You are on page 1of 6

GELOMBANG ELEKTROMAGNETIK

1. Standar Kompetensi 2. Kompetensi Dasar : 6. Menerapkan konsep dan prinsip gejala gelombang dan optika dalam menyelesaikan masalah. : Melakukan kajian ilmiah untuk mengenali cara dan ciri-ciri gelombang elektromagnetik dan cara-cara penerapannya.

RINGKASAN MATERI : Ditinjau dari sumber dan mediumnya gelombang dikelompokkan menjadi dua : 1. GELOMBANG MEKANIK : Yaitu gelombang yang sumbernya benda yang bergetar dan untuk merambat memerlukan medium. 2. GELOMBANG ELEKTROMAGNETIK : Yaitu gelombang yang dihasilkan dari perubahan medan listrik dan medan magnetik secara terus menerus dan untuk merambat tidak memerlukan medium. Keberadaan gelombang elektromagnetik ini pertama kali diprediksi oleh James Clark Maxwell dan dibuktikan keberadaanya pertama kali oleh Heinrich Hertz.Keanggotaan gelombang elektromagnetik ini cukup banyak dan tersebar dalam spektrum gelombang EM yang frekwensinya berkisar : 105 Hz sampai dengan 1022 Hz. Namun ciri khas anggota gelombang EM adalah dalam medium yang sama cepat rambatnya juga sama. Cepat rambat gelombang EM adalah

c =

o o

= 3 . 10 8 m/s

o = permitivitas listrik = 8,85 . 10 -12 C/Nm2 o = permeabilitas magnetik = 4 . 10-7 Wb/Am

Adapun beberapa sifat gelombang elektromagnetik adalah : a. Dapat merambat dalam ruang hampa. b. Merupakan gelombang tranversal. c. Merambat dalam arah lurus, tidak dipengaruhi oleh medan magnetik dan medan listrik. d. Memiliki cepat rambat yang sama yaitu 3 x 108 m/s diruang hampa atau udara. e. Dapat mengalami pemantulan ( refleksi ). f. Dapat mengalami pembiasan ( refraksi ). g. Dapat mengalami perpaduan ( interferensi ). h. Dapat mengalami lenturan ( defraksi ). i. Dapat mengalami pengkutuban ( polarisasi ). Spektrum Gelombang Elektromagnetik. Gelombang elektromagnetik terdiri dari berbagai gelombang yang berbeda frekwensi dan panjang gelombangnya. Tetapi cepat rambatnya sama untuk medium yang sama. Di udara atau hampa cepat rambatnya 3 x 108 m/s. Spektrum gelombang tersebut berdasarkan urutan dari frekwensi terkecil adalah : 1. gelombang radio 2. gelombang TV 3. gelombang RADAR Merah Jingga 4. sinar infra merah Frekwensi
Panjang gelombang membesar

5. cahaya tampak 6. sinar ultra violet 7. sinar X 8. sinar gamma

Kuning Hijau Biru ungu

membesar

Hubungan antara panjang gelombang ( ) terhadap frekwensi ( f ) dan cepat rambat gerlombang ( c ) adalah :

c = f

ENERGI DALAM GELOMBANG ELEKTROMAGNETIK Energi dalam gelombang elektromagnetik dapat tersimpan dalam bentuk medan listrik ( ue ) maupun medan magnetik ( um ) B2 2 o

ue =

1 2

2 E

um =

Em E = =c Bm B vektor pointing ( S ) = laju energi yang dipindahkan oleh gelombang elektromagnetik persatuan waktu persatuan luas. Satuannya dalam J/s. m2
2 2 ExB cBm E m Bm Em = S= = = o 2 o c 2 o 2 o

E = kuat medan listrik ( N/C) B = kuat medan magnet (Wb/m2 ) Em = amplitudo kuat medan listrik Bm = amplitudo kuat medan magnet o = permeabilitas magnetik o = permitivitas listrik SOAL LATIHAN A. Jawablah dengan singkat dan jelas.! 1. Suatu pemancar radio berkerja pada frekwensi 2 MHz. Hitunglah panjang gelombang darigelombang radio tersebut ! 2. Untuk mengukur dalamnya laut , seorang pelaut mengirimkan gelombang elektromagnetik dan dipantulkan kembali setelah waktu 60 s. Berapa kedalaman laut tersebut ! 3. Sebuah pulsa gelombang radar pantulkan oleh pesawat yang sedang melintas pada jarak tertentu dan diterima kembali oleh antena radar setelah 0,9 detik. Tentukan jarak pesawat sampai sumber radar.! 4. Sebuah permukaan Natrium memancarkan cahaya dengan panjang gelombang 300 nm, hitunglah frekwensi cahaya ini. 5. Suatu gelombang bidang elektromagnetik sinusoidal dengan panjang gelombang 4,0 m berjalan diangkasa dalam arah X. Pada berbagai titik dan waktu medan magnet B memiliki nilai maximum 1,5 , 10-6 tesla. Tentukan : a. frekwensi gelombang.

Besar dan arah kuat medan listrik E ketika B = 1,5 x 10-6 kilo tesla. 6. Medan listrik maksimum dalam suatu gelombang elektromagnetik diuatu tempat adalah 100 N/c. Tentukan laju energi rata-rata tiap satuan luas gelombang elektromagnetik tersebut ! ( c = 3. 108 m/s , 0 = 8,85 x 10-12 C/N ). 7. Suatu sumber titik dari radiasi elektromagnetik memiliki daya rata-rata keluaran 800 W. Hitung : a. Amplitudo maksimum medan listrik dan medan magnet pada titik yang berjarak 3,50 m dari sumber radiasi. b. Rapat energi rata-rata pada titik yang berjarak 3,50 m dari sumber radiasi.
b.

B. Pilihlah satu jawaban yang paling benar ! 1. Kecepatan perambatan gelombang elektromagnetik tergantung pada : a. frekwensi gelombang b. panjang gelombang c. frekwensi dan panjang gelombang d. permitivitasnya e. semua jawaban salah 2. Gelombang-gelombang EM tidak dipengaruhi oleh medan listrik dan medan magnetik , hal ini disebabkan karena gelombang EM : a. mempunyai kecepatan tinggi b. tidak bermassa c. tidak bermuatan listrik d. tidak bermassa dan tidak bermuatan listrik e. mempunyai frekwensi tinggi. 3. Sifat-sifat gelombang elektromagnetik antara lain : 1. dapat merambat dalam ruang hampa 2. kelajuannya kesegala arah adalah sama 3. merupakan gelombang tranversal 4. kelajuannya sama dengan kelajuan cahaya. Yang benar adalah pernyataan ; a. 1 , 2 dan 3 b. 1, 2, 3 dan 4 c. 1, 3, dan 4 d. 2, 3, dan 4 e. 2 dan 4 4. Yang tidak termasuk gelombang elektromagnetik adalah : a. sinar gamma b. sinar X c. sinar beta d. sinar ultraviolet e. sinar inframerah 5. Manakah dari jenis gelombang elektromagnetik berikut yang memiliki frekwensi terbesar? a. ultaviolet

b. gelombang radio c. cahaya d. sinar X e. infra merah 6. Sebuah station radio VHF menyiarkan programnya pada frekwensi 100 MHz. Jika c = 3. 108 m/s , maka panjang gelombang VHF itu adalah : a. 333 m b. 300 m c. 3,3 m d. 3,0 m e. 1,0 m 7. Jika kuat medan listrik maksimum sebuah gelombang elktromagnetik adalah : 2040 N/C maka kuat medan magnetik maksimum gelombang adalah : a. 3,01 T b. 3,40 T c. 6,02 T d. 6,80 T e. 45,0 T 8. Sebuah gelombang EM dengan komponen medan magnetik maksimum 1,5 x 10-7 T memiliki komponen medan listrik maksimum dengan nilai : a. 0,5 x 10 15 N/C b. 20 x 10 5 N/C c. 2,2 x 10 4 N/C d. 45 N/C e. 55 N/C 9. Disuatu tempat gelombang radio memeiliki kuat medan listrik maksimum 60 N/C, maka laju energi rata rata yang dihasilkan adalah : W/m2 a. 3 /2 b. 3 /2 c. 15 d. 15 / e. 15 10. Gelombang elektromagnetik yang dapat diamati oleh mata manusia terletak diantara panjang gelombang . a. 10.000 20.000 b. 8.000 12 .000 c. 6.000 10.000 d. 4.000 - 8.000 e. 2.000 - 20.000

You might also like