You are on page 1of 17

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Satuan pendidikan

: SMK N 2 Surabaya

Kelas/ semester/ Jurusan

: X/ 1 / Teknik Audio - Video

Mata Pelajaran

: Gambar Teknik

Materi pokok

: Gambar konstruksi geometris

Pertemuan ke-

: 13 s/d 20

Alokasi waktu

: 90 menit (2 x 45 menit)

A. KOMPETENSI INTI
1.1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
1.2 Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli
(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
1.3 Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan
prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam
bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.
1.4Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan
mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
B. KOMPETENSI DASAR
1.1.Menyadari sempurnanya

konsep Tuhan tentang benda-benda

dengan

fenomenanya untuk dipergunakan sebagai aturan garis-garis gambar teknik dan


cara proyeksi untuk menggambarkan benda.
1.2.Mengamalkan nilai-nilai ajaran agama sebagai tuntunan dalam pembuatan
gambar konstruksi geometris dan gambar proyeksi untuk menggambarkan benda.
2.1. Mengamalkan perilaku jujur, disiplin, teliti, kritis, rasa ingin tahu, inovatif dan
tanggung jawab dalam menerapkan aturan garis gambar dalam tugas
menggambar konstruksi garis dan gambar proyeksi.

2.2. Menghargai

kerjasama,

toleransi,

damai,

santun,

demokratis,

dalam

menyelesaikan masalah perbedaan konsep berpikir dan cara menggambar


konstruksi geometris dan gambar proyeksi.
2.3 Menunjukkan sikap responsif, proaktif, konsisten, dan berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan
dalam melakukan tugas menggambar konstruksi geometris dan gambar proyeksi.
3.1. Mengelompokkan gambar konstruksi geometris berdasarkan bentuk konstruksi
sesuai prosedur.
4.1. Menyajikan gambar konstruksi geometris berdasarkan bentuk konstruksi sesuai
prosedur.
C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
1. Terlibat aktif dalam pembelajaran Gambar konstruksi geometris.
2. Menjelaskan kembali gambar konstruksi geometris.
3. Mengajukan pertanyaan secara aktif dan mandiri tentang gambar konstruksi
geometris.
4. Mengkatagorikan data dan menentukan hubungan gambar konstruksi geometris,
selanjutnya disimpulkan dengan urutan dari yang sederhana sampai pada yang
lebih kompleks terkait dengan bentuk dan fungsi serta cara membuat gambar
konstruksi geometris.
5. Melaporkan hasil konseptualisasi berupa pembuatan bentuk-bentk gambar
konstruksi geometris sesuai fungsi dalam bentuk lisan, tulisan, dan gambar.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Dengan kegiatan diskusi dan pembelajaran kelompok dalam pembelajaran Gambar
konstruksi geometris ini diharapkan siswa terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran
dan bertanggungjawab dalam menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan,
memberi saran dan kritik, serta dapat :
1. Menjelaskan kembali gambar konstruksi geometris.
2. Mengkatagorikan data dan menentukan hubungan gambar konstruksi
geometris, selanjutnya disimpulkan dengan urutan dari yang sederhana sampai
pada yang lebih kompleks terkait dengan aturan dan penerapan huruf, angka,
dan etiket gambar.
3. Melaporkan hasil konseptualisasi berupa penerapan prosedur dan aturan tentang
huruf, angka, dan etiket gambar dalam bentuk lisan, tulisan, dan gambar.

4. Dengan menyelesaikan proses pencarian data, pembuatan laporan dan presentasi,


diharapkan mampu menanamkan nilai-nilai kejujuran, tanggung jawab dan
percaya diri kepada peserta didik
5. Terampil menggunakan kelengkapan informasi gambar.
D. MATERI AJAR
1. Buku Panduan Gambar Teknik
2. Internet dari berbagai sumber
3. Terlampir
E. METODE PEMBELAJARAN
1. Pendekatan pembelajaran : scientific learning
2. Metode pembelajaran
: observasi, presentasi, diskusi, penugasan
3. Strategi pembelajaran
: discovery learning
F. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan 13
Kegiatan

Alokasi

Diskripsi
1.

Waktu

Memulai pelajaran dengan mengucap salam dan berdoa


bersama

Pendahuluan

2.

Mengecek kehadiran siswa dengan cara mengabsen

3.

Menyampaikan tujuan pembejaran

4.

Memotivasi siswa dan menyepakati kegiatan yang

10
akan

dilakukan dengan pembentukan kelompok.


1. Masing-masing kelompok, dan guru bertanya jawab

Kegiatan Inti

tentang apakah yang dimaksud gambar konstruksi.


2. Berdiskusi tentang gambar konstruksi
3. Masing-masing kelompok mempresentasikan hasil diskusi

70

dengan menyampaikan apakah yang dimaksud gambar


konstruksi
1. Melakukan refleksi tentang konstruksi garis
2. Memcatat informasi tentang tugas untuk pertemuan
Penutup

keempat belas, yaitu konstrksi garis


3. Seorang siswa memimpin doa menggunakan bahasa yang

10

baik dan benar


Pertemuan 14
Kegiatan

Diskripsi

Pendahuluan

1. Memulai pelajaran dengan mengucap salam dan berdoa

Alokasi
Waktu
10

bersama
2. Mengecek kehadiran siswa dengan cara mengabsen
3.

Menyampaikan tujuan pembejaran

4. Memotivasi siswa dan menyepakati kegiatan yang

akan

dilakukan dengan pembentukan kelompok.


1. Masing-masing kelompok, dan guru bertanya jawab

Kegiatan Inti

tentang apakah yang dimaksud konstruksi garis.


2. Berdiskusi tentang konstruksi garis
3. Masing-masing kelompok mempresentasikan hasil diskusi

70

dengan menyampaikan bagaimana pembuatan konstruksi


garis
1. Melakukan refleksi tentang konstruksi sudut
2. Memcatat informasi tentang tugas untuk pertemuan kelima
Penutup

belas, yaitu konstrksi sudut


3. Seorang siswa memimpin doa menggunakan bahasa yang

10

baik dan benar


Pertemuan 15
Kegiatan

Alokasi

Diskripsi
1.

Waktu

Memulai pelajaran dengan mengucap salam dan berdoa


bersama

Pendahuluan

2.

Mengecek kehadiran siswa dengan cara mengabsen

3.

Menyampaikan tujuan pembejaran

4.

Memotivasi siswa dan menyepakati kegiatan yang

10
akan

dilakukan dengan pembentukan kelompok.


1. Masing-masing kelompok, dan guru bertanya jawab

Kegiatan Inti

tentang apakah yang dimaksud konstruksi garis.


2. Berdiskusi tentang konstruksi sudut
3. Masing-masing kelompok mempresentasikan hasil diskusi

70

dengan menyampaikan bagaimana pembuatan konstruksi


sudut
1. Melakukan refleksi tentang konstruksi lingkaran
2. Memcatat informasi tentang tugas untuk pertemuan
Penutup

keenam belas, yaitu konstrksi lingkaran


3. Seorang siswa memimpin doa menggunakan bahasa yang
baik dan benar

10

Pertemuan 16
Kegiatan

Alokasi

Diskripsi

Waktu

1. Memulai pelajaran dengan mengucap salam dan berdoa


bersama
Pendahuluan

10

2. Mengecek kehadiran siswa dengan cara mengabsen


3. Menyampaikan tujuan pembejaran
4. Memotivasi siswa dan menyepakati kegiatan yang

akan

dilakukan dengan pembentukan kelompok.


1. Masing-masing kelompok, dan guru bertanya jawab

Kegiatan Inti

tentang apakah yang dimaksud konstruksi lingkaran.


2. Berdiskusi tentang konstruksi lingkaran
3. Masing-masing kelompok mempresentasikan hasil diskusi

70

dengan menyampaikan bagaimana pembuatan konstruksi


lingkaran
1. Melakukan refleksi tentang konstruksi garis singgung
2. Memcatat informasi tentang tugas untuk pertemuan
Penutup

ketujuh belas, yaitu konstrksi garis singgung


3. Seorang siswa memimpin doa menggunakan bahasa yang

10

baik dan benar


Pertemuan 17
Kegiatan

Alokasi

Diskripsi

Waktu

1. Memulai pelajaran dengan mengucap salam dan berdoa


bersama
Pendahuluan

10

2. Mengecek kehadiran siswa dengan cara mengabsen


3. Menyampaikan tujuan pembejaran
4. Memotivasi siswa dan menyepakati kegiatan yang

Kegiatan Inti

akan

dilakukan dengan pembentukan kelompok.


1. Masing-masing kelompok, dan guru bertanya jawab
tentang apakah yang dimaksud konstruksi garis singgung.
2. Berdiskusi tentang konstruksi garis singgung
3. Masing-masing kelompok mempresentasikan hasil diskusi
dengan menyampaikan bagaimana pembuatan konstruksi

70

garis singgung
1. Melakukan refleksi tentang konstruksi gambar bidang
2. Memcatat informasi tentang tugas untuk pertemuan
Penutup

kedelapan belas, yaitu konstrksi gambar bidang


3. Seorang siswa memimpin doa menggunakan bahasa yang

10

baik dan benar


Pertemuan 18
Kegiatan

Alokasi

Diskripsi

Waktu

5. Memulai pelajaran dengan mengucap salam dan berdoa


bersama
Pendahuluan

10

6. Mengecek kehadiran siswa dengan cara mengabsen


7. Menyampaikan tujuan pembejaran
8. Memotivasi siswa dan menyepakati kegiatan yang

akan

dilakukan dengan pembentukan kelompok.


4. Masing-masing kelompok, dan guru bertanya jawab

Kegiatan Inti

tentang apakah yang dimaksud konstruksi gambar bidang.


5. Berdiskusi tentang konstruksi gambar bidang
6. Masing-masing kelompok mempresentasikan hasil diskusi

70

dengan menyampaikan bagaimana pembuatan konstruksi


gambar bidang
4. Melakukan refleksi tentang konkeseluruhan konstruksi
5. Memcatat informasi tentang kegiatan pertemuan
Penutup

kesembilan belas dan dua puluh yaitu menggambar


konstruksi pada media gambar.
6. Seorang siswa memimpin doa menggunakan bahasa yang

10

baik dan benar


Pertemuan 19-20
Kegiatan

Diskripsi

Alokasi
Waktu

1. Memulai pelajaran dengan mengucap salam dan berdoa


Pendahuluan

bersama
2. Mengecek kehadiran siswa dengan cara mengabsen
3. Menyampaikan tujuan pembejaran

10

4. Memotivasi siswa dan menyepakati kegiatan yang

akan

dilakukan.
1. Masing-masing siswa secara mandiri menggambar gambar
Kegiatan Inti

konstruksi.
2. Guru mengawasi dan memberikan pengetahuan jika ada

70

siswa yang bertanya


1. Secara mandiri siswa mengumpulkan kertas gambar

Penutup

kepada guru
2. Melakukan refleksi tentang gambar proyeksi piktorial
3. Memcatat informasi tentang tugas untuk pertemuan ke-21,
yaitu gambar proyeksi piktorial
4. Seorang siswa memimpin doa menggunakan bahasa yang
baik dan benar

G. ALAT DAN SUMBER BELAJAR


1.
Alat dan Bahan
:
- Modul
LKS
LCD
Laptop
2.

Sumber Belajar :
-

Manual book

Sumber Lain ( Internet )

H. PENILAIAN PROSES DAN HASIL BELAJAR


1) Teknik dan Bentuk Instrumen
Teknik

Bentuk Instrumen

Pengamatan sikap
Test tulis

Lembar pengamatan sikap


Test uraian

2) Instrumen (Tes dan Non Tes)


Nama

Kelas / No Abs

Tanggal

:
TEST TULIS

Jawablah pertanyaaan dibawah ini dengan benar !


a. Sebutkan macam garis pada gambar geometri!
b. Sebutkan cara untuk menggambar sudut yang termasuk di dalam gambar
geometri!
c. Sebutkan 3 macam jenis jangka dalam gambar geometri konstruksi lingkaran!

10

3) Kunci dan Pedoman penskoran


Kunci Jawaban :
a. Macam garis yang terdapat dalam gambar geometri adalah:

garis lurus

garis lengkung .

b. Cara menggambar sudut yang termasuk dalam gambar geometri adalah sebagai
berikut :
o

Menggambar sudut dengan bantuan garis datar .

Melukis Sudut .

Membagai Sudut .

Lukisan jari-jari pada sebuah sudut

c. Jangka biasa dengan kaki lurus dengan jarum yang dapat diubahubah sudutnya
dengan sekerup. Jangka orleon digunakan untuk menggambar lingkaran dengan
jarijari kecil. Jangka pegas, kedua kakinya dita han oleh pegas dibagian atas,
untuk menyetel kaki-kakinya dipakai sekerup.
PEDOMAN PENILAIAN
Rubrik Asesmen Test Tulis
No

Rincian Produk yang

Rubrik

diamati

1. Kurang lengkap dan kurang jelas menyebutkan garis


pada gambar geometri
Garis pada gambar
1.

geometri

2. Kurang lengkap tapi jelas menyebutkan garis pada


gambar geometri
3. Lengkap tapi tidak jelas menyebutkan garis pada
gambar geometri
4. Lengkap dan jelas menyebutkan garis pada gambar

2.

Cara menggambar sudut


pada gambar geometri

geometri
1. Kurang lengkap dan kurang jelas menyebutkan Cara
menggambar sudut pada gambar geometri
2. Kurang lengkap tapi jelas menyebutkan Cara
menggambar sudut pada gambar geometri
3. Lengkap tapi tidak jelas menyebutkan Cara
menggambar sudut pada gambar geometri
4. Lengkap dan jelas menyebutkan Cara menggambar

sudut pada gambar geometri

1. Kurang lengkap dan kurang jelas menyebutkan jenis


jangka dalam gambar geometri konstruksi lingkaran
2. Kurang lengkap tapi jelas menyebutkan macam
3.

Jenis jangka dalam

jenis jangka dalam gambar geometri konstruksi

gambar geometri

lingkaran
3. Lengkap tapi tidak jelas menyebutkan macam jenis

konstruksi lingkaran

jangka dalam gambar geometri konstruksi lingkaran


4. Lengkap dan jelas menyebutkan macam jenis jangka
dalam gambar geometri konstruksi lingkaran
Nilai Akhir dihitung dengan rumus berikut:

Nomor absen Siswa

Aspek yang dinilai ( Nilai

maksimun )
Soal no. 1 menjawab

dengan betul = 35
Soal no. 2 menjawab

10

11

>n

dengan betul = 35

Soal no. 3 menjawab


dengan betul = 35
Pedoman Penilaian
Siswa: -------------------- Kelas / No Abs : ------------- Tanggal: ------------------

Skor Asesmen
No

Rincian Produk yang diamati

Oleh
4

siswa
sendiri

1.

Garis pada gambar geometri

Oleh
Guru

2.
3.

Cara menggambar sudut pada gambar


geometri
Jenis jangka dalam gambar geometri
konstruksi lingkaran
Jumlah Skor

Surabaya,
Juli 2013
Guru Mapel,

Kepala

Drs. Bahrun,S.T,M.M.
NIP.19640412 198803 1 019

Ari Jusianto,S.T.
NIP. 19741208200801 1 005

LP 2 : Lembar Penilaian Karakter

Siswa: ------------------------------ Kelas: --------------------- Tanggal: --------------Format Pengamatan Perilaku Berkarakter


No

Rincian Tugas Kinerja (RTK)

1
2
3

Kejujuran
Toleransi
Terbuka dan mendengarkan

4
5

pendapat teman
Tidak berkata kasar dalam kelas
Membantu teman yang

(D)

(C)

(B)

(A)

membutuhkan

Surabaya,
Pengamat

2013

LP 3 : Lembar Penilaian Keterampilan Sosial

Siswa:

Kelas:

Tanggal:

Format Pengamatan Keterampilan Sosial


No

Rincian Tugas

(D)

(C)

(B)

(A)

Kinerja (RTK)
1

Menyumbang ide atau


pendapat

Menjadi pendengar
yang baik

Dapat berkomunikasi
dengan teman

Dapat bekerjasama
dengan baik

Surabaya,
Pengamat

2013

LAMPIRAN
Materi Ajar
KONSTRUKSI GARIS
Gambar adalah merupakan bahasa teknik artinya sebuah alat komunikasi menyatakan
maksud dari seseorang kepada orang lain , dimana orang tersebut dapat menterjemahkan
dalam bentuk instruksi dalam proses pekerjaan atau penjelasan apa yang harus dilakukan
oleh orang yang terkait. Dalam menggambar geometris khusunya untuk menggambar
garis terdiri dari menggambar garis lurus dan garis lengkung.
1.

Menggambar Garis Lurus .

Peralatan yang digunakan untuk menggambar garis lurus antara lain mistar bentuk T,
mistar Segitiga dan mistar ukur. Untuk membuat garis horisontal yang lurus digunakan
penggaris bentuk T yaitu dengan cara menekan landasan pada tepi kiri papan gambar
dan menggeserkannya keatas dan kebawah. Jenis penggaris T ada dua macam yaitu
dengan landasan tetap ( landasan 1) dan penggaris T dengan landasan tetap dan lepas
( landasan 2 ).
a. Menggambar garis tegak lurus .
Untuk menggambar garis tegak lurus digunakan alat gambar sepasang mistar segitiga
dan sebuah mistar T. Cara menggambarnya letakkan mistar T sesuai dengan apa yang
dikehendaki oleh juru gambar selanjutnya letakkan sebuah segitiga dengan sudut
siku-sikunya diatas mistar T ( lihat gambar ) dan letakkan mistar segitiga dengan
sudut siku-siku nya diletakkan diatas mistar T dengan letak kebalikan pada mistar
segitiga pertama. Titik potong antara kedua sisi miring dari kedua mistar segitiga
tersebut
adalah garis tegak lurus .

Gambar 1.1: Membuat garis tegak lurus


b. Garis Sejajar
Seperi halnya untuk menggambar garis tegak lurus menggambar garis sejajar juga
memerlukan mistar T. Cara menggambar garis sejajar yaitu dengan meletakkan salah

satu sisi siku-sikunya ( sisi siku-siku yang terpanjang ) pada mistar T ( lihat bidang
gambar ),kemudian lakukan dengan cara yang sama pada mistar segitiga yang kedua
kita dapatkan garis sejajar dengan menggariskan garis pada sisi miring kedua segitiga
tersebut .

Gambar 1.2: Membuat garis sejajar


Aplikasi dalam menggambar geometri dengan menggambar garis tegak lurus dan
garis sejajar adalah menggambar bentuk bujur sangkar dan menggambar bentuk
segitiga sama sisi .

Selanjutnya bentuk bentuk lain seperti halnya gambar segi enam yang terletak
didalam maupun diluar lingkaran seperti gambar 1.5 dan gambar 1.6 .

Gambar 1.5: Segi enam beraturan dalam lingkaran

Gambar 1.6: Segi enam beraturan diluar lingkaran


2. Menggambar Garis Lengkung.
Didalam menggambar geometri garis lengkung mutlak diperlukan karena bentuk
benda tidak selalu dapat digambar dengan garis lurus saja seperti halnya dalam
menggambar benda dengan bentuk oval maupun bentuk silinder.
Untuk menggambar garis lengkung diperlukan alat jangka maupun busur derajad
dan mal. Mal dibuat dengan bentuk umum dan dibuat dalam bentuk khusus seperti halnya
mal yang digunakan untuk bidang perkapalan .
Aplikasi penggunaan garis lengkung dalam menggambar garis adalah:
a.

Membagi garis lurus AB


hingga ditengahtengah .

Gambar 1.7: Mencari titk C ditengah-tengah garis AB


b. Membagi sudut menjadi 2 (dua) sama besar

Gambar 1.8: Membagi sudut a = 2 x


c. Melukis garis tegak lurus dengan bantuan garis lengkung

Gambar 1.9. Melukis garis h tegak lurus garis g melalui titik A


KONSTRUKSI SUDUT
Menggambar sudut dalam teori gambar geometri terdapat beberapa cara antara lain:
1. Dengan bantuan garis datar .
Dengan membuat garis datar dengan menggunakan mistar bentuk T, kemudian
letakkan segitiga siku-siku dimana sudut siku-sikunya terletak diatas garis T , taris garis
tegak lurus terhadap garis datar melalui sisi siku-siku yang terpanjang.
2 Melukis Sudut .
Dengan menggunakan 3 ( tiga ) mistar segi tiga, sebuah sudut 90o dapat
dilukiskan

menjadi beberapa buah sudut, gambar berikut memberikan penjelasan

bagaimana cara melukis sudut 15o dan 75o pada sudut 90o .

Gambar 2.1: Membagi sudut 900 menjadi 150 dan 750

3. Membagi Sudut .
Membagi sudut merupakan bagian dari menggambar sudut misalnya diketahui sebuah
sudut 90o yang dibagi menjadi tiga bagian sudut yang masing masing menjadi sudut
30o. Dengan menggunakan sepasang mistar segitiga maka sudut 90 o dapat dibagi menjadi
3 sudut 30o sama besar .

Gambar 2.2: Sudut 900 dibagi menjadi 3 x 300


4. Lukisan JariJari pada sebuah sudut .
Gambar jari-jari pada sebuah sudut merupakan bagian gambar geometri yang banyak kita
jumpai pada bagianbagian permesinan perkapalan antara lain gambar komponen dari
mesin penggerak utama, generator, kompresor pompa dan lain-lain.
KONSTRUKSI LINGKARAN
Jangka merupakan salah satu alat gambar untuk membuat lingkaran baik dengan
ukuran besar dan ukuran kecil. Terdapat 3 ( tiga) macam jenis jangka antara lain:
1.

Jangka biasa dengan kaki lurus dengan jarum yang dapat diubahubah sudutnya
dengan sekerup.

2.

Jangka orleon digunakan untuk menggambar lingkaran dengan jarijari kecil.

3.

Jangka pegas, kedua kakinya dita han oleh pegas dibagian atas, untuk menyetel
kaki-kakinya dipakai sekerup. keuntungannya pada waktu digerakkan jari-jarinya
tidak mudah berubah dan dapat digunakan untuk jari-jari yang kecil maupun yang
besar tergantung dari besarnya jangka tersebut.

Catatan dari Kepala Sekolah :

Kepala

Surabaya,
Juli 2013
Guru Mapel,

Drs. Bahrun,S.T,M.M.
NIP.19640412 198803 1 019

Ari Jusianto,S.T.
NIP. 19741208200801 1 005

You might also like