You are on page 1of 1
KEMENTERIAN KESEHATAN RI SEKRETARIAT JENDERAL Jalan H.R, Rasuna Said Blok X-5 Kavling 4-9 Jakarta 12950 Telepon: (021) 5301590 (hunting) Nomor JP.01.02/K/2475/2014 31 Desember 2014 Hal Reaktivasi GrouperINA-CBG Sifat Segora Yang terhormat, 1. Para Direktur RS Pemberi Pelayanan Jaminan Kesehatan Nasional 2. Para Kepala Klinik Utama/ Balai Kesehatan Pemberi Pelayanan Jaminan Kesehatan Nasional Direktur Utama BPJS Kesehatan 4. Ketua Perhimpunan Rumah Sakit Indonesia (PERS!) 5. Ketua Asosiasi Klinik Indonesia (ASKLIN) ‘Sehubungan dengan penggunaan grouper INA-CBG setting awal yang masih terkondisi memiliki masa berlaku yang habis pada hari ini 31 Desember 2014 sekarang inaktit dan perlu diperpanjang maka demi meniaga kelancaran proses pengajuan klaim JKN. diinformasikan agar seluruh fasilitas kesehatan rujukan tingkat lanjutan (RS, Balai Kesehatan, dan Klinik Spesialis) yang bekerjasama dengan BPJS Kesehatan untuk segera melakukan reaktivasi software INA-CBG 4.1. Reaktivasi dilakukan dengan mengundun (‘download) file yang dimaksud yang sudah tersedia pada website Kementerian Kesehatan pada www.buk.depkes.go.id atau www. ppjk.depkes.go.id M Rec seade vin. iin NIP¥ 4031004 Tembusan Menteri Kesehatan

You might also like