You are on page 1of 13

TUGAS PKP

(PROFESI KEPERAWATANN)

NAMA KELOMPOK :
AGIS IKBAL P
M. PRIANGGA
RIJKI SETIAWAN
NURSADI
AKMAD HAERUDIN
RIKRI SURYA
RIO IRAWAN
PERAN ORGANISASI PROFESI (PPNI) DALAM
PRAKTEK PELAKSANAAN LEGALISASI
KEPERAWATAN DI INDONESIA
PENGERTIAN PPNI
PPNI ADALAH : ORGANISASI PROFESI KEPERAWATAN YANG MEMPERSATUKAN PARA PERAWAT DI
SELURUH INDONESIA.

TUJUAN PPNI
1. MEMELIHARA STANDAR PRAKTEK KEPERAWATAN
2. MENGEMBANGKAN KEPROFESIAN
3. MENINGKATKJAN PENDIDIKAN DAN KESEJAHTERAAN

PERAN PPNI DALAM LEGALISASI PELAKSANAAN YANKES


PENGATURAN PROFESIONAL MELALUI PENYUSUNAN DAN PENENTUAN STANDAR
PENDIDIKAN DAN PRAKTEK BAGI PERAWAT DAN SPESIALIS .PENGATURAN DAPAT DI TEMPUH
MELALUI ADOPSI KODE ETIK NORMA PRILAKU (STYLES)
PPNI BERPERAN DALAM PEMBERIAN DISENSI UNTUK PELAKSANAAN PRAKTEK
KEPERAWATAN DIMANA PADA DASARNYA PELAKSANAAN PRAKTEK KEPERAWATAN ADALAH
MEMBERIKAN ASUHAN RASA NYAMAN DAN MEMBERIKAN BANTUAN TERHADAP POLA HIDUP
SEHARI HARI DALAM KEADAAAN TERANCAM.SEHINGGA PPNI BERTANGGUNG JAWAB DALAM
PEMBERIAN IZIN PRAKTEK PELAKSANAAN KEPERAWATAN .
PADA PASAL 10 AYAT 3 TERCANTUM FUNGSI PPNI ADALAH
MENAMPUNG,MEMADUKAN,MENYALURKAN DAN MEMPERJUANGKAN ASPIRASI TENAGA
KEPERAWATAN SERTA MENGEMBANGKAN KEPROFESIAN DAN KESEJAHTERAAN TENAGA
KEPERAWATAN .
FUNGSI PPNI
1. BERTINDAK SEBAGAI WADAH KEPROFESIAN
2. MENJALANKAN FUNGSI PENDIDIKAN
3. MENGATUR MUTU KERJA ANGGOTA MENJALANKAN FUNGSI PENGENDALIAN

FUNGSI PPNI DI BIDANG LAINNYA ADALAH


1. DI BIDANG PEMBINAAN ORGANISASI
- MEMBINA KELEMBAGAAN
- MEMBINA ANGGOTA
- MEMBINA KADER KEPEMIMPINAN
2. DI BIDANG PEMBINAAN PROFESI
- MENINGKATKAN MUTU PELAYANAN
- PENDIDIKAN DAN PELATIHAN
- PENGABDIAN MASYARAKAT
- PENGHAYATAN DAN PENGAMALAN KODE ETIK KEPERAWATAN
- MENGUPAYAKAN TERBENTUKNYA PERUNDANG-UNDANGAN KEPERAWATAN SERTA
MENGEMBANGKAN IPTEK.
3. DI BIDANG PEMBINAAN KESEJAHTERAAN ANGGOTA
- BERTUGAS MEMBINA HUBUNGAN DAN KERJASAMA DENGAN ORGANISASI DAN LEMBAGA DI DALAM
MAUPUN DI LUAR NEGERI
4. DI BIDANG PEMBINAAN KERJASAMA
- BERTUGAS MEMBINA HUBUNGAN DAN KERJASAMA DENGAN ORGANISASI DAN LEMBAGA DI DALAM
MAUPUN DI LUAR NEGERI.

PROGRAM KERJA PPNI


PEMBENTUKAN PPNI SANGAT PENTING ARTINYA BAGI KEBERADAAN PROFESI KEPERAWATAN
DASAR DIATAS. MAKA PPNI MENYADARI UNTUK MENGEMBANGKAN DAN MEMBINA PROFESI
KEPERAWATAN SESUAI KEMAMPUAN SEHINGGA TERCAPAI PROFESIONALISMEKEPERAWATAN YAITU
SETIAP ANGGOTA PROFESI MEMILIKI KEMAMPUAN PROFESIONAL
ADAPUN SASARAN YANG INGIN DICAPAI PPNI SALAH SATUYA ADALAH :
- MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN ANGGOTA UNTUK MENDUKUNG KARIR DAN PRESTASI KERJA

MANFAAT PPNI BAGI PARA PRAKTISI KEPERAWATAN


1. MEMBERIKAN DUKUNGAN SOSIAL DAN MORAL DALAM MENAMPILKAN PERANNYA SEBAGAI PROFESIONAL
2. LINDUNGI ATAU MEMPERBAIKI KONDISI KERJA SEHINGGA MEMUNGKINKAN PRAKTISI DAPAT
MELAKUKAN PEKERJAAN PROFESIONALNYA DENGAN LEBIH EFEKTIF
3. MEMBANTU MENYIAPKAN PARA PRKTISI UNTUK DAPAT SECARA EFEKTIF MELAKSANAKAN PERAN
PROFESIONAL
4. MEM BANTU MEMOTIVASI PARA PRAKTISI UNTUK MENGEMBANGKAN KETERAMPILAN DAN MEMPERLUAS
PENGETAHUA

DALAM PASAL 9 AYAT 2 MENGENAI TUGAS POKOK PPNI TERCANTUM BAHWA :


- MENINGKATKAN MUTU DAN PELAYANAN
- PENDIDIKAN DAN LATIHAN
- PENGABDIAN MASYARAKAT
- PENGHAYATAN DAN PENGAMALAN KODE ETIK
- MENGUPAYAKAN TERBENTUKNYA PERATURA PERUNDANG-UNDANGAN SERTA MENGEMBANGKAN IPTEK
KEPERAWATAN

DALAM PASAL 4 AYAT 2 SEMUA ANGGOTA BERHAK MENDAPATKAN KESEMPATAN MENAMBAH DAN
MENGEMBANGKAN ILMU DAN KECAKAPANNYA YANG DIADAKAN ORGANISASI SESUAI DENGAN PROGRAM
DAN KEMAMPUAN ORGANISASI.

DENGAN DEMIKIAN PPNI SANGAT BESAR PERANANNYA DALAM PRAKTEK PELAKSANAAN LEGALISASI
KEPERAWATAN DIINDONESIA, DAPAT DIURAIKAN SBB :
- MEMBERIKAN IZIN PRAKTEK BAGI PELAKSANAAN PERAWATAN
- MENGEMBANGKAN KEPROFESIAN DAN KESEJAHTERAAN TENAGA PERAWAT
- MENGUPAYAKAN TERBENTUKNYA PERATURAN DAN PERUNDANG-UNDANGAN KEPERAWATAN SERTYA
IPTEK
- MENJAMIN DAN MENGUPAYAKAN KEMUDAHAN-KEMUDAHAN BAGI TENAGA KEPERAWATAN UNTUK
MENDAPATKAN KESEJAHTERAAN LAHIR DAN BATIN
- MENJAMIN BAHWA SETIAP ANGGOTANYA BERADA DALAM JALUR YANG LEGAL, KARENA ANGGOTA AKAN
HILANG BILA TERBUKTI BERBUAT HAL-HAL YANG MERUGIKAN ORGANISASI
DALAM PASAL 5 MENGENAI KEBERHENTIAN ANGGOTANYA TERCANTUM DALAM :
1. PASAL 5 AYAT 1 POIN 3 “ BAHWA ANGGOTA BERHENTI ATAU HILANG KEANGGOTAANNYA KARENA
DIBERHENTIKAN OLEH PENGURUS PUSAT ATAS USUL DEWAN PIMPINAN DAERAH TINGKAT 1
SETELAH MENDENGAR SARAN DEWAN PERTIMBANGAN PUSAT KARENA TERBUKTI BERBUAT HAL-HAL
YANG MERUGIKAN ORGANISASI”
2. PASAL 2 “ TATACARA PEMBERHENTIAN DAAN HAK MEMBELA DIRI ANGGOTA DIATUR DALAM
PERATURAN ORGANISASI

SELURUH ANGGOTA PPNI AKAN TERJAMIN SEGALA HAKNYA DALAM PELAKSANAAN


LEGALISASI KEPERAWATAN DIINDONESIA KARENA ITU MERUPAKAN TANGGUNG JAWAB
ORGANISASI PPNI

ORGANISASI PROFESI DIBENTUK DALAM RANGKA


- MENGEMBANGKAN
- MENIGKATKAN
- MEMANTAPKAN

BIDANG PROFESI YANG BERNAUNG DIBAWAH ORGANISASI TERSEBUT

PENGEMBANGAN BIDANG PROFESI BERLANDASKAN


- ANGGARAN DASAR
- ANGGARAN RUMAH TANGGA

ORGANISASI PROFESI KEPERAWATAN TERSEBUT

LAMBANG ORGANISASI
MENCERMINKAN PERWUJUDAN DARI :
- KEPRIBADIAN PANCASILA
- PERS DAN PERSATUAN PROFESI PERAWAT INDONESIA YANG DINAMIS
- PARTISIPASI DAN TANGGUN JAWAB SESUAI DENGAN TUGAS DALAM BIDANG PERAWAT
KESEHATAN
- PENCIPTAAN KEMAKMURAN BAGI SEGENAP WARGA PERAWAT KHUSUSNYA DAN RAKYAT
INDONESIA UMUMNYA
UPAYA – UPAYA ORGANISASI
KOMUNITAS DAN ORGANISASI
1. MENGADAKAN KOMUNIKASI DAN INFORMASI SERTA EDUKASI SECARA BERKALA DAN TERATUR
DENGAN JALAN MENERBITKAN MAJALAH BUKU-BUKU CERAMAH ILMIAH TERSEBUT
2. MELAKUKAN KORDINASI DAN MENINGKATKAN KERJASAMA ANTARA ORGANISASI
3. MENGADAKAN KERJASAMA DENGAN ORGANISASI LAIN BAIK NASIONAL MAUPUN
INTERNASIONAL SEPANJANG TIDAK BERTENTANGAN DENGAN PROGRAM PEMERINTAH MAUPUN
PROGRAM ORGANISASI DALAM MENINGKATKAN YANKES

PARTISIPASI
1. BERUPAYA AGAR ORGANISASI PPNI DIKENAL DAN DIAKUI SERTA DAPAT DITERIMA OLEH
MASYARAKAT DAN PEMERINTAH SEBAGAI SUATU LEMBAGA UNTUK MEMECAHKAN SUATU
MASALAH-MASALAH PERAWAT KHUSUSNYA DAN KESEHATAN PADA UMUMNYA
2. MENYELENGGARAKAN UPAYA-UPAYA YANG BERSIFAT MENUNJANG PROGRAM PEMERINTAH
DALAM MENINGKATKAN PERAWAT PADA KHUSUSNYA DAN KESEHATAN PADA UMUMNYA

PENINGKATAN PROFESI
1. MENYELENGGARAKAN PERTEMUAN-PERTEMUAN ILMIAH PENELITIAN DLL, YANG BERHUBUNGAN
DENGAN PENINGKATAN MUTU DAN KETERAMPILAN DIBIDANG PERAWAT
2. MENGADAKAN UPAYA AGAR STANDARISASI YANG JELAS BAGI SETIAP TENAGA PERAWAT
SESUAI DANGAN PENDIDIKAN DAN PENGALAMANNYA UNTUK MENGEMBANGKAN KARIR YANG
BERSANGKUTAN
3. MEMELIHARA DAN MEMATUHI PERUNDANG-UNDANGAN DAN KODE ETIK PERAWAT

KESEJAHTERAAN ANGGOTA
MENYELENGGARAKAN SEGALA UPAYA YANG BERTUJUAN UNTUK MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN
PARA ANGGOTA, KESEHATAN FISIK MATERIAL, MAUPUN KESEHATAN MENTALSPIRITUAL YANG
TIDAK BERTENTANGAN DENGAN ASAS DAN TUJUAN ORGANISASI
KEANGGOTAAN
- ANGGOTA BIASA
- ANGGOTA KEHORMATAN
1. SYARAT-SYARAT ANGGOTA
a. ANGGOTA BIASA
- WARGA NEGARA INDONESIA
- LULUS DARI PENDIDIKAN FORMAL DIBIDANG KEPERAWATAN YANG TELAH DISAHKAN
OLEH PEMERINTAH
- SANGGUP AKTIF MENGIKUTI KEGIATAN YANG DITENTUKAN OLEH ORGANISASI
- MENYATAKAN DIRI UNTUK MENJADI ANGGOTA PPNI MELALUI PROSES PENCALONAN
ANGGOTA PADA UNIT ORGANISASI TERKAIT
b. ANGGOTA KEHORMATAN
PERSYARATAN SAMA DENGAN BUTIR DIATAS ANTARA LAIN 3.4 BUKAN BERASAL DARI
PENDIDIKAN KEPERAWATAN TETAPI DINILAI TELAH BERJASA TERHADAP ORGANISASI

2. KEWAJIBAN ANGGOTA
a. MENJUNJUNG TINGGI, MENTAATI DAN MENGAMALKAN ANGGARAN DASAR DAN
ANGGARAN RUMAH TANGGA ORGANISASI
b. MEMBAYAR UANG PANGKAL DAN UANG IURAN ORGANISASI, KECUALI ANGGOTA
KEHORMATAN
c. MENTAATI DAN MELAKSANAKAN SEGALA KEPUTUSAN ORGANISASI
d. MENGHARGAI RAPAT-RAPAT YANG DIADAKAN OLEH ORGANISASI
e. MENYAMPAIKAN USUL-USUL DAN SARAN-SARAN UNTUK MENCAPAI TUJUAN YANG
DIGARISKAN DALAM PROGRAM KERJA
f. MEMELIHARA KERUKUNAN DALAM ORGANISASI SECARA KONSEKUEN DAN KONSISTEN
HAL BERSIFAT POSITIF
g. SETIAP CALON ANGGOTA YANG DITERIUMA MENJADI ANGGOTA MEMBAYAR UANG
PANGKAL ORGANISASI SEBESAR YANG SUDAH DITENTUKAN, SETIAP ANGGOTA
DIWAJIBKAN MEMBAYAR UANG IURAN ORGANISASI SETIAP BULAN SEBESARYANG SUDAH
DITENTUKAN
HAK-HAK ANGGOTA
a. SEMUA ANGGOTA BERHAK MENDAPAT PEMBELIAN DAN PERLIDUNGAN DARI ORGANISASI
b. SEMUA ANGGOTA BERHAK MENDAPAT KESEMPATAN DALAM MENAMBAH DAN PENGEMBANGAN
ILMU DAN KECAKAPAN YANG DIADAKAN OLEH ORGANISASI SESUAI DENGAN PROGRAM DAN
KEMAMPUAN ORGANISASI
c. SEMUA ANGGOTA MENGHADIRI RAPAT-RAPAT MENGAJUKAN USUL DAN PENDAPAT DALAM
ORGANISASI BAIK DENGAN TULISAN MAUPUN LISAN
d. SEMUUA ANGGOTA KECUALI ANGGOTA KEHORMATAN, MEMPUNYAI HAK UNTUK MEMILIH DAN
DIPILIH SEBAGAI PENGURUS DAN PERWAKILAN ORGANISASI

4. PEMBERHENTIAN ANGGOTA
a. ANGGOTA BERHENTI / HILANG KEANGGOTAANYA KARENA :
- MENINGGAL DUNIA
- PERMINTAAN SENDIRI SECARA TERTULIS
- DIBERHENTIKAN OLEH PENGURUS PUSAT ATAS USUL DEWAN PIMPINAN DAERAH TINGKAT 1
KARENA TERBUKTI BERBUAT HAL-HAL YANG MERUGIKAN ORGANISASI
b. TATA CARA PEMBERHENTIAN DAN HAK MEMBELA DIRI ANGGOTA DIATUR DALAM PERATURAN
ORGANISASI

SUSUNAN ORGANISASI
- DAWAN PIMPINAN PUSAT YANG BERKEDUDUKAN DIIBU KOTA NEGARA
- DEWAN PIMIPINAN DAERAH TING, 1 YANG BERKEDUDUKAN DIIBU KOTA PROVINSI/DAERAH YANG
SETIGKAT
- DEWAN PIMPINAN DAERAH TING, 2 YANG BERKEDUDUKAN DIIBU KOTA KABUPATEN/ KOTAMADYA/
K. ADMINISTRATIF

SUSUNAN PENGURUS (PASAL 13)


SUSUNAN PENGURUS TERDIRI DARI
- DEWAN PIMPINAN PUSAT
- DEWAN PIMPINAN DAERAH TK. I
- DEWAN PIMPINAN DAERAH TK. II
- KOMISARIAT
PERSATUAN PERAWAT NASIONAL INDONESIA

BENTUK ORGANISASI
- BENTUK KESATUAN YANG MEMPUNYAI RUANG LINGKUP NASIONAL DAN MENJADI BADAN PERWAKILAN
DARI PROF.PERAWAT.
- UNTUK MENGEMBANGKAN KEAHLIAN DI BIDANG PERAWATAN DAPAT DIBENTUK IKATAN : KEAHLIAN DI
BIDANG PERAWATAN YANG BERINDUK KEPADA PPNI.

SIFAT
ORGANISASI INI BERSIFAT PROFESI DALAM BIDANG PERAWATAN.

WAKTU PENDIRIAN
17 MARET 1974

KEDUDUKAN
DPP ORGANISASI BERKEDUDUKAN DI IBU KOTA NEGARA R.I .

DEWAN PIMPINAN PUSAT


1. DEWAN PEMBINA
2.KETUA UMUM
3.KETUA I ( BID.ORGANISASI)
4.KETUA II ( BID.KEPROFESIONAL)
5.KETUA III ( BID.KESEJAHTERAAN)
6.KETUA IV ( BID.HUKUM,PENERANGAN & HUBUNGAN)
7.SEKRETARIS JENDERAL
8.SEKRETARIS I ( BID.ORGANISASI)
9.SEKRETARIS II ( BID.KEPROFESIONAL)
10.SEKRETARIS III ( BID.KESEJAHTERAAN )
11.SEKRETARIS IV ( BID.HUKUM HUBUNGAN )
12.BENDAHARA UMUM
13.BENDAHARA I
14.BENDAHARA II
SUMBER KAEUANGAN
- UANG PANGKAL ANGGOTA
- UANG IURAN
- USAHA LAIN YANG SAH
- UANG SUMBANGAN YANG TIDAK MENGIKAT.

RAPAT-RAPAT ORGANISASI

- MUSYAWARAH NASIONAL
- RAPAT PIMPINAN PUSAT
- RAPAT DEWAN PIMPINAN PUSAT
- MUSYAWARAH DAERAH TK I.
- RAPAT PIMPINAN DAERAH TK I
- RAPAT ANGGOTA DEWAN PIMPINAN DAERAH TK II
- RAPAT DEWAN PIMPINAN DAERAH TK II .

MASA KEPENGURUSAN
BERDASARKAN PASAL 15 AD/ART/2000
a. PENGURUS PPNI DIPILIH UNTUK MASA BAKTI 5 ( LIMA TAHUN )
b. KETUA UMUM,KETUA PENGURUS PROVINSI,KETUA PENGURUS KABUPATEN / KOTA HANYA DAPAT
DIPILIH UNTUK 2 PERIODE KEPENGURUSAN BERTURUT-TURUT.

WEWENANG & KEWAJIBAN


WEWENANG & KEWAJIBAN MENURUT PASAL 16 AD/ART 2000,ADALAH :
a. PENGURUS PUSAT ADALAH PELAKSANA ORGANISASI TERTINGGI YANG BERSIFAT KOLEKTIF DITINGKAT
PUSAT.
DALAM MELAKSANAKAN TUGASNYA PENGURUS PPNI BERWENANG :
- MENENTUKAN KEBIJAKSANAAN ORGANISASI TINGKAT NASIONAL BERDASARKAN AD / ART. GARIS-
GARIS BESAR PROGRAM KERJA, KEPUTUSAN MUNAS,HASIL RAPAT TINGKAT NASIONAL SERTA PERATURAN
ORGANISASI LAINNYA.
- PENGURUS PPNI PUSAT BERKEWAJIBAN
a. MEMBERIKAN PERTANGGUNGJAWABAN ORGANISASI PADA MUNAS.
b. MELAKSANAKAN SEGALA KETENTUAN & KEBIJAKAN ORGANISASI BERDASARKAN AD/ART . GARIS-GARIS
BESAR PROGRAM KERJA, KEPUTUSAN MUNAS,HASIL RAPAT TINGKAT NASIONAL PERATURAN ORGANISASI
LAINNYA.
B. PENGURUS PROVINSI ADALAH PELAKSANA ORGANISASI YANG BERSIFAT KOLEKTIF DI PROVINSI
- PENGURUS PROVINSI BERWENANG
a. MENENTUKAN KEBIJAKAN ORGANISASI DI WILAYAH KERJANYA BERDASARKAN AD/ART, GARIS-GARIS
BESAR PROGRAM KERJA, KEPUTUSAN MUNAS HASIL RAPAT TK NASIONAL SERTA PERATURAN ORGANISASI
LAINNYA
b. MENSAHKAN KOMPOSISI DAN PERSONALIA PERNGURUS KABUPATEN ATAU KOTA
c. MELAKSANAKAN SEGALA KETENTUAN DAN KEBIJAKSANAAN DI WILAYAH KERJANYA BERDASARKAN
AD/ART, KEP MUNAS DAN HASIL TK NASIONAL MAUPUN DAERAH

C. PENGURUS KABUPATEN ATAU KOTA ADALAH BADAN PELAKSANAAN ORGANISASI YANG BERSIFAT
KOLEKTIF DI KABUPATEN KOTA
- PENGURUS KABUPATEN KOTA BERWENANG:
a. MENETUKAN KEBIJAKAN ORGANISASI DI WILAYAH KERJANYA BERDASARKAN AD/ART, GARIS-GARIS
BESAR PROGRAM KERJA, KEPTUSAN MUSYAWRAH PROVINSI DAN HASIL RAPAT TK NASIONAL PROVINSI DAN
KABUPATEN ATAU KOTA SERTA PERATURAN ORGANISASI LAINNYA
b. MENSAHKAN KOMPOSISI DAN PERSONAL PENGURUS KOMISARIAT
- PENGURUS KABUPATEN ATAU KOTA BERKEWAJIBAN
a. MEMBERIKAN PERTANGGUNGJAWABAN ORGANISASI PADA MUSYAWARAH KABUPATEN ATAU KOTA
b. MELAKSANAKAN SEGALA KETENTUAN DAN KEBIJAKSANAAN ORGANISASI BERDASRAKAN AD/ART, GARIS-
GARIS BESAR PROGRAM KERJA

DEWAN PERTIMBANGAN (BAB VII)


PPNI MEMPUNYAI DEWAN PERTIMBANGAN UNTUK TINGKAT PUSAT, DAERAH TINGKAT 1 DAN 2
KEWENANGAN DEWAN PERTIMBANGAN (PASAL 18)
1. DEWAN MERUPAKAN BADAN YANG MRMBERI PRNGARAHAN, PETUNJUK PERTIMBANGAN, SARAN DAN
NASIHAT KEPADA PENGURUS PPNI SESUAI DENGAN TK ORGANISASI
2. SUSUNAN KEDUDUKAN TUGAS WEWENANG DAN TANGGUNG JAWAB DEWAN PERTIMBANGAN DIATUR
DALAM ART
TANGGUNG JAWAB PERAWAT TERHADAP TUGAS
1. PERAWAT SENANTIASA MEMELIHARA MUTU PELAYANAN PERAWAT YANG TINGGI SERTA KEJUJURAN
PROFESIONAL DALAM MENERAPKAN PENNGETAHUAN SERTA KETERAMPILAN PERAWATAN SESUAI DENGAN
KBUTUHAN ORANG ATAU PENDERITA KELUARGA DAN MASYARAKAT
2. PERAWAT WAJIB MERAHASIAKAN SEGALA SESUATU YANG DIKETAHUINYA SESUAI DENGAN TUGAS YANG
DIPERCAYAKAN KEPADANYA
3. PERAWAT TIDAK MEMPERGUNAKAN PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN PERAWAT UNTUK TUJUAN
YANG BERTENTANGAN DENGAN NORMA-NORMA KEMANUSIAAN
4. PERAWAT DALAM MENUNAIKAN TUGAS KEWAJIBANNYA SENANTIASA BERUSAHA DENGAN PENUH
KESADARAN AGAR TIDAK TERPENGARUHI OLEH PERTIMBANGAN KEBANGSAAN,
KESUKUAN,KEAGAMAAN, WARNA KULIT, UMUR, JENIS KELAMIN, ALIRAN POLITIK, AGAMA YANG
DIANUT SERTA KEDUDUKAN SOSIAL
5. PERAWAT SENANTIASA MENGUTAMAKAN PERLINDUNGAN DAN KESELAMATAN PENDERITA DALAM
MELAKSANAKAN TUGAS KEPERAWATAN SERTA MATANG DALAM PERTIMBANGAN KEMAMPUAN JIKA
MENERIMA / MENGALIH TUGASKAN TANGGUNG JAWAB YANG ADA HUBUNGANNYA DENGAN
PERAWATAN

TANGGUNG JAWAB PERAWAT TERHADAP SESAMA PERAWAT & PROFESI KESEHATAN LAIN
1. PERAWAT SENANTIASA MEMELIHARA HUBUNGAN BAIK ANTARA SESAMA PERAWAT DENGAN
TENAGA KESEHATAN LAIN, BAIK DALAM MEMELIHARA KERAHASIAAN SUASAN ALINGKUNGAN KERJA
MAUPN DALAM MENCAPAI TUJUAN PELAYANAN KESEHATAN SECARA MENYELURUH
2. PERAWAT SENANTIASA MENYEBAR LUASKAN PENGETAHUAN DAN KETERAMPILANNYA KEPADA
SESAMA PERAWAT SERTA MENERIMA PENGETAHUAN DAN PENGALAMAN DARI PROFESI LAIN DALAM
RANGKA MENINGKATKAN KEMAMPUAN DALAM BIDANG KEPERAWATAN

TANGGUNG JAWAB PERAWAT TERHADAP PROFESI KEPERAWATAN


1. PERAWAT SENATIASA BERUPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN PROFESIONAL SECARA SNEDIRI-
SENDIRI DAN ATAU BERSAMA-SAMA DENGAN JALAN MENAMBAH ILMU PENETAHUAN DAN
PENGALAMAN SERTA KETERAMPILAN YANG BERMANFAAT BAGI PERKEMBANGAN KEPERAWATAN
2. PERAWAT SENANTIASA MENJUNJUNG NAMA BAIK PROFESI KEPERAWATAN DENGAN
MENUNJUKAN PRILAKU DAN SIFAT-SIFAT PRIBADI YANG LUHUR
3. PERAWAT SENANTIASA BERPERAN DALAM MENETUKAN PEMBAKUAN PENDIDIKAN DAN PELAYAN
PERAWATAN SERTA MENERAPKAN DALAM KEGIATAN PELAYANAN DAN PENDIDIKAN KEPERAWATAN
4, PERAWAT SECARA BERSAMA-SAMA MEMBINA DAN MEMELIHARA MUTU ORGANISASI PROFESI
KEPERAWATAN SEBAGAI SARANA PENGBDIANNYA
TANGGUNG JAWAB PERAWAT TERHADAP PEMERINTAH BANGSA DAN TANAH AIR
1. PERAWAT SENANTIASA MELAKSANAKAN KETENTUAN-KETENTUAN SEBAGAI KEBIJAKSANAAN
YANG DIGARISKAN OLEH PEMERINTAH DALAM BIDANG KESEHATAN DAN KEPERAWATAN
2. PERAWAT SENATIASA BERPERAN SECARA AKTIF DALAM MENGEMBANGKAN PIKIRAN KEPADA
PEMERINTAH DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN KESEHATAN & KEPERAWATAN KEPADA
MASYARAKAT

HAL-HAL YANG DAPAT DIKERJAKAN ORGANISASI PROFESI


1. SELALU BERKELOMPOK & BEKERJASAMA DENGAN LEMBAGA PERAWATAN & PENDIDIKAN
KEPERAWATAN SECARA BERKESINAMBUNGAN
2. MENETAPKAN PERSYARATAN PROFESIONAL UNTUK MENJADI PEDOMAN ATAU PETUNJUK BAHKAN
PENGAYOM BAGI ANGGOTA PROFESI MISALNYA ;
- MERUMUSKAN KODE ETIK PROFESI
- MENUSUN STANDAR KEPERAWATAN UNTUK PRAKTEK PROFESIONAL DISEMUA LINGKUNGAN
KEPERAWATAN
- MENGUSAHAKAN TERLAKSANANYA LEGISLASI, REGISTRASI DAN LISENSI TENAGA
KEPERAWATAN
- MENYEMPURNAKAN, MELUASKAN CAKUPAN ORGANISASI MISALNYA DENGAN KLASIFIKASI
FUNGSI ANGGOTA PROFESI SEPERTI ; PERAWAT PENDIDIK, PENGELOLA, PELAKSANA PERAWATAN
BEDAH, ANAK, DLL.

You might also like