You are on page 1of 35

MENGENAL DAN MEMAHAMI

URGENSI AMDAL
Disarikan dari Materi
Kementerian Lingkungan Hidup
2016

Riko Riswhanda

Andam Sari Muftia Loka


Heru Farhan A
Nur Hamidah Muharyati
Stevanus Krisandy Patric
Situmorang Richard
Dwi Fitrianingsih

OUTLINE
Pendahuluan
Apa itu AMDAL
Apa saja kegiatan wajib AMDAL
Apa manfaat AMDAL
Penegakan Hukum AMDAL & UKL-UPL

MANUSIA DAN SUMBER DAYA ALAM

SDA

Manusia

Kilas Balik:
Pola interaksi manusia & alam

Masa Pra-sejarah

Manusia
Alam

Sesudah masa
Pra-sejarah

Sejak masa
Revolusi Industri
(Inggris)

FAKTA

bekas tambang batubara di Kalsel

bekas tambang pasir kwarsa


di Tayan Hilir, kabupaten Sanggau

bekas tambang pasir di Padalarang

bekas tambang pasir di Padalarang

Yale: Environmental Performance Index Ranking & Score

EPI 2012
menempatkan
INDONESIA berada
di Peringkat 74
dari 132 Negara,
Peringkat
terbawah di Asia
Tenggara
Sumber: Emerson, J.W., A. Hsu, M.A. Levy, A. de
Sherbinin, V. Mara, D.C. Esty, and M. Jaiteh. 2012.
2012 Environmental Performance Index and Pilot
Trend Environmental Performance Index. New
Haven: Yale Center for Environmental Law and
Policy

Degradasi Lingkungan Hidup Menggerus Produk Domestik Bruto (PDB)


Indonesia
Studi Bank Dunia yang dirilis oleh Leitmenn et al (2009):
Degradasi Lingkungan telah menggerus 5 % PDB Indonesia
No

Sumber Degradasi Lingkungan (Source of


Degradation)

Ongkos Ekonomi
(Economic Cost)
(Dalam USD Billion, 2007)

Kehilangan PDP
Tahunan
(Annual GDP
Loss) dalam (%)

Meningkat Sepanjang
Waktu

2,5-7,0

1.

Perubahan Iklim (Climate Change)

2.

Air bersih dan Sanitasi (Water, Sanitation


& Hygiene

7,7

3.

Pencemaran Udara Ambient (Outdoor Air


Pollution)

3,9

0,9

4.

Pencemaran Udara dalam Ruangan (Indoor


Air Pollution)

1,6

0,4

5.

Kerusakan Hutan (Forest Degradtion)

N/a

N/a

6.

Kerusakan Tanah (Soil Degradation)

0,56 (Jawa 1985)

0,13*

7.

Pesisir Laut (Coastal & Marine


Environment)

N/a

N/a

* Updated from 1985 estimate using GDP defl ator of 172 (1985 = 100)
Sumber: Josef Leitmann et al. 2009. Investing in a More Sustainable Indonesia: Country Environmental Analysis. CEA
Series, East Asia and Pacifi c Region. Washington, DC: World Bank.

EVOLUSI HUKUM LINGKUNGAN DI


INDONESIA
UU No. 4 Tahun
1982 tentang
Ketentuan Pokok
Pengelolaan
Lingkungan Hidup

UU No. 32 Tahun
2009 tentang
Perlindungan dan
Pengelolaan
Lingkungan Hidup

UU No. 23 Tahun
1997 tentang
Pengelolaan
Lingkungan Hidup

Ruang Lingkup

SERUPA DENGAN
CIRI LINGKUNGAN:

Sistem (systems)

Berstruktur
(structure)

Saling-Tergantung
(interdependency)

Jaring kerja
(networks)

Keanekaragaman
(diversity)

Holistik (holistic)

Dinamis (dynamic)

Keseimbangan
(equilibrium)

Perencanaan

Penegakan
Hukum

Pemanfaatan

Pengawasa
n

Pengendalian

Sumber: Pasal 4 UU 32/2009

Pemeliharaa
n

Instrumen Pencegahan Pencemaran dan/atau


Kerusakan Lingkungan Hidup (UU 32/2009)
a

KLHS
Tata ruang

i PUU berbasis LH

Baku mutu LH c

Kriteria baku
kerusakan LH d

AMDAL

UKL-UPL
Perizinan

f
g

Instrumen
ekonomi LH

Anggaran
berbasis LH

k Analisis risiko LH
l
Lingkungan Hidup

Audit LH

m Instrumen lain

sesuai kebutuhan

Sumber: Pasal 14 UU 32/2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup

tujuan ..........
Pembangunan berkelanjutan ........

1
14

APA ITU AMDAL

Apa-sih AMDAL itu?


Studi kelayakan lingkungan hidup terhadap
suatu rencana proyek
Alat bantu pengambilan keputusan bagi eksekutif
terhadap kelayakan lingkungan suatu proyek

Alat perencanaan pengelolaan lingkungan


hidup bagi proyek yang berdampak penting

15

Analisis Mengenai Dampak Lingkungan


Hidup
Kajian mengenai dampak penting
suatu usaha dan/atau kegiatan
yang direncanakan pada lingkungan hidup
yang diperlukan bagi proses pengambilan keputusan
tentang penyelenggaraan usaha dan/atau kegiatan.
UU No. 32 / 2009 - Pasal 1 ayat 11
Kajian yang perlu dilakukan Pemrakarsa
(terhadap dampak besar dan penting dari rencana kegiatannya)

untuk diajukan ke penanggungjawab urusan AMDAL


guna mendapatkan keputusan kelayakan lingkungan
(persetujuan kelanjutan pelaksanaan rencana kegiatan).

kajian mengenai dampak penting suatu


usaha dan/atau kegiatan yang
direncanakan pada lingkungan hidup yang

bagi proses pengambilan


keputusan.Tentang penyelenggaraan usaha dan/atau
diperlukan

kegiatan

Sumber: Pasal 1 ayat 1 PP 27 Tahun 2012

Pengertian Amdal
Tahap Perencanaan

Rencana
Umum

Studi
Kelayakan

3
Disain
Rinci

4
Konstruksi

5
Operasi

Proses AMDAL

Amdal sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3 ayat (1)


disusun oleh Pemrakarsa pada tahap perencanaan
suatu Usaha dan/atau Kegiatan
Sumber: Pasal 4 ayat (1) UU 32/209

PRINSIP-PRINSIP AMDAL
1

AMDAL bagian integral dari Studi Kelayakan


Kegiatan Pembangunan

AMDAL bertujuan menjaga keserasian hubungan


antara berbagai kegiatan agar dampak dapat
diperkirakan sejak awal perencanaan

AMDAL berfokus pada analisis: Potensi


masalah, Potensi konflik, Kendala SDA,
Pengaruh kegiatan sekitar terhadap proyek

Dengan AMDAL, pemrakarsa dapat menjamin


bahwa proyeknya bermanfaat bagi masyarakat,
aman terhadap lingkungan

PROSEDUR AMDAL
Rencana
Kegiatan dari pemrakarsa
Proses penapisan: Daftar kegiatan wajib
AMDAL (PerMenLH No. 11 Tahun 2006)

AMDAL dipersyaratkan

AMDAL tidak diperlukan

Pemberitahuan rencana studi AMDAL ke Sekretariat Komisi Penilai AMDAL


Pengumuman rencana kegiatan dan
konsultasi masyarakat

Penyusunan Upaya Pengelolaan


Lingkungan (UKL) dan Upaya
Pemantauan Lingkungan (UPL)

30 hari
kerja

Penyusunan Kerangka
Acuan (KA-ANDAL)
Penilaian KA-ANDAL

75 hari
kerja

Penyusunan dokumen
ANDAL, RKL dan RPL
Penilaian ANDAL, RKL dan RPL
Tidak Layak Lingkungan
(kegiatan ditolak)
SK Tidak Layak Lingkungan oleh
MenLH/Gubernur/Bupati/Walikota

75 hari
kerja

Kesepkatan
KA ANDAL

Layak Lingkungan
Surat Keputusan Kelayakan
Lingkungan oleh
MenLH/Gubernur/Bupati/Walikota
Proses Perijinan

Rekomendasi dari
instansi yang
bertanggungjawab

14 hari
kerja

2
21

APA SAJA
KEGIATAN
WAJIB AMDAL

Skema Pembagian AMDAL, UKL-UPL dan SPPL


USAHA DAN/ATAU
KEGIATAN
WAJIB AMDAL
Pasal 22-33 UU 32/2009

USAHA DAN/ATAU
KEGIATAN
WAJIB UKL/UPL

Pasal 34 UU 32/2009

SPPL
Pasal 35 UU 32/2009

Kegiatan berdampak
penting terhadap LH

Batas AMDAL

Peraturan MENLH No 5/2012

Kegiatan tidak
berdampak penting
terhadap LH

Batas dokumen UKL-UPL


Kegiatan tidak wajib UKL/UPL &
tidak berdampak penting serta
Kegiatan usaha mikro dan kecil

Peraturan Gub. atau


Bupati/Walikota

3
23

APA MANFAAT
AMDAL

Sebagai environmental safe guard


Sebagai pedoman pengelolaan lingkungan
Pemenuhan prasyarat utang (loan)
Rekomendasi dalam proses perijinan

MANFAAT
AMDAL

AMDAL

sebagai

Env. Safeguard

Sumber
Ada
Daya
Environmental
Alam
Safeguard

Lebih efisien; pengunaan SDA


berkelanjutan, konservasi kawasan
Output SDA
lindung
Partisipasi
masyarakt lokal
Kepemerintahaan
lebih besar;
akuntabilitas pemda,
pusat lebih
berkonsentrasi pada
kebijakan dan
pengawasan

PAD

Tidak ada Environmental


Safeguard yg memadai

Eksploitasi
SDA
eksteksif

SDA menurun
secara drastis
Kerusakan
lingkungan yang
tidak dapat balik

waktu
Sumber: World Bank (2001), Environment and Natural Resources Management in a Time of Transition

PERENCANAAN TATA RUANG

PENGAWASAN & PENEGAKAN


HUKUM

PELAPORAN THD
PENAATAN STANDAR
NATIONAL MINIMUM

ENVIRONMENTAL
SAFEGUARDS
(Upaya Perlindungan
Lingkungan)

PERIJINAN DALAM
PEMANFAATAN
SUMBER DAYA ALAM

AMDAL

Sumber: World Bank (2001), Environment and Natural


Resources Management in a Time of Transition

Implementasi AMDAL
pasca
PP No. 27 Tahun 2012
tentang Izin Lingkungan

Usaha dan/atau Kegiatan Wajib Memiliki Izin Lingkungan


Usaha
dan/atau
Kegiatan
Wajib AMDAL

Wajib Memiliki
Usaha
dan/atau
Kegiatan
Wajib UKL/UPL

IZIN
LINGKUNGAN

Setiap usaha dan/atau kegiatan yang


wajib memiliki Amdal atau UKL-UPL
wajib memiliki izin lingkungan
Sumber: Pasal 2 PP 27/2012 Izin Lingkungan

4
29

PENEGAKAN
HUKUM AMDAL
& UKL-UPL

Ketentuan Sanksi Pidana


Jenis Pelanggaran

Pidana

Denda (rupiah)

Minimum

Maksimum

Minimum

Maksimum

Memasukkan B3

5 tahun

15 tahun

5 miliar

15 miliar

Membakar lahan

3 tahun

10 tahun

3 miliar

10 miliar

Melakukan usaha
dan/atau kegiatan
tanpa izin
lingkungan

1 tahun

3 tahun

1 miliar

3 miliar

Menyusun AMDAL
tanpa memiliki
sertifikat
kompetensi
penyusun AMDAL

3 tahun

3 miliar

3 tahun

3 miliar

Menerbitkan izin
lingkungan tanpa
30
dilengkapi
AMDAL

... lanjutan
Jenis Pelanggaran

Pidana

Denda (rupiah)

Minimum

Maksimum

Minimum

Maksimum

Menerbitkan izin
usaha tanpa
dilengkapi izin
lingkungan

3 tahun

3 miliar

Tidak melakukan
pengawasan

1 tahun

500 juta

Memberikan informasi
palsu

1 tahun

1 miliar

Tidak melaksanakan
perintah paksaan
pemerintah

1 tahun

1 miliar

Menghalang-halangi
pejabat pengawas
dan/atau PPNS

1 tahun

500 juta

31

Kesimpulan
AMDAL bukan satu-satunya perangkat untuk
pengelolaan LH

AMDAL harus diletakkan sebagai bagian dari tahap


perencanaan karena untuk keperluan pengambilan keputusan
& mendatangkan manfaat yang lebih besar kepada pemrakarsa

AMDAL

bukan ..
untuk kegiatan yang sudah memulai konstruksi
untuk kegiatan yang sudah beroperasi

untuk semua jenis kegiatan


perangkat super untuk digunakan bagi
semua permasalahan lingkungan

Terima kasih

1. Abi
Jenis kegiatan seperti apa yang membutuhkan amdal ?
2. Rima
Terdapat suatu proyek yg harus dibangun sesuai masterplan rencana, tetapi setelah
dilakukan kajian, proyek tsb tidak sesuai, apakah dilanjutkan ?

You might also like