THERMO Pendahuluan

You might also like

You are on page 1of 8

THERMODINAMIKA

DASAR
( Kode TM 1142 )
Pendahuluan

Dosen : M. Th. Kristiati. EA, ST, MT


E-mail : kristiati_ea@yahoo.com

12/08/21 Jurusan Teknik Perminyakan - UPN[V]Yk 1


Deskripsi
Mempelajari tentang ilmu pengetahuan
yang berkaitan dengan pembangkitan
panas (heat generation), aliran panas
(heat flow), dan hubungan antara panas
dan bentuk energi lainnya (seperti energi
kimia, energi mekanik).

12/08/21 Jurusan Teknik Perminyakan - UPN[V]Yk 2


Tujuan Instruksional Umum (TIU)
Mahasiswa diharapkan mengetahui istilah, satuan atau
unit, serta sifat-sifat termodinamika, mengerti tentang
hukum-hukum termodinamika, serta dapat
menyelesaikan permasalahan-permasalahan yang
berhubungan dengan persamaan bukan aliran (non flow
equation) dan persamaan aliran (flow equation). Juga
diharapkan dapat mengerti tentang sifat-sifat zat murni
(pure substance) dan proses perubahan fase yang terjadi
dengan diagram fasa. Selain itu mahasiswa diharapkan
memahami tentang karakteristik gas ideal dan mampu
menghitung perubahan energi internal,perubahan entalpi,
kerja, dan panas untuk proses-proses reversible dan tak-
reversibel.

12/08/21 Jurusan Teknik Perminyakan - UPN[V]Yk 3


Rencana Pembelajaran Semester
 Terlampir pada file tersendiri ….

12/08/21 Jurusan Teknik Perminyakan - UPN[V]Yk 4


Penilaian

 Aktivitas : 10 %
 Tugas : 10 %
 Quis : 5%
 UTS : 35 %
 UAS : 40 %

12/08/21 Jurusan Teknik Perminyakan - UPN[V]Yk 5


Jadwal Perkuliahan

ADALAH SEBAGAI BERIKUT ………

12/08/21 Jurusan Teknik Perminyakan - UPN[V]Yk 6


No Pertemuan Pokok Bahasan Waktu Ruang

1 I Pendahuluan & Terminologi dan variabel 14-03-2011 II-2


dlm termodinamika
2 II Properti sistem dan reversibilitas 21-03-2011 II-2

3 III Hukum thermodinamika 28-03-2011 II-2

4 IV Persamaan aliran dalam thermodinamika 04-04-2011 II-2

5 V Zat Murni 11-04-2011 II-2

6 VI Zat Murni (Lanjutan) 18-04-2011 II-2

7 VII Zat Murni (Lanjutan) 25-04-2011 II-2

8 VIII Gas Ideal (Perfect Gas) 02-05-2011 II-2

9 IX Gas Ideal (Perfect Gas) 09-05-2011 II-2

10 X Gas Ideal (Perfect Gas) 16-05-2011 II-2

11 XI Proses reversibel dan irreversibel 23-05-2011 II-2

12 XII Proses reversibel dan irreversibel 30-05-2011 II-2

13 XIII Proses reversibel dan irreversibel 06-06-2011 II-2

14 XIV Proses reversibel dan irreversibel 13-06-2011 II-2


12/08/21 Jurusan Teknik Perminyakan - UPN[V]Yk 7
Referensi

A. Wajib :
Eastop, T.D. & McConkey, M., (1982)
Applied Thermodynamics For Engineering
Technologists, Longman, London, New
York.
B. Tambahan :
Kyle, B.G., (1992), Chemical and Process
Thermodynamics, Prentice-Hall of India,
New Delhi.
12/08/21 Jurusan Teknik Perminyakan - UPN[V]Yk 8

You might also like