You are on page 1of 2

PEMELIHARAAN SEPEDA MOTOR DINAS RUMAH

SAKIT
No Dokumen:

No. Revisi:

Halaman:

RUMAH SAKIT
ISLAM MALANG

1-2

Tanggal terbit

Ditetapkan Oleh:

STANDAR
OPERASIONAL

Dr. Tri WahyuSarwiyata, M.Kes

NPP. 928894022
PENGERTIAN

TUJUAN

KEBIJAKAN

PROSEDUR

Adalah tata cara pemeliharaan atau perawatan rutin pada


sepeda motor dinas milik rumah sakit

1. Sebagai acuan penerapan langkah-langkah


perawatan rutin pada sepeda motor dinas agar
selalu fit kondisinya
2. Memberikan pelayanan transportasi yang nyaman
dan aman bagi karyawan rumah sakit untuk
keperluan dinas
Rumah sakit memberikan wewenang kepada unit
kerumahtanggaan dalam mengelola dan melakukan
pemeliharaan / perawatan rutin terhadap sepeda motor
dinas milik Rumah Sakit sesuai dengan kebijakan yang telah
ditetapkan oleh kepala rumah sakit
1. Bersihkan sepeda motor dari kotoran dengan
mencucinya setiap 1 minggu sekali
2. Perikslah perseneling, rem tangan, lampu rating kiri
dan kanan, lampu depan dan stang apakah
semuanya bekerja dengan normal
3. Periksa juga jumlah bahan bakar, oli dan air accu
apakah masih mencukupi sebelum digunakan
4. Periksa dan bersihkan busi kendaraan kotoran untuk
menghindari mogok saat dalam perjalanan
5. Penggantian oli (tap oli) dilakukan setelah setiap
spido pemakaian 2.000 km
6. Pengontrolan air accu pada accu sepeda harus
dilakukan untuk menghindari kerusakan pada mesin
sepeda motor

PEMELIHARAAN SEPEDA MOTOR DINAS RUMAH


SAKIT
No Dokumen:

No. Revisi:

Halaman:

RUMAH SAKIT
ISLAM MALANG

2-2

Tanggal terbit

Ditetapkan Oleh:

STANDAR
OPERASIONAL

Dr. Tri WahyuSarwiyata, M.Kes

NPP. 928894022
PROSEDUR

UNIT TERKAIT

7. Penggantian ban luar dan ban dalam sepeda


dilakukan bila ban dirasa sudah tidak layak
8. Setelah selesai pemakaian sepeda motor dinas
pengguna wajib mengisi kembali bahan bakar dan
mencatat spido pemakaian kedalam buku kontrol
pemakaian sepeda motor yang tersedia
1. Semua unit kerja rumah sakit
2. Unit satpam
3. Unit kerumahtanggaan

You might also like