You are on page 1of 3

Tabel Komoditas Expor Poland

Tahun 2006-2008

Tabel Komoditas Expor Czech


Tahun 2006-2008

Tabel Komoditas Expor Slovakia


Tahun 2006-2008

Teori keunggulan komparatif (theory of comparative advantage) merupakan teori yang


dikemukakan oleh David Ricardo. Menurutnya, perdagangan internasional terjadi bila ada
perbedaan keunggulan komparatif antarnegara. Ia berpendapat bahwa keunggulan komparatif
akan tercapai jika suatu negara mampu memproduksi barang dan jasa lebih banyak dengan biaya
yang lebih murah daripada negara lainnya. Sebagai contoh dapat dilihat table di bawah :
Komoditas Expor Negara Polandia, Czech, dan Slovakia
Tahun 2008
Keterangan

Polandia

Czech

Slovakia

Total Expor

210478

146087

70188

Kendaraan

8005

10863

10904

Suku Cadang Kendaraan

6247

9573

2123
dalam juta USD ($)

Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat 2 komoditas ekspor yaitu ekspor kendaraan dan
ekspor suku cadang kendaraan di Negara Polandia, Czech, dan Slovakia. Negara dengan export
kendaraan paling besar adalah Negara Slovakia dengan nilai sebesar 10904 dan Negara Polandia
hanya memiliki nilai sebesar 8005. Dalam hal ini Negara Slovakia memiliki keunggulan
komperatif dalam bidang export kendaraan dibanding Negara Polandia. Sedangkan dalam bidang
ekspor suku cadang kendaraan, Negara Czech memiliki nilai tertinggi sebesar 9573 dan Negara
Polandia memiliki nilai terkecil yaitu sebesar 6247, artinya Negara Czech memiliki keungulan
komperatif yang lebihg besar ketimbang Negara Polandia.
Nilai tukar untuk ketiga Negara diatas terhadap Dollar Amerika adalah sebagai berikut:

Polandia

1 PLN

0.326777 USD

Czech

1 CZK

0.0522707 USD

Slovakia

1 SKK

0.0427797 USD

Teori Keunggulan Komparatif (theory of comparative advantage) dapat


terjadi apabila suatu negara tersebut mampu memproduksi lebih banyak barang
atau jasa dengan biaya yang lebih murah daripada negara lain. Teori ini
dikemukakan oleh David Ricardo. Ada beberapa faktor yang memengaruhi
terjadinya perdagangan internasional, yaitu:
1. Perbedaan kekayaan sumber daya alam
2. Perbedaan efisiensi
3. Perbedaan tingkat teknologi yang dipergunakan
4. Perbedaan selera
5. Perbedaan social, budaya, politik, dan pertahanan keamanan
Sebagai contoh dapat dilihat pada tabel di bawah ini :

You might also like