You are on page 1of 2

KAJIAN YU RID IS TENTANG ITSBAT NIKAH

DI PENGADILA N AGAMA
1

Rosina , Yulkarnain Harahap

Intisari
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis alasan diajukannya itsbat
nikah ke Pengadilan Agama sesuai Pasal 7 ayat (3) Kompilasi H ukum Islam dan untuk
mengetahui dan menganalisis mengenai pertimbangan hakim dalam menetapkan untuk
mengabulkan atau menolak itsbat nikah di Pengadilan Agama.
Penelitian ini merupakan penelitian yuridis normatif , yaitu penelitian hukum yang
dilakukan dengan cara studi pustaka terhadap data sekunder. Data sekunder tersebut meliputi
bahan hukum primer, bahan hukum sekunder, dan bahan hukum tersier. Data yang telah
dikum pulkan selanjutnya dianalisis secara kualitatif.
Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan diperoleh kesimpulan, Pertama, bahwa
alasan diajukannya itsbat nikah ke Pengadilan A gama tidak semuanya sesuai dengan
ketentuan Pasal 7 ayat (3) Kompilasi Hukum Islam. Kedua pertimbangan hakim dalam
menetapkan untuk mengabulkan atau menolak itsbat nikah berdasarkan fakta di persidangan
terhadap kebenaran dalil yang dikemukan Pemohon berdasarkan bukti surat dan bukti saksisaksi, hakim menilai perkawinan yang dilangsungkan, apabila telah memenuhi rukun dan
syarat nikah secara hukum Islam dan memenuhi syarat perkawinan menurut Undang-Undang
Perkawinan (Pasal 6 dan 7 Undang-U ndang Nomor 1 Tahun 1974 juncto Pasal 14 sampai
Pasal 29 K ompilasi Hukum Islam) dan tidak melanggar larangan perkaw inan yang diatur
dalam Undang-Undang Perkawinan dan Kompilasi Hukum Islam (Pasal 8 sampai Pasal 10
Undang-Undang Nom or 1 Tahun 1974 juncto Pasal 39 sampai 44 K ompilasi H ukum Islam),
maka itsbat nikah akan dikabulkan tetapi bila sebaliknya hakim menemukan adanya halangan
perkawinan maka itsbat nikah akan ditolak oleh Pengadilan A gama. Selain itu, hakim dalam
memeriksa dan memutus perkara itsbat nikah melihat kasus per kasus dengan
mempertimbangkan asas kemanfaatan (kemaslahatan).
Kata Kunci : itsbat nikah, Pengadilan Agama.

1
2

Mahasiswa Program Studi Magister Kenotariatan, Fakultas Hukum, Universitas Gadjah Mada.
Dosen, Fakultas Hukum , Universitas Gadjah Mada .

viii

JURIDICAL STUDY OF MAR ITAL LEGALIZATION IN THE RELIGIOUS COURT

Rosina , Yulkarnain Harahap

Abstract
This research is aimed at identifying and analyze the reasons for filing marital
legalization to the Religious Court with Article 7 paragraph (3) of the Compilation of Islamic
Law, and identifying and analyze about the judges consideratio n in determining to grant or
reject the marital legalization in the Religious Court.
This research belongs to a juridical normative research, that is a legal resear ch
conducted by studying library or secondary data. Secondary data included primary law
materials, secondary law materials, and tertiary law materials. Data collected were analyzed
with qualitative method.
It can be concluded from the reseach that, First, the reasons for filing marital
legalization to the Religious Court it is not all in accordance with the provisions of Article 7
paragraph (3) of the C ompilation of Islamic Law . Second, the judges consideration in
determining to grant or reject the marital legalization was based on the facts in the trial
regarding the truth of arguments presented by the Petitioner based on documentary evidence
and evidence of witnesses. The judge considered that if the marriage had fulfilled the
minimum obligatory rules and requirements of marriage according to Islamic law and
fulfilled the marriage requirement according to the M arriage Act ( Article 6 and 7 of Law No.
1 of 1974 in conjunction with Article 14 through Article 29 of the Compilation of Islamic
Law ) and the marriage does not violate the prohibition set out in the M arriage Act and t he
Compilation of Islamic Law (Article 8 through Article 10 of Law No. 1 of 1974 in
conjunction with Article 39 through 44 of the Compilation of Islamic Law ), the marital
legalization would be granted. On the contrary, the judge found the impediment to marriage,
the marital legalization would be rejected by the Religious Court. In addition, the judge in
investigating and deciding the cases of marital legalization considered case by case by taking
the principle of usefulness (benefit) into account.
Key words: marital legalization, Religious Court.

1
2

Student, Master of Notary, Faculty of Law, Universitas Gadjah Mada.


Faculty Mem ber, Faculty of Law, Universitas Gadjah Mada.

ix

You might also like