You are on page 1of 11

11-2-

2011
A. Pendahuluan
Murid-murid kelas 8 dari Smp St.Kristoforus 1 melakukan
kegiatan Study Tour.Kami pastinya mempelajari berbagai hal-hal
baru dari berbagai macam objek wisata yang kami kunjungi ada
juga kegiatan untuk menghibur murid-murid dengan
mengunjungi sarana rekreasi
E.Tujuan Study Tour
-PPIPTEK
-Museum Indonesia
-Arena Rekreasi Outbond
-Teater Keong Mas

B.Peserta
8a 8b
1.Albert L. 20.Lisa V. 1.Alexander A. 22.Ronaldo S.
2.Albert M. 21.Mathilda N 2.Alfredo H. 23.Setiawan F.

3.Alvin C.W. 22.Michael S. 3.Andrie J. 24.Shintia


4.Andi.S 23.Michelle M. 4.Benedictus B. 25.Steven H.
5.Antonius.F 24.Primadi R. 5.Benedikta J. 26.Steven W.
6.Cindy.E 25.Ricko S. 6.Brenda T. 27.Tavip H.J.
7.Clara.J 26.Siti N. 7.Eclesia M. 28.Velyzia C.
8.Felix.H.N 27.Stevanny C. 8.Estella A. 28.Stella
9.Frengky 28.Stefanus B. 9.Felicia S.
10.Garleta.D.H 29.Thomas 10.Fernando C.
11.Hansy.D 30.Vienselin 11.Gabriella R.
12.Hansy.D 31.Yudiana 12.Helmi R.
13.Haris. 13.Iren C.
14.Helen.S 14.Julianto M.
15.Hensen.F 15.Kezia S.
16.Isabella 16.Marcellina R.
17.Jonathan.C 17.Marcellino F.
18.Julius 18.Nicholas J.
19.Kezia E. 19.Nico P.
20.Oi Jiu
21.Ria T.

F.Hasil
A
nak-anak kelas 8 SMP St Kristoforus 1 melakukan
kegiatan Study Tour ke TMII.Untuk Kegiatan ini kami
para murid diharapkan dapat membayar sebesar
Rp.250.000,00/anak.Kami Para Murid tentunya
mengumpulkan biaya untuk kegiatan ini melalui wali kelas
masing-masing.Kami mulai berangkat sekitar pukul 7.30
sebelumnya kami menunggu keberangkatan bis di RSJ Grogol.

S
esampainya di TMII para murid dibagi dalam beberapa kelompok
masing-masing kelompok terdapat satu koordinator. Mula-mula
kami mengunjungi PPIPTEK disana kami mendapat banyak
Pengetahuan serba Sains beberapa contoh antara lain:

1. Baterai Tangan
2. Berbagai Macam Alat Komunikasi
3. Pembuatan Film Kartun
4. Pemantulan Cahaya

5. Dan sbg

s elanjutnya Kami melanjutkan perjalanan ke Museum


Indonesia ditempat yang berarsitektur budaya Bali ini
kami melihat banyak hal seperti:
Tradisi adat,pakaian adat,miniatur rumah adat,upacara adat:

Rumah Pegunungan
Rumah Seumpama Perahu
Perahu Pinisi
Upacara Penobatan Datuk

L
alu kami langsung bergegas menuju Arena Rekreasi Outbond
disana kami bersenang-senang dan menyegarkan pikiran
kami,setelah lelah kami diberi konsumsi ,setelah itu kami berjalan
menuju Teater Keong Mas,setelah menyaksikan sebuah film di
Teater Keong Mas kami diberi waktu bebas 1 jam, setelah itu kami
beregegas naik ke bus dan berangkat kembali menuju RSJ .

8c
1.Albertus D.S. 25.Stevanus E.
2.Andre A. 26.Stevanus W.
3.Aurea F. 27.Vexia V.
4.Bryan 28.William L.
5.Budiono W. 29.William M.
6.Cynthia 30.Winata S.
7.Eka V. 31.Yessica M.
8.Ericson J.
9.Fanuel
10.Fernando S.
11.Funni A.
12.Gerry H.
13.Grace Y.
14.Imelda
15.Marcelline J.
16.Mariska P.
17.Michiko A.
18.Nico T.
19.Nico A.
20.Novi T.
21.Reyhan A.
22.Selly
23.Sheila
24.Stefanny C.W.

Ket: Helmi R. dan Siti L. tidak hadir saat kegiatan Study Tour

C.Waktu
Hari Jumat,11-2-2011 kami Murid Smp ST Krisrtoforus 1
mengikuti kegiatan Study Tour.
Kegiatan dimulai pada pukul:
-7.00 sampai 16.30
D.Pendamping
Di Bus 1 para siswa didampingi selama perjalan oleh:

1. Bu Helga G.

2. Pak Sixtus T.
3. Pak V.Ambar

4. Pak V.Hariyantoko

5. Pak Riswanto

6. Pak Guntoro M.

Bus 2 para siswa didampingi selama perjalanan oleh:

1. Bu S.Budiastuti

2. Bu M.Ratna

3. Bu Enny M.

4. Pak Y.Cons

5. Pak Agustinus S.

6. Pak Wibowo C.

G. Kesan&Pesan
Dengan Kegiatan Study Tour ini saya merasa lebih termotivasi untuk tidak
boleh mementingkan ego pribadi,saling pengertian,lebih sabar,dan
berusaha untuk melihat ke depan,serta dapat melangkah maju.
Harapan saya dengan diselenggarakannya kegiatan Study Tour ini murid-
murid St.Kristoforus hati dan pikirannya disegarkan kembali dari
kejenuhan belajar.

H.Penutup
Setelah melakukan kegiatan Study Tour murid-murid St Kristoforus
merasa lelah di bus kebanyakan dari kami para murid hanya duduk
diam,ada juga yang membicarakan tugas,dan mendengarkan lagu.
Demikian saya buat laporan ini sekian dan terima kasih
Tavip H.J.

You might also like