You are on page 1of 8

Setting AP dan Bridge untuk Bridging

1. Setting untuk AP yang support bridging.

Pertama kita panggil AP sesuai dengan default ip address yang sesuai dengan
bawaan dari AP melalui IE.

Masukan user dan password yang sesuai dengan bawaan dari AP,biasanya
useradmin, tanpa password. Lalu klik ok.

Apabila sudah login,pada interface akan tampil beberapa menu. Pertama kita akan
ubah ip address agar satu network dengan AP lain. Kita pilih LAN, lalu pilih LAN
Setting.
Tentukan dan ubah default ip address yang sesuai,agar antar AP dapat
berkomunikasi, maka kedua AP harus berada dalam satu network. Setelah anda
ubah, pilih save untuk menyimpan konfigurasi.

Maka ip address dari AP sudah berubah, dan kita harus mengubah ip address dari
PCclient dengan IP yang satu network dengan IP dari AP.
Setelah itu kita panggil kembali AP melalui web browser dengan menggunakan IP
baru yang telah kita tentukan pada saat mensetting AP yaitu pada default ip
address.

Setting AP sebagai Bridge telah selesai.


2. setting AP sebagai Access Point

Pertama kita panggil AP sesuai dengan default ip address yang sesuai dengan
bawaan dari AP melalui IE

Masukan user dan password yang sesuai dengan bawaan dari AP,biasanya
useradmin, tanpa password. Lalu klik ok.
Apabila sudah login,maka akan tampil interface seperti ini:
Setelah itu anda pilih LAN, kemudian ganti IP address dengan IP yang satu
network dengan AP Bridge.

Selanjutnya ganti IP Address PC client dengan ip yang satu network dengan AP


tersebut pada network properties.

Setelah selesai mengganti ip pc client, panggil kembali AP melalui web browser


dengan ip baru yang telah anda set pada default ip address sebelumnya.
Pilih lagi menu LAN. Disana anda diminta untuk mengisi MAC Address dan Lease
IP Address. Pada bagian ini,anda masukkan MAC Address dan IP Address dari AP
yang berfungsi sebagai Bridge. Maka anda harus sudah mengetahui sebelumnya.
Missal MAC address AP Bridge adalah 00026f20882e dan ip address nya
192.168.2.1. Lalu klik save.

Setelah selesai menyimpan, pilih Wireless basic setting. Lalu ubah channel dan
SSID sesuai dengan keinginan anda. Setelah itu refresh.
Selanjutnya cek koneksi dengan menggunakan command prompt. PING IP
Address PC Client yang terhubung pada AP Bridge.

Jika sudah Reply maka koneksi sudah terhubung. Sehingga PC client dari masing
masing AP sudah dapat berkomunikasi.

You might also like