You are on page 1of 13
‘ume! Dinamis Vo! il, No.3, Juni 2008 ISSN 0216-7492 POTENSI AIR TERJUN SEBAGAI PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MINIHIDRO (PLTMH) DI KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN SUMUT Farel H. Napitupulu Staf Pengajar Departemen Teknik Mesin FT USU Ji. Almamater, Kampus USU Medan 20185 Telp. (061) 8212050 Abstrak Salah satu dari energi baru terbarukan yang akan dibahas dalam topik ini adalah energi air. Energi air ini dimanfaatkan untuk membangkitkan tenaga listrik yaitu dengan memanfaatkan tenaga potensial air yang tersedia. Pembangkit listrik tenaga air mempunyal kapasitas,yaitu kapasitas besar, kapasitas sedang, dan kapasitas mini, Pembangkit listrik tenaga minihidro (PLTMH) mempunyai kapasitas antara 200 - 5000 KW, sangat layak dikembangkan untuk memenuhi kebutuhan tenaga listrik di daerah pedesaan di pedalaman yang terpencil ataupun pedesaan di pulau-pulau kecil dengan daerah aliran sungai yang sempit. Kabupaten Humbanghas merupakan salah satu Kabupaten termuda di Propinsi Sumatera Utara, sebagai hasil pemekaran dari Kabupaten Tapanuli Utara yang secara geografis, terletak di bagian tengah Sumatera Utara, berada pada 2° 13' - 2° 28" Lintang Utara dan 98° 10° - 98° 7' Bujur Timur. Kabupaten ini berbatasan dengan Kabupaten Toba Samosir di sebelah Utara, dengan Kabupaten Tapanuli Utara di sebelah Timur, dengan Kabupaten Tapanuli Tengah di sebelah Selatan dan dengan Kabupaten Dairi di sebelah Barat. Memiliki luas wilayah sekitar 233.533 ha dengan jumlah penduduk 154.280 jiwa, dan keadaan tanah berbukit — bukit dan bergelombang diselingi dataran. Berdasarkan topografi daerah ini berada di jajaran Bukit Barisan dengan ketinggian 330 - 2037 meter di atas permukaan laut Kata Kunci : Energi, minihidro 1 Pendahuluan Selama inl bahan baker fosil (minyak bumi) merupakan sumber energi utama dunia. Namun bahan bakar ini mempunyai cadangan yang terbatas dengan jumlah Konsumsi yang semakin meningkat. Karena itu ketergantungan akan minyak bumi untuk jangka panjang tidak dapat dipertanankan lagi. Energi baru terbarukan adalah energi nonfosil yang bersumber dari alam dan dapat diperbaharui yang antara lain terdiri dari energi surya fotovoltaik, energi sutya termal, energi biomassa/ biogas, energi panas bumi, energi air, energi angin, energi samudra, energi sel bahan bakar (fuel cell} dan energi nuklir. Salah satu dari energi baru terbarukan yang akan dibahas datam topik ini adaiah energi air. Energi air ini dimanfaatkan untuk membangkitkan tenaga listik yaitu dengan memanfaatkan tenaga potensial air yang tersedia. Pembangkit listik tenaga air mempunyai kapasitas,yaitu kapasitas besar, kapasitas sedang, dan kapasitas mini, Peibangkit listik tenaga minihidro (PLTMH) mempunyai kapasitas antara 200 — 5000 kW, sangat layak dikembangkan untuk memenuhi kebutuhan tenaga listrk di daerah pedesaan di pedalaman yang terpencil ataypun pedesaan di pulau-pulau kecil dengan daerah aliran sungai yang sempit. Seperti halnya di Kabupaten Humbang Hasundutan di Propinsi Sumatera Utara terdapat 22 air terjun yang berpotensi sebagai Pembangkit Listrik Tenaga Minihidro. 1, Analisis tentang Potensi Air Terjun yang ada di Kabupaten Humbanghas sebagai Pembangkit Listrik Tenaga Minihidro Kabupaten Humbanghas merupakan salah satu Kabupaten termuda di Propinsi Sumatera Utara, sebagai hasil pemekaran dari Kabupaten Tapanuli Utara yang secara geografis, terletak di bagian tengah Sumatera Utara, berada pada 2° 13° - 2° 28" Lintang Utara dan 98° 10' - 98° 57° Bujur Timur. Kabupaten ini berbatasan dengan Kabupaten Toba Samosir di sebelah Utara, dengan Kabupaten Tapanuli Utara di sebelah Timur, dengan Kabupaten Tapanuli Tengah di sebelah ‘Selatan dan dengan Kabupaten Dairi di sebelah Barat. Memiliki luas wilayah sekitar 233.533 ha dengan jumiah penduduk 164.280 jiwa, dan keadaan tanah berbukit — bukit dan bergelombang diselingi dataran. Berdasarkan topografi daerah ini berada di jajaran Bukit Barisan dengan ketinggian 330 — 2037 meter di atas permukaan laut. Berdasarkan survei yang telah dibuat oleh Dinas Perindustrian Perdagangan dan Koperasi Pemkab Humbanghas 2004 di daerah ini terdapat Jamal Dinamis Voll, No.3, Juni 2008 ISSN 0216 - 7492 beberapa lokasi air terjun yang dapat'dimanfaatkan sebagai pembangkit listrik tenaga minihidro (PLTMH). Dengan data — data air terjun seperti ditunjukkan pada Tabel 2.1 : Tabel 2,1, Data-data Air Teriun di Kab.Humbanghas Tinggi | Debit | Lebar Air | Lebar | Kedalaman No. Nama air terjun (my Air terjun | Sungai | Sungai (mls) (m) {m) (m) 1 [AIR TERJUN SIPULAK #7 [26 [23 #8 218 2 [AIR TERJUN PEADUNGDUNG |225 [32 | #2 £4 #T 3 [AIR TERJUN POLLUNG 465 [24 [435 23 £15 4 | AIRTERJUN TAHURJATI #5 [#2 [225 #4 27 5 |AIRTERJUN SIMANDAME [225 [16 |410 24 zt 6 | AIRTERJUN NAMO 216/23 #2 £2 #1 SARANGAN 7 |AIRTERJUN SIBOKKIK 220/24 [23 “4 #15 8 |AIRTERJUN SIMURSA £15 [42 26 £10 at @ | AIRTERJUN SIMURSA IT 6 [ats [#2 £6 #2 10 | AIRTERJUN SIBABO #35 [210 [272 #8 215 1 [AIR TERSUN SIMOLAP 265 [3 (#2 225 Es 72 | AIRTERJUN SIPANG 218 [408 [7 #15 £075 43 [AIRTERJUN OMPUSARME [29 [22 |i4 £6 ETS Y | AIRTERJUN RAJAPANOPA [#30 [23 |24 £6 215 45 | AIRTERJUN OMPULAGANG |+25 [23 [23 £5 £15 6 | AIR TERJUN #40 [425 [43 #5 215 NADUMONGGOR 47 [AIR TERJUN SIPULTAK 200 [a2 [215 #3 £075 HODA 18 | AIRTERJUN JANJI £30 [215 [st 22 £0,75 49 |AIRTERJUN MANONGATAO |=40 [#70 [25 27 #2 20 [AIRTERJUN PARPAHUAN [245 [i710 [45 #7 #2 21 |AIRTERJUN SIBUNDONGH [215 [45 [24 210 #4 22 | AIRTERJUN SIBUNDONG I [218 [45 | #15 22 235 Juma! Dinamis Vo! i, No.8, Juni 2008 ISSN 0216-7492 Dengan data air terjun pada Tabel 2.1. dapat diestimasi daya listrik yang mungkin dibangkitkan oleh ke-22 air terjun tersebut seperti ditunjukkan pada Tabel 2.1. dengan menggunakan rumus dari (1) = berat jens air Nin’), Q= debit air (mdet) H = ketinggian air terjun (m) ‘Tabel 2.2. Estimas! Daya Listrik yang dihasilkan oleh 22 air terjun 4 Sipulak Aek Siharar 5 70 3.433.500, 3,43 2_| Peadungdung | _Aek Peadungdung | 2 | 26 | 490.500 | 0,49 3 Pollung Aek Sibuluan 4 65 2.550.600 2,55 4 Tahurati ‘Sei Sopang 2 3 96.100 | 0,98 5 Simandame Aek Sisira 6 25 1.471.500 1,47 6 sarangen Ack Sisira 3 15 | 4atase | 044 7 Sibokkik Aek Rambe 4 20 784.800 0,78 8 Simursa Sei Simursa 2 15 294.300 0,29 9 Simursa Il Sei Simursa Il 15 6 88.290 0,88 10 | Sibabo ‘Aek Simonggo to_| 35 | 3.433.600 | 3.43 11_[ _Simotap Sei Baringin 3 [68] 1.912.960] 1,91 12 Sipang Aek Sipang Os 18 141.264 0,14 13 | Ompu Sarme ‘Aek Pungga’ 2 9 | 176.880 | 0.17 14 | Raja Panopa ‘Aek Pungga 3 30 82,900_| 0,88 16 | Ompu ek Mahumba 3_| 26 | 735.760_| 0,73 76 [ Nadumonggor | Aek Sibuluan 25_| 40 | 981.000_| 0.98 17_| Sipultak Hoda | Aek Silintong Gota-gota | 2 50 €87.000_| 0,98 18 Janji Binanga Janji 15 | 30 441.450 | 0.44 19 | Manonga Tao Ask Silang 10_| 40 | 3.924.000 | 3.92 20 | Parpahuan ‘Aek Silang 10_| 45 | 4.414.500 |__4,41 21 | Sibundong It Aek Sibundong 5 15 735.760 _| 0,73 22 | Sibundong i | __Aek Sibundon 8 | 18 | 882.900 | ove Total = 29.296.584 29,20 Daya listrk yang terdapat pada Tabel 2.2. di atas masih dioptimalkan, yaitu dengan memanfaatkan debit optimum masing-masing air terjun dengan merencanakan bendungan kemudian menghitung debit aliran sungai dengan rumus empiris yang didasarkan pada curah hujan serta luas daerah aliran sungai dan topografi daerah pengaliran. Penentuan Debit Aliran Sungai Dengan Rumus Empiris Dalam hal ini akan ditunjukkan cara menentukan debit aliran Sungai Aek Silang dengan air tefunnya Parpahuan, Debit aran sungai dapat dung dengan rumus empis yang menurt [2 lah : -(2) Q=0,277.4.1. Aras... = Koefisien pengaliran = Intensitas hujan rata-rata (mmijam) Aas = Catchment area / daerah tadah hujan ( km?) Dimana: Q = Debit rata-rata(m/s) f 1

You might also like