You are on page 1of 6

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM DEPARTEMEN MATEMATIKA

KONTRAK PERKULIAHAN
Kode Nama Mata Kuliah Semester/Satuan Kredit Semester Jml Jam kuliah dalam seminggu Dosen penyusun Jml Jam kegiatan laboratorium Matakuliah prasyarat : MAT 212 : Variabel Kompleks : 3 SKS : 150 Menit tatap muka : Prof. Dr. Tulus, M.Si. : 0 Menit : Kalkulus peubah banyak, Pengantar analisis real

Deskripsi Umum Mata kuliah: Mata kuliah Variabel Kompleks merupakan satu mata kuliah yang masuk dalam bidang analisis. Mata kuliah ini berisi sifat aljabar sistem bilangan kompleks, bilangan kompleks dalam koordinat polar, formula Euler, akar bilangan kompleks; Pemetaan oleh fungsi satu variabel kompleks, limit fungsi, kontinuitas fungsi, turunan fungsi, persamaan Cauchy-Riemann dalam koordinat kartesis maupun dalam koordinat polar, persamaan Laplace, prinsip refleksi fungsi, fungsi analitik, fungsi harmonik; Fungsi eksponensial, fungsi trigonometri, fungsi hiperbolik, fungsi logaritmik, fungsi invers dari fungsi trigonomerik, fungsi invers dari fungsi hiperbolik; Integral fungsi satu variabel kompleks, integral kontur, Teorema Cauchy-Goursat, Formula Integral Cauchy, Teorema Liouville; Deret, deret Taylor, deret Laurent, konvergensi absolut deret kuasa, konvergensi merata deret kuasa, turunan dan integrasi sebuah deret, perluasan analitik; Singularitas, residu, teorema residu, titik pole, titik singular yang dapat dihapuskan, titik singular esensial; Pemetaan konformal dan aplikasinya. Standar Kompetensi : Mata kuliah ini memberikan kesempatan kepada mahasiswa memahami Konsep Bilangan Kompleks, Fungsi dari satu variable kompleks, Fungsi Analitik, Fungsi Harmonik, Fungsi-fungsi Elementer, Integral fungsi kompleks, Deret bilangan kompleks, Singularitas, dan aplikasi masingmasing konsep : Ujian Akhir Semester Ujian Tengah Semester Tugas Kuis 40% 35% 15% 10%

Sistem Penilaian

Silabus: No. (1) 1 Kompetensi Indikator Dasar (2) (3) Menjelaskan Mahasiswa dapat: sifat-sifat bilangan 1. Menjelaskan kompleks, konsep bilangan kaitannya kompleks dengan bilangan 2. Menjelaskan real, menyajikan sifat-sifat bilangan bilangan kompleks secara kompleks geometris dan 3. Menggambarka dalam koordinat n dan kutub, serta menjelaskan mengidentifikasi representasi Pengalaman Belajar (4) Pendahuluan 1. Menjelaskan peran fungsi kompleks dalam bidang terapan matematika, khususnya teknik-teknik rekayasa. 2. Menyampaikan silabus, SAP dan sistem perkuliahan. 3. Menjelaskan tujuan yang harus dicapai mahasiswa. 4. Menerankan apa yang harus dikerjakan mahasiswa. Penyajian Materi Pokok (6) Bilangan kompleks, Penyajian, Rumus DMoivre dan Penarikan akar, serta Daerahdaerah di bidang kompleks.

Variabel Kompleks- Prof. Dr. Tulus, M.Si.

No. (1)

Kompetensi Dasar (2) daerah-daerah di bidang kompleks.

Indikator

Pengalaman Belajar

Materi Pokok (6)

(3) (4) bilangan 1. Mendiskusikan konsep bilangan kompleks dalam kompleks bidang 2. Menjelaskan definisi dan sifat sifat kompleks dan bilangan kompleks. dalam koordinat 3. Memberikan penyajian secara geometris kutub. dan penyajian dalam bentuk kutub 4. Menentukan 4. Menjelaskan rumus dmoivre, penarikan akar-akar akar kompleks, dan penyajian akar bilangan dalam bidang kompleks. kompleks dan 5. Menjelaskan istilah-istilah yang penyajiannya. menyangkut himpunan titik-titik di 5. Menjelaskan bidang kompleks. istilah-istilah 6. Memberikan soal untuk didiskusikan yang mahasiswa menyangkut himpunan titik- Penutup titik di bidang 1. Memberi tugas kecil untuk dikerjakan di kompleks. rumah. 2. Menjelaskan materi yang akan dipelajari pada pertemuan berikutnya Pendahuluan 1. Membahas tugas sebelumnya. 2. Menjelaskan apa yang harus dikuasai dan dikerjakan mahasiswa Penyajian 1. Menjelaskan definisi dan sifat sifat fungsi kompleks 2. Mengulang konsep limit fungsi real 3. Menjelaskan limit fungsi kompleks 4. Menjelaskan kontinuitas fungsi. 5. Mahasiswa mendiskusikan beberapa contoh yang disediakan. Penutup 1. Memberikan tugas kepada mahasiswa 2. Menjelaskan materi yang akan dipelajari pada pertemuan berikutnya

Menjelaskan Mahasiswa dapat : definisi fungsi 1. Menjelaskan kompleks, fungsi memahami limit kompleks. dan kontinuitas 2. Menjelaskan fungsi limit fungsi kompleks. kompleks. 3. Menentukan kekontinuan fungsi kompleks.

Fungsi,Limit, dan kekontinuan fungsi

Menjelaskan Mahasiswa dapat : sifat-sifat 1. Menjelaskan turunan, definisi dan menjelaskan sifat-sifat persamaan turunan Cauchy2. Menjelaskan Riemann, serta persamaan dapat Cauchy menentukan Riemann dan turunan suatu kaitannya denan fungsi turunan. berdasarkan syarat Cauchy-

Pendahuluan 1. Membahas tugas sebelumnya. 2. Menjelaskan kompetensi dasar dan indikator yang harus dikuasai dan apa yang harus dikerjakan mahasiswa Penyajian 1. Menjelaskan definisi dan sifat sifat fungsi turunan 2. Menjelaskan persamaan Cauchy Riamann sebagai syarat turunan suatu fungsi 3. Menjelaskan bentuk kutub persamaan

Turunan dan Persamaan Cauchy Riemann

Variabel Kompleks- Prof. Dr. Tulus, M.Si.

No. (1)

Kompetensi Dasar (2) Riemann.

Indikator (3)

Pengalaman Belajar (4) Cauchy Riemann. 4. Diskusi dan presentasi mahasiswa Penutup 1. Memberikan kuis singkat kepada mahasiswa. 2. Menjelaskan materi yang akan dipelajari pada pertemuan berikutnya Pendahuluan 1. Merangkum materi sebelumnya. 2. Menjelaskan apa yang harus dikuasai dan dikerjakan mahasiswa Penyajian 1. Menjelaskan definisi dan sifat sifat fungsi analitik 2. Menjelaskan syarat keanalitikan suatu fungsi 3. Menjelaskan persamaan Laplace dan fungsi harmonik 4. Memberikan tugas kelompok kepada mahasiswa. Penutup 1. Menjelaskan gambaran materi yang akan dipelajari pada pertemuan berikutnya.

Materi Pokok (6)

Menjelaskan Mahasiswa dapat : syarat 1. Menjelaskan keanalitikan konsep m suatu fungsi, fungsi analitik menjelaskan 2. Menjelaskan persamaan persamaan Laplace serta Laplace. dapat 3. Menentukan menentukan fungsi harmonik keharmonikan sekawan. fungsi

Fungsi analitik, Persamaan Laplace, dan fungsi harmoni

Menjelaskan Mahasiswa dapat : sifat-sifat 1. Menjelaskan beberapa fungsi fungsi elementer, elementer kaitannya 2. Menjelaskan dengan fungsi sifat-sifat fungsi real, serta dapat elementer menentukan 3. Menentukan solusi bilangan solusi kompleks yang persamaanmemenuhi persamaan yang persamaan suatu menyangkut fungsi elementer fungsi elementer.

Pendahuluan 1. Membahas tugas sebelumnya. 2. Menjelaskan kompetensi dasar dan indikator yang harus dikuasai dan apa yang harus dikerjakan mahasiswa Penyajian 1. Menjelaskan definisi dan sifat sifat fungsi eksponensial dan logaritma 2. Menjelaskan definisi dan sifat sifat fungsi goniometri, fungsi hiperbolik, dan inver fungsi goniometri 3. Menjelaskan pangkat suatu bilangan kompleks. Penutup 1. Memberikan tugas kepada mahasiswa. 2. Memberikan gambaran materi yang akan dipelajari pada pertemuan berikutnya Pendahuluan 1. Membahas tugas sebelumnya. 2. Menjelaskan kompetensi dasar dan indikator yang harus dikuasai dan apa yang harus dikerjakan mahasiswa

Fungsi-Fungsi Elementer

Menjelaskan Mahasiswa dapat : konsep integral 1. Menjelaskan garis kompleks integral garis dan sifatkompleks dan sifatnya, sifat-sifatnya

Integral Kompleks

Variabel Kompleks- Prof. Dr. Tulus, M.Si.

No. (1)

Kompetensi Dasar (2) menghitung integral dengan repesentasi lintasanya dan dengan integral tertentu.

Indikator (3) 2. Menghitung integral dengan menggunakan representasi lintasannya 3. Menghitung integal dengan integral tertentu

Pengalaman Belajar (4) Penyajian 1. Menjelaskan definisi dan sifat sifat integrasi kompleks. 2. Menjelaskan penghitungan integral dengan menggunakan representasi lintasannya 3. Menjelaskan penghitungan integral dengan menggunakan integral tertentu. Penutup 1. Memberikan gambaran materi pertemuan berikutnya. Pendahuluan 1. Mereview materi kuliah sebelumnya. 2. Menjelaskan kompetensi dasar dan indikator yang harus dikuasai dan apa yang harus dikerjakan mahasiswa Penyajian 1. Menjelaskan teorema Cauchy Goursat 2. Menjelaskan penghitungan integral pada domain berganda dengan menggunakan teorema Cauchy Goursat 3. Meminta mahasiswa mendiskusikan soal dan dibahas bersama-sama. Penutup 1. Memberi tugas kelompok. 2. Memberikan gambaran materi yang akan dipelajari pada pertemuan berikutnya. Pendahuluan 1. Menjelaskan kompetensi dasar dan indikator yang harus dikuasai dan apa yang harus dikerjakan mahasiswa Penyajian 2. Membahas meminta mahasiswa presentasi tugas kuliah sebelumnya. 3. Menjelaskan rumus integral Cauchy sebagai akibat penting dari teorena Cauchy Goursat 4. Menjelaskan penghitungan turunan dari integral dalam rumus integral Cauchy. 5. Menjelaskan teorema Morera dan teorema Liouville 6. Mendiskusikan soal-soal terkait dengan mahasiswa. Penutup 1. Memberikan gambaran materi yang

Materi Pokok (6)

Menjelaskan Mahasiswa dapat : teorema integral 1. Menjelaskan Cauchy baik dan untuk domain menggunakan terhubung teorema Cauchy sederhana Goursat maupun untuk 2. Menghitung domain integral terhubung kompleks untuk ganda. domain terhubung sederhana maupun terhubung ganda.

Teorema Cauchy

Menjelaskan Mahasiswa dapat teorema integral 1. Menjelaskan Cauchy yang akibat dari merupakan teorema Cauchy akibat dari Goursat, yaitu teorema Cauchy teorema integral Goursat dan Cauchy perumumannya 2. Memahami hingga turunan rumus integral tingkat n serta Cauchy dan dapat menggunakann menjelaskan ya untuk teorema morera menghitung dan teorema integral liouville kompleks 3. Menjelaskan teorema Morera sebagai konvers teorema integal Cauchy, serta

Integral Cauchy, teorema Morera, dan teorema Liouville

Variabel Kompleks- Prof. Dr. Tulus, M.Si.

No. (1)

Kompetensi Dasar (2)

Indikator (3) teorema Liouville.

Pengalaman Belajar (4) akan dipelajari pada pertemuan berikutnya. Pendahuluan 1. Mereview materi kuliah sebelumnya. 2. Menjelaskan kompetensi dasar dan indikator yang harus dikuasai dan apa yang harus dikerjakan mahasiswa Penyajian 1. Menjelaskan barisan dan deret bilangan kompleks 2. Menerangkan beberapa jenis uji konvergensi deret 3. Menjelaskan deret pangkat dan kekonvergenannya 4. Menjelaskan jari-jari kekonvergenan. 5. Meminta mahasiswa menyelesaikan soal. 6. Membahas soal yang dikerjakan mahasiswa. Penutup 1. Memberikan gambaran materi yang akan dipelajari pada pertemuan berikutnya. Pendahuluan 1. Menjelaskan kompetensi dasar dan indikator yang harus dikuasai dan apa yang harus dikerjakan mahasiswa Penyajian 1. Menjelaskan deret Taylor bilangan kompleks 2. Menerangkan konvergensi deret taylor 3. Menjelaskan operasi-operasi substitusi, perkalian, turunan, dan integral pada deret pangkat. 4. Meminta mahasiswa mendiskusikan suatu masalah. Penutup 1. Memberikan gambaran materi yang akan dipelajari pada pertemuan berikutnya Pendahuluan 1. Menjelaskan kompetensi dasar dan indikator yang harus dikuasai dan apa yang harus dikerjakan mahasiswa Penyajian 1. Menjelaskan konsep deret Laurent 2. Menjelaskan ekspansi deret Laurent

Materi Pokok (6)

Menjelaskan Mahasiswa dapat barisan dan 1. Menjelaskan deret bilangan barisan dan kompleks, deret bilangan menjelaskan dan kompleks menentukan 2. Menerangkan konvergensi beberapa jenis deret, uji konvergensi menerangkan deret deret pangkat 3. Menjelaskan dan deret pangkat konvergensinya dan serta jari-jari kekonvergenan konvergensi. nya 4. Menjelaskan jari-jari kekonvergenan.

Barisan dan deret bilangan kompleks

10

Menjelaskan Mahasiswa dapat : persamaan 1. Menjelaskan laplace pada plat deret Taylor segiempat dan deret mclaurin bagi bilangan kompleks. 2. Menentukan kekonvergenan deret taylor 3. Menjelaskan operasi substitusi, perkalian, turunan, dan integral pada deret pangkat

Deret Taylor

11

Menjelaskan Mahasiswa dapat : konsep Deret 1. Menjelaskan Laurent dan perbedaan deret perbedaannya Laurent dan dengan deret deret Taylor Taylor serta 2. Menentukan mampu ekspansi deret menyelesaikan deret yang

Deret Laurent

Variabel Kompleks- Prof. Dr. Tulus, M.Si.

No. (1)

Kompetensi Dasar (2) persoalan yang berkaitan dengan deret.

Indikator (3) berbeda untuk fungsi-fungsi analitik.

Pengalaman Belajar (4) 3. Meminta mahasiswa menyelesaikan soal Penutup 1. Menegaskan kembali konsep deret Laurent 2. Memberi gambaran materi pertemuan berikutnya.

Materi Pokok (6)

12

Menjelaskan Mahasiswa dapat : singularitas, 1. Menjelaskan pole, residu dan konsep residu penggunaannya dan pole 2. Menghitung residu 3. Mennyelesaikan integral kompleks menggunakan residu 4. Menyelesaikan integral tak wajar fungsi real menggunakan residu

Pendahuluan 1. Merangkum kuliah sebelumnya. 2. Menjelaskan kompetensi dasar dan indikator yang harus dikuasai dan apa yang harus dikerjakan mahasiswa Penyajian 1. Menjelaskan jenis-jenis pole 2. Menjelaskan residu untuk fungsi yang mempunyai pole orde n 3. Mendiskusikan penggunakan residu untuk menyelesaikan integral kompleks 4. Menjelaskan residu untuk menyelesaikan integral tak wajar Penutup 1. Merangkum materi 2. Refleksi kuliah dan tugas.

Residu dan Penggunaannya

Referensi 1. Mathews, J.H. 1988. Complex Variables for Mathematics and Engineering. Second Edition. Dubuque: WM. C. Brown Publisher. 2. Churchil dan Brown. 2003. Complex Variables and Applications Seventh Edition. Boston: McGraw-Hill.Inc 3. Tulus. 2010. Materi Kuliah Variabel Kompleks. Departemen Matematika FMIPA USU. Medan 4. Levinson N. & Redheffer, R.M. 1970. Complex Variables. San Francisco: Holden-Day, Inc. 5. Deshpande, J.V. 1986. Complex Analysis. New Delhi: Tata McGraw-Hill. 6. Spiegel, M.R. 1983. Advanced Mathematics for Engineers and Scientists. New York: McGrawHill.

Variabel Kompleks- Prof. Dr. Tulus, M.Si.

You might also like