You are on page 1of 21

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMP

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas/Semester : VII/Ganjil

A. Standar Kompetensi : Menggunakan bentuk aljabar persamaan dan


pertidaksamaan linier satu variabel dan
perbandingan dalam pemecahan masalah.

B. Kompetensi Dasar : 4.3 menggunakan perbandingan untuk pemecahan


masalah

C. Indikator : 1. Siswa mampu memahami tentang presentasi


2. Mampu menggunakan matematika dalam
ekonomi.
3. Mampu menjelaskan perbedaan perbandingan
senilai dengan perbandingan berbalik nilai.
4. Siswa mampu mengerjakan soal-soal yang
berhubungan dengan perbandingan senilai dan
berbalik nilai.
5. Siswa mampu membuat soal yang
berhubungan dengan perbandingan senilai dan
berbalik nilai.

D. Tujuan Pembelajaran :

 Siswa diharapkan minimal mampu menjelaskan nilai keseluruan,nilai per


unit, dan nilai sebagian.
 Siswa diharapkan minimal mampu mengerjakan soal yang berhubungan
dengan nilai keseluruhan, nilai per unit, dan nilai sebagian.
 Siswa diharapkan minimal mampu menjelaskan perbedaan perbandingan
senilai dengan perbandingan berbalik nilai.
 Siswa diharapkan minimal mampu mengerjakan soal-soal yang
berhubungan denga perbandingan senilai dan berbalik nilai.
 Siswa diharapkan minimal mampu membuat soal yang berhubungan
dengan perbandingan senilai dan berbalik nilai.

E. Materi Ajar : Aritmatika Sosial

F. Alokasi Waktu : 2 x 40 menit

G. Pendekatan : Konstruktivisme

Model : Problem Based Learning

Metode : ceramah, PBL, diskusi, tanya jawab, penugasan

H. Langkah-Langkah Kegiatan

Kegiatan
No Metode Waktu
Guru Siswa
1 Kegiatan awal (15 menit)
Guru mengucapkan Siswa menjawab
salam salam
Guru menanyakan Siswa bertanya jika Ceramah 10
apakah ada ada materi yang & menit
pertanyaan tentang belum atau kurang Tanya jawab
materi sebelumnya. jelas.
Guru melakukan Siswa Ceramah 5
apersepsi menperhatikan menit
penjelasan guru.
2 Kegiatan inti
2.1 memberikan orientasi permasalahan pada peserta didik (5 menit)
 Guru menjelaskan Siswa mendengarkan Ceramah 5
masalah yang dan memperhatikan menit
akan dibahas penjelasan guru.
2.2 mengorganisasi peserta didik untuk meneliti (5 menit)
 Guru Siswa membentuk 5
membimbing kelompok. menit
siswa dalam
membentuk
kelompok yang
beranggotakan 4-5
orang.
 Guru meminta Siswa berkumpul
siswa untuk sesuai dengan
berkumpul sesuai kelompoknya
dengan
kelompoknya
 Guru memberikan Siswa menerima
LKS dan LKS
menjelaskan
materi yang akan
didiskusikan.
2.3 Membantu investigasi kelompok (20 menit)
 Guru Siswa berdiskusi diskusi
menginformasika
n buku yang dapat
dijadikan acuan
 Guru Siswa mendiskusi diskusi
mendampingi LKS yang telah
peserta didik diberikan.
dalam
menyelesaikan
masalah
2.4 mengembangkan dan mempresentasikan artefak dan exhibit. (20
menit)
 Guru meminta Siswa menunjuk Diskusi
perwakilan salah satu anggota &
kelompok untuk kelompok untuk Tanya jawab
mempresentasikan mempresentasikan
hasil diskusinya. hasil diskusi.
 Guru Siswa bertanya jika Tanya jawab
membimbing ada materi yang
jalannya masih kurang jelas.
presentasi
2.5 menganalisis dan mengevaluasi proses mengatasi masalah (10
menit)
 Guru membantu siswa menganalisis
peserta didik hasil presentasi
menganalisis hasil kelompok lain
presentasinya
3 Penutup (5 menit)
 guru membantu Siswa mendengarkan
siswa dalam
melakukan
refleksi
 guru memberikan Siswa mendengarkan Penugasan
tugas rumah dan bertanggung
jawab untuk
menyelesaikan
tugasnya.
 Guru Siswa mendengarkan Ceramah
mengingatkan penjelasan guru.
siswa untuk
belajaar dirumah
 Guru Siswa menjawab
mengucapkan salam
salam

I. Media dan sumber :


Media : Bahan Ajar
Sumber : Buku Matematika SMp dan LKS
J. Penilaian :
Jenis tagihan : Tugas individu (PR), tugas kelompok, dan ulangan
harian
Teknik : Tes Tulis
Bentuk : Uraian
Soal : Terlampir

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP: NIP:
URAIAN MATERI
a. Nilai keseluruhan, nilai per unit, dan nilai sebagian.
a). nilai keseluruhan = banyak unit x nilai per unit
nilai keseluruhan
b). nilai per unit 
banyak unit
nilai keseluruhan
c). banyak unit 
nilai per unit
contoh:
1. Awan ingin membeli pensil sebanyak 8 buah. Jika harga satu pensil
adalah Rp. 1,250.00. maka berapa rupiah awan harus membayar?
Jawab:
harga 8 pensil = 8 x Rp 1.250,00 = Rp 10.000,00
2. Dini membeli 3 kg salak dengan harga Rp 9.750,00. hitunglah harga satu
kg salak.
Jawab:
Rp .9.750,00
harga satu kg salak =  Rp. 3.250,00
3
b. Perbandingan senilai dan perbandingan berbalik nilai
Perbandingan senilai ditunjukkan pada kasus berikut ini:
 Jika Adi pergi ke kota malang dengan menempuh jarak 45 km dari
rumahnya dan menghabiskan bensin 5 liter. Berapa liter bensin yang harus
dihabiskan Rahmat jika jarak dari rumahnya ke malang 60 km.
Jawab:
Nama Jarak Bensin
Adi 45 km 5 liter
Rahmat 60 km ... liter
Dari data di atas, maka banyak bensin yang harus dihabiskan Rahmat (x) adalah
45 . x = 60 . 5
60
x= .5
45
x = 6,67 liter
Jadi bensin yang harus dihabiskan rahmat adalah 6,67 liter
perbandingan berbalik nilai ditunjukkan pada kasus berikut:
 jika seorang ibu mempunyai dua kotak permen dibagikan kepada 4 anak,
maka anak tersebut mendapatkan 10 permen tiap anak. Maka berapa
permen yang akan diterima oleh masing-masing anak?
Jawab:
Dik:
Banyak Anak Banyak Permen
4 anak 10 permen
8 anak …permen

Dit: jumlah permen yang diterima oleh masinganak-anak?


Penyel:
Banyak permen yang diterima 8 anak (x) adalah
8 . x = 4 . 10
4
x= .10
8
x=5
Jadi banyaknya permen yang diterima adalah 5 permen
c. matematika dalam ekonomi.
1) Harga penjualan, pembelian, untung, dan rugi.
Untung jika harga jual lebih besar dari pada harga beli
Rugi jika harga beli lebih besar dari pada harga jual
Tidak untung dan tidak rugi jika harga jual sama dengan harga beli
2) Modal adalah uang yang di pakai sebagaai pokok untuk berdagang.
3) Menentukan presentase untung dan rugi terhadap harga pembelian.
௨௡௧௨௡௚
Prosentase untung = ‫ ݔ‬100%
௛௔௥௚௔ ௣௘௠ ௕௘௟௜௔௡
௥௨௚௜
Prosentase rugi = ‫ ݔ‬100%
௛௔௥௚௔ ௣௘௠ ௕௘௟௜௔௡
4) Menghitung harga penjualan atau harga pembelian.
Jika untung maka berlaku
Harga penjualan = harga pembelian + (prosentase untung x harga
pembelian)
Jika rugi maka berlaku
Harga penjualan = harga pembelian – (prosentase rugi x harga pembelian)
5) Rabat (diskon), bruto, neto dan tara.
a. Potongan Harga (Rabat/Korting)
Harga Bruto = Harga Neto + Rabat
ୖୟୠୟ୲(ୖ୮)
Rabat (%) = ‫ ݔ‬100%
ୌ ୟ୰୥ୟ ୆୰୳୲୭

b. Potongan Berat
Berat Bruto = Berat Neto + Tara
Tara = Persen (%) tara x Berat Bruto
LEMBAR KERJA SISWA

NAMA KELOMPOK :……………….. SKOR


HARI TANGGAL :………………..
WAKTU :………………..

Kerjakan soal-soal berikut:


1. Sebuah mobil menggunakan bahan bakar 12,5 liter untuk setiap perjalanan
100 km. hitunglah besar pengeluaran dalam membeli bensin untuk perjalanan
300 km. jika harga per liter bensin Rp.5000,00.
Jawab
Diket :..................................................................................................................
.............................................................................................................................
Dit : .....................................................................................................................
.............................................................................................................................
Penyelesaian :......................................................................................................
.............................................................................................................................
.............................................................................................................................
.............................................................................................................................
.............................................................................................................................
2. Seorang pedagang buah membeli 30 buah melon. Kemudian ia membayar
dengan dua lembar uang seratus ribuan dan mendapat kembalian Rp
20.000,00.
a. Tentukan harga pembelian 30 buah melon seluruhnya!
b. Tentukan harga pembelian tiap buah melon!
c. Jika perdagangan tersebut hanya membeli 15 buah. Berapakah ia harus
membayar?
Jawab :
Diket :............................................................................................................
.......................................................................................................................
Dit : ...............................................................................................................
Penyelesaian :................................................................................................
.......................................................................................................................
.......................................................................................................................
.......................................................................................................................
.......................................................................................................................
3. Jika suatu pekerjaan dapat diselesaikan oleh 30 orang dalam waktu 45 hari.
Maka berapa hari pekerjaan tersebut bisa diselesaikan jika pekerjanya
ditambah sebanyak 24 orang.
Jawab :
Diket :............................................................................................................
.......................................................................................................................
Dit : ...............................................................................................................
Penyelesaian :................................................................................................
.......................................................................................................................
.......................................................................................................................
.......................................................................................................................
.......................................................................................................................
.......................................................................................................................
4. Seorang pedagang sayur menjual sayurannya dengan harga Rp. 800,00 per
ikat. Jika pedagang tersebut menjual sayurannya sebanyak 15 ikat dengan
keuntungan totalnya adalah Rp.4.500,00, maka berapakah harga beli sayuran
tersebut tiap ikatnya?
Jawab :
Diket :............................................................................................................
.......................................................................................................................
Dit : ...............................................................................................................
Penyelesaian :................................................................................................
.......................................................................................................................
.......................................................................................................................
.......................................................................................................................
.......................................................................................................................
5. Jika seorang petani padi membutuhkan biaya sebesar Rp. 2.350.000,00 untuk
menggarap sawahnya. Ternyata setelah panen padi tersebut terjual seharga Rp.
2.222.000,00. Tentukan besar keuntungan atau kerugiannya dan besar
prosentasenya!
Jawab :
Diket :............................................................................................................
.......................................................................................................................
Dit : ...............................................................................................................
.......................................................................................................................
Penyelesaian :................................................................................................
.......................................................................................................................
.......................................................................................................................
.......................................................................................................................
.......................................................................................................................
6. Seorang pedagang membeli 38 karung beras masing-masing karung berisi 15
kg beras dengan harga Rp 5000,00/kg. Karena si pedagang membeli beras
dalam jumlah yang banyak, maka dia mendapatkan potongan harga sebesar
Rp 1000,00/karung. Tentukanlah harga netonya?
Jawab :
Diket :............................................................................................................
.......................................................................................................................
Dit : ...............................................................................................................
.......................................................................................................................
Penyelesaian :................................................................................................
.......................................................................................................................
.......................................................................................................................
.......................................................................................................................
.......................................................................................................................
Petunjuk :
a. Selesaikan LKS secara urut
b. Untuk soal 1 s/d 3 diselesaikan oleh kelompok 1 dan 3
c. Untuk soal 4 s/d 6 diselesaikan oleh kelompok 2 dan 4
KUNCI JAWABAN LKS

1. Jawab :
Diket : misalkan bahan bakar = X, maka diperoleh
Jarak Tempuh (r) Bahan Bakar (x)
100 12,5
300 …

Harga per liter = Rp 5000,00


Ditanya : harga x pada jarak 300?
Penyelesaian :
Cara I
Menentukan bahan bakar yang dibutuhkan untuk jarak 300 km. maka :
100 ‫ = ݔ‬300 x 12,5
ଷ଻ହ଴
x=
ଵ଴଴
x = 37,5
harga bahan bakar untuk 300 km adalah :
= 37,5 x5000
= 187.500
Jadi pengeluaran untuk membeli bensin pada jarak 300 km adalah
Rp 187.500,00
Cara II
Menentukan harga bensin untuk jarak 100 km, maka :
= 12,5 x 5000
= 62.500
Harga untuk 100 km adalah Rp 62.500,00
Maka harga bensin adalah
= 3 x 62.500
= 187.500
Jadi pengeluaran untuk membeli bensin pada jarak 300 km adalah
Rp 187.500,00
2. Jawab :
Diket : 30 buah melon
Jumlah uang = Rp 200.000,00
Kembalian = Rp 10.000,00
Dit : a. harga 30 buah melon?
b. harga masing-masing buah melon?
c. harga 15 buah melon?
Penyelesaian :
a. Harga total = jumlah uang – kembalian
= 200.000 – 20.000
= 180.000
Harga 30 buah adalah Rp 180.000,00.
b. Harga tiap buah melon
Misalkan buah melon sama dengan x, maka :
୦ୟ୰୥ୟ ୲୭୲ୟ୪
Harga masing-masing =
୨୳୫ ୪ୟ୦ ୠ୳ୟ୦ ୩ୣୱୣ୪୳୰୳୦ୟ୬

30 x = 180.000
ଵ଼଴.଴଴଴
x=
ଷ଴
x = 6000
harga tiap buah melon adalah Rp 6.000,00.
c. Harga 15 buah melon
= 15 x 6000
= 90.000
Harga 15 buah melon adalah Rp 90.000,00.

3. Jawab :
Diket :
Pekerja Hari
30 10
54 …

Dit : berapa hari pekerjaan itu akan terselesaikan?


Penyelesaian :
Dimisalkan hari adalah x maka,
54 x = 30 x 45
ଵଷହ଴
x=
ହସ
x = 25
jadi pekerjaan itu akan terselesaikan dalam 25 hari.

4. Jawab
Diket : harga sayuran = Rp 800,00/ ikat
jika 15 ikat keuntungannya Rp 4.500,00
Dit: berapakah harga beli sayuran tiap ikat?
Penyelesaian :
Harga total jual sayuran = 15 x Rp 800,00 = Rp 12.000,00
Harga total beli sayuran = Rp 12.000,00 – Rp 4.500,00 = Rp 7.500,00
Harga beli sayuran tiap ikat = Rp 7.500,00 : 15 = Rp 500,00

5. Jawab :
Diket : biaya total (harga beli) = Rp 2.350.000,00
harga jual = Rp 2.222.000,00
Dit : tentukan besar keuntungan/kerugiannya dan prosentasenya?
Penyelesaian :
Karena harga beli > harga jual maka mengalami kerugian
Rugi = harga beli – harga jual
= Rp 2.350.000,00 – Rp 2.222.000,00 = Rp 28.000,00

Rugi (Rp )
Prosentase kerugian = x 100 %
Harga

28.000
=  100%  1,2%
2.350.000

6. Jawab :
Diket : bruto = 38 karung x 15 kg beras
= 570 kg beras
Harga = Rp 5000/ kg
Rabat = Rp 1000/karung
Dit : harga neto adalah?
Penyelesaian :
Harga neto = harga bruto – rabat
Harga bruto = 570 x 5000
= 2.850.000
Rabat = 1000 x 38
= 38.000

Harga neto = 2.850.000 – 38.000


= 2.812.000
Jadi harga netonya adalah sebesar Rp 2.812.000,00.
TUGAS INDIVIDU

NAMA :……………….. SKOR


NO. ABSEN :………………..
HARI/TANGGAL :………………..

Selesaikanlah soal-soal berikut !


1. jika suatu pekerjaan dapat diselesaikan dalam waktu 40 hari oleh 10 pekerja.
Setelah pekerjaan berjalan 4 hari, pekerjaan tersebut berhenti selama 6 hari.
Berapa pekerja yang harus ditambah supaya pekerjaan tersebut selesai tepat
waktu.
2. Seorang pedagang membeli gabah dari petani dengan harga Rp. 60.000.000,00
per ha. Jika tiap meternya menghasilakan 2.5 kg gabah, jika harga beras per kg
nya Rp. 4.500,00 maka tentukan:
a. Berapa kg beras yang didapat petani jika dalam satu kwintal gabah
dihasilkan 60 kg beras?
b. Apakah petani tersebut untung atau rugi?
c. Berapa persenkah keuntungan atau kerugian petani tersebut?
3. Bu Etty membeli 30 kaleng biscuit, pada setiap kaleng itu tertulis neto 1 kg.
Setelah ditimbang ternyata berat seluruh kaleng tersebut adalah 36 kg.
Tentukanlah bruto dan tara setiap kaleng!
KUNCI JAWABAN TUGAS INDIVIDU

1. Jawab :
Diket : pekerjaan diselesaikan dalam waktu 40 hari oleh 10 pekerja
setelah 4 hari ,pekerja berhenti 6 hari
Dit : berapakah pekerja yang harus ditambah agar pekerjaan selesai tepat waktu?
Penyelesaian :
Jika pekerja sudah bekerja selama 4 hari maka sisanya 36 hari.
Karena berhenti 6 hari maka sisanya 30 hari.
Jadi pekerjaan 36 hari itu harus terselesaikan dalam 30 hari maka akan dicari jumlah
pekerja yang harus ditambah.
Jika P = pekerja yang sudah ada + pekerja tambahan, maka:
36 x 10= 30 x P
360 = 30 P
P = 360 / 30
P = 12

Jadi , pekerja tambahan = P – pekerja yang sudah ada


= 12 – 10 = 2 pekerja
2. Jawab :
Diket : pedagang membeli gabah Rp 60.000.000,00/ ha
tiap meter = 2,5 kg gabah
harga beras = Rp 4.500,00/kg
Dit :
a. berapa kg beras yang didapat jika 1 kwintal gabah = 60 kg beras?
b. Apakah untung/rugi?
c. Berapakah keuntungan/kerugiannya?
penyelesaian :
a. 1 ha = 10.000 m2
sehingga jumlah seluruh gabah ialah 10.000 x 2,5 kg = 25.000 kg
25.000 kg = 250 kwintal gabah
Beras yang didapat = 60 x 250 = 15.000 kg beras
b. Harga jual =Rp 4.500 x 15 .000 = Rp 67.500.000,00
Karena harga jual > harga beli maka untung
Untung = harga jual – harga beli
= Rp 67.500.000- Rp 60.000.000= Rp 7 500.000,00

୙୬୲୳୬୥ (ୖ୮)
c. Persen (%) untung = x 100%
ୌ ୟ୰୥ୟ ୆ୣ୪୧

7.500.000
=  100%  12,5%
60.000.000
3. Jawab :
1. Dit : Pedagang membeli 30 kaleng biscuit → neto 1 kg/kaleng
Berat bruto seluruh kaleng = 36 kg
Dit : berat bruto dan tara setiap kaleng ?
penyelesaian :
Berat bruto setiap kaleng = berat Bruto seluruhnya : jumlah kaleng biscuit
= 36 : 30 = 1,2 kg/kaleng
Tara setiap kaleng = berat bruto setiap kaleng – neto/kaleng
= 1,2kg/kaleng – 1 kg/kaleng = 0,2 kg/kaleng
RUBRIK PENILAIAN
Instrumen Penilaian kegiatan Diskusi
Skor
No Komponen
1 2 3 4
I Keaktifan
II Penguasaam materi
III Kerjasama dalam kelompok
Jumlah skor I + II + III = ...
Nilai akhir Jumlah
× 100 = …
4

Rubrik Penilaian Kegiatan Diskusi


Aspek penilaian
Skor
Penguasaan Kerjasama dalam Keterangan
Keaktifan (1-4)
Materi kelompok (sikap)
Jika siswa Jika siswa Mampu
sangat aktif sangat bekerjasama dalam
dalam diskusi, menguasai kelompok dengan
misal materi sangat baik
4 Sangat baik
mengerjakan
soal,
memberikan
pendapat, dll
Jika siswa Jika Mampu
cukup aktif penguasaan bekerjasama dalam
dalam diskusi, materinya kelompok dengan
3 Baik
misal hanya cukup baik. cukup baik
sering
bertanya.
Jika siswa Jika Kerjasama dalam
2 Cukup
Kurang aktif penguasaan kelompok sangat
dalam diskusi materinya kurang
kurang.
Jika siswa Tidak aktif, Tidak ada
tidak aktif misal hanya kerjasama dalam
dalam diskusi ikut duduk kelompok
1 Kurang
saja tanpa
mengerjakan
sesuatu.

Instrumen Penilaian Tugas Individu


No Skor
Komponen
1 2 3 4
1 Proses penyelesaian soal
2 Ketepatan Hasil penghitungan
Jumlah skor 1 + 2 = ...
Nilai Jumlah skor
‫ ݔ‬100 = ⋯
4

Rubrik Penilaian Tugas Individu


Aspek Penilaian
Skor (1-4) Keterangan
Proses Hasil penghitungan
Sistematik,logis, tepat
rapi dan 4 Sangat baik
terstruktur
Kurang
sistematik, tepat 3 baik
logis, dan rapi
Tidak
sistematik,
Kurang tepat 2 cukup
logis, dan
kurang rapi
Tidak logis, rapi Tidak tepat 1 kurang

You might also like