan semula akan tercapai kurang lebih setelah 7 10 hari
- Terdapat kenaikan rata-rata berat badan 30 gram per hari selama 1 bulan pertama
- Penurunan berat badan lebih dari 10% hati-hati
Perawatan Esensial
- Jaga bayi dalam keadaan hangat (perabaan tubuh hangat, warna kulit kemerahan)
- Periksa rutin umbilikus, kulit, mata
- Kuat hisap pada puting susu
- Pengawasan adanya tanda-tanda bahaya
- Imunisasi
Kunjungan Neonatal
- Monitor tumbuh kembang
- Pengenalan dan penanganan dini penyakit bayi
- Edukasi kepada keluarga
ASI eksklusif
Imunisasi
Pola makan bayi sesuai umur
Pola penyapihan
Keluarga berencana

You might also like