You are on page 1of 6

ANEMIA

Disusun Oleh : Dita Iryanti P3.73.20.1.13.009


3 Reguler A

Jurusan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Jakarta


III

OBAT
HERBAL?

Obat Herbal adalah


obat-obatan yang
diambil dari tumbuhtumbuhan atau
tanaman yang
mempunyai
kegunaan dalam
pengobatan tanpa
campuran bahan
kimia.

KEUNGGULAN
Tidak memiliki efek samping
Bebas racun
Mudah dibuat
Menyembuhkan secara menyeluruh
Meningkatkan kekebalan tubuh
Mudah dicari/didapat
Murah

KERUGIAN

a. Membutuhkan waktu
b. Belum terpercaya secara
c.

medis/professional
Harus disertai dengan obat dokter

CARA MEMBUAT

1. Kunyit langsung saja diparut kemudian dibubuhi gula jawa dan diperas.
2.

2. Kemudian rebuslah dengan air sebanyak tiga gelas, jika tidak manis
tambahkan gula jawa sesuai selera,

SEMOGA
BERMANFAAT
3. Biarkan sampai mendidih hingga airnya tinggal satu gelas
4.

Tiriskan sejenak sampai dingin.

5. Setelah itu minumlah sebelum tidur pada

malam hari. Ulangi beberapa kali di waktu


yang sama.

Referensi:
http://informasi-herbal.com/kunyit-obat-herbal-untuk-anemia/ diunduh pada tanggal 04 April 2016
http://www.kapukonline.com/2010/05/satuanacarapenyuluhansaphiprtensi.html diunduh pada tanggal 04 April
2016
http://manfaatnyasehat.blogspot.co.id/2013/11/obat-tradisional-kurang-darah-anemia.html diunduh pada tanggal
04 April 2016
https://id.wikipedia.org/wiki/Herbal diunduh pada tanggal 05 April 2016
https://id.wikipedia.org/wiki/Obat_tradisional diunduh pada tanggal 05 April 2016
http://www.smallcrab.com/kesehatan/687-efek-samping-pengobatan-herbal diunduh pada tanggal 05 April 2016
http://www.ilawati-apt.com/keunggulan-obat-herbal-alami/ diunduh pada tanggal 07 April 2016
http://www.manfaatcaramengatasi.com/2015/10/kekurangan-dan-kelebihan-obat-herbal.html diunduh

pada

You might also like