You are on page 1of 31

Presentan :

Yumita Azatin Amalia


Kode MK: PK 006A
Pembimbing :
dr. Yuwono, SpPK
PPDS Patologi Klinik
Universitas Sebelas Maret
2015

Tugas Stase Sekresi


Jenjang I

Learning Objective

Pendahuluan
Hipertensi tjd pada 1 milyar org dan mjd
pemicu kematian, stroke, PJK, dll.

Studi INTERSALT hub.positif asupan tinggi Na dgn


hipertensipenelitian tidak cukup besar untuk
menentukan variasi terhadap daerah, karakteristik,
kadar asupan natrium atau kalium.

Prospective Urban Rural


Epidemiology (PURE).
Tujuan
1. Memperkirakan kadar asupan Na dan K
(data sekresi urinalisis) berdasarkan daerah
perkotaan dan pedesaan, tingkat pendapatan
daerah dan geografi.
2. Menggambarkan hubungannya dengan
tekanan darah.

Metode

Design Studi dan


Peserta

Negara dibagi menjadi 4 kelas.


1. 4 negara pendapatan rendah .
2. 4 negara pendapatan menengah kebawah.
3. 7 negara pendapatan menengah keatas.
4. 3 negara berpendapatan tinggi.

Kriteria eksklusi gangguan kardiovaskular, mendapatkan


terapi antihipertensi.
Sampel akhir 102.216 dgn sampel urin puasa.
42% diantaranya dari china.

Prosedur Penelitian

Batasan Studi

Studi di desain penulis , di supervisi penulis


dan pemimpin penelitian di masing2 negara.
Penulis bertanggung jawab terhadap analisis
dan interpretasi data.
Penelitian disetujui komite etik pusat negara
partisipan dan Kesehatan Hamilton Kanada.
Inform concent diisi oleh semua partisipan.

Analisis statistik

Menghitung tekanan sistolik dan diastolik.

Kovariat berhubungan
dgn TD

Hasil

Hasil

Hubungan antara eksresi natrium dan tekanan


darah sistolik tidak linear dengan hubungan
1. Eksresi >5gr/hari : 2.58 mmHg/gr; P<0.001.
2. Eksresi 3-5 gr/hari : 1.74 mmHg/gr; P<0.001.
3. Eksresi < 3gr/hari : 0.74 mmHg/gr; P = 0.19.

Sekresi Kalium Urin dan Tekanan


Darah

Hubungan terbalik yang signifikan terjadi pada ekskresi


kalium dan tekanan darah.
Eksresi > 1gr/hari : Penurunan 0.75 mm Hg Pada Tekanan
darah Sistolik (P<0.001) dan 0.06 mm Hg pada tekanan
darah diastolik (P = 0.33).

Rasio Natrium-Kalium dan


tekanan darah

Hubungan kuat dan linear terjadi antara nilai rasio natriumkalium terhadap tekanan darah Sistolik maupun Diastolik
(P<0.001)

Terdapat juga hubungan antara usia dan eksresi


natrium dimana pada
Usia > 55 tahun : (2.97 mm Hg pada tekanan
darah sistolik per gram)
Usia 45-55 tahun : (2.43 mm Hg per gram)
Usia < 45 tahun : (1.96 mm Hg per gram)
Hubungan terbalik dengan eksresi kalium

Diskusi

Studi dilakukan pada 102,216, 18 negara, 5 benua.


Didapatkan hubungan positif tidak seragam antara nilai
eksresi Na dan tekanan darah.
Hubungan kuat terjadi pada eksresi >5gr/hari, sedang
pada 3-5 gr/hari dan tidak signifikan pada <3gr/hari.
Hubungan kuat terjadi pada pasien hiupertensi
dibanding normal.
Terjadi hubungan terbalik antara ekskresi K dengan
tekanan darah.

Rekomendasi asupan Na 1,5 - 2,4 gr/hari.


Studi DASH penurunan TD lebih tampak
pada pasien yang mengurangi diet Na selama
30 hari.
Pasien hipertensi, mengeksresi Na lbh besar
dibanding dengan normotensi dan hub terbalik
ekskresi K dgn TD.(INTERSALT)

Limitasi :
Metode pengukuran aspuan natrium dan
kalium dari spesimen urin pagi
Menggunakan formula eksresi urin 24 jam
Metode ini mengkalkulasi over estimasi 10%
dari ekskresi urin 24 jam yang berarti hubungan
kuat antara asupan natrium dengan tekanan
darah.

Simpulan
Hubungan tidak linear
antara eksresi natriumkalium dengan TD

TELAAH KRITIS
Judul

Singkat, jelas dan menggambarkan


isi jurnal.

Pengarang & Institusi

Terdiri beberapa pengarang sesuai


bidang keahliannya.

Abstrak

Pendahuluan

Terstruktur, memuat tujuan, metode,


hasil. Disertakan kesimpulan &
memuat kata kunci.
Terdiri dari 5 paragraf, menyatakan
latar belakang, alasan dan tujuan
penelitian.
27

Desain, tempat dan waktu


penelitian

Subyek penelitian

Tempat

& waktu
disebutkan.
Desain disebutkan.
Jumlah dan cara pemilihan
sampel disebutkan.

Kriteria inklusi & eksklusi

inklusi (+)
Kriteria eksklusi (+)

Cara pengukuran

Disebutkan .

Analisis statistik

Kriteria

(+)

28

Hasil

Disertakan dengan tabel.

Sesuai tujuan dan


permasalahan.
Disertakan simpulan
penelitian.

Diskusi

Pernyataan bebas
kepentingan

Daftar pustaka

29

30

TERIMA KASIH

31

You might also like