You are on page 1of 33

TRANSPORTASI BAHAN

BENTUK BAHAN PADAT


CAIR
FLUIDA
GAS
SIFAT FISIK BAHAN
PADAT : Ukuran, flowabilitas, abrasif,
korosif, higroskopis, hardness,
density)

density (bulk

CAIR / GAS : Density (specific gravity) ,


viscosity (viskositas kinematik )

Kristal logam

POLA KUBUS
Kubus Pusat Ruang (Kpr)

Kubus Pusat sisi (kps)

Bagaimana hubungan konstanta kisi (d) dengan jarijari atom (r)?

STRUKTUR POLIMER
Struktur Linier
- Sudut ikatan C-C-C tidak 180o tetapi 109,5o

Ukuran bahan:
- sangat halus
: 100 mesh
- halus
: 100 mesh 1/8 in
- granular
: 1/8 in 1/2 in
- gumpalan
: 1/2 in 2 1/2 in

Flowabilitas: - very free flowing


- free flowing
- sluggish

Hardness

1
2
3
4
5

Talc
Gypsum
Calcite
Fluorite
Apatite

skala MOHS :

6 Feldspar
7 Quartz
8 Topas
9 Corundum, Sapphire
10 Diamond

TRANSPORTASI BAHAN PADAT


FAKTOR YANG PERLU DIPERHATIKAN

Jenis bahan yang akan diangkut


(karakteristik)
Jumlah bahan yang akan diangkut
(kapasitas)
Jarak pengangkutan
Arah pengangkutan (horizontal,
vertikal, kemiringan tertentu)
dll

TRANSPORTASI BAHAN PADAT


1. INTERNAL TRANSPORTATION
2. EXTERNAL TRANSPORTATION
. INTERNAL TRANSPORTATION
1. Mechanical transportation : conveyor,
elevator
2. Pneumatic transportation : negative pressure
displacement, positive
pressure displacement
3. Hydraulic transportation

CONVEYOR
Alat transportasi untuk arah angkut : - horizontal,
- miring.
Sistem kerja: Scraper (mendorong/menggaruk),
Carrier (mengangkut/membawa)
# Scraper: * Screw Conveyor
* Flight Conveyor
# Carrier: * Belt Conveyor
* Apron Conveyor

SCREW CONVEYOR
(helical flight conveyor)

- Terdiri dari pisau-pisau bentuk spiral/helical dipasang


pada as berputar dalam saluran bentuk U / through).
Diameter screw (tabel 12)
Kapasitas max. (tabel 13)

- Arah angkut: horizontal, miring


- Jenis bahan yang diangkut: grain, asphalt, crushed
coal, ashes, gravel, sand (granular pasta)
- Prinsip kerja: carrier dan scraper
- Jarak angkut: max. 100 ft

This combine harvester uses a screw conveyor to discharge grain into the trailer alongside

Centreless Screw Conveyor

Modifikasi Srew Conveyor


Ribbon conveyor (Ribbon mixer)
- spiral screw diganti screw terbuka / tidak penuh
- fungsi: alat angkut dan pencampur
- bahan yg diangkut: molasses, sugar, hot tar
Swanson walker crystallizer
- screw sama Ribbon mixer
- fungsi: alat angkut dan kristalisasi

Kebutuhan Power:

(coefficient )(capacity, lb / min)(length, ft )


Hp
33,000
Coefficient: * ashes = 4
* coal
= 2,5
* grain
= 1,3
Panjang conveyor: 8 12 ft
untuk jarak
angkut 100 ft dibutuhkan beberapa unit screw
conveyor

FLIGHT CONVEYOR
- Terdiri dari flight (dari kayu, baja) yang
terpasang pada rantai. Rantai berputar
memutari roda gigi pada ujung
pangkalnya.
- Arah angkut: horizontal, miring (max. 45o)
- Jenis bahan: granular, batubara
non-abrasiF
- Prinsip kerja: carrier, scraper

Flight Conveyor

Modifikasi
Drag conveyor: - flight dari batangan

kayu

- fungsi: alat angkut dan


- jenis bahan: chips,
saw-dust
Agricultural Pan-Flight Drag Conveyors

Redler conveyor:
- through merupakan saluran tertutup
- jenis bahan: flour, semen, clay, coal, grain,
sand
- arah angkut: horizontal vertikal
(Redler Elevator)

dorong

DRAG CONVEYOR

REDLER CONVEYOR

KAPASITAS FLIGHT CONVEYOR


T= B.D.S.
6000

T= kapasitas, ton/jam
B= lebar fligh, in
D= tebal fleigh, in
S= kecep. Conveyor, ft/mnt

Power
L = panjang conveyor, ft
aTL bWLS 10L
Hp
W = berat total (lb)
1000
rantai dan fligh per ft jarak
a = konst. bahan
(tabel 14) b = konst. conveyor

BELT CONVEYOR
- Terdiri dari belt yang terbuat dari canvas,
rubber, steel. Belt digerakkan oleh pully
pada ujung-ujungnya.
- Arah angkut: horizontal, miring

(sudut inclinasi

kecil < 30o ).

Jenis bahan: tepung, butiran, gumpalan.


- Prinsip kerja: carrier

plastic-belt-conveyors
belt-conveyors

food-handling-conveyors

POWER BELT CONVEYOR


1. Belt conveyor kosong

F ( L Lo)(0,03WS )
hp
990

F ( L Lo)T
2. Arah angkut horizontal hp
990
(excluding belt)
3. Arah angkut miring

TZ
hp
990

4. Power total

F ( L Lo)(T 0,03WS ) TZ
hp
990
F = faktor friksi
L = panjang conveyor (ft)
Lo= 100 untuk plain bearing atau 150 untuk anti friction
bearing
S = speed belt (fpm)
T = material (ton/jam)
Z = increase in elevation of material (ft)
W= massa (lb) of moving parts including belt & idler per ft

APRON CONVEYOR
Hampir sama dg belt conveyor, dalam hal ini belt diganti
rantai yang dilengkapi overlaping plate (plate yang
bertumpukan).
Untuk bahan kasar, abrassive, suhu relatif tinggi.

ROLLER CONVEYOR
Pada conveyor ini belt diganti dengan rol-rol. Roller conveyor untuk
mengangkut bahan yang berat: kayu, ban, dsb.
Proses pengangkutan: bahan diletakkan di atas rol-rol, kemudian diberi
dorongan awal (gravitasi) sehingga bahan akan berpindah ke rol di
sebelahnya. Biasanya roller diletakkan agak miring ke bawah, sehingga
ada kecenderungan bahan meluncur akibat dari gaya beratnya

VIBRATING CONVEYOR

Pada conveyor ini di salah satu ujungnya (through) disangga


dengan pegas yang digetarkan oleh roda eksentris.
Through biasanya berlubang-lubang / perforated yang berfungsi
sebagai screen/ayakan atau dewatering.
Through diletakkan agak miring untuk membantu pengaliran
bahan.
Bahan yang diangkut: material granular, coal, lumpy

gravity-roller-conveyors

gravity-roller-conveyors

Carman Vibrating Conveyors

Carman Vibratory
Equipment

Flow Vibrating Feeder

Vibrating Spiral Elevator


Vibrating Bin Discharger

You might also like