You are on page 1of 2

DOA DIMUDAHKAN MENDAPATKAN JODOH

1. Doa mendapatkan jodoh


"Rabbana hablana min azwaajina, wa dzurriyyatina qurrata a'yuniw, waj'alna lil muttaqiena
imaamaa."
Artinya:"Ya Tuhan kami, anugerahkanlah kepada kami jodoh [2] kami dan keturunan kami sebagai
penyenang hati (kami), dan jadikanlah kami imam bagi orang2 yang bertakwa." (QS 25:74)

2. Do’a agar dimudahkan dalam mendapatkan jodoh :


“ROBBI LAA TADZARNI FARDAN WA ANTA KHOIRUL WAARITSIN”.
Artinya:“Ya Allah janganlah engkau tinggalkan aku seorang diri dan engkau sebaik2nya dzat yang
mewarisi”.

3. Doa bagi laki2 yang berharap jodoh :


“ROBBI HABLII MILLADUNKA ZAUJATAN THOYYIBAH AKHTUBUHA WA ATAZAWWAJ BIHA
WATAKUNA SHOOHIBATAN LII FIDDIINI WADDUNYAA WAL AAKHIROH”.
Artinya:“Ya Robb, berikanlah kepadaku istri yang terbaik dari sisi-Mu, istri yang aku lamar dan nikahi
dan istri yang menjadi sahabatku dalam urusan agama, urusan dunia dan akhirat”.

4. Doa bagi wanita yang berharap jodoh :


“ROBBI HABLII MILLADUNKA ZAUJAN THOYYIBAN WAYAKUUNA SHOOHIBAN LII FIDDIINI
WADDUNYAA WAL AAKHIROH”.
Artinya:“Ya Robb, berikanlah kepadaku suami yang terbaik dari sisi-Mu, suami yang juga menjadi
sahabatku dalam urusan agama, urusan dunia & akhirat”.

5. ALLAAHUMMAFTAHLII HIKMATAKA WANSYUR ‘ALAYYA MIN KHOZAA INI


ROHMATIKA YAA ARHAMAR-ROOHIMIIN”.
Artinya:“Ya Allah bukakanlah bagiku hikmah-Mu dan limpahkanlah padaku keberkahan-Mu, wahai
Yang Maha Pengasih dan Penyayang”.

6. "ROBBI INNII LIMAA ANZALTA ILAYYA MIN KHOIRIN FAQIIR".


Artinya:Ya Robb, sesungguhnya aku sangat memerlukan suatu kebaikan yang Engkau turunkan
kepadaku”. (Q.S. 28 : 24)

7. “HASBUNALLOOH WANI’MAL WAKIIL NI’MAL MAULA WANI’MAN NASHIIR”.


Artinya:"Cukuplah Allah menjadi Penolong kami dan Allah adalah sebaik-baik Pelindung, Dia adalah
sebaik-baik Pelindung dan sebaik-baik Penolong". (Q.S. 3 : 173 & 8 : 40).

8. “ROBBANAA HABLANAA MIN AZWAAJINAA WADZURRIYYAATINAA QURROTA A’YUN


WAJ ‘ALNAA LIL MUTTAQIINA IMAAMAA”.
Artinya:“Ya Tuhan kami, anugerahkanlah kepada kami istri2 kami dan keturunan kami sebagai
penyenang hati (kami) dan jadikanlah kami imam bagi orang2 yang bertakwa”. (Q.S. 25 : 74)

DOA MENDAPAT KETENANGAN HATI DRP kITAB 101 DOA


DRP HADIS2 SAHIH TERB TELAGA BIRU
by Ustaz Zahazan Mohamed on Thursday, December 9, 2010 at 6:18pm

َ ِ‫عطَائ‬
        ‫ك‬ ُ ‫ َو تَ ْق َن‬، ‫ك‬
َ ِ ‫ ب‬ ‫ع‬ َ ِ‫ ب‬ ‫ َوتَ ْرضَى‬ ،‫ك‬
َ ِ‫قضَـائ‬ َ ِ‫ بِ ِلقَائ‬ ‫ِن‬ ً ‫م ِئ َّنـ‬
ُ ‫ ُت ْؤم‬ ،  ‫ة‬ ْ ‫م‬
َ ‫ط‬ ُ  ‫ك‬ َ ‫سأَ ُل‬
َ ِ‫ ب‬ ً‫ نَـفْسـا‬ ‫ك‬ ْ َ‫ أ‬ ‫ إِنِّي‬ ‫م‬
َّ ‫اللَ ُه‬
.
Maksudnya : “Ya    Allah , aku  memohon dariMu jiwa yang tenang , yang beriman  dengan
pertemuan denganMu , redha dengan ketentuanMu , dan merasa cukup dengan  pemberianMu” .
[1]

You might also like