You are on page 1of 10

BAB III

METODE SOAP DAN PEMBAHASAN

3.1 Subjektif
Tanggal
09 Oktober 2015
10 Oktober 2015
11 Oktober 2015
12 Oktober 2015
13 Oktober 2015
14 Oktober 2015
15 Oktober 2015
16 Oktober 2015
17 Oktober 2015
18 Oktober 2015
19 Oktober 2015
20 Oktober 2015

Keluhan
Sulit dinilai.
Penurunan kesadaran.
Penurunan kesadaran, gelisah.
Sulit dinilai.
Lemah badan, gelisah.
Sulit dinilai.
Sulit dinilai
Sulit dinilai
Sulit dinilai
Sulit dinilai
Sulit dinilai
Sulit dinilai

3.2 Objektif
Pemeriksaan Fisik
Tanggal
(2015)
09 Okt
10 Okt
11 Okt
12 Okt
13 Okt
14 Okt
15 Okt
16 Okt
17 Okt
18 Okt
19 Okt

TD
(<120/<80)

N
(60-100x)

R
(16-20x)

160/80
150/90
130/80
150/80
140/70
160/80
150/70
150/80
140/60
140/60
150/80
180/80
140/100
150/90
140/70
110/70
110/70
150/90
130/90
140/90
130/70
120/70
120/70
110/70

80
80
100
60
72
88
80
90
80
80
90
88
110
88
92
90
90
92
92
92
100
90
80

22
20
20
16
24
20
28
20
20
20
20
20
24
24
24
20
20
24
20
22
20
20
22
20

S
(35-370
C)
36,8
36,8
36
36
29
36
36,5
36,4
36,5
36,8
36,5
36,7
36,6
36,6
36,5
36,5
36,7
36,5
36,7
36,3
36
-

Hb
(12-16g/dl)

Hk
(35-47%)

GDP

11,1
11,7
11,6
-

33
35
35
-

198
-

GD2
PP
231
199
184
153
249
270
227
-

Na

Ca

Mg

133 3,2
134 3,4
3,2
132 3,1
-

4,71
-

1,27
1,69
-

20 Okt

110/70
100/60
150/90

80
92
90
90

20
22
20

36,5
36,8
36,6

312
217

133

3.3 Catatan Terapi Pasien


Nama Obat dan

Aturan

Tanggal

Cara Pakai
Insulin (Drop)
Cefotaxime (IV)

Pakai
U/ jam
3x1g

09/10

10/10

11/10

12/10

13/10

14/10

Ciprofloxacin ( IV )

3 x 400 mg

Aspilet (PO)
Amlodipin (SC)

1 x 81 mg
1 x 5 mg

Cefixime (PO)

2x200 mg

Ciprofloxacin (PO)

2x500 mg

NAC 250mg (PO)

3x400 mg

Nama Obat dan

Aturan

Cara Pakai
Insulin (Drop)
Cefotaxime (IV)

Pakai
U/ jam
3x1g

15/10

16/10

17/10

18/10

19/10

20/10

Ciprofloxacin (IV)

3 x 400 mg

Aspilet (PO)
Amlodipin (SC)

1 x 81 mg
1 x 5 mg

Cefixime (PO)

2x200 mg

Ciprofloxacin (PO)

2x500 mg

NAC 250mg (PO)

3x400 mg

Tanggal

3.4 Assesment
1. Dosis
Nama Obat

Dosis Literatur

Dosis yang

Keterangan

Terapi awal insulin drip

Diterima pasien
0,5 U/jam

Sesuai

3x1g

Sesuai

3 x 400 mg

Sesuai.

Hipertensi :

1 x 5 mg

Sesuai.

Aspilet ( PO )

5 mg per hari
Agregasi Platelet :

1 x 81 mg

Sesuai.

Cefixime (PO)

1x80 mg
200 mg 2 kali sehari

2x200 mg

Sesuai

Pneumoniae :

2 x 500 mg

Sesuai

3 x 400 mg

Sesuai

Insulin
Cefotaxime (IV)

0,5-1 U/jam
Infeksi sedang

sampai

parah :
3-6 gram per hari , 1-2
Ciprofloxacin (IV)

gram setiap 8 jam.


Nosocomial pneumoniae
400 mg setiap 8 jam

Amlodipin (PO)

Ciprofloxacin (PO)

1 gr per hari terbagi


NAC (Nacetylcystein)

menjadi 2 dosis
Dosis 1200 mg-1800 mg
per hari

2. Indikasi
Nama Obat

Indikasi sesuai

Insulin

Literatur
Terapi diabetes melitus

Cefotaxime
(IV)

Indikasi terhadap
pasien
DM tipe II

Sesuai.

Infeksi

saluran HCAP

pernfasan

bagian Associate Pneumoniae)

bawah,

(Health

Keterangan

Care

Sesuai.

termasuk

pneumoniae

yang

disebabkan

oleh

Streptococcus
pneumoniae,
Staphylococcus
Ciprofloxacin
(IV)

sp.

E.coli, Klebsiella sp.


Digunakan pada pasien

HCAP

dewasa untuk

Associate Pneumoniae)

(Health

Care

Sesuai.

pengobatan pneumoniae
nosokomial yang
disebabkan oleh
Amlodipin
(PO)
Aspilet (PO)

Klebsiella pneumoniae
Hipertensi
Pengobatan
pencegahan

Hipertensi

Sesuai.

dan Stroke infark

Sesuai.

trombosis

(agregrasi platelet) pada


infark miokardial akut
Cefixime (PO)

atau setelah stroke


Bronkitis akut dan

HCAP

bronkitis kronik

Associate Pneumoniae)

eksaserbasi akut yang

(Health

Care

Sesuai

disebabkan oleh
Streptococcus
pneumoniae dan
Haemophillus
influenzae (betalaktamase strain negatif
Ciprofloxacin
(PO)

dan positif).
Digunakan pada pasien

HCAP

dewasa untuk

Associate Pneumoniae)

(Health

Care

Sesuai.

pengobatan pneumoniae
nosokomial yang
disebabkan oleh
NAC (Nacetylsistein)

Klebsiella pneumoniae
Digunakan untuk

HCAP

penyakit

Associate Pneumoniae)

bronkopulmonary akut
termasuk pneumoniae,
bronkitis,
trakeobronkitis)

(Health

Care

Sesuai

Cefixime

n
-

NAC

Amlodipin
Aspilet

signifika

signifika

minor

n
-

minor

NAC

Cefixime

Amlodipin

Aspilet

Ciprofloxacin

Insulin
Cefotaxime
Ciprofloxacin

Cefotaxime

Nama Obat

Insulin

3. Interaksi Obat

Keterangan:
-

Ciprofloxacin-Aspilet (Signifikan)
Aspilet menurunkan kadar dari ciprofloxacin. Aspilet menurunkan absorbsi
obat-obat golongan quinolon
Cefixime Aspilet (minor)
Cefixime akan meningkatkan kadar atau efek dari aspilet dengan cara
kompetisi obat asam untuk clearence ginjal.

4. Drug Related Problems (DRP)


Kategori DRP

Uraian DRP

Cara mengatasi

Obat tanpa indikasi

Tidak ada.

Indikasi tanpa obat

Tidak ada

Dosis Berlebih
Dosis Kurang

Tidak ada

Tidak ada

Efek Samping

Tidak ada.

Ada. Interaksi antara

ciprofloxacin diberikan 2

ciprofloxacin dengan

jam sebelum atau 6 jam

Kepatuhan
Interaksi Obat

1.

aspilet

sesudah pemberian aspilet.

Interaksi cefixime dengan

Pemberian aspilet dan

aspilet

aspirin diberi jeda waktu

3.5 Planning
Monitoring kepatuhan pasien dalam menerima obat.
KIE
1. Untuk dokter :
2. Untuk perawat :
-

Memastikan pemberian obat yang sesuai dengan instruksi dokter dan tepat
waktu.

Menulis dengan lengkap kegiatan pemberian obat kepada pasien di catatan


pengobatan.

3. Untuk pasien :
-

Memberikan informasi mengenai cara penggunaan obat dan kegunaan dari


masing-masing obat yang diberikan.

3.6 Pembahasan
Pemantauan terapi obat dilakukan untuk memastikan terapi obat secara tepat,
aman, efikasi yang maksimal, dan efek samping yang minimal bagi pasien. Kegiatan
yang dilakukan dalam pemantauan terapi obat yaitu mengkaji pilihan obat oleh
dokter, mengkaji pemberian obat, memastikan dosis yang tepat, mengkaji
kemungkinan terjadinya reaksi obat merugikan, dan merekomendasikan perubahan
jika diperlukan. Sebelum dilakukan PTO, sebaiknya dilakukan screening status pasien
dan wawancara pasien atau keluarga mengenai kondisi serta terapi yang diberikan.
Hal ini ditujukan untuk melihat kesesuaian antara kondisi pasien dengan status pasien
di rekam medik. Pasien yang dipantau terapi obatnya adalah pasien di ruang rawat
inap kemuning 1 atas nama Ny. E.

Pada kasus ini pasien didiagnosa stroke, HCAP (Health Care Associate
Pneumonaie), DM tipe II, TB Paru kasus baru dan hipertensi.

You might also like