You are on page 1of 11

Lampiran 1 RPP IPA KD 5.

2 (Tugas kelompok pertemuan 1)

Lembar Kerja Siswa


Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : : : : : SD N 2 Banaran Ilmu Pengetahuan Alam V/2 Memahami hubungan antara gaya, gerak, dan energi, serta fungsinya Menjelaskan pesawat sederhana yang dapat membuat pekerjaan menjadi lebih mudah dan lebih cepat.

Kelompok Anggota

: . : 1. . 2. . 3. 4.

Kerjakan kegiatan di bawah ini bersama kelompokmu! 1. Amatilah peralatan rumah tangga yang telah kalian bawa! 2. Golongkanlah peralatan tersebut berdasarkan letak titik tumpu, beban dan kuasanya! 3. Lengkapilah table di bawah ini berdasarkan pengamatan kalian! Jenis Pengungkit No. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 Nama peralatan Golongan 1 Golongan 2 Golongan 3

Lampiran 2 RPP IPA KD 5.2 (Quis pertemuan 1)

Lembar Kerja Siswa


Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : : : : : SD N 2 Banaran Ilmu Pengetahuan Alam V/2 Memahami hubungan antara gaya, gerak, dan energi, serta fungsinya Menjelaskan pesawat sederhana yang dapat membuat pekerjaan menjadi lebih mudah dan lebih cepat.

Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini ! 1. Pesawat sederhana adalah . 2. Tuas disebut juga . 3. Dengan menggunakan pesawat, pekerjaan manusia akan menjadi lebih . 4. Gaya yang bekerja pada pada tuas disebut . 5. Tuas yang titik bebannya berada diantara titik tumpu dan kuasa disebut tuas golongan . 6. Benda yang dikerjakan terletak pada titik . 7. Pada tuas golongan pertama, titik berada diantara titik dan . 8. Pada tuas golongan ke dua, titik berada diantara titik dan . 9. Pada tuas golongan ke tiga, titik berada diantara titik dan . 10. Tiga contoh benda yang termasuk tuas golongan pertama adalah . 11. Tiga contoh benda yang termasuk tuas golongan ke dua adalah . 12. Tiga contoh benda yang termasuk tuas golongan ke tiga adalah . 13. Alat pelubang kertas merupakan salah satu contoh tuas golongan . 14. Jungkat-jungkit merupakan salah satu contoh tuas golongan . 15. Saat menggunakan sekop untuk mengambil pasir, merupakan contoh penggunaan tuas golongan .

Lampiran 3 RPP IPA KD 5.2 (PR pertemuan 1)

Lembar Kerja Siswa


Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : : : : : SD N 2 Banaran Ilmu Pengetahuan Alam V/2 Memahami hubungan antara gaya, gerak, dan energi, serta fungsinya Menjelaskan pesawat sederhana yang dapat membuat pekerjaan menjadi lebih mudah dan lebih cepat.

Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini ! 1. Apa yang membedakan tuas golongan satu, golongan dua dan golongan tiga? 2. sebutkan tiga alat yang termasuk tuas golongan pertama! 3. Sebutkan tiga alat yang termasuk tuas golongan ke dua! 4. Sebutkan tiga alat yang termasuk tuas golongan ke tiga!

Lampiran 4 RPP IPA KD 5.2 (Tugas kelompok pertemuan 2)

Lembar Kerja Siswa


Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : : : : : SD N 2 Banaran Ilmu Pengetahuan Alam V/2 Memahami hubungan antara gaya, gerak, dan energi, serta fungsinya Menjelaskan pesawat sederhana yang dapat membuat pekerjaan menjadi lebih mudah dan lebih cepat.

Lakukanlah kegiatan-kegiatan berikut ini bersama kelompokmu! A. Tugas kelompok 1-3

Mengetahui Manfaat Bidang Miring


Alat dan bahan : Paku usuk/paku besar Potongan kawat berdiameter 5 mm atau lebih Potongan papan Palu Langkah-langkah kegiatan : 1. Cobalah untuk menembus papan kayu dengan potongan kawat dan paku besar (menggunakan palu). 2. Bandingkanlah kedua cara tersebut! Manakah cara yang lebih mudah/membutuhkan lebih sedikit tenaga? 3. Diskusikan bersama kelompokmu, mengapa hal tersebut dapat terjadi! 4. Buatlah daftar peralatan lain yang menggunakan prinsip bidang miring! 5. Laporkan hasil diskusi kelompokmu di depan kelas! B. Tugas kelompok 4-6 1. Alat dan bahan: Balok kayu Benang Papan Batu bata

2. Langkah kerja a. Ikatlah balok kayu dengan benang! b. Benang ditarik ke atas sehingga balok dalam keadaan tergantung c. Tumpuklah dua buah batu bata! Kemudian, letakkan papan pada batu bata seperti pada gambar! Sekarang kamu telah membuat bidang miring! d. Letakkan balok kayu yang terikat benang di atas bidang miring ini. Tariklah benang ke atas sehingga balok bergeser sepanjang papan! 3. Pertanyaan: a. Apa yang kamu rasakaan pada saat melakukan langkah kerja pertama? Bagaimana jika dibandingkan dengan langkah kerja kedua? b. Ulangilah kegiatan di atas dengan kemiringan papan yang berbedabeda! c. Bandingkanlah dengan hasil percobaan sebelumnya! Apa yang dapat kamu simpulkan?

Lampiran 5 RPP IPA KD 5.2 (Quis Pertemuan 2)

Lembar Kerja Siswa


Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : : : : : SDN 2 Banaran Ilmu Pengetahuan Alam V/2 Memahami hubungan antara gaya, gerak, dan energi, serta fungsinya Menjelaskan pesawat sederhana yang dapat membuat pekerjaan menjadi lebih mudah dan lebih cepat.

Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini! 1. Sebutkan tiga peralatan yang menggunakan prinsip bidang miring! 2. Mengapa jalan di daerah pegunungan dibuat berkelok-kelok? 3. Apa keuntungan penggunaan bidang miring? 4. Apa kelemahan penggunaan bidang miring?

Lampiran 6 RPP IPA KD 5.2 (PR Pertemuan 2)

Lembar Kerja Siswa


Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : : : : : SDN 2 Banaran Ilmu Pengetahuan Alam V/2 Memahami hubungan antara gaya, gerak, dan energi, serta fungsinya Menjelaskan pesawat sederhana yang dapat membuat pekerjaan menjadi lebih mudah dan lebih cepat.

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan singkat dan jelas! 1. Permukaan datar yang menghubungkan dua permukaan yang ketinggiannya berbeda disebut . 2. Tangga merupakan salah satu peralatan yang menggunakan prinsip . 3. Dengan menggunakan bidang miring tenaga yang dibutuhkan terasa lebih 4. Dengan menggunakan bidang miring jarak yang ditempuh menjadi lebih

Lampiran 7 RPP IPA KD 5.2 (Tugas pertemuan 3)

Lembar Kerja Siswa


Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : : : : : SDN 2 Banaran Ilmu Pengetahuan Alam V/2 Memahami hubungan antara gaya, gerak, dan energi, serta fungsinya Menjelaskan pesawat sederhana yang dapat membuat pekerjaan menjadi lebih mudah dan lebih cepat.

A. Berdasarkan penjelasan guru, kelompokkan gambar-gambar yang ada, manakah yang merupakan katrol tetap, katrol bebas, katrol majemuk, atau roda berporos! B. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut! 1. Apa perbedaan antara katrol dan roda berporos? 2. Mengapa katrol dapat dikatakan sebagai pengungkit? 3. Apa perbedaan antara katrol tetap dan katrol bebas ? 4. Apa yang dimaksud sebagai katrol majemuk? 5. Sebutkan tiga peralatan yang menggunakan roda berporos! 6. Sebutkan dua peralatan yang menggunakan katrol tetap! 7. Sebutkan satu peralatan yang menggunakan katrol bebas! 8. Sebutkan satu peralatan yang menggunakan katrol majemuk!

Lampiran 8 RPP IPA KD 5.2 (PR pertemuan 3)

Lembar Kerja Siswa


Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : : : : : SDN 2 Banaran Ilmu Pengetahuan Alam V/2 Memahami hubungan antara gaya, gerak, dan energi, serta fungsinya Menjelaskan pesawat sederhana yang dapat membuat pekerjaan menjadi lebih mudah dan lebih cepat.

Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat! 1. Sepeda merupakan salah satu benda yang menggunakan pesawat sederhana jenis . 2. Timba sumur merupakan contoh pesawat jenis . 3. Katrol biasanya digunakan untuk menarik benda ke arah . 4. Katrol digolongkan menjadi tiga jenis, yakni , , dan . 5. Katrol yang saat digunakan posisinya tidak berpindah adalah jenis katrol . 6. Sedangkan katrol yang posisinya berpindah saat digunakan adalah jenis katrol . 7. Katrol majemuk merupakan perpaduan antara katrol dan katrol . 8. Sepertihalnya tuas, katrol memiliki , , dan . 9. Katrol merupakan roda berporos yang menggunakan . 10. Alat pengangkat peti kemas di pelabuhan merupakan contoh katrol .

Lampiran 10 RPP IPA KD 5.2 (Pengayaan KD 5.2)

Lembar Kerja Siswa


Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : : : : : SDN 2 Banaran Ilmu Pengetahuan Alam V/2 Memahami hubungan antara gaya, gerak, dan energi, serta fungsinya Menjelaskan pesawat sederhana yang dapat membuat pekerjaan menjadi lebih mudah dan lebih cepat.

Pengayaan 1 Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar! 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. Setiap alat yang digunakan untuk mempermudah pekerjaan manusia disebut . Pesawat sederhana dikelompokkan menjadi empat macam, yaitu , , , dan . Gaya yang bekerja pada tuas disebut . Penggunaan sekop merupakan tuas jenis ke . Permukaan datar yang menghubungkan dua tempat yang berbeda ketinggiannya disebut . Pesawat sederhana yang digunakan untuk mengangkat atau menarik benda ke atas adalah . Bentuk ulir pada sekrup menggunakan prinsip . Bidang miring memiliki kelemahan, yaitu . Katrol majemuk merupakan perpaduan antara katrol dan katrol . Alat pemecah buah kemiri termasuk penungkit golongan ke .

Pengayaan 2 Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan jelas! 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Apa manfaat pesawat bagi manusia? Sebutkan jenis-jenis pesawat sederhana! Disebut apa titik di mana gaya bekerja pada tuas? Termasuk tuas golongan ke berapakah jungkat-jungkit? Pesawat sederhana jenis apa yang berupa roda berporos yang digunakan bersama tali? Mengapa jalan dipegunungan dibuat berkelok-kelok? Orang yang kakinya lumpuh dapat berjalan dengan bantuan kursi roda. Pesawat jenis apakan yang digunakan pada kursi roda? 8. Apa kelebihan pengguanaan bidang miring? 9. Pesawat jenis apa pisau dan kapak ? 10. Termasuk tuas golongan ke berapakah stapler ?

Lampiran 9 RPP IPA KD 5.2 (Evaluasi dan remedial SK 5)

Lembar Kerja Siswa


Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : : : : : SDN 2 Banaran Ilmu Pengetahuan Alam V/2 Memahami hubungan antara gaya, gerak, dan energi, serta fungsinya Menjelaskan pesawat sederhana yang dapat membuat pekerjaan menjadi lebih mudah dan lebih cepat.

Evaluasi Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar! 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. Sebutkan jenis-jenis pesawat sederhana! Termasuk pesawat jenis apakah tangga itu? Sebutkan tiga benda yang termasuk pengungkit golongan satu! Sebutkan tiga contoh benda yang termasuk pengungkit golongan dua! Sebutkan tiga contoh benda yang termasuk pengungkit golongan tiga! Sebutkan tiga contoh benda yang termasuk bidang miring! Apa kekurangan bidang miring? Sebutkan dua contoh benda yang menggunakan prinsip roda berporos! Sebutkan dua contoh benda yang menggunakan prinsip katrol! Apa keuntungan menggunakan pesawat sederhana?

Remedial I 1. Pesawat sederhana dibedakan menjadi , , dan . 2. Saat kita menggunakan sapu untuk membersihkan lantai, merupakan contoh penggunaan pesawat sederhana jenis . 3. Tiga contoh benda yang termasuk pengungkit tingkat satu adalah . 4. Tiga contoh benda yang termasuk pengungkit tingkat dua adalah . 5. Tiga contoh benda yang termasuk pengungkit tingkat tiga adalah . 6. Tiga contoh benda yang termasuk bidang miring adalah . 7. Keuntungan dari penggunaan bidang miring adalah . 8. Dua contoh benda yang menggunakan prinsip katrol adalah . 9. Kursi roda merupakan peralatan yang menggunakan prinsip . 10. Dengan pesawat sederhana pekerjaan manusia menjadi lebih . Remedial 2 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. Contoh peralatan yang termasuk pengungkit golongan ke tiga adalah , , dan Dengan bidang miring jarak yang ditempuh menjadi lebih Contoh benda yang menggunakan prinsip roda berporos adalah . Contoh benda yang menggunakan prinsip pengungkit golongan dua adalah . Alat yang dapat memudahkan pekerjaan manusia disebut . Pesawat sederhana dikelompokkan menjadi empat macam, yaitu , , , dan . Penggunaan sekop merupakan tuas jenis ke . Contoh peralatan yang termasuk pengungkit golongan pertama adalah , , dan Peralatan rumah tangga yang menggunakan prinsip bidang miring diantaranya , , dan Tang merupakan salah satu contoh tuas golongan .

You might also like