You are on page 1of 180

Lecture Notes

Gastroentero & Hepatology

Gastroentero & Hepatology

(Daftar Isi)

DAFTAR ISI
ANATOMY
Tractus Digestivus ....................................................................................... 2
Dinding Abdomen Dan Peritoneum ............................................................. 10
Organa Digestiva Accessoria ....................................................................... 19
Histologi Sistem Gastrointestinal .................................................................... 30
The Physiology Of GIT ................................................................................. 40
Biokimia Pencernaan ....................................................................................... 61
Dispepsia, GERD, Intestinal Bleeding ........................................................ 66
Nonalcoholic Fatty Liver Disease (NAFLD) dan
Nonalcoholic Steatohepatitis (NASH) ........................................................ 78
Diare Pada Anak ............................................................................................ 84
Kuliah PK Gastroenterohepatologi ................................................................ 97
Radiologi Saluran Pencernaan ........................................................................ 120
BEDAH DIGESTIVE
Akut Abdomen ............................................................................................. 134
Hernia ........................................................................................................ 146

ACADEMIC DIVISION | Oragstra

Gastroentero & Hepatology

ii

(Daftar Isi)

Gallstones Disease ....................................................................................... 156


Colorectal Cancer Management (Surgical Approach) ................................... 163
Bedah Saluran Pencernaan ......................................................................... 169

ACADEMIC DIVISION | Oragstra

Gastroentero & Hepatology

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)

ANATOMY OF GIT
Nanang Wiyono, dr., M.Kes
1. Tractus Digestivus (hal: 2 - 9)
2. Organa Digestiva Accessoria (hal: 10 - 18)
3. Dinding Abdomen Dan Peritoneum (hal: 19 -29)

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)


Tractus Digestivus
Nanang Wiyono, dr., M.Kes

Sistema digestivus terdiri atas :

Tractus digestivus

Organa digestivus accesoria

Fungsi : Mencerna makanan sehingga


siap diabsorbsi, meliputi proses :
- Ingesti
- Proses mekanik
- Sekresi
- Digesti
- Absorbsi
- Defekasi

Cavitas oris

Merupakan

pintu

masuk

sistem

digestivus, di dalamnya terdapat


organ untuk pencernaan awal

Terletak di inferior cavitas nasi

Mempunyai atap, dasar dan dinding lateral , membuka ke luar melalui rima oris dan berlanjut ke
oropharynx melalui isthmus oropharyngealis (isthmus faucium)

Batas isthmus oropharymgealis :

Lateral : arcus palatoglossus

Superior : palatum molle

Inferior : sulcus terminalis

Batas cavum oris :

Atap : palatum durum dan palatum molle

Dasar : diaphragma oris dan lidah

Lateral : pipi, berlanjut ke anterior sebagai bibir

Cavum oris dibagi menjadi 2 yaitu vestibulum oris dan cavum oris proprium

Bibir

Terdiri dari otot skeletal (M. orbicularis oris) dan jaringan pengikat.

Fungsi : masuknya makanan dan untuk bersuara

Permukaan luar terdiri kulit dengan folikel rambut, glandula sebacea dan sudorifera

Area transisional : epidermis transparan, terlihat merah karena banyak kapiler yang dapat terlihat

Permukaan dalam : membran mukosa, melekat pada gusi melalui frenulum labialis

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)


Pipi

Terdiri atas fascia dan M. buccinator yang terletak antara kulit dan mucosa oris

M. buccinator berlanjut ke anterior bergabung dengan M. orbicularis oris

Bersama bibir, pipi berfungsi untuk membantu mengunyah, bersuara termasuk menghisap pada bayi

Pharynx

Terletak di posterior nasal, cavum oris dan larynx

Membentang dari basis cranii sampai tepi bawah cartilago cricoideum (VC 6), yang akan berlanjut
menjadi oesophagus

Dibagi menjadi 3 bagian :

Nasopharynx

Oropharynx

Laryngopharynx

Esophagus

Berupa tabung muscular, panjang 9-10 inchi (25 cm), diameter 2,54 cm

Berawal setinggi laryngopharynx, menembus diapraghma melalui hiatus oesopahgus setinggi VTh. X
dan bermuara ke dalam ventriculus

Fungsi : mengangkut makanan dari pharynx menuju ventriculus

Esophagus mengikuti lengkung columna vertebralis saat berjalan descendens melalui regio cervical
dan mediastinum

Berjalan menembus hiatus esophageus pada diaphragma setinggi VTh. X

Esophagus pars abdominalis merupakan bagian

distal esophagus yang terdapat di cavitas

abdominalis, berlanjut sebagai gastroesophageal junction tepat di kiri linea mediana

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)

Ventriculus

Bagian tractus digestivus yang paling berdilatasi, berbentuk seperti huruf J

Terletak dalam bidang fontal, dengan lengkung ke kiri

Terletak diantara oesophagus dan intestinum tenue

Terletak di regio epigastrica, umbilicalis dan hypocondriaca sinistra abdomen

Ventriculus dibagi menjadi 4 regio :

Pars cardia : tempat muara oesophagus di ventriculus

Fundus ventriculi ; bagian yang menonjol ke cranial di sebelah kiri ostium cardiacum

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)

Corpus ventriculi : bagian dari tempat muara esophagus sampai tempat tercaudal, merupakan
bagian terbesar ventriculi

Pars pyloricum : terdiri atas anthrum pyloricum dan canalis pyloricum dan tempat akhir
ventriculus

Bagian paling distal dari pars pyloricum ventriculus adalah pylorus

Muara ventriculus (orificium pyloricum) ditandai di permukaan organ oleh penyempitan pylorus yang
dikelilingi penebalan M. circularis ventriculus yang disebut M. sphincter pylori

Orificium pyloricum terletak tepat di sebelah kanan midline, pada bidang yang melallui tepi bawah VL1
(bidang transpylorica)

Ciri khas ventriculus mempunyai struktur :

Curvatura major : tempat perlekatan ligamen gastrolienalis dan omentum majus

Curvatura minor ; tempat perlekatan omentum minus

Incisura cardialis : sudut yang dibentuk ketika esophagus masuk ke ventriculus

Incisura angularis : lekukan pada curvatura minor

Vascularisasi ventriculus, berasal dari :

A. gastrica sinistra cab. dari Tr. Coeliacus

A. gastrica dextra cab. dari A. hepatica propria

A. gastro-epiploica dextra cab. dari A. gastroduodenalis

A. gastro-epiploica sinistra cab. dari A. lienalis

A. gastrica posterior cab dari A. lienalis

Intestinum tenue

Intestinum tenue merupakan bagian dari tractus digestivus yang paling panjang, membentang dari
orificium pyloricum hingga plica ileocecalis

Berupa tabung, dengan diameter yang makin ke distal makin menyempit, panjangnya 6-7 m

Terdiri atas :

Duodenum

Jejunum

Ileum

Duodenum

Merupakan bagian pertama dari intestinum tenue

Berbentuk seperti huruf C

Panjang 12 jari (20-25 cm), lumennya merupakan yang terbesar dari bagian intestinum tenue yang
lain

Terletak di atas umbilicus, dekat dengan caput pancreas

Terletak retroperitoneal kecuali bagian awalnya

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)

Dihubungkan dengan hepar melalui ligamentum hepatoduodenale, yang merupakan bagian dar
oemntum minus

Duodenum dibagi manjadi 4 bagian :

Pars superior duodeni

Pars descendens duodeni

Pars inferior duodeni

Pars ascendens duodeni

Pada duodenum bermuara :


a. Ductus pancreaticus accesorius (Santorini) papilla duodeni minor
b. Ductus pancreaticus (Wirsungi) papilla duodeni major
c. Ductus choledocus papilla duodeni major
*Semuanya pada duodenum pars descenden

Jejunum

Jejunum dan ileum membentuk 2 bagian terakhir dari intestinum tenue

Jejunum membentuk 2/5 bagian proximal

Terletak sebagian besar di kuadran kiri atas, mempunyai diameter terbesar dan mempunyai dinding
lebih tebal dari ileum

Lapisan dalam mukosanya terdapat banyak plica circularis

Gambaran khas pada jejunum : arcade arteri pendek dan vasa recta yang panjang

Vascularisasi jejunum berasal dari A. jejunales cab. dari A. mesenterica superior

Ileum

Ileum membentuk 3/5 bagian distal intestinum tenue

Sebagian besar terletak di kuadran kanan bawah

Dibandingkan jejunum, dinding ileum lebih tipis, vasa recta lebih pendek, lebih banyak arcade
arterinya dan lebih banyak lemak mesenteriumnya

Ileum bermuara ke intestinum crassum di pertemuan antara cecum dan colon ascendens

Terdapat dua lipatan yang menuju lumen intestinum crassum (ileocecal fold) yang bertemu pada
ujung-ujungnya membentuk peninggian

Otot dari ileum berlanjut hingga ke tiap lipatan berfungsi membentuk suatu sphincter untuk mencegah
refluks dari cecum ke ileum dan mengatur pasase isi ileum ke cecum

Vascularisasi ileum berasal dari :

A. ilealis cab. dari A. mesenterica superior

Cabang dari A. ileocolica cab. dari A. mesenterica superior

Dindingnya intestinum tenue terdiri atas 4 lapis :

Tunica serosa : berupa peritoneum, terdiri atas mesothelium dan jaringan pengikat tipis

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)

Tunica muscularis : terdiri atas stratum longitudinale dan stratum circulare

Tunica submucosa : banyak mengandung vasa darah, vasa lymphatica

Tunica mucosa : membentuk lipatan-lipatan yang berjalan sirkuler, disebut plica circularis

Anatomi mikroskopik
o

Intestinum tenue mempunyai struktur khusus sehingga menambah permukaan absorbsinya


hingga 600 kali

Plicae circularis : lipatan mucosa sirkuler, besar dan permanen, terdapat di keseluruhan
lumen

Villi intestinalis : proyeksi seperti jari (0,2-1,0 mm) dari mucosa ke lumen, tiap villi
mengandung jaringan kapiler dan pembuluh limfe lacteal

Mikrovilli : proyeksi mikroskopis dari membran sel

Intestinum crassum

Berbentuk suatu pipa, panjang 1,5 meter, membentang dari distal ileum hingga ke anus

Intestinum crassum tidak mempunyai villi, tidak mempunyai plica circularis, diameter lebih lebar, lebih
pendek dan lebih distensibel dibanding intestinum tenue

Serabut otot longitudinal pada muscularis externa membentuk tiga pita yaitu taenia coli, membentuk
bagian yang mencembung disebut haustra dan cekung disebut incisura

Colon ditutupi oleh peritoneum yang banyak lemaknya (omentum appendices)

Berfungsi untuk absorbsi air dan garam dari usus, membentuk faeces

Intestinum crassum terdiri atas : cecum, appendix vermiformis, colon, rectum dan canalis
analis

Cecum dan appendix berawal dari inguinalis dextra, berjalan ascendens sebagai colon ascendens
melalui regio lumbalis dextra dan menuju regio hypocondraca dextra.

Tepat di inferior hepar, membelok ke kiri membentuk flexura coli dextra (flexura hepatica),
menyilang abdomen sebagai colon transversum menuju regio hypocondriaca sinistra

Tepat di inferior lien, membelok ke bawah membentuk flexura coli sinistra (flexura lienalis) dan
belanjut sebagai colon descendens menuju inguinalis sinistra

Kemudian masuk ke bagian superior pelvis sebagai colon sigoideum, berlanjut di dinding posterior
pelvis sebagai rectum dan berakhir sebagai canalis analis

Cecum merupakan bagian pertama dari intesinum crassum

Terletak di inferior plica ileocecalis dan di fossa iliaca dextra

Terletak intraperitonealis

Berlanjut menjadi colon ascendens pada masuknya ileum dan biasanya bersentuhan dengan
dinding abdomen anterior

Appendix melekat di dinding posteromedial cecum, tepat di inferior ileum

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)


Appendix vermiformis

Berupa tabung pendek, bersambung dengan cecum

Mempunyai agregasi jaringan lymphoid di dindingnya

Menggantung pada ileum terminalis melalui mesoapendix, yang mengandung vasa appendicularis

Titik perlekatannya pada cecum setinggi taenia libera, sebagai basis apendix tetapi posisi apendix bisa
bervariasi

Posisi apendix bisa :

Retrocecal atau retrocolic

Menggantung pada aditus pelvis

Subcecal

Preileal atau postileal

Proyeksi permukaan basis apendix terdapat di 1/3 lateral garis dari SIAS dextra ke umbilicus (titik
McBurney)

Colon

Colon membentang ke superior dari cecum dan terdiri atas colon ascendens, transversum,
descendens dan sigmoideum

Colon ascendens dan descendens terletak retroperitonealis, sedangkan colon transersum dan
sigmoideum terletak intraperitonealis

Pertemuan colon ascendens dengan colon transversum membentuk flexura coli dextra, tepat di
inferior lobus dexter hepatis

Pertemuan colon transversum dan colon descendens membentuk flexura coli sinistra, tepat di
inferior lien, lebih tinggi dan lebih posterior daripada flexura coli dextra, melekat pada diaphragma
melalui phrenicocolica

Segmen terakhir colon adalah colon sigmoideum

Berawal di atas aditus pelvis dan membentang hingga setinggi VS III, yang kemudian berlanjut
menjadi rectum

Berbentuk seperti huruf S

Menggantung pada mesocolon sigmoideum

Rectum

Rectum : membentang dari colon sigmoideum, panjang 12-13 cm

Rectosigmoideum junction terletak setinggi VSIII atau di akhir mesocolon sigmoideum

Rectum terletak retroperitonealis

Canalis analis

Merupkan lanjutan dari intestinum crassum di inferior dari rectum, bermuara ke anus

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)


Jika tekanan di vena portae meningkat, dapat terjadi varices di daerah anastomosis system portal, disebut :
-

hemorrhoid di anorectal junction

varices esophagus di gastroesophageal junction;

caput medusae di umbilicus.

Untuk gambar-gambar lain,


silahkan dilihat di atlas, akan
lebih jelas.
Sukses UB Gastro, Oragastra!

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

10

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)


Organa Digestivus Acessoria
Nanang Wiyono, dr, M.Kes
Organa digestivus acessoria terdiri atas :

Dentes

Lingua

Glandula salivarii

Hepar

Vesica fellea

Pancreas

Dentes (gigi)

Gigi tertanam di dalam alveoli os mandibula dan maxilla

Susunan gigi pada mandibula dan maxilla membentuk arcus dentalis; arcus dentalis mandibula lebih
besar dari arcus dentalis di maxilla

Ada 2 macam gigi pada manusia :

Gigi decidua : 20

Gigi permanen : 32

-----

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

11

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)

Bagian gigi

Corona dentis : bagian gigi yang terlihat

Cervix dentis : pertemuan corona dan radix, dikelilingi oleh gingiva

Radix dentis : bagian gigi yang tertanam di alveolus

Lapisan gigi

Email : bagian gigi yang paling luar dan keras, menutupi corona

Dentin : mengelilingi ruang pulpa, membentuk sebagian besar gigi

Pulpa : ruang di dalam corona sampai radix, terisi pulpa dentin mengandung pembuluh darah dan
saraf

Membran periodontal : jaringan pengikat di dinding alveolus dan melekat pada cementum

Ginggiva

Merupakan regio khusus dari mukosa oris yang mengelilingi gigi dan menutupi regio terdekat dari
tulang alveolaris

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

12

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)


Vascularisasi dentes dan ginggiva

Innervasi dentes dan ginggiva

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

13

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)


Lingua (lidah)

Lingua merupakan struktur muscular yang membentuk dasar cavitas oris dan bagian dinding anterior
oropharynx

Terdiri atas :

Apex linguae : bagian anterior lingua berbentuk triangular berujung tumpul. Apex linguae
menghadap ke anterior dan terletak tepat di posterior dentes incisivus

Corpus linguae : 2/3 anterior, facies superior oralis, mengarah dalam bidang horizontalis

Radix linguae melekat pada mandibula dan os hyoid, 1/3 posterior, menghadap ke oropharynx

Batas antara corpus dan radix linguae ditandai garis papilla valata yang berbentuk seperti huruf V,
tepat di belakangnya terdapat sulcus terminalis

Pada apex sulcus terminalis terdapat cekungan kecil disebut foramen cecum linguae, sisa ductus
thyroglossus

Corpus linguae melekat ke dasar mulut melalui frenulum linguae

Fungsi lingua: manipulasi makanan untuk mengunyah dan menelan, merasakan(pengecap) dan untuk
bicara

Permukaan mucosanya ditutupi oleh peninggian disebut papilla

Papila :

Papila filiformis : proyeksi mucosa berbentuk conus kecil

Papila fungiformis : berbentuk bulat, lebih besar daripada papilla filifomis

Papila foliata : lipatan mucosa linier di sisi lidah dekat sulcus terminalis

Papila circumvalata : paling besar, berbentuk silinder ujungnya tumpul, trdapat 8-12 papilla,
membentuk huruf V di anterior sulcus terminalis

*) Semua papilla kecuali papillae filiformis mengandung kuntum pengecap/taste buds pada
permukaannya

Musculi di lingua terdiri atas :

Musculi intrinsik

Musculi ekstrinsik

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

14

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)

Glandulae salivarii

Glandula salivarii merupakan kelenjar air liur yang mensekresikan saliva ke dalam cavitas oris

Sebagian besar berupa kelenjar kecil (glandula salivarii minores) yang terdapat dalam lapisan
submucosa atau mucosa lingua, palatum, buccae dan labia, yang membuka langsung ke cavitas oris
atau melalui ductus

Selain itu terdapat kelenjar yang lebih besar (glandula salivarii majores) yaitu sepasang glandula
parotis, submandibularis dan sublingualis

Fungsi saliva:

Melarutkan komponen kimiawi makanan taste perception

Moisten dan lubrikasi makanan & membasahi bibir dan lidah

Mencerna karbohidrat

Ekskresi (asam urat, urea, obat)

Mengandung substansi antibodi dan antibakteri

Komposisi

serous :98 % air, enzim, ion

mucous : glikoprotein, ion, air

Glandula parotis

Paling besar

Terletak di bawah kulit di depan bawah telinga

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

15

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)

Ductus parotis (Stensen) berjalan di superficial M. masseter, menembus M. buccinator dan


bermuara ke cavitas oris di posterior gigi molar 2 atas

Bisa mengalami parotitis

Glandula submandibularis

Terletak di permukaan dalam mandibula, di pertengahan corpus mandibula, tepat di profunda


M. mylohyodeus

Bermuara ke dasar mulut di samping frenulum lingualis, dekat gigi incisivus bawah, melalui
ductus Whartons

Glandula sublingualis

Terletak di dasar mulut

Mempunyai banyak ductus (ductus lingualis minor), bermuara ke dasar mulur

Hepar

Merupakan organ viscera yang terbesar

Terletak sebagian besar di regio hypocondriaca dextra dan epigastrium hingga hypocondriaca sinistra

Terdiri 2 facies :

Facies diaphragmatica, mengarah ke anterior, superior dan posterior

Facies visceralis, mengarah ke inferior

Facies diaphragmatica

Berbentuk kubah, halus, terletak di facies inferior diaphragma

Facies ini berhubungan dengan recessus subphrenicus dan recessus hepatorenalis

Recessus subphrenicus ; memisahkan facies diaphragmatica hepatis dari diaphragma. Dibagi


menjadi area dextra et sinistra oleh ligamen falciforme hapatis (struktur yang berasal dari
mesogastrium ventralis pada saat embryo)

Recessus hepatorenalis : bagian dari cavitas peritonealis di sisi kanan diantara hepar dan ren dan
glandula suprarenalis dextra

Facies visceralis

Ditutupi oleh peritoneum visceralis kecuali pada fossa vesica fellea dan di porta hepatis

Ligamen pada hepar

Hepar melekat ke dinding anterior abdomen melalui ligamen falciforme hepatis,

Hampir sebagian besar hepar ditutupi oleh peritoneum visceralis kecuali area kecil yang menghadap
diaphragma (bare area)

Terdapat lipatan tambahan peritoneum yang menghungkan hepar dengan ventriculs (ligamen
hepatogastrica), dengan duodenum

(ligamen hepatoduodenalis), dengan diaphragma

(ligamen triangularis dextra et sinistra dan ligamen coronarius anterior et posterior)

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

16

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)


Bare area adalah bagian hepar di facies diaphragmatica yang tidak ditutupi peritoneum diantara hepar dan
diaphragma

Batas anteriornya berupa ligamen coronarius anterior

Batas posteriornya berupa ligamen coronarius posterior

Kedua ligamen tersebut ke lateral bergabung membentuk ligamen triangularis dextra et sinistra

Lobi hepatis

Hepar dibagi menjadi lobus dexter et sinister oleh fossa vesica fellea dan vena cava inferior

Lobus hepatis dexter, merupakan lobus terbesar dan terdiri atas lobus hepatica propria, lobus
quadratus dan lobus caudatus

Vesica fellea

Berupa kantong, berbentuk seperti buah peer, terletak di facies visceralis hepar di lobus dexter di
dalam fossa antara lobus hepatis dexter dan lobus quadratus

Terdiri :

Fundus vesica fellea

Corpus vesica fellea

Collum vescia fellea

Fungsi : menerima bilus dari hepar, menyimpan dan memekatkannya

Pancreas

Berbentuk oval

Terletak transversal di posterior ventriculus

Membentang dari menyilang dinding abdomen posterior dari duodenum hingga ke lien

Terletak retroperitoneal kecuali sebagian kecil cauda

Terdiri :

Caput pancreas : ujung yang membulat

Processus uncinatus : tonjolan dari bagian bawah caput, berjalan ke posterior menuju a/v
mesenterica superior

Collum pancreas

Corpus pancreas

Cauda pancreas : ujung yang meruncing

Ductus pancreaticus berawal dari cauda pancreas

Berjalan ke kanan sepanjang corpus, setelah masuk caput memutar ke inferior

Di bagian bawah caput pancreas, ductus pancreaticus bergabung dengan ductus choledocus
membentuk ampulla hepatopancreaticus(Vateri) yang masuk ke pars descendens duodeni di papila
duodeni major. Ampulla tersebut dikelilingi M. sphincter Oddi

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

17

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)

Ductus pacreaticus accesorius menuju duodenum di pailla duodeni minor tepat di atas papilla duodeni
major

Ductus pancreaticus dan communis dan accesorius umumnya saling berhubungan satu sama lain

Pancreas terdiri atas :

Kelenjar eksokrin (menghasilkan pancreatic juice : air, garam, sodium bicarbonat, enzim
pencernaan seperti amylase, trypsin, lipase)

Kelenjar endokrin (menghasilkan insulin, glukagon, somatostatin dan polipeptida pancreas)

Untuk gambar-gambar lain,


silahkan dilihat di atlas, akan
lebih jelas.
Sukses UB Gastro, Oragastra!

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

18

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)


Dinding Abdomen & Peritoneum
Nanang Wiyono, dr., M.Kes

Abdomen merupakan bagian dari truncus yang terletak antara thorax dan pelvis

Mempunyai dinding musculotendinosa kecuali dinding posterior yang terdiri vertebra lumbalis dan discus
intervertebralis

Dinding abdomen membungkus cavitas abdominalis yang mengandung cavitas peritonealis dan viscera
abdominis

Fungsi abdomen :

Tempat dan proteksi organ viscera

Membantu respirasi

Perubahan tekanan intraabdominal, seperti saat miksi, defekasi atau partus

Secara topografi abdomen dibagi menjadi regio atau kuadran yang dipakai untuk menggambarkan lokasi
organ dan nyeri yang berhubungan dengan masalah abdomen

Ada 2 model pembagian abdomen :

4 kuadran (dibagi oleh garis transumbilical/setinggi DIV LIII-IV dan garis di linea mediana)

9 regio (dibagi oleh bidang subcostal/intertubercularis dan bidang midclavicularis dextra et sinistra)

Secara klinis penting untuk mengetahui letak organ di berbagai regio atau kuadran, sehingga kita dapat
melakukan pemerikaan baik ausculatasi, perkusi dan palpasi (tabel)

Pengetahuan mengenai lokasi organ penting untuk memukan hal penting saat pemeriksaan fisik

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

19

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)

----

Dinding abdomen, terdiri atas :

Dinding anterior

Dinding lateral dextra et sinistra

Dinding posterior

Dinding abdomen anterolateral membentang dari thorax hingga ke pelvis

Sebagian besar dinding berupa musculotendinosa

Batas antara dinding anterior dan lateral tidak jelas sehingga istilah dinding anterolateral yang
umumnya dipakai

Saat pemeriksaan fisik, dinding anterolateral dilakukan inspeksi, palpasi, perkusi dan auskultasi

Ahli bedah melakukan incisi dinding abdomen saat pembedahan

Dinding anterolateral dibatasi :

Superior : cartilago costa VII-X dan processus xiphoideus

Inferior : ligamen inguinalis dan osseum pelvicum

Dinding anterior abdomen terdiri atas :


a. Kulit
Kulit melekat secara longgar ke jaringan subcutan kecuali di umbilicus yang melekat erat
b. Fascia superficialis (jaringan subcutaneus)
Fascia superficialis dinding abdomen anterolateral terdiri satu lapis jaringan pengikat yang
mengandung lemak

Pada orang dengan obesitas, tebal lemak mencapai beberapa inchi, membentuk satu atau lebih
lipatan yang disebut panniculus adiposus

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

20

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)

Umumnya berupa satu lapis yang sama dan berlanjut dengan fascia superficialis bagian tubuh
yang lain

Akan tetapi di bagian bawah dinding abdomen, di bawah umbilicus, fascia superficialis terdiri
2 lapis, yaitu :

Lamina superficialis, berupa lemak (fascia Camper)

Mengandung lemak, bervariasi ketebalannya

Berlanjut pada ligamen inguinalis menjadi fascia superficilalis femur dan perineum

Pada laki-laki, berlanjut ke penis dan setelah kehilangan lemaknya dan bergabung
dengan lamina profunda fascia superficialis berlanjut ke scrotum yang kemudian
membentuk fascia khusus yang mengandun otot polos (fascia dartos)

Pada wanita lamina ini tetap mengandung lemak dan merupakan bagian dari labia
majora

Lamina profunda, berupa membranosa (fascia Scarpa)

Berupa lapisan membran tipis, mengandung sedikit atau tanpa lemak

Di inferior berlanjut ke femur tepat di bawah ligaman inguinalis, bergabung dengan


fascia profunda femur (Fascia lata)

Di linea mediana, lamina ini melekat ke linea alba dan symphisis osseum pubis

Kemudian berlanjut ke bagian anterior perineum melekat pada rami ischiopubicum


dan margo posterior membran perinealis, disebut fascia perinealis superficialis (Fascia
Colles)

c. Musculi
d. Fascia profunda (fascia transversalis)
menembus M. obliquus externus dan sulit dipisahkan dari otot

Fascia profunda sangat tipis

Fascia transveralis membatasi sebagian besar dinding abdomen

Fascia ini menutupi permukaan dalam M. transversus abdominis dan apponeurosisnya; sisi kanan
kiri fascia melanjutkan ke bagian dalam linea alba

e. Fascia extraperitonealis atau endoabdominalis (berupa jaringan lemak)


f.

Peritoneum parietalis
Peritoneum parietalis terletak di sebelah dalam fascia transversalis dan dipisahkan dari fascia
transversalis oleh fascia endoabdominalis (extraperitoneal fat)

Musculi dinding abdomen

Musculi dinding lateral (dari dalam keluar) :

M. obliquus externus abdominis

M. obliquus internus abdominis

M. transversus abdominis

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

21

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)

Musculi dinding anterior (kanan-kiri linea mediana) :

M. rectus abdominis

M. pyramidalis

Musculi dinding posterior (dari dalam keluar) :

M. psoas major et M. psoas minor

M. iliacus

M. quadratum lumborum

M. erector trunci

M. latissimus dorsi

Musculi dinding anterolateral

Terdapat 5 musculi di dinding abdomen anterolateral

3 otot pipih yang serabutnya mulai dari posterolateral berjalan ke anterior dan menjadi apponeurosis
ketika musculi berlanjut ke linea mediana yaitu M. obliquus externus abdominis, M. obliquus internus
abdominis dan M. transversus abdominis

2 otot vertikal, dekat linea mediana terbungkus dalam sarung tendon yang dibentuk oleh apponeurosis
ketiga otot pipih tadi

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

22

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)

M. obliquus externus abdominis

Merupakan musculus paling superficial, tepat di bawah fascia superficialis

Arah serabutnya dari lateral menuju ke inferomedial,kemudian apponeurosisnya menutupi bagian


anterior dinding abdomen hingga ke linea mediana

Di linea mediana apponeuorosis melipat membentuk linea alba yang membentang dari processus
xiphoideus hingga symphisis osseum pubis

Margo inferior apponeurosis M. obliquus externus abdominis membentuk ligamen inguinalis di


kedua sisi tubuh

Penebalan ini memperkuat tepi bebas apponeurosis yang berjalan dari SIAS ke tuberculum pubicum

Ligamen inguinalis melipat membentuk lembang yang penting dalam pembentukan canalis inguinalis

Beberapa ligamen juga dibentuk dari perluasan serabut di medial ligamen inguinalis, yaitu :

Ligamen lacunaris : perluasan serabut berbentuk bulan sabit di ujung medial ligamen inguinalis
yang berkalan ke posterior melekat ke peten ossis pubis di ramus suoerior ossis pubis

Ligamen pectinealis (ligamen Cooper) : serabut tambahan yang membentang dari ligamen
lacunaris di sepanjang pecten ossis pubis pada tepi aditus pelvis

M. obliquus internus abdominis

Terletak di sebelah dalam M. obliquus externus abdominis

Musculus ini lebih kecil dan lebih tipis daripada M. obliquus externus abdominis

Serabutnya berjalan ke superomedial

Komponen muscularnya berakhir di anterior sebagai apponeurosis yang bergabung menjadi linea alba

M. Transversus abdominis

Terletak di sebelah dalam M. obliquus internus abdominis

Arah serabutnya transversal

Berakhir di anterior sebagai apponeurosis juga yang bergabung dengan linea alba

M. rectus abdominis

Berupa otot panjang, pipih dan membentang di sepanjang dinding anterior abdomen

Terdapat sepasang dipisahkan di linea mediana oleh linea alba

Makin lebar dan tipis ascendens dai SOP hingga ke margo costalis

Di sepanjang musculi ini, dipisahkan oleh 3 atau 4 intersentiones tendinea, yang mudah dilihat pada
individu yang musculi ini tumbuh baik

M. pyramidalis

Merupakan musculi yang kecil, berbentuk segitiga

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

23

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)

Terletak di anterior M. rectus abdominis, basisnya di atas pubis dan apexnya melekat ke superior dan
medial menuju ke linea alba

Kadang musculi ini tidak ada

Vagina musculi recti abdominis

Terdiri atas 2 lembar : lamina anterior dan posterior, langsung membungkus M. rectus abdominis

Lamina anterior dibentuk 2/3 oleh bagian atas apponeurosis M. obliquus internus abdominis dan M.
obliquus externus abdominis, sedang 1/3 bagian bawah dibentuk oleh apponeurosis M. obliquus
internus abdominis, M. obliquus externus abdominis dan M. transversus abdominis

Lamina posterior, dibentuk oleh apponeurosis M. obliquus internus abdominis dan M. transversus
abdominis, mulai dari cartilago costae dan berakhir sebagai membran yang kuat di bawah umbilicus
disebut linea arcuata atau linea semilunaris (Douglasi) di kanan kiri linea laba. Bagian bawah
linea semicircularis lamina posterior dibentuk oleh lapisan tipis apponeurosis M. transversus abdominis

Linea alba

Merupakan suatu garis dibentuk oleh jaringan pengikat kasar, meluas dari processus xiphoideus ke
SOP diantara kedua Mm. recti abdominis

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

24

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)

Fascia profunda (fascia transversalis)

Setiap musculus pipih tadi permukaan anterior dan posteriornya ditutupi oleh selapis fascia
abdominalis

Umumnya lapisan ini tidak jelas kecuali lapisan di sebelah dalam dari M. transversus abdominis yang
berkembang baik

Fascia transversalis merupakan lapisan fascia yang membatasi dinding abdomen dan berlanjut ke
cavitas pelvis

Menyilang linea mediana di anterior, bersambung dengan fascia sisi berlawanan dan berlanjut dengan
fascia di facies inferior diaphragma

Berlanjut ke posterior dengan fascia profunda yang menutupi musculi dinding abdomen posterior dan
melekat ke fascia thoracolumbaris

Setelah melekat ke crista iliaca, fascia transveralis bergabung dengan fascia yang menutupi musculi
di regio superior pelvis dan sama dengan fascia cavitas pelvis, disebut fascia pelvica parietalis (fascia
endopelvica)

Fascia extraperitonealis

Terletak di sebelah dalam fascia transversalis, berupa jaringan pengkat

Memisahkan fascia transversalis dari peritoneum

Mengandung sejumlah lemak, berlanjut dengan lapisan sama di cavitas pelvis

Terdapat lebih banyak lemak di dinding posterior abdomen, terutama yang mengelilingi ren

Dinding posterior
Terdiri atas :

Tulang : Vertebra lumbalis dan sacrum, os ilium, costa XI dan XII

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

25

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)

Musculi : M. psoas major, M. psoas minor, M. quadratus lumborum dan M. iliacus

Musculi membentuk batas medial, lateral, inferior dan superior dari regio abdomen posterior, mengisi
skeleton dinding abdomen posterior

Paling medial : M. psoas major et minor, di lateral : M. quadratus lumborum, inferior : M. iliacus

Regio Inguinalis

Regio inguinalis adalah area pertemuan antara dinding anterior abdomen dan regio femoralis

Di daerah ini, dinding abdomen lemah karena perubahan selama masa perkembangan

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

26

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)

Kantong peritoneum atau diverticulum dengan atau tanpa isi abdomen dapat melalui bagian yang
lemah ini menyebabkan terjadinya hernia

Canalis inguinalis

Canalis inguinalis adalah saluran sempit yang membentang ke caudomedial, tepat di atas dan pararel
dengan ligamen inguninalis

Berawal dari annulus inguinalis internus, berjalan 4 cm berakhir di annulus inguinalis externus

Dinding canalis ingunalis :

Cranial : tepi caudal M. transversus abdominis dan M. obliquus internus abdominis

Dorsal : fascia transversalis

Ventral : apponeurosisn M. obliquus externus abdominis

Caudal : ligamen inguinalis

Isi canalis ingunalis :

Funiculus spermaticus ()

Ligamen rotundum dan ramus genitalis N. genitofemoralis ()

Funiculus Spermaticus
Isi funiculus spermaticus

Ductus defferens

A. ductus defferens

A. testicularis

A/V cremasterica

Ramus genitalis N. genitofemoralis

Serabut simpathis dan afferen visceral

Vasa limphatica

Sisa processus vaginalis

Peritoneum

Peritoneum merupakan membrana serosa yang transparan, licin dan bersambung yang membatasi
cavitas abdominalis dan membungkus organ viscera

Terdiri atas :

Peritoneum parietalis : membatasi permukaan dalam dinding abdomen

Peritoneum visceralis : membungkus organ langsung

Kedua lapis peritoneum terdiri atas mesothelium, yaitu satu lapis sel epithel squamous simpleks

Peritoneum dan viscera abdominis terletak dalam cavitas abdominalis

Kedudukan/hubungan viscera dengan peritoneum sebagai berikut :

Organ intraperitoneal : semua bagian organ tertutup peritoneum visceralis, misalnya


ventriculus, lien

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

27

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)

Organ retroperitoneal/extraperitonealis : organ yang terletak di luar cavitas peritonealis;


external atau posterior peritoneum parietalis dan hanya sebagian tertutup peritoneum (biasanya
hanya satu permukaan), misalnya ren

Cavitas peritonealis adalah ruang potensial yang terletak antara peritoneum parietalis dan peritoneum
visceralis

Cavitas peritonealis dibagi menjadi cavitas peritonealis dan bursa omentalis

Cavitas peritonealis : merupakan sebagian besar dari cavitas peritonealis, berawal dari bawah
diaphragma dan berlanjut hingga ke pelvis

Bursa omentalis : bagian cavitas peritonealis yang lebih kecil, di posterior ventriculus dan hepar dan
berlanjut dengan peritoneum mayor melalui fomamen omentalis (foramen epiploicum Winslowi)

Di sekitar foramen omentalis terdapat struktur yang ditutupi oleh peritoneum, meliputi vena porta, a.
hepatica propria dan ductus choledocus di anterior, v. cava inferior di posterior, lobus caudatus hepar
di superior dan pars descendens duodeni di inferior

Omentum, mesenterium dan ligamen

Dalam cavitas peritonealis terdapat lipatan yang menghubungkan organ dengan yang lainnya atau ke
dinding abdomen

Lipatan ini (omentum, mesenterium dan ligamen) berkembang dari mesogastrium dorsalis dan ventralis
yang menggantung tractus gastrointestinalis di dalam cavitas coelom embrional

Sebagian mengandung vasa darah darah dan nervi yang menuju viscera

Omentum terdiri atas 2 lapis peritoneum, yang berjalan dari ventriculus dan pars superior duodeni menuju
ke organ lainnya

Terdapat 2 omentum :

Omentum majus yang berasal dari mesogastrium dorsalis

Omentum minus yang berasal dari mesogastrium ventralis

Omentum majus

Berukuran besar, seperti apron, merupakan lipatan peritoneum yang melekat ke curvatura mayor
ventriculi dn pars superior duodeni

Terbentang ke inferior di atas colon transversum dan gulungan jejunum dan ileum

Memutar ke posterior, berjalan ascendens untuk bergabung dengan peritoneum pada permukaan
superior colon transversum dan mesocolon transversum sebelum mencapai dinding abdomen
posterior

Omentum majus mengandung kumpulan lemak

Terdapat 2 arteri yang menyertai vena yaitu a/v gastroomentalis dextra et sinistra, terletak di kedua
lapisan omentum tepat di inferior curvatura mayor ventriculi

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

28

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)


Omentum minus

Membentang dari curvatura minor ventriculi dan pars descendens duodeni menuju facies inferior hepar

Omentum minus berlanjut dengan peritoneum yang menutupi facies anterior et posterior ventriculi
dan pars descendens duodeni

Omentum minus dibagi menjadi :

Ligamen hepatogastrica : di medial, berjalan antara ventriculus dan hepar

Ligamen hepatoduodenalis : di lateral, berjalan dari duodenum ke hepar

Ligamen hepatoduodenalis berakhir ke lateral sebagai tepi bebas dan membentuk tepi
anterior foramen omentalis

Tertutup di tepi bebas ini adalah A. hepatica propria, ductus choledocus dan V.porta

A/V gastrica dextra et sinistra terletak diantara kedua lapis oemntum minus dekat
curvatura minor ventriculi

Mesenterium

Mesenterium merupakan lipatan peritoneum yang melekatkan viscera ke dinding abdomen posterior

Mesenterium ini memungkinkan gerakan dan sebagai jalan/saluran vasa darah, nervi dan vasa
lymphatica untuk menuju viscera

Terdiri atas :

Mesenterium

Mesocolon transversum

Mesocolon sigmoideum

Mesenterium

Semua itu merupakan derivat mesogastrium dorsal

Berbentuk seperti kipas, besar, terdiri 2 lapis peritoneum yang menghubungkan jejunum dan ileum
ke dinding posterior abdomen

Di superior melekat pada duodenojejunal junction, tepat di kiri VL bagian atas. Kemudian berjalan
oblique ke caudal dan ke dexter, berakhir di ilieocecal junction ekat dengan tepi atas articulatio
sacroilaca dextra

Di dalam lemak diantara kedua lapisan peritneum terdapat vasa darah, nevi dan vasa lymphatica yang
menuju jejunum dan ileum

Mesocolon transversum

Merupakan lipatan peritoneum yang menghubungkan colon transversum dengan dinding posterior
abdomen

kedua lapisan pertoneum meninggalkan dinding abdomen posterior menyilang facies anterior caput
dan corpus pacreas dan berjalan keluar mengelilingi colon transversum

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

29

(Anatomy Of GIT Nanang Wiyono, dr., M.Kes)

Diantara lapisannya terdapat a/v/n dan vasa lymphatica colon transversum

Mesocolon sigmoideum

Lipatan periotneum berbentuk seperti huruf V terbalik yang melekatkan colon sigmoideu ke dinding
abdomen

Apex bentukan V dekat dengan percabangan A.iliaca communis sinistra, bagian lengan kiri V
descendens di sepanjang tepi medial M. psoas major sedangkan bagian lengan kanan descendens ke
pelvis dan berakhir setinggi VSIII

a/v/n dan vasa lymphatica colon sigmoideum melewati lapisan mesocolon ini

Ligamen peritonealis

Ligamen peritonealis terdiri atas 2 lapis peritoneum yang menghubungkan 2 organ satu dengan yang
lain atau melekatkan organ ke dinding abdomen dan bisa merupakan bagian dari omentum

Diberi nama sesuai yang dihubungkannya, misalnya ligamen splenorenalis dan ligamen gastrophrenica

Aliran lymphe dari dinding abdomen anterolateral mengikuti aliran lymphe umumnya

Vasa lymphatica superficialis di atas umbilicus menuju ke atas menuju Nl. Axillaris, sedangkan yang dari
bawah umbilicus menuju ke Nl. Inguinalis

Vasa lymphatica profunda menuju ke Nl. Parasternalis, Nl. Lumbalis dan Nl. Iliaca externa

Untuk gambar-gambar lain,


silahkan dilihat di atlas, akan
lebih jelas.
Sukses UB Gastro, Oragastra!

ACADEMIC DIVISION | Ika Maratul Kumala

Gastroentero & Hepatology

30

(Histologi Gastrointestinal dr. Suyatmi, M.BiomedSc)


Histologi Gastrointestinal
(dr.Suyatmi, M.BiomedSc)
Sistema digestiva manusia dimulai dari cavum oris kemudian sepanjang gastrointestinal tract, dan berakhir
melalui anus.
a. Cavum oris
Dibentuk oleh dasar mulut, bibir, pipi, dan palatum
Bersama sama dengan lidah dan gigi yang melekat pada ginggiva berperan dalam mastikasi makanan.
Epithel squamous kompleks tanpa keratinisasi melapisi mukosa dasar mulut, bibir, pipi danpalatum mole
Epithel squamous kompleks dengan keratinisasi, melapisi mukosa ginggiva dan palatum durum

Penampang sagital bibir bagian bawah, otot skelet tersusun secara circumoral dilapisi oleh kulit di
bagian luar yang dihubungkan oleh zone transisi (vermilion border) dengan mukosa mulut dibagian
dalam. pada submukosa terdapat banyak kelenjar saliva aksesoris (serous, mukous dan campuran).
Ginggiva dilapisi epithel squamous kompleks dengan keratinisasi dan gigi dengan komponen
strukturalnya yang tertanam pada tulang rahang.
Dens (gigi)
Lapisan-lapisan penyusun gigi. email, dentin, sementum gigi, membran periodontal dan pulpa dentis.
Enamel, merupakan bagian paling keras terbentuk oleh mineralisasi protein amelogenin dan enamelin yg
disekresikan oleh ameloblast

membentuk kristal hydroksiapatit yang mengandung 96% mineral, 1%

material organik dan 3% air. Mengapa email gigi tidak bisa recovery secara cepat jika mengalami
kerusakan? Karena enamelin dan amilogenin yang menyusun email gigi hanya ada pada calon gigi ketika
masih dalam pertumbuhan. Ketika email gigi terbentuk, enamelin akan rusak dengan sendirinya sehingga

ACADEMIC DIVISION | Elvia Rahmi M. P.

Gastroentero & Hepatology

31

(Histologi Gastrointestinal dr. Suyatmi, M.BiomedSc)


tidak email tidak dapat regenerasi. Berbeda dengan jika yang mengalami kerusakan adalah dentinnya.
Dentin masih dapat mengelami mineralisasi karena odontroblast masih ada dan masih dapat terus dibentuk
dengan proses kalsifikasi dengan mineral yang ada di saliva. Setelah enamel dan dentin, terdapat pulpa
yang tersusun oleh jaringan pengikat longgar yang dibentuk oleh odontoblas, fibroblas, kolagen dan
glycosaminoglican. Pulpa ini kaya akan pembuluh darah dan serabut saraf tak bermyelin sehingga peka
terhadap rasa sakit. Bagian terakhir ada Periodontium yang disusun oleh cementum, periodontal ligamen
alveolar bone dan ginggiva yang berfungsi melekatkan gigi pada tulang rahang. Daerah cementum dan
radiks gigi ini paling sering mengalami demineralisasi, selain itu juga daerah ini tidak mendapatkan nutrisi
sehingga ketika retraksi gigi susu tidak ada perdarahan yang terjadi. Ligamentum periodontum
kekuatannya bergantung pada asupan vitamin C, karena vitamin C berperan dalam sintesi kolagen,
sehingga jika kekurangan vitamin C, gigi bisa menjadi goyang, tidak melekat erat pada gusi.
Lingua
Dibentuk oleh 3 lapis jaringan otot lurik yang bersilangan secara tegak lurus dibungkus oleh mukosa.
Permukaan bagian bawah lidah halus sedangkan permukaan bagian atas (dorsal surface) dibentuk oleh
papillae, yang merupakan peninggian jaringan epithel dan lamina propria mukosa.
Sulcus terminalis memisahkan 2/3 bagian anterior dari 1/3 bagian posterior lidah
Mukosa pada 2/3 bagian anterior dilapisi oleh tiga jenis papilla pada manusia (4 pada binatang
mamalia): yaitu papilla filiformis, papilla
fungiformis dan papilla circumvalata ( pada
binatang: papilla foliata).
Kelenjar von Ebner (serous) dan Weber
(mukous) bermuara pada dasar papilla
circumvalata.
Kelenjar Blandinuhn bersifat seromukous
terdapat pada ujung lidah
1/3 posterior lidah dibentuk mukosa dengan
epithel squamous kompleks nonkeratinisasi
yang melapisi jaringan limfoid (Lingual tonsil)
yang merupakan bagian dari Waldeyers ring.

ACADEMIC DIVISION | Elvia Rahmi M. P.

Gastroentero & Hepatology

32

(Histologi Gastrointestinal dr. Suyatmi, M.BiomedSc)


Jenis Papila Lidah

(1) Papilla fungiformis (Fg) dan papilla filiformis (FL). Epithel squamous kompleks nonkeratinisasi melapisi
Fg, epithel squamous kompleks keratinisasi melapisi FL. Tersebar dibagian anterior lidah dari linea
medialis pararel dengan sulcus terminalis. Pada Fg terdapat taste bud.
(2) Papilla circumvalata (CV) jumlahnya 7-12, ukuran sangat besar dilapisi epithel squamous kompleks
tanpa keratinisasi dan banyak terdapat taste bud diantara sel-sel epithel pada dinding papilla.
Tersusun pada sulcus terminalis
Sebagai indra pengecap, reseptor kimia di lidah dibawa oleh taste bud (organon gustus) dan sel-sel
penyokong (sel sustentakuler) yang ada pada papila lidah dan berhubungan dengan serabut saraf aferen.
. Dengan teknik pengecatan imunoperokside,Taste bud (B) terlihat diantara epithel papilla dan
berhubungan dengan axon syaraf pencecap pada lamina propria (warna coklat ).
b. Tractus Digestivus
Struktur umum tractus digestivus :
(1) Mukosa dibentuk oleh lapisan epithel, lamina propria dari
jaringan pengikat longgar, dan muskularis mukosa
(2) Submukosa tersusun oleh jaringan pengikat padat ireguler
yang kaya pembuluh darah dan vasa limfatika serta jaringan
saraf yang disebut plexus Meissners
(3) Tunika muskularis tersusun oleh otot polos yang membentuk
bundel berjalan secara cirkuler (interna) dan longitudinal
(eksterna). Mengandung pleksus myenterikus Auerbachs.
Berperan dalam proses pasase makanan.
(4) Otot polos pada muskularis mukosa dan tunika muskularis
merupakan sinsitium. Di antara sel-sel otot polos terdapat

Interstitial cell of Cajal yang merupakan generator listrik secara


intrinsik.

ACADEMIC DIVISION | Elvia Rahmi M. P.

Gastroentero & Hepatology

33

(Histologi Gastrointestinal dr. Suyatmi, M.BiomedSc)


(5) Tunika serosa merupakan jaringan pengikat longgar yang membentuk lapisan pelindung. Dilapisi oleh
epithel squamous selapis (mesothelium) kaya akan pembuluh darah , vasa lymphatica dan jaringan
lemak. Berfungsi untuk melindungi organ dari infeksi perkontuitatum.
Inervasi tractus digestivus
Inervasi dari tractus digestivus dibawa oleh dua jenis persarafan, yaitu interinsik dan eksterinsik. Persarafan
interinsik dibentuk oleh plexus submukosus meissner dan plexus myentericus Aurbach. Pleksus
submukosus (Meissner) berfungsi mengatur fungsi sekresi dan absorbsi pada lokal segmen, sedangkan
Pleksus Myenterikus Auerbach berfungsi mengatur kontraksi sepanjang traktus gastrointastinal melalui
eksitasi pada segmen proksimal dan inhibisi pada segmen distal.
Persarafan eksterinsik dibawa oleh akhiran saraf simpatis dan parasimpatis, berperan dalam mengontrol
kontraksi dari tractus digestivus. Selain itu, pada lapisan submukosa, dapat terjadi refleks vagal ketika ada
kontak antara epitel dan makanan.
Kontraksi Tractus Digestivus
Depolarisasi membran potensial menyebabkan exitasi otot polos shg timbul kontraksi, dalam keadaan
normal frekuensi kontraksi 3-12 kali/menit. Kontraksi yang kontinue ini juga diperankan oleh interstisial sel
Cajal yang bertindak sebagai pacemaker, membangkitkan slow wave dan menyebabkan kontraksi yang
pelan namun kontinu. Kontraksi akan ditingkatkan ketika ada makanan, oleh parasimpatis dan kembali
akan dilambatkan dengan oleh epinefrin-norepinefrin yang dikeluarkan oleh simpatis.
Faktor yg menyebabkan depolarisasi membran potensial:
(1) regangan otot oleh bolus makanan
(2) stimulasi acetylcholine
(3) stimulasi saraf parasympathetic yg menyekresikan acetylcholine
(4) stimulasi oleh hormon yang dihasilkan sistem gastrointestinal
Pada tubuh yang kemasukan makanan yang iritatif atau mengandung senyawa iritatif tertentu, sekreksi
kelenjar mukus meningkat dan motilitas usus bertambah untuk mempercepat pengeluaran makanan,
sehingga pada makanan dengan senyawa iritatif yang tinggi dapat terjadi diare encer karena intoleransi
makanan.
a) Oesophagus
T. Mukosa dilapisi oleh epithel squamous kompleks tanpa keratinisasi Lamina propria pada bagian
didekat gaster terdapat kelenjar mucous : klj. Cardio-oesophagus
T. Pada submukosa terdapat kelenjar esophagus yang bersifat mucous
T. Muskularis:terdiri dari 2 lapis. Circular dibagian dalam dan longitudinal dibagian luar. Otot
sirkuler berperan sebagai sphincter untuk menghindari adanya reflux dari oesophagus juice
1/3 proksimal terdiri dari otot lurik, bagian tengah terdiri dari otot polos dan otot lurik, distal end:
otot polos.
b) Ventriculi/Gaster

ACADEMIC DIVISION | Elvia Rahmi M. P.

Gastroentero & Hepatology

34

(Histologi Gastrointestinal dr. Suyatmi, M.BiomedSc)


Peralihan antara esophagus dan gaster ditandai dengan perubahan epithel mukosa dari squamous
kompleks menjadi kolumnair simplek dengan fungsi sekretorik yang sekretnya langsung
dicurahkan ke lumen lambung.
Secara anatomis gaster dibagi menjadi cardia, fundus, corpus dan pylorus. Masing masing bagian
dicirikan oleh fungsi sekretorik yang berbeda.
T. Submucosa disusun oleh jaringan pengikat yang kaya akan pembuluh darah, vasa limfatika dan
sel-sel lymfoid,makrofag dan sel mast.
Tunika muskularis tersusun atas 3 lapisan dengan orientasi oblique pada bagian dalam, circuler pada
bagian tengah dan longitudinal pada bagian luar. Lapisan otot bagian tengah menebal pada pylorus
membentuk sphincter pylori.
Bagian luar diselibungi oleh tunika serosa.
Sel Penyusun Mukosa dan Kelenjar pada gaster
Mengapa

lambung

dapat

bertahan

dari

asiditas yang ditimbulkan oleh asam lambung?


Hal ini dapat terjadi karena mukosa dari gaster
tersusun atas sel-sel parietal dan sel mukous
yang menghasilkan sekresi HCO3- atau ion
bikarbonat yang bersifat buffer/penyangga.
Berikut beberapa sel yang menyusun mukosa
gaster :
Sel mukous permukaan kelenjar: melapisi
permukaan luminal kelenjar, mempunyai mikrovili, menghasilkan ion bicarbonat (HCO 3-)
Sel mukous pada bagian leher kelenjar menghasilkan cairan mukus
Sel parietal menghasilkan HCl dan intrinsik faktor. Kerjanya dipengaruhi oleh histamin yang
diproduksi oleh gastrin.
Chief sel atau peptic sel atau zymogenic sel menghasilkan pepsin
Sel neuroendokrin menghasilkan serotonin dan berbagai hormon (gastrin, glucagon, secretin,
motilin dll)
Stem sel terdapat pada bagian leher dari kelenjar berfungsi menggantikan sel2 yang rusak.
Pada keadaan gastritis, faktor iritatif > faktor protektif, sehingga mukosa lambung menjadi teriritasi
karena enzyme yang dikeluarkan oleh lambung sendiri sifatnya sangat asam. Ketika terjadi infeksi
helicobacter pylori, iritasi semakin besar dan akhirnya dapat menyebabkan
peptikum, hingga hematemesis.
Proses sintesis HCl oleh sel parietal

ACADEMIC DIVISION | Elvia Rahmi M. P.

terbentuknya ulkus

Gastroentero & Hepatology

35

(Histologi Gastrointestinal dr. Suyatmi, M.BiomedSc)


Aktivitas

enzym

carbonic

menhasilkan asam

carbonat

anhydrase
dari

CO2

darah.
Asam carbonat selanjutnya dipecah menjadi
ion bicarbonat dan H+.
Ion H+ dipompakan secara aktif ke dalam
lumen

gaster

digantikan

melalui

dengan

H+/K+

masuknya

pump
ion

K+

kedalam sel. Obat proton pump inhibitor:


omeprazol,

bekerja

melalui

hambatan

proses ini)
Konsentrasi K+ intrasel dipertahankan oleh
Na+,K+ ATPase, sedangkan ion HCO3diganti oleh ion Cl Secara fisiologis aktifitas sintesis ion H+ distimulasi oleh hormon Gastrin dan dan histamin.
Sintesis hormon gastrin oleh sel Gastrin pada kelenjar pylorici, distimuli oleh senyawa protein dalam
makanan.
Gastrin memicu enterochromafin like cell untuk menyekresikan histamin yg selanjutnya bekerja
melalui ikatan pada reseptor H2 pada sel parietal (obat H2 blocker: cimetidin, ranitidin. Bekerja
memblokir reseptor H2)
Perbedaan susunan mikroskopis mukosa kardia, fundus dan pilorus
Kardia
Mukosa terdiri dari kelenjar tubuler sederhana atau bercabang.
Kelenjar mensekresikan mucous dan lysozyme yang melisiskan dinding bakteri.
Juga terdapat sedikit sel parietal yang menghasilkan HCl.
Fundus
Lamina propria ditembus oleh glandula fundica yang berbentuk tubular dan bercabang.
Pada bagian leher kelenjar ditemukan sel-sel: sel mukous, sel parietal, dan stem sel
Pada bagian basal kelenjar ditemukan sel-sel: chief sel, dan sel enteroendokrin.
Pylorus
Kelenjar Pylori dengan karakterisitik: tubuler bercabang yang membentuk lekukan lekukan yang lebih
dalam dengan pars sekretoris yang lebih pendek dibanding kelenjar di cardia dan fundus.
Kelenjar pylori tersusun oleh sel-sel kelenjar yang menghasilkan mukous, lysozyme, gastrin, dan
somatostatin, tidak terdapat sel parietal maupun zimogenik.
Proses Regenerasi sel-sel mukosa dan penyokong lambung

ACADEMIC DIVISION | Elvia Rahmi M. P.

Gastroentero & Hepatology

36

(Histologi Gastrointestinal dr. Suyatmi, M.BiomedSc)


Proses regenerasi berlangsung melalui proses mitosis yang berjalan dua arah, yaitu ke arah apikal
membentuk sel mukous, dan ke arah basal membentuk sel parietal, enterochromafin like cell, dan chief
cell. sel-sel pada lambung disebut juga sel ghori.
Hormonal kontrol terhadap motilitas GIT
1) Gastrin
Disekresikan oleh sel G. Hormon gastrin ini berfungsi untuk menstimulasi pengeluarkan getah
lambung, distensi lambung, dan berperan dalam pertumbuhan sel mukosa lambung.
2) Sekretin
Dihasilkan oleh sel S, berperan dalam inhibisi kontraksi gaster sehingga memperlambat
pengosongan lambung. Selain itu, sekretin juga menstimulasi pancreas untuk menghasilkan
bikarbonat yang berfungsi untuk mengalkalis hasil kerja lambung sehingga ketika masuk ke
duodenum tidak terlalu asam dan tidak merusak mukosa duodenum.
3) Gastric Inhibitory Peptide
Disekresi oleh bagian atas mukosa duodenum. Berfungsi untuk memperlambat pengosongan
lambung dengan menurunkan kontraktilitas lambung, terutama ketika mencerna asam lemak dan
asam amino.
4) Motilin
Disekresikan ketika lambung kosong oleh bagian atas duodenum, misalnya ketika puasa.
Menimbulkan efek ritmis tiap 90 menit.
5) Kolesitokinin
Menstimulasi vesica fellea untuk mengeluarkan getah empedu terutama untuk mencerna lemak,
asam lemak, dan monogliserid yang ada dalam makanan. Disekresikan oleh sel I yang ada dimukosa
duodenum dan jejunum. Selain itu, hormon ini juga berfungsi untuk mengurangi kecepatan
pengosongan lambung.
c) Intestinum tenue
Dibedakan menjadi duodenum, yeyenum dan ileum.
Pada yeyenum tunika mukosa dan submukosa membentuk lipatan semilunar, cirkular atau spiral
yang disebut plika sirkularis (valvula Kerckrings).
Tunika mukosa dan lamina propria membentuk penonjolan penonjolan ke arah lumen yang disebut
villi intestinalis yang mendukung fungsi absorbsi nutrisi dalam usus.
Kelenjar intestinalis yang dikenal sebagai kelenjar (crypte) Lieberkuhn bermuara diantara villi
intestinalis
Lamina propria kaya akan pembuluh darah, vasa limfatika, serabut saraf dan sel-sel otot polos.
Persyarafan terdiri dari 2 pleksus yaitu pleksus Meissners pada submukosa dan pleksus myenterikus
Auerbachs pada tunika muskularis.
Tunika muskularis tersusun oleh dua lapis otot polos, sirkuler dibagian dalam dan longitudinal
dibagian luar.

ACADEMIC DIVISION | Elvia Rahmi M. P.

Gastroentero & Hepatology

37

(Histologi Gastrointestinal dr. Suyatmi, M.BiomedSc)


Dibagian luar dilapisi oleh tunika serosa dengan mesothelium.
Regenerasi dari basal ke apikal karena stem cellnya berada di dasar kripte
Duodenum
mukosa dilapisi epithel kolumnair selapis yang membentuk villi intestinalis dan berkelanjutan dengan
kripte Lieberkuhn. Epithelium mukosa dan kelenjar disusun oleh sel-sel enterosit dengan microvilli,
sel Goblet dan sel Paneth. Selain itu, terdapat pula sel mikrofold yang berfungsi sebagai APC ketika
ada antigen asing. Hal inilah yang mendasari penggunaan imunisasi peroral.
Kelenjar Brunners bermuara pada kripte Lieberkuhn.
Yeyunum dan Ileum
Mukosa dilapisi epithel kolumer selapis membentuk villi intestinalis dan kripte Lieberkuhn.
Epithel tersusun oleh sel-sel enterosit dengan microvilli, sel Goblet dan sel Paneth.
sel limfosit pada yeyenum tersusun diantara sel-sel epithel mukosa, terdapat sel plasma pada tunika
submukosa yang menghasilkan IgA.
Pada ileum sel-sel limfosit membetuk agregasi sebagai peyers patches (plaque Peyers) semakin
dominan di bagian distal, sangat jelas pada usus besar.
d) Appendix
Merupakan penonjolan dinding usus yang berbentuk tubuler di sebelah distal ileocoecal junction
Secara struktural menyerupai usus besar.
Mukosa dan submukosa dicirikan oleh jaringan lymfoid. Bentukan-bentukan folikel jaringan limfoid
dengan germinal centernya dapat ditemukan.
Fungsi appendiks pada manusia kurang jelas.
e) Intestinum crassum
Tunika mucosa tersusun atas sel-sel absorbtive yang berbentuk kolumner dengan mikrovili irregular,
sel goblet dan sedikit sel enteroendokrin. Sel-sel tersebut mendukung fungsi usus besar dalam
absorbsi air, membentuk feses dan produksi mukus sebagai pertahanan terhadap infeksi bakteri.
Bangunan plika sirkularis dan villi intestinalis tidak ditemukan pada usus besar. Pada daerah rektum
tepat diatas anus mukosa membentuk lipatan-lipatan yang disebut rectal columns of Morgagni.
Pada lamina propria ditemukan agregasi sel-sel lymfoid yang membentuk Gut Associated Lymfoid
Tissue (GALT)
Tunika muskularis terdiri dari dua lapis dengan lapisan luar terbentuk oleh 3 bundel otot longitudinal
membentuk taeniae coli.

ACADEMIC DIVISION | Elvia Rahmi M. P.

Gastroentero & Hepatology

38

(Histologi Gastrointestinal dr. Suyatmi, M.BiomedSc)

o Gambaran mikroskopis usus besar dengan perbesaran lemah memperlihatkan struktur penyusun
dengan kekhasan pada tunika muskularis yang tebal.
o Perbesaran kuat pada mukosa usus besar. Tampak sel-sel goblet dalam jumlah banyak melapisi
mukosa yang membentuk kelenjar tubuler simplek tanpa percabangan.
f) Rectum dan anus
Rektum merupakan bagian akhir dari usus besar (intestinum crasum). Secara struktural mempunyai
susunan yang sama dengan usus besar.
Anus merupakan bagian akhir dari traktus
digestivus.

Terdapat

beberapa

perubahan

struktural.
Mukosa anus tersusun atas epithel squamous
kompleks tanpa keratinisasi yang kemudian
bertransisi

menjadi

kulit

dengan

epithel

squamous kompleks berkeratin dengan kelenjar


sudorifera dan sebacea.
Kelenjar sirkumanal pada lamina propria bermuara pada daerah recto-anal junction
Tunika muskularis membentuk muskulus sphincter ani internum dan eksternum
Susunan mikroskopis anus : Mukosa dilapisi oleh epithel squamous kompleks tanpa keratinisasi.
Kelenjar sirkumanal tersusun oleh sel absoptive dan sel goblet bermuara pada daerah recto-anal
junction.
Perbandingan susunan dinding traktus digestivus

ACADEMIC DIVISION | Elvia Rahmi M. P.

Gastroentero & Hepatology

39

(Histologi Gastrointestinal dr. Suyatmi, M.BiomedSc)

ACADEMIC DIVISION | Elvia Rahmi M. P.

Gastroentero & Hepatology

40

(Fisiologi dr. Balqis)


FISIOLOGI

Dr. Balqis
Fungsi Sistem Pencernaan
Memperoleh nutrisi dari lingkungan
Anabolime:
mengubah
material
mentah untuk disintesis menjadi
komponen essential
Katabolisme:
mendekomposisi
substansi material yang digunakan
untuk energy sel.
Reaksi katabolisme memerlukan 2
bahan essential:
- Oksigen
- Molekul organic yang dpecah oleh
enzim intraseluler: karbohidrat,
lemak, protein.
Sistem pencernaan
Dikenal
dengan
nama
traktus
gastrointestinal
Tabung berongga yang panjang, yang
terdiri
dari
mulut,
esophagus,lambung, usus halus, usus
besar dan anus.
Organ accesoria
: kelenjar, liver,
kandung empedu, dan pancreas.
Struktur
The upper tract( bag. Atas)
Terdiri
dari
mulut,
esophagus,
lambung.
The lower tract(bag.bawah)
Terdiri dari usus.
Fungsi GIT
Proses
menelan:
memasukkan
makanan melalui mulut(sbg sistem
digestive)
Pengunyahan: gerakan mengunyah
untuk
menghancurkan
dan
mencampur makanan dengan saliva.
Penelanan:
menelan
makanan,
bergerak dari mulut ke lambung.

Pencernaan: pemecahan mekanis


dan kimia dari makanan menjadi
molekul yang dapat diserap( polimer
menjadi monomernya dengan reaksi
hidrolisis.
- Mekanik:memecah
molekul
makanan yang besar menjadi
partikel kecl.
- Kimia: memecah ikatan kovalen
dengan enzim pencernaan.

Penyerapan: bagian dari monomer


molekul
makanan
melewati
membrane mukosa dari usus menuju
darah atau limfa
Peristalsis: ritmik, kontraksi seperti
gelombang memindahkan makanan
melewati GIT
Defekasi:
pembuangan
limbah
percernaan dari tubuh
Struktur lapisan GIT
1. Mukosa merupakan penyerap dan
lapisan sekretori utama. Terdiri dari
epitel kolumner simplek kecuali
mulut, esophagus, dan anus.
Didukung oleh lamina propria yang
mengandung beberapa nodulus
limfatikus yang penting dalam
proteksi
melawan
penyakit.
Muskularis mukosa merupakan
lapisan
muskularis
yang

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Gastroentero & Hepatology

41

(Fisiologi dr. Balqis)


menyebabkan GIT mempunyai
lipatan-lipatan
kecil,
yang
menambah area penyerapan. Sel
goblet khusus berada di mukosa
yang berfungsi mensekresikan
mucus.
2. Submukosa merupakan lapisan
yang sangat vascular dari jaringan
ikat
yang
memvaskularisasi
mukosa. Terdiri dari kelenjar dan
pleksus
submukosa
yang
menyediakan suplai saraf autonomy
ke lapisan muskularis mukosa.
3. Muskularis
berperan
dalam
kontraksi segmental dan gerakan
peristaltic.
4. Serosa: lapisan pelindung terluar
organ intraperitoneal.

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Autonomic Nervous System terdiri


dari komponen ekstrinsik dan intrinsic.
Ekstrinsik
Saraf simpatis (medulla spinalis
thorax 5- lumbal 2) dan saraf
parasimpatis (nervus cranial & sacral)
Intrinsik
- Dikenal: Enteric Nervous System
- Termasuk dinding GIT.
- Berhubungan dengan komponen
ekstrinsik.
Innervations of the GI tractus
Seperti otot jantung, otot pada usus
halus dapat dengan spontan dan
otomatis
menghasilkan
aktifitas
elektrik dan kontraksi ritmik.
Depolarisasi spontan / potensial
pacesetter bermula pada otot polos
longitudinal dan terjadi di otot polos
sirkuler pada neksus( electrical
synapse)
Saat perubahan potensial mencapai
tingkat ambang depolarisasi, terjadi
stimulasi
untuk
memproduksi
potensial aksi yang pada gilirannya
akan menstimulasi kontraksi otot
polos.
Enteric Nervous System
Sistem nervus enteric: jaringan
nervus intrinsic pada GIT dari
pertengahan
esophagus
sampai
colon.
Lokasi di submukosa (submukosal
atau plexus Meissner) dan diantara
lapisan otot sirkuler dan longitudinal
(plexus Myenteric atau Auerbachs).

Gastroentero & Hepatology

42

(Fisiologi dr. Balqis)


The enteric nervous system

Enteric Nervous System


Plexus submukosa mengatur aktivitas
kelenjar dan otot polos pada tunika
mukosa.
Plexus
Myenteric
menyediakan
sebagian besar suplai nervus ke dinding
GIT dan mengontrol pergerakan GIT,
mengontrol pola segmentasi dan
peristaltis
yang
sebagian
besar
otomatis.
Innervations of the GI tractus
Sistem
nervus
enteric
juga
berhubungan dengan sistem nervus
sentral melalui serabut visceral
afferent dan percabangan saraf
simpatis dan parasimpatis(serabut
motoric) yang masuk ke dalam dinding
usus dan bergabung dengan neuron
pada
plexus
intrinsic
yang
menyediakan jalan komunikasi dan
pengaturan antara kedua sistem
nervus.
Input parasimpatis meningkatkan
aktivitas sekretori dan mobilitas
dimana impuls simpatis menghalangi
aktivitas percernaan.

Pengaruh SSP.
Emosi & psikis --> SSO pengaruhi GIT.
Contoh : nyeri, takut, excitemen -->
simpatis-->osbtipasi.
Susah, kesal, cemas -->parasimpatis -->
aktifitas GIT meningkat.

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Gastroentero & Hepatology

43

(Fisiologi dr. Balqis)


Motility
Kontraksi dan relaksasi dari dinding
dan sphincters GIT.
- Campuran makanan yang sudah
ditelan dipersiapkan untuk dicerna dan
diserap.
- Mendorong makanan disepanjang
GIT.
Kontraksi jaringan GIT oleh otot polos.
- Kecuali pharynx, 1/3 bag. Atas
esophagus
dan
sphincter
anal
eksternal merupakan otot lurik.
- sel-sel otot polos berpasangan melalui
gap junctions.
- Memungkinkan penyebaran cepat dari
Aps agar terkoordinasi, kontraksi
halus.
- Sepanjang saluran pencernaan:
o Memiliki aktivitas siklus ritmik
(PERISTALSIS)
Terdiri dari gelombang kontraksi
otot.
Bolus bergerak di sepanjang
saluran pencernaan.
o Dikontrol oleh sel pacesetter
Mengelilingi lumen GIT
o Sel-sel mengalami depolarisasi
spontan.
Memicu kontraksi gelombang
melalui seluruh lembaran otot.

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Motility
Segmentation Contraction
- Circular muscle contracts sending
chyme in both orad and caudad
directions
- Intestine then relaxes allowing chyme
to merge back together
Peristaltic Contractions
- Longitudinal muscle contracts orad to
bolus propeling chyme along small
intestine
- Simultaneously, portion of intestine
caudad to bolus relaxes
Peristalsis

Gastroentero & Hepatology

44

(Fisiologi dr. Balqis)


Peristaltic Motion
1. Circular muscles contract behind
bolus:
While circular muscles ahead of
bolus relax
2. Longitudinal muscles ahead of bolus
contract:
Shortening adjacent segments
3. Wave of contraction in circular
muscles:
Forces bolus forward
Motility

Two Types of Movement


Peristaltic
Moves food forward

Segmental
Mixing

Aliran darah gastrointestinal


Sirkulasi Splanknik, meliputi aliran
darah dari : usus, limpa, pankreas, dan
hepar.
Aliran darah dalam GIT, secara
langsung berhubungan dg derajat
aktifitas GIT.
Contoh : selama absorbsi, aliran darah
ke vili dan submukosa sangat
meningkat.
Perangsangan parasimpatis akan
menyebabkan
vasodilatasi
dan
peningkatan aliran darah ke GIT, dan
sebaliknya parangsangan simpatis.
Perangsangan simpatis menyebabkan
vasokonstriksi, dan pengurangan
aliran darah ke GIT, termasuk aliran
splanknik yg lain.
Hal ini penting terutama pada
keadaan2 tertentu :
Kerja fisik, aliran darah dialihkan ke
otot rangka, dan jantung
Syok sirkulatorik, aliran darah dialrkan
ke oragan vital.

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Gastroentero & Hepatology

45

(Fisiologi dr. Balqis)


(musin), lysozyme and IgA; and metabolic
wastes (urea and uric acid).
Functions of salivary secretion
Cleanses the mouth
Dissolves food chemicals so that they can
be tested
Lubricate the ingested food and aids in
compacting it into a bolus to facilitate its
movement down the GI tract.

Salivary secretion generally is a hypotonic


fluid of high volume cointans: mucus, amylase (ptyalin), lipase (lingual lipase),
and a number of factors to limit the growth
of bacteria in the oropharyngeal cavity
(lysozyme, immunoglobulin A, and
lactoferrin).
Salivary secretion also protects the
oropharyngeal mucosa against the
injurious actions of either ingested
substances (e.g., hot or acidic drinks, spicy
foods) or regurgitated GI secretions
(gastric juice, bile) by diluting or
neutralizing these factors.
Composition of Saliva
Saliva is largely water 97% to 99,5% and
therefore is hypo-osmotic.
Its osmolarity depends on the precise
glands that are active and the nature of the
stimulus for salivation.
saliva is slightly acidic (pH 6.75 to 7.00)
but its pH may vary.
Its solutes include electrolytes (sodium,
potassium,chloride,
phosphate
and
bicarbonate ions); the digestive system
salivary amylase; the proteins mucin

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Contains enzymes that initiate the


hydrolysis of dietary carbohydrates and
fat. .
Limit the colonization of bacteria in the
oropharyngeal cavity.
If the salivary glands are destroyed (e.g.,
radiation therapy a condition of xerostomia
develops, which results in a decrease or
abolition of salivary secretion associated
with severe of dental caries.
In contrast to other GI secretions, salivary
secretion is primarily under the regulation
of the autonomic nervous system.
Deglutition (Swallowing)
Three phases
Voluntary
Bolus of food moved by tongue from oral
cavity to pharynx
Pharyngeal
Reflex: Upper esophageal sphincter
relaxes, elevated pharynx opens the
esophagus, food pushed into esophagus
Esophageal
Reflex: Epiglottis is tipped posteriorly,
larynx elevated to prevent food from
passing into larynx

46

Gastroentero & Hepatology


(Fisiologi dr. Balqis)

Esophagus
A hollow muscular tube
About 25 cm (10 in.) long and 2 cm
(0.80 in.) wide
Conveys solid food and liquids to
the stomach
Begins posterior to cricoid cart ilage
Food passes through quickly
because of peristalsis

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Gastroentero & Hepatology

47

(Fisiologi dr. Balqis)

Is innervated by fibers from the


esophageal plexus
Swallowing
Also called deglutition
Can be initiated voluntarily
Proceeds automatically
Is divided into three phases
Buccal phase
Pharyngeal phase
Esophageal phase
Esophagus
Pyrosis
(heartburn)common esophageal
discomfort
Result of regurgitation of food and
gastric fluid into lower esophagus
Acid reflux can cause esophagitis

Stomach
Specialized for accumulation of food
Capable of considerable expansion
(can hold 2-3L)
Gastric juice converts food into
semiliquid called chyme
4 Parts
Cardia
Fundus
Body
Pylorus

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Functions of Stomach
Temporary store of ingested material
Dissolve food particles and initiate
digestive process
Control delivery of contents to small
intestine
Absorption of water and lipid-soluble
substances (alcohol and drugs)
Sterilise ingested material
Produce intrinsic factor (Vitamin B12
absorption)
Stomach
Gastric mucosa has numerous
openings called gastric pits
- Gastric glands empty into
bottom of pits
4 functionally different cell types
compose glands
- Parietal cells
most distinctive cells in stomach
(HCl & intrinsic factor)
- Chief cells
pepsinogen
- Mucus neck cells:
o HCO3o Mucus
- Enteroendocrine cells
Types of Enteroendocrine Cells
G Cells: Gastrin (hormone) ---> HCl
secretion
D Cells: Somatostatin (antrum)

Gastroentero & Hepatology

48

(Fisiologi dr. Balqis)

Enterochromaffin
Histamine
Stomach

like

cell

3. At basolateral membrane, HCO3absorbed into blood via a Cl--HCO3exchanger


Eventually HCO3- secreted back into GI
tract by pancreas
HCl Secretion

HCL Secretion (cont)


Mechanism of HCl production:
- H/K ATPase
Inhibited by: omeprazole
Gastric juice
HCL
Pepsinogen
Electrolytes
Intrinsic factor
Mucus (mucus gel layer)
HCl Secretion
Parietal cells secrete HCl which converts
inactive pepsinogen to pepsin
1. Within cell, CO2 combines with H2O to
form H+ and HCO32. At apical membrane, H+ secreted
into lumen of stomach via H+-K+
ATPase
Cl- follows H+ into the lumen by
diffusing through Cl- channels

H/K pump depends on [K]out


[HCl] drives water into gastric
content to maintain iso-osmolality
- During gastric acid secretion:
amount of HCO3- in blood = amount
of HCl being secreted
- Alkaline tide
Regulation of HCl Secretion
ACh
-

Released from vagus nerve


Binds to receptors on parietal cells
Produces H+ secretion by parietal cells
Atropine blocks muscarinic receptors
on parietal cells

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Gastroentero & Hepatology

49

(Fisiologi dr. Balqis)

Histamine

Phases of Acid Secretion

Released from mastlike cells in gastric


mucosa
Binds to H2 receptors on parietal cells
Produces H+ secretion by parietal cells
Cimetidine blocks H2 receptors

Gastrin

Released into circulation by G cells of


stomach antrum
Binds to receptors on parietal cells
Stimulates H+ secretion

Gastric Phase: The Stomach

Inhibition of Acid Secretion


Inhibitory
hormones
(Enterogastrones):
- Somatostatin (D-cells) in antrum
- Secretin (S-cells) in duodenum
- Glucose-dependent insulinotropic
peptide (GIP) in duodenum

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Gastroentero & Hepatology

50

(Fisiologi dr. Balqis)

Relaxation in gastric reservoir


Receptive relaxation
- triggered by swallowing reflex

Adaptive relaxation
- triggered by stretch receptors
(vago-vagal reflex)
- lost in vagotomy
threshold of fullness and pain

Mukosa lambung resisten terhadap HCl


dan aktifitas pepsin, karena :
Lapisan mukosa yang alkalin
Tight junction
Daya regenerasi tinggi

Feedback relaxation
- triggered by chyme in small
intestine

Gerakan
retropulsif
merupakan
mekanisme pencampuran yang penting
di lambung .
Berupa gabungan gerakan kontraksi
konstriktif dan peristaltik
Setiap gelombang peristaltik yang
kuat mendorong beberapa mililiter
kimus ke duodenum melewati
pilorus yang berkontraksi tonik.
Menimbulkan
mekanisme
pemompaan , disebut Pompa
Pilorus.
Mixing & emptying of gastric contents

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Gastroentero & Hepatology

51

(Fisiologi dr. Balqis)

Gastric contents may remain


unmixed (1h)
Fat takes longer time for empty
than other
Liquids are emptied easier and first
Major mixing activities in the antrum
Retropulsion
Sinyal yang mengatur pengosongan
lambung berasal dari :
Lambung : meningkatkan
pengosongan lambung.
- Efek
volume
makanan/
peregangan dinding lambung
- Efek
hormon
gastrin,
meningkatkan aktifitas pompa
pilorus
Duodenum : menghambat
pengosongan lambung
- Reflek
enterogastrik
dari
duodenum
- Hormon dari duodenum dan
jejenum (CCK dan GIP)
Reflek enterogastrik memperlambat
pengosongan
lambung,
sehingga
pengosongan kimus ke duodenum
tidak melebihi kecepatan pencernaan
kimus di ileum
Reflek enterogastrik ini diaktifkan oleh
:
Peregangan duodenum
Iritasi mukosa duodenum
Derajat
keasaman
kimus
di
duodenum
Osmolalitas kimus
Lemak dan protein

Kontraksi Lapar.
Terjadi bila lambung kosong selama
beberapa jam.
Merupakan kontraksi peristaltik yg
ritmis di korpus lambung.
- Ketika kontraksi tsb sangat kuat,
kontraksi2 ini bersatu menimbulkan
kontraksi tetanik yg kontinue
selama 2 3 mnt.
Kontraksi lapar paling kuat pada terjadi
orang muda yg sehat, dan sangat
meningkat pada kadar gula darah yg
rendah.
Kontraksi lapar menimbulkan sensasi
nyeri di bagian bawah lambung disebut
Hunger pangs.
- Hunger pangs intensitas terbesar
pada hari 3-4 masa kelaparan,
setelah itu melemah pada hari2
berikutnya.
Small Intestine
3 Parts
Duodenum
Jejunum
Ileum

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Gastroentero & Hepatology

52

(Fisiologi dr. Balqis)

Primary and greatest site for


digestion and absorption of 90%
nutrients
Bile duct and pancreatic duct empty
into duodenum
Small Intestine
Intestinal
lining
increases
absorptive surface area
Villi
Finger-like
mucosa

projections

of

the

Tiny
projections
on
luminal
membrane of each intestinal cell
Give the apical region striated
appearance called brush border

The segment of small intestine closest to


stomach
25 cm (10 in.) long
Mixing bowl that receives chyme from
stomach and digestive secretions from
pancreas and liver

To receive chyme from stomach


To neutralize acids before they can
damage the absorptive surfaces of the
small intestine

Small Intestine

The Jejunum

Is the middle segment of small intestine

Brush Border Enzymes

2.5 meters (8.2 ft) long

Integral membrane proteins


On surfaces of intestinal microvilli
Break down materials in contact with brush
border
Intestinal Glands

Is the location of most


Chemical digestion
Nutrient absorption
Has few plicae circulares

Enteropeptidase

A brush border enzyme


pancreatic

Small Intestine
The Duodenum

Functions of the duodenum

Microvilli

Activates
trypsinogen

When chyme arrives from stomach

The Ileum

The final segment of small intestine


proenzyme

Enteroendocrine cells
Produce intestinal hormones such as
gastrin, cholecystokinin, and secretin
Duodenal Glands
Also called submucosal glands or Brunner
glands
Produce copious quantities of mucus

3.5 meters (11.48 ft) long


Ends at the ileocecal valve, a sphincter
that controls flow of material from the
ileum into the large intestine
Small Intestine
Intestinal Secretions

Watery intestinal juice


1.8 liters per day enter intestinal
lumen

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Gastroentero & Hepatology

53

(Fisiologi dr. Balqis)

Moisten chyme
Assist in buffering acids
Keep digestive enzymes and
products of digestion in solution

Intestinal Movements

Regulation of small intestinal secretion


Local stimuli
The presence of chyme in the intestine
Hormonal regulation
Secretin

Chyme arrives in duodenum


Weak peristaltic contractions move
it slowly toward jejunum
- Myenteric reflexes
- Not under CNS control
- Parasympathetic
stimulation
accelerates local peristalsis and
segmentation
Small Intestine Secretions
Mucus
Protects against digestive enzymes and
stomach acids

Digestive enzymes
Disaccharidases:
Break
down
disaccharides to monosaccharides
Peptidases:
Hydrolyze
peptide
bonds
Nucleases: Break down nucleic
acids
Duodenal glands

Stimulated by vagus nerve, secretin,


chemical or tactile irritation of duodenal
mucosa
Brush border enzymes

CCK
Neuronal regulation
Vagus nerve excitatory
Sympathetic nerve - inhibitory

Large Intestine
Extends from ileocecal junction to
anus
Consists of cecum, colon, rectum, anal
canal
Movements sluggish (18-24 hours
Reabsorbs water and electrolytes
Bacterial fermentation: Vit. K , lactate
& butyrate
Eliminates waste
NO Villi
Mucosa contains numerous tubular
glands called crypts
- Responsible for mucus secretion
Parts of Large Intestine
The Cecum

Is an expanded pouch
Receives material arriving from the ileum
Stores materials and begins compaction

Appendix

Also called vermiform appendix


Is a slender, hollow appendage about 9 cm
(3.6 in.) long
Is dominated by lymphoid nodules (a
lymphoid organ)
Parts of Large Intestine

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Gastroentero & Hepatology

54

(Fisiologi dr. Balqis)

The Colon
- Has a larger diameter and
thinner wall than small intestine
- The wall of the colon

Forms last 15 cm (6 in.) of digestive


tract
Is an expandable organ for temporary
storage of feces

Forms a series of pouches


(haustra)
Haustra permit expansion and
elongation of colon
Parts of Colon
Ascending Colon
-

Movement of fecal material into


rectum triggers urge to defecate

The anal canal is the last portion of


the rectum
Contains small longitudinal folds called
anal columns

Begins at superior border of cecum


Ascends along right lateral and posterior
wall of peritoneal cavity to inferior surface
of the liver and bends at right colic
flexure (hepatic flexure)

Transverse Colon

Crosses abdomen from right to left; turns


at left colic flexure (splenic flexure)

Anus
- Also called anal orifice
- Is exit of the anal canal
- Has keratinized epidermis like skin
Physiology of the Large Intestine
Absorption in the Large Intestine
- Reabsorption of water
- Reabsorption of bile salts
In the cecum

Is supported by transverse mesocolon


Is separated from anterior abdominal wall
by greater omentum

The Descending Colon

Proceeds inferiorly along left side to the


iliac fossa (inner surface of left ilium)
Is retroperitoneal, firmly attached to
abdominal wall

The Sigmoid Colon

Is an S-shaped segment, about 15 cm (6


in.) long

Transported in blood to liver


Absorption of vitamins produced by
bacteria
- Absorption of organic wastes
Physiology of the Large Intestine
-

Less than 10% of nutrient absorption


occurs in large intestine
Prepares fecal material for ejection from
the body
Physiology of the Large Intestine

Starts at sigmoid flexure

Three Vitamins Produced in the Large


Intestine

Lies posterior to urinary bladder

1. Vitamin K (fat soluble):

Empties into rectum

Required by liver for synthesizing four


clotting factors, including prothrombin

Parts of Large Intestine


The Rectum

2. Biotin (water soluble):

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Gastroentero & Hepatology

55

(Fisiologi dr. Balqis)


Important in glucose metabolism
3. Pantothenic acid: B5 (water soluble):
Required in manufacture of steroid
hormones and some neurotransmitters
Physiology of the Large Intestine
Organic Wastes

Bacteria
convert
bilirubin
to
urobilinogens and stercobilinogens
Bacteria break down peptides in feces
and generate

Bacteria
feed
carbohydrates
polysaccharides)

on

indigestible
(complex

Produce flatus, or intestinal gas, in


large intestine.
Vitamins
Are organic molecules
Important
as
cofactors
or
coenzymes in metabolism
Normal bacteria in colon make three
vitamins that supplement diet
Secretions of Large Intestine
Mucus provides protection
Parasympathetic stimulation increases rate
of goblet cell secretion

Pumps

Exchange of bicarbonate ions for chloride


ions
Exchange of sodium ions for hydrogen ions

Bacterial actions produce gases


called flatus

Movement in Large Intestine

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Mass movements

Common after meals

Local reflexes in enteric plexus

Gastrocolic: Initiated by stomach


Duodenocolic: Initiated by duodenum

Ammonia, Indole & skatole, hydrogen


sulfide

Defecation reflex

Distension of the rectal wall by feces

Defecation

Usually
accompanied
by
voluntary
movements to expel feces through
abdominal cavity pressure caused by
inspiration
Reflexes in Colon and Rectum:

Gastroentero & Hepatology

56

(Fisiologi dr. Balqis)

Anatomy and secretion

pancreatic duct
in pancreatic secretions
Innervation
sympathetic: from celiac & superior
mesenteric ganglia
inhibitory
parasympathetic: vagus
stimulatory
vagotomy: major decrease
Secretions
acinar cells: small volume rich in
enzymes
pancreatic amylase & lipase secreted
in active form
pancreatic proteases
secreted as zymogen granules
converted to active form in intestinal
lumen
centroacinar & ductule cells: large
volume isotonic fluid high in Na &
HCO3
Na & K concentrations similar to
plasma
at very low flow rates: Cl & HCO3
similar to plasma
at higher rates: Cl & HCO3
concentrations invert

Pancreatic Secretion
Exocrine pancreas secretes ~1 L/day
into duodenum
- Fluid consists of HCO3- and enzymes
HCO3- neutralizes H+
duodenum from stomach

schematic
Anatomy
acinar cells
centracinar cells
intralobular ducts
interlobular ducts

delivered

to

Enzymatic
portion
digests
carbohydrates, proteins, and lipids into
absorbable molecules

Structure of Pancreatic Exocrine


Glands
- Comprises ~90% of pancreas

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Gastroentero & Hepatology

57

(Fisiologi dr. Balqis)


Rest of pancreatic tissue is endocrine
pancreas and blood vessels
-

Enzyme in Pancreatic juice

Acinar Cells

Line blind end of branching duct system


Secrete enzymatic portion
-

Ductal Cells

Line the ducts


Secrete aqueous HCO3- component

HCO3- Secretion
Apical membrane of ductal cells contains
a Cl--HCO3- exchanger
Basolateral membrane contains Na+-K+
ATPase and a Na+-H+ exchanger
1. CO2 and H2O combine in cells to form
H+ and HCO32. HCO3- is secreted into pancreatic juice
by Cl--HCO3- exchanger
3. H+ is transported into blood by Na+-H+
exchanger
Absorption of H+ causes acidification of
pancreatic venous blood

Regulation of Pancreatic Secretion


Acinar cells (enzymatic secretion)
- Receptors for CCK and muscarinic
receptors for ACh
- CCK is most important stimulant
I cells secrete CCK in presence of amino
acids and fatty acids in intestinal lumen

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Gastroentero & Hepatology

58

(Fisiologi dr. Balqis)


- ACh also stimulates enzyme secretion
Ductal cells (aqueous secretion of
HCO3-)
- Receptors for CCK, ACh, and secretin
- Secretin (from S cells of duodenum) is
major stimulant
Secreted in response to H+ in intestine
- Effects of secretin are potentiated by
both CCK and Ach.

Many
Kupffer
cells
(stellate
reticuloendothelial cells) are located in
sinusoidal lining
As blood flows through sinusoids
- Hepatocytes absorb solutes from
plasma
- And secrete materials such as plasma
proteins
Liver Function
The Physiology of the Liver
1. Metabolic regulation
2. Hematological regulation
3. Bile production
Liver Function
Metabolic Regulation
The liver regulates:

Liver
Is the largest visceral organ (1.5 kg;
3.3 lb)
Lies in right hypochondriac and
epigastric regions
Extends to left hypochondriac and
umbilical regions
Performs essential metabolic and
synthetic functions
Anatomy of the Liver
Is wrapped in tough fibrous capsule
Is covered by visceral peritoneum
Is divided into lobes
Hepatocytes
Are liver cells
Adjust circulating levels of nutrients
Through selective absorption and
secretion
In a liver lobule form a series of irregular
plates arranged like wheel spokes

1. Composition of circulating blood


2. Nutrient metabolism (carbohydrate,
lipid & amino acid)
3. Waste product removal
4. Vitamin Storage (A, D, E & K)
5. Nutrient storage (iron)
6. Drug inactivation
Composition of Circulating Blood
- All blood leaving absorptive surfaces
of digestive tract
o Enters hepatic portal system
o Flows into the liver
- Liver cells extract nutrients or toxins
from blood.
Before
they
reach
systemic
circulation through hepatic veins
- Liver removes and stores excess
nutrients.
Corrects nutrient deficiencies by
mobilizing stored reserves or
performing synthetic activities
Hematological Regulation
Largest blood reservoir in the body
Receives 25% of cardiac output

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Gastroentero & Hepatology

59

(Fisiologi dr. Balqis)

Functions
of
Hematological
Regulation
1. Phagocytosis
and
antigen
presentation
2. Synthesis of plasma proteins
3. Removal of circulating hormones
4. Removal of antibodies
5. Removal or storage of toxins
6. Synthesis and secretion of bile
Removes damaged / old red blood cells
Plasma proteins: albumin contrbutes to
osmotic concentration
Reabsorped Epinephrine, norepinephrine,
insulin, thyroid & steroid hormones
Removes antibodies and converts to
amino acids
Traps some lipid-soluble toxins (DDT) or
breaks down and removes from blood
Bile production
The Functions of Bile
Dietary lipids are not water soluble
Mechanical processing in stomach
creates large drops containing lipids
Pancreatic lipase is not lipid soluble
Interacts only at surface of lipid droplet
Bile salts break droplets apart
(emulsification)
- Increases surface area exposed to
enzymatic attack
- Creates tiny emulsion droplets coated
with bile salts
Liver
The Bile Duct System
Liver secretes bile fluid
Into a network of narrow channels (bile
canaliculi)
Between opposing membranes of
adjacent liver cells
Right and Left Hepatic Ducts
Collect bile from all bile ducts of liver
lobes

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Unite to form common hepatic duct


that leaves the liver
Bile Flow
From common hepatic duct to either
The common bile duct, which empties
into duodenal ampulla
The cystic duct, which leads to
gallbladder
The Common Bile Duct
Is formed by union of
Cystic duct
Common hepatic duct
Passes within the lesser omentum
toward stomach
Penetrates wall of duodenum
Meets pancreatic duct at duodenal
ampulla
Gallbladder
Is a pear-shaped, muscular sac
Stores and concentrates bile prior to
excretion into small intestine
Is located in the fossa on the posterior
surface of the livers right lobe
The Cystic Duct
- Extends from gallbladder
- Union with common hepatic duct forms
common bile duct
Functions of the Gallbladder
Stores bile
Releases bile into duodenum, but only
under
stimulation
of
hormone
cholecystokinin (CCK)
CCK
- Hepatopancreatic
sphincter
remains closed
- Bile exiting liver in common hepatic
duct cannot flow through common bile
duct into duodenum
- Bile enters cystic duct and is stored in
gallbladder

Gastroentero & Hepatology

60

(Fisiologi dr. Balqis)


Physiology of the Gallbladder
Full gallbladder contains 4070 mL
bile
Bile composition gradually changes
in gallbladder
Water is absorbed
Bile salts and solutes become
concentrated

ACADEMIC DIVISION | Lulut Khoridatur

Gastroentero & Hepatology

61

(Biokimia Pencernaan dr. Jarot Subandono, M.Kes)


BIOKIMIA PENCERNAAN
dr. Jarot Subandono, M.Kes
Pencernaan:
Memecah makromolekul (KH, P, L dll) menjadi mikromolekul dengan bantuan enzim agar dapat diabsorpsi
pembuluh darah usus.
Enzim :
-

Semua enzim adalah protein, kecuali ribozim (termasuk RNA)

Kerja enzim spesifik : memecah 1 macam substrat, mis: lipase, ingat teori lock and key , fenomena
reseptorologi.

Perlu aktivator mis: ptialin : keluarnya dirangsang CL/kumur

Kerjanya dipengaruhi oleh : PH, suhu, kadar substrat, oksidator, penggojokan, penyinaran

Perlu PH optimum, mis: ptialin yg tertelan, pepsin lambung

Enzim pada tubuh manusia bekerja pada suhu 37

Perlu suhu optimal : ex: dipanaskan bisa rusak

Enzim Biomol mis EcoR1, memotong, ligasi, hasil Jerpaya, kapas transgenik, tomat, kloning, human
insulin

ACADEMIC DIVISION | Ladysa Ashadita

Gastroentero & Hepatology

62

(Biokimia Pencernaan dr. Jarot Subandono, M.Kes)

PENCERNAAN DI MULUT
Mekanis/mengunyah :

- memperlunak (ex : karak)

(gigi, lidah, otot pipi)

- memperluas permukaan substrat

Biokimiawi/enzimatis

saliva (produk klj submandibularis,

sub lingualis, parotis)

Saliva : komposisi : air (99, 42%), ptyalin/amilase mulut, musin

PH saliva: 6,35 6,85


Ptialin

Karbohidrat/amilum --------- maltosa (belum bisa diserap usus)


Protein : belum terjadi pencernaan.
Lipid

: belum terjadi pencernaan

ACADEMIC DIVISION | Ladysa Ashadita

Gastroentero & Hepatology

63

(Biokimia Pencernaan dr. Jarot Subandono, M.Kes)


PENCERNAAN DI LAMBUNG
Getah lambung diproduksi oleh :
Sel Parietal

HCL

Chief sel : zimogen/proenzim : pepsinogen

pepsin : PH 1,5 2,5

protein proteosa & pepton

Sel ep. kel. mukosa lambung : musin (seperti musin saliva) pelumas makanan dan proteksi mukosa lambung
dari HCl.
Amilase mulut atau Ptialin ada yang tertelan masuk ke lambung, tetapi tidak dapat melanjutkan pencernaan,
karena Phnya tidak sesuai
Sekresi getah lambung dipengaruhi oleh :
-

fase sefal : distimulasi oleh : rasa, bau (mis: bau sate)

fase gaster : rangsang mak. Di lambung mis : daging pepton dan peptin pilorus : gastrin
merangsang klj di mukosa lambung

KH/amilum

: (sudah jadi maltosa) pencernaan belum dilanjutkan


Pepsin

Protein :
Lipid

proteosa & pepton (belum bisa diserap PD usus)


: lipase tak berfx efektif ok PH lipase sedikit alkalis padahal PH lambung sangat asam.

Pengosongan lambung : 3 5 jam

ACADEMIC DIVISION | Ladysa Ashadita

Gastroentero & Hepatology

64

(Biokimia Pencernaan dr. Jarot Subandono, M.Kes)


PENCERNAAN DI INTESTINAL
-

Dibantu oleh getah pancreas dan empedu serta getah intestin

Pankreas mempunyai dwi fungsi, sebagai kelenjar:


-

Endokrin insulin, glukagon

Eksokrin getah pancreas pencernaan

Getah pancreas
PH : 7 8 ok ion HCO3
Tripsin & kimotripsin dikeluarkan kelenjar pancreas dalam bentuk zimogennya.

Empedu

Merupakan produk hati yang mempunyai peranan penting pada pencernaan makanan terutama
lemak.

Turut menetralkan chyme yang datang dari lambung karena PH

empedu bersifat

berfungsi menurunkan tegangan permukaan lemak

Di Usus halus ini makromolekul sudah menjadi mikromolekul dan sudah siap diserap PD usus:
-

Karbohidrat/amilum glukosa, fruktosa, galaktosa


(sudah jadi monosakarida)

Protein asam amino


Steapsin

ACADEMIC DIVISION | Ladysa Ashadita

agak alkalis

Gastroentero & Hepatology

65

(Biokimia Pencernaan dr. Jarot Subandono, M.Kes)


-

Lipid asam lemak & gliserol


Empedu

Proses penyerapan di mukosa intestinal melalui dua cara :


1. Penyerapan secara pasif
Penyerapan secara pasif atau difusi, yaitu penyerapan yang bersifat menuruni gradient konsentrasi
dan tidak memerlukan energy hanya saja cara ini berlangsung lambat.
2. Penyerapan secara aktif
Yaitu penyerapan yang bersifat melawan gradien konsentrasi dan memerlukan

energi, serta

menggunakan pengembanatau carrier spesifik. Salah satu contoh, proses pendorongan Na+
bagian luar sel atau sodium

ke

pump. Proses ini diboncengi oleh masuknya glukosa ke dalam sel;

energi yang diperlukan untuk itu diperoleh dari hidrolisis ATP misalnya pada absorbsi glukosa.
Tempat absoprsi

Nutrien

Jejunum

Glukosa

dan

monosakarida

monoasilgliserol, asam

lain

beberapa

disakarida,

lemak, gliserol, kolesterol, asam amino,

peptida, vitamin, folat, elektrolit, besi, kalium


Ileum

Asam empedu, vitamin B12,Elektrolit, sebagian air

PENCERNAAN DI COLON
-

Sebagian besar makanan diserap di usus, sisanya masuk colon

Di colon : terjadi absorpsi air dalam jumlah besar : isi usus yang cair perlahan lahan menjadi lebih
padat

Dengan fermentasi & pembusukan oleh bakteri gas (CO2 dkk)

AA triptopan : indol & skatol (bau feces)

ACADEMIC DIVISION | Ladysa Ashadita

Gastroentero & Hepatology

66

(Judul Kuliah dokter pengampu)


DYSPEPSIA, GERD, PERDARAHAN SAL CERNA
T YULI PRAMANA, SpPD-KGEH
DISPEPSIA
SINDROMA :
NYERI ULU HATI
MUAL - MUNTAH
KEMBUNG
RASA PENUH - CEPAT KENYANG
CENDAWA

EPIDEMIOLOGI :
- 5 - 30 % ORANG DEWASA PERNAH ALAMI
INGGRIS & SKANDINAVIA : 7 - 41 %
( HANYA 10 - 20 % - NYA CARI PERTOLONGAN MEDIS )
Dispepsia telah diklasifikasikan menjadi beberapa subgroup berdasarkan riwayat medis.

ACADEMIC DIVISION | Shinta Retno Wulandari

Gastroentero & Hepatology

67

(Dyspepsia, GERD, Intestinal Bleeding T. Yuli Pramana)

Dyspepsia has been classified into


subgroups based on medical history
Dysmotility-like
21
(10%)

Ulcer-like
dyspepsia

dyspepsia
11
(5%)

27
(13%)

51
(24%)

36
(17%)

Unspecified
dyspepsia
n=50 (23%)

7 (3%)

10
(5%)

Reflux-like
dyspepsia
Talley et al 1992

DISPEPSIA KLINIS
DIKELOMPOKAN TERUTAMA UNTUK TERAPI

KLASIFIKASI :
1 . ULCER LIKE DYSPEPSIA
NYERI ULU HATI
NYERI MALAM HARI
2 . DISMOTILITY LIKE DYSPEPSIA
KEMBUNG , MUAL
CEPAT KEJANG
3 . DISPEPSIA NON SPESIFIK

BERDASAR KRITERIA ROMA II TAHUN 2000


REFLUX LIKE DYSPEPSIA GERD

DYSPEPSIA FUNGSIONAL adlh Syndrome dyspepsia tanpa kelainan organik/ penyakit lain yang
mendasarinya
DIAGNOSIS BERDASAR KRITERIA ROME III
Diagnostic Criteria* for Functional Dyspepsia
Harus mencakup satu atau lebih kriteria berikut:
Bothersome postprandial fullness
Early satiation
Epigastric pain
Epigastric burning
Tidak ada penyakit kelainan struktural (termasuk pada upper endoscopy) yang mungkin
menjelaskan terjadinya symptoms.
*criteria dipenuhi selama 3 bulan dengan onset symptom paling tidak 6 bulan prior to diagnosis
#jika onset < 3 bulan cek penyakit yg mendasari dan obati symptoms

ACADEMIC DIVISION | Shinta Retno Wulandari

Gastroentero & Hepatology

68

(Judul Kuliah dokter pengampu)


GERD
GERD: Montreal Definition
Adlh kondisi ketika reflluks isi lambung menyebabkan symptoms dan atau komplikasi

> 2 heartburn episodes/week

Adversely affect an individuals well being

Pathogenesis of GERD
LES

Decreased Salivation
Impaired Tissue Resistance

Hiatal Hernia

Impaired Esophageal
Clearance

Decreased LES Resting


Tone
Duodenu
m
Delayed Gastric
Emptying

Bile
Reflux

Pathogenesis of GERD
Decreased Salivation
Impaired Tissue Resistance
Impaired Esophageal Clearance
Decreased LES Resting Tone
Hiatal Hernia
Delayed Gastric Emptying
Bile Reflux
Risk factors

prolonged gastric emptying

obesity

pregnancy

hiatal hernia

trauma

transient LES relaxation - nocturnal, postprandial

Symptoms:
HEARTBURN
- retrosternal burning pain
- dimulai dari abdomen dan meluas ke leher

ACADEMIC DIVISION | Shinta Retno Wulandari

Gastroentero & Hepatology

69

(Dyspepsia, GERD, Intestinal Bleeding T. Yuli Pramana)

Extraesophageal disorders in GERD


Manifestasi extraesophageal pada GERD terjadi sering, dan

Extraesophageal manifestations of gastroesophageal reflux disorder (GERD) are frequent, and consist
broadly of

Noncardiac chest pain

pulmonary diseases

Asthma

chronic cough

recurrent bronchitis

sleep apnea

pulmonary fibrosis

laryngeal diseases

Laryngitis

subglottic stenosis

laryngeal cancer

other ENT (ear, nose, throat) disorders

Sinusitis

Otitis media

Pharyngitis

dental erosion

Symptoms Do Not Predict the Presence of


Erosive Esophagitis
Heartburn Grade
Mild
Moderate
Severe

32%
EE
(n = 316)

68%
NERD
(n = 677)

Prevalence of Erosive Esophagitis

From Venables et al. Scand J Gastroenterol. 1997;32:965973.

Symptoms tidak memprediksi adanya esophagitis erosif karena non esophagitis memiliki symptoms yg sama
dengan esophagitis, yang membedakan hanya endoscopy pada non esophagitis hasilnya negatif.

ACADEMIC DIVISION | Shinta Retno Wulandari

Gastroentero & Hepatology

70

(Judul Kuliah dokter pengampu)

LA Classification of Esophagitis

From Nayar DS et al. Gastrointest Endosc 2004;60:253-7.

Grade D esophagitis : awasi periksa jika ada Barret Oesophagus (tanda metastasis) endoscopy
PENGOBATAN :

NON MEDIKAMENTOSA

MEDIKAMENTOSA :

PPI ( Proton Pump Inhibotor )

OMEPRAZOLE,

ISOMEPRAZOLE,

LANZOPRAZOLE,

PANTOPRAZOLE

RABEPRAZOLE

H2 BLOCKER

Cimetidine

Ranitidin

Famotidin

ANTASID

PROKINETIK

Metochlopramide

ondancetron

CYTOPROTECTOR

Rebamipide

sucralfat

American Gastroenterology Association (AGA) Recommendations : UPPER ENDOSCOPY

ACADEMIC DIVISION | Shinta Retno Wulandari

Gastroentero & Hepatology

71

(Dyspepsia, GERD, Intestinal Bleeding T. Yuli Pramana)

AGA Recommendations : UPPER ENDOSCOPY


Dyspepsia without GERD or NSAIDs
Age >55 or
Alarm Features Present

Age 55 and
No Alarm Features

EGD

Test for H. pylori

Alarm Features
Age > 55 with new onset
Family history of upper GI cancer
Previous GI malignancy or peptic ulcer
Unintended/unexplained weight loss
(>10%)
GI Bleeding, persistent vomiting, jaundice
Dysphagia, odynophagia, early satiety
Unexplained Iron deficiency anemia
Palpable mass/lymphadenopathy

Positive

Negative
PPI Trial 4-6 Weeks

Treat for H. pylori

Fails

Fails

American Gastroenterology Association (AGA)


Talley NJ et al. Gastroenterology 2005;129:1756-1780

PPI Trial 4 Weeks


Fails

Reassurance, Reassess Diagnosis


Consider EGD

Esophagogast

PATOFISIOLOGI & PATOGENESIS


MUKOSA :
FAKTOR - FAKTOR DETENSIF / PEMELIHARAAN MUKOSA
FAKTOR - FAKTOR AGRESIF :
Asam gastric mempunyai peran pada kerusakan gastroduodenal karena NSAID (non steroid anti
inflammation drug)

ACADEMIC DIVISION | Shinta Retno Wulandari

Gastroentero & Hepatology

72

(Judul Kuliah dokter pengampu)

Gastric acid plays a central role in


NSAID-associated gastroduodenal damage
PROTECTIVE
FACTORS

AGGRESSIVE FACTORS
Acidic
Aspirin
H. pylori
environment and other Gastric Pepsin

Mucus layer

NSAIDs

acid

Ionic gradient
Bicarbonate layer

Neutral environment

Prostaglandins
Surface epithelial
cells

Mucosal blood
supply

Aspirin and
other NSAIDs
Bicarbonate Mucus
production production

Prostaglandin
production

FA. AGRESIF VS FA.DEFENSIF


AGGRESSIVE FACTORS

Acidic
environment

Aspirin/
NSAIDs

Gastric
acid

H. pylori

Pepsin

Neutral environment

Aspirin/
NSAIDs
Prostaglandin
production

Bicarbonate Mucus
production production

Defensive layer:
mucus layer
bicarbonate layer
PG
Supply mucosal blood yg cukup
Agresif layer:
Acidic environment
NSAID & aspirin bekerja langsung ke mukosa, mem-blok COX 1 & 2, PG, dan mengurangi pembentukan
lapisan bicarbonate. NSAIDs dapat menyebabkan lesi gastorduodenal
H. pylori

ACADEMIC DIVISION | Shinta Retno Wulandari

Gastroentero & Hepatology


(Dyspepsia, GERD, Intestinal Bleeding T. Yuli Pramana)
ACUTE HEMORAGIC GASTRITIS (EROSIVE)
Pemeriksaan menunjukan:
o

EDEMA

MUCOSAL FRIABILITY

EROSIONS: limited to the mucosa !

SITES OF BLEEDING: diffusely through the G. M.

localized to the body, antrum of the stomach

HISTOLOGIC EXAMINATION of the G.M. reveals infiltration of the lamina propria with:
mononuclear cells
PMN leukocytes
extravasations of blood in the mucosa
CHRONIC GASTRITIS
Definition: Chronic inflammatory cells, predominately lymphocytes and plasma cells.
HISTOLOGIC CLASSIFICATION
I. SUPERFICIAL GASTRITIS
- ada inflamasi pada lamina propia mucosa permukaan upper half (bagian atas) G.M dan pada kelenjar
II. ATROPHIC GASTRITIS
-infiltrat inflamasi meluas ke dalam mucosa
- ditemukan hilangnya struktur glandular yang dipisahkan oleh jaringan ikat, dengan reduksi/tidak ada
infiltrat inflamasi
- lapisan mucosa tipis, menunjukkan prominent vasa darah dengan px.endoscopy
Progress gastritis perubaan morfologi elemen kelenjar gastric.
Intestinal metaplasia konversi kelenjar gastric menjadi kelenjar mucosa small-intestine dengan sel goblet
CHRONIC GASTRITIS TYPES A & B
Type A meliputi corpus dan fundus lambung
bisa mengara ke anemia perniciosa
Antibodies to parietal cells, intrinsec factor in serum immuno / autoimmuno pathogenesis
Parietal cell Antibodies

20% of patients over age 60

20% of patients with hypoparathyroidism


Addisons disease
vitiligo
Antibodies to intrinsec factor 40 % of those with pernicious anemia.

ACADEMIC DIVISION | Shinta Retno Wulandari

73

Gastroentero & Hepatology

74

(Judul Kuliah dokter pengampu)


Risiko kanker lambung padapasien dengna gastritis type A dan anemia perniciosa 3x daripada
populasi umum.
Type B:
In younger patients involves the antrum
In elderly patients involves entire stomach
The incidence increases with age
- Strong associations of H. pylori with type B gastrities
- Chronic reflux of:

pancreatic biliary secretions


bile acids
lysolecithin

GI Bleeding (Perdarahan gastrointestinal)


Dikalsifikaiskanmenjadi:

Upper GI bleeding (proximal to DJ flexure)

Variceal bleeding

Non-variceal bleeding

Lower GI bleeding (distal to DJ flexure)

Upper GI bleeding 4x lebih umum daripada lower GI bleeding

Resusscitasi emergency sama untuk upper dan lower GI bleeds

Level of bleeding-Upper/Low

Upper GI bleeding sumber perdarahan diatas lig.Treits

Lower GI bleeding di bawah lig.Treits

DIAGNOSTIC TESTS

CBC

ACADEMIC DIVISION | Shinta Retno Wulandari

Gastroentero & Hepatology


(Dyspepsia, GERD, Intestinal Bleeding T. Yuli Pramana)

PT, PTT

Other lab tests relevant to physical findings

Upper endoscopy if stable

Colonoscopy

Variceal Bleeding

EGD finding:
F1-4
Ls-m-i
Cb / Cw
Red color sign
Salah stau penyebab hematemesis adalah hipertensi vena portae.
Kausa Hipertensi Porta
1. Jantung : peningkatan tekanan atrial; pericarditive konstriktif
2. Vena cava inferior : invasi tumor, thrombosis
3. Vena hepatika
4. Liver :
a. Post sinusoidal; veno-occlusive disease, alcoholic central hyaline sclerosis
b. Sinusoidal : sirosis dan non sirosis (acute alcoholic, hepatitis, obat sitotoksis, intoksikasi vit.A
c.

Pre sinusoidal: schistosomiasis, hepatitis kronik aktif, fibrosis hepatic kongenital, sarcoidosis,
early primary biliary sirosis, toxin (vinil chloride, arsenic), hipertensi portal idiopati

ACADEMIC DIVISION | Shinta Retno Wulandari

75

Gastroentero & Hepatology

76

(Judul Kuliah dokter pengampu)

TREATMENT

ABC RESUSITASI

VASOACTIVE STOP GAB TREATMENT

DRUG :

PPI

VIT K

DIURETIC ( furosemid spironolacton )

NSBB ( non selective beta blocker )

mononitrat.

suplement.

TECHNICAL TREATMENT

GIT ENDOSCOPY

SURGERY

SENGSTAKEN BLAKEMORE

NON VARICEAL UGIB

ACADEMIC DIVISION | Shinta Retno Wulandari

Gastroentero & Hepatology


(Dyspepsia, GERD, Intestinal Bleeding T. Yuli Pramana)

Mallory-Weiss

Active bleeding spurter

ACADEMIC DIVISION | Shinta Retno Wulandari

77

Gastroentero & Hepatology

78

(Judul Kuliah dokter pengampu)


Nonalcoholic Fatty Liver Disease (NAFLD) dan Nonalcoholic Steatohepatitis
(NASH)
dr. P. Kusnanto, Sp.PD - KGEH)
NAFLD merupakan suatu kondisi yang didefinisikan dengan akumulasi lemak berlebih dalam bentuk
trigliseride (steatosis) pada liver (>5% hepatosit dilihat dari histologinya).
Subgroup pasien dengan NAFLD mengalami injury pada cell liver dan inflamasi akibat lemak berlebih
(steatohepatitis). Kondisi lebih lanjut, designated NASH, secara virtual tidak dapat dibedakan histologisnya
dari alcoholic steatohepatitis (ASH).
Simple steatosis yang terlihat pada NAFLD tidak berhubungan dengan peningkatan morbiditas maupun
mortalitas jangka pendek, progresi kondisi ini dengan dramatis meningkatkan resiko sirosis, liver failure, dan
hepatocellularcarcinoma (HCC)
A subgroup of NAFLD patients have liver cell injury and inflammation in addition to excessive fat
(steatohepatitis). The latter condition, designated NASH, is virtually indistinguishable histologically from
alcoholic steatohepatitis (ASH).
Sirosis akibat NASH merupakan alasan yang cukup sering untuk transplantasi liver.
Morbiditas dan mortalitas dengan kausa liver meningkat pesat pada pasien dengan NASH dan berhubungan
kuat dengan morbiditas dan mortalitas dari penyakit cardiovaskular.
NASH secara garis besar merupakan ekspresi liver terhadap sindrom metabolik- penyakit2 yg berhubungan
dgn diabetes mellitus type 2, resisten insulin, obesitas central (truncal), hiperlipidemia (low high
densitylipoprotein cholesterol, hipertrigliseridemia), dan hipertensi.
Mortality in NAFLD/NASH
Liver
General population

0.2%

Simple Steatosis
NASH

Cardiac
7.5%

0%
1.66.8%

8.6%
12.636%

Identifikasi klinis syndrome metabolik (( scientific statement by the American Heart Association and National
Heart, Lung, and Blood Institute in the United States)
Faktor2 risiko- 3 dari 5 menetapkan diagnosis sindrome metabolik defining levels
obesitas abdominal:
Pria > 102 cm (>40 inchi) (lingkar pinggang)
Wanita > 88 cm (>35 inchi)
Peningkatan triglesride 150 mg/dL
Penurunan HDL
Pria < 40 mg/dL
Wanita < 50 mg/dL

ACADEMIC DIVISION | Shinta Retno Wulandari

Gastroentero & Hepatology


(NAFLD & NASH dr. P. Kusnanto, Sp.PD - KGEH)
Tekanan darah:
sistolik 130 mmHg, diastolik 85 mmHg
Gula darah puasa 100 mg/Dl
Fig. Estimated prevalence of obesity (BMI > 25) in males and females aged 15+ (2010).

Patogenesis dan faktor2 risiko


Hipotesis multi-hit untuk NASHThe multi-hit hypothesis for nonalcoholic steatohepatitis (NASH)
Metabolic syndrome
Resistensi Insulin
Aktivasi dan Interaksi antara:
Cytokines
Adipokines (adiponectin and ghrelin)
Oxidative stress
Apoptotic pathways
OxLDL (oxidized low-density lipoprotein)
TLR overexpression (Toll-like receptor)

ACADEMIC DIVISION | Shinta Retno Wulandari

79

Gastroentero & Hepatology

80

(Judul Kuliah dokter pengampu)


Normal liver (1st hit )
Steatosis ( 2nd hit )
NASH ( 3rd hit )
Fibrosis
Faktor2 risiko dan kondisi yang berhubungan
Faktor2 risiko:
Resistensi insulin/sindrom metabolik
Jejunoileal bypass surgery
Usia risiko tertinggi pada usia 40-65 tahun, tetapi juga terjadi pada anak2 < 10 tahun
Etnis risiko tertinggi pada Hispanics dan Asians, lebih rendah pada African-Americans
Riwayat keluarga positif predisposisi genetik
Obat2an dan toksin mis. Amiodarone, coralgil, tamoxifen, perhexilline maleate, corticosteroids, estrogen
sintetik, methotrexate, IV tetracycline, obat antiretroviral sangat aktif (HAART : Higly Active AntiRetroviral
drugs).
Progresi Penyakit
Obesitas, Peningkatan BMI dan lingkar pinggang
Diabetes tidak terkontrol, hiperglikemia, hypertriglyceridemia Sedentary lifestyle, kurang beraktivitas,
resisten insulin, sindrom metabolik, usia, faktor2 genetik.
Kondisi2 yang berhubungan
Hiperlipidemia, resisten insulin/sindrom metabolik, diabetes type 2, hepatitis C, Penurunan berat badan
yangcepat, total parenteral nutrition, Wilsons disease, Weber-Christian disease, (beta) lipoproteinemia,
diverticulosis, policystic ovary syndrome, obstructive sleep apnea.
Prognosis dan Komplikasi
Progresi penyakit dari NAFLD ke NAS lalu menjadi sirosis/liver failure dan HCC (hepatocellularcarcinoma).
NAFLD tidak eksaserbasi hepatotoksisitas dan efek samping dari agen farmakologi, termasuk HMG-CoA
reductase inhibitors, jarang terjadi, NAFLD dan coexistent obesitas dan faktor2 metabolik terkait bisa
eksaserbasi, penyakit liver lain mis.alcoholic liver disease.
Kejadian NAFLD dengan Hepatitis C atau HIV memperburuk prognosis dan menurunkan respons terhadap
terapi.
Hepatitis C, genotype 3, paling umum berhubungan dengan hepatic steatosis yang mungkin
membingungkan diagnosis Hepatitis C vs NASH vs kedua penyakit bersama2.
Biopsi liver mungkin mengindikasikan keparahan suatu penyakit, tapi tidak hanya fibrosis, dan bukan
inflamasi atau necrosis, telah disepakati untuk memprediksikan prognosis penyakit.
Progresi histologis ke stadium akhir penyakit liver mungkin terjadi: NASH + bridging fibrosis atau sirosis.

ACADEMIC DIVISION | Shinta Retno Wulandari

Gastroentero & Hepatology


(NAFLD & NASH dr. P. Kusnanto, Sp.PD - KGEH)
End stage NASH merupakan under-recognized causa dari kriptogenik sirosis; progresif fibrosis mungkin
dikaburkanoleh steatosis stabil atauimproving steatosis dan serologic features, terutama pada pasien NASH
yang lebih tua.
NASH-related (kriptogenik) sirosis meningkatkanrisiko HCC.
Kausa mortalitas pada pasien sirosis NASH:
Liver failure
Sepsis
Variceal hemorrhage
HCC
Cardiovascular disease

Independent predictorsuntuk progresi fibrosis:


Age > 4550
BMI > 2830 kg/m2
Degree of insulin resistance
Diabetes
Hypertension
dampak negatif NASH survival:
Diabetes dan elevasi serum alanine (ALT) dan aspartate aminotransferase (AST)
Usia lebih tua dan disertai adanya necrotik inflamasi pada initial liverbiopsy
Usia lebih tua, impaired fasting glocose dan adanya sirosis
Diagnosis
Riwayat pasien dan evaluasi klinis
Symptoms pasien:
Pada sebagian besar kasus, NASH tidak menyebabkan symptoms spesifik
Ada beberapa symptoms ringan seperti fatigue, malaise, dan abdominal discomfort
Adanya symptoms tersebut, khususnya dengan riwayat abnormal AST/ALT sebaiknya diarahkan ke
NAFLD/NASH:
Diagnosis
Patient history and clinical evaluation
Patient symptoms:
adanya obesitas, khususnya morbid obesitas (BMI > 35)
Diagnosis diabetes mellitus type 2
Diagnosis syndrome metabolic

ACADEMIC DIVISION | Shinta Retno Wulandari

81

Gastroentero & Hepatology

82

(Judul Kuliah dokter pengampu)


Riwayat obstructive sleep apnea
Resisten insulin
Elevasi/kenaikan AST/ALT kronik, tidak dapat dijelaskan
Temuan laboraorium rutin dan tes imaging
Elevasi ALT dan AST
Pada 10% pasien NASH, ALT dan AST mungkin normal, terutama dengan simple steatosis
Level ferritin abnormal dengan saturasi transferin normal sebaiknya selalu menyarankan untuk
mengesampigkan NASH. Ratio AST/ALT <1 --- ratio ini selalu > 2 pada hepatitis alkoholik.
Hasil tes imaging tipical mengkonfirmasi akumulasi lemak pada liver:
Magnetic Resonance Imaging (MRI) memiliki nilai kuantitaif tapi tidak bisa membedakan antara NASH dan
ASH.
Ultrasound merupakan tes screening untuk fatty liver.
Tests to exclude
Viral Hepatitis antigen permukaan hepatitis B, antibodi hepatitis C virus atau HCVRNA, hepatitis Aantibodi
IgM, hepatitis E antibodi (pada pengaturan geografis yang sesuai)
Dapat dicatat bahwa pasien mungkin memiliki coexisting viral hepatitis maupun NAFLD/NASH.
Alcohol related liver disease termasuk alcoholic steatohepatitis
Autoimun liver disease
Penyebab kongenital penyakit liver kronis: hemochromatosis herediter, Wilsons disease, defisiensi (alpha)1-antitrypsin, policystic ovary sindrome
Drug-induced liver disease.
Biopsi liver dan histologi
Diindikasikan untuk mengkonfirmasi diagnosis NASH, untuk menentukan grade dan stage penyakit, dan
menyampingkan diagnosis lain pada temuan 1 atau lebih:
Serum ferritin abnormal tanpa disertai peningkatan saturasi transferrin
Cytopenia
splenomegaly
tanda2 klinis penyakit liver kronik
diabetes dan abnormalelevasi AST/ALT persisten - obesitas dan usia >45 atau abnormal AST/ALT
Unexplained hepatomegaly
Diagnostic options untuk NAFLD
Suspected NAFLD
Obesitas sentr
Diagnostic options for NAFLD

ACADEMIC DIVISION | Shinta Retno Wulandari

Gastroentero & Hepatology


(NAFLD & NASH dr. P. Kusnanto, Sp.PD - KGEH)
Suspected NAFLD
Obesitas sentral, diabetes mellitus, dislipidemia, sindrom metabolik
Abnormal LFTSs dan atau perubahan pada ultrasound consistent dengan fatty liver
Minimal assessment
Bilirubin, ALT, AST, GGT, albumin, and fasting serum lipids
Complete blood count
Anti-HCV, HBsAg, ANA
FBG; if FBG is 5.6 mmol/L, 75 g OGTT
Anthropometry: height, weight, BMI, waist circumference
Blood pressure measurement
Imaging: abdominal ultrasound
Optional tests
Abdominal CT, if ultrasound is not informative
Liver biopsy in cases of diagnostic uncertainty and in patients who are at
risk of advanced hepatic fibrosis
Additional tests
Hereditary hemochromatosis, Wilsons disease, alpha-1-antitrypsin
deficiency, polycystic ovary syndrome
Autoimmune liver diseases (ANA, ASMA, AMA, anti-LKM Ab)

ACADEMIC DIVISION | Shinta Retno Wulandari

83

Gastroentero & Hepatology

84

(Diare Anak Evi Rokhayati, dr.)


DIARE PADA ANAK
Evi Rokhayati, dr.

Diare merupakan salah satu penyebab kematian kedua terbesar pada balita.

Pasien malnutrisi meninggal akibat diare sebanyak 61 %

Diare : Buang air besar dengan konsistensi yang lebih lunak atau cair dengan frekuensi 3 kali atau
lebih dalam 24 jam

Klasifikasi
1. Diare cair akut,
Diare yang berlangsung kurang dari 14 hari (umumnya kurang dari 7 hari)
Pengeluaran tinja yang lunak atau cair yang sering dan tanpa darah, mungkin disertai muntah dan
panas.
Akibat diare akut adalah dehidrasi, sedangkan dehidrasi merupakan penyebab utama kematian bagi
penderita diare.
2. Disentri,

Diare yang disertai darah dengan atau tanpa lendir dalam tinjanya.
Akibat disentri adalah anoreksia, penurunan berat badan dengan cepat, kerusakan mukosa
usus karena bakteri invasif.

3. Diare persisten

Diare yang mula-mula bersifat akut namun berlangsung lebih dari 14 hari.

Episode ini dapat dimulai sebagai diare cair atau disentri.


Akibat diare persisten adalah penurunan berat badan dan gangguan metabolisme.

4. Diare dengan masalah lain.

Anak yang menderita diare (diare akut dan persisten) mungkin juga disertai dengan penyakit
lain seperti demam, gangguan gizi, atau penyakit lainnya.
Tatalaksana penderita diare ini berdasarkan acuan baku diare dan tergantung juga pada
penyakit yang menyertainya.

Neonatus frekuensi buang air besar frekuensi buang air besar> 4 x

(bayi >1 bulan dan anak frekuensinya 3x

Bayi (ASI) tidakjarang frekuensi defekasinya > 3- 4 x sehari


tidak disebut diare (fisiologis )
Bila seorang anak defekasinya < 3x sehari konsistensi encer diare

Faktor2 yang mempengaruhi kejadian diare:


Lingkungan kebersihan lingkungan & perorangan

ACADEMIC DIVISION | Ladysa Ashadita

Gastroentero & Hepatology

85

(Diare Anak Evi Rokhayati, dr.)


Gizi pemberian makanan
Kependudukan insiden diare pd daerah kota yg padat/ kumuh lebih
Pendidikan pengetahuan ibu
Perilaku masyarakat kebiasaan2
Sosial ekonomi
ETIOLOGI DIARE
1. Faktor infeksi
a. Infeksi enteral infeksi pada GIT (penyebab utama)
Bakteri : Vibrio cholerae, Salmonella spp, E. coli dll
Virus : Rotavirus (40-60%), Coronavirus, Calcivirus dll
Parasit: Cacing (Ascaris, Oxyuris,dll), Protozoa (Entamoba histolica,Giardia Lambia, dll)
Jamur (Candida Albicans)
b. Infeksi parenteral infeksi di

luar GIT (OMA, BP, Ensefalitis,dll)

2. Faktor malabsorbsi : KH Pada bayi

dan anak yang terpenting dan tersering ialah intoleransi laktosa, Lemak, P

3. Faktor makanan : basi/ beracun, alergi


4. Faktor psikologis : takut dan cemas, walaupun jarang dapat menimbulkan diare terutama pada anak
yang lebih besar

Penyebab terbanyak dikarenakan rotavirus jangan beri antibiotic

ACADEMIC DIVISION | Ladysa Ashadita

Gastroentero & Hepatology

86

(Diare Anak Evi Rokhayati, dr.)


PATOFISIOLOGI
VIRUS masuk enterosit (sel epitel usus halus) infeksi & kerusakan fili usus halus
Enterosit rusak diganti oleh enterosit baru (kuboid/ sel epitel gepeng yg blm matang) fungsi blm
baik
Fili usus atropi tdk dpt mengabsorbsi makanan & cairan dgn baik
Tek Koloid Osmotik motilitas DIARE
BAKTERI NON INFASIF (Vibrio cholerae, E. coli patogen) masuk lambung duodenum berkembang
biak mengeluarkan enzim mucinase (mencairkan lap lendir) bakteri masuk ke membran mengeluarkan
subunit A & B mengeluarkan (cAMP) meransang sekresi cairan usus, menghambat absobsi tampa
menimbulkan kerusakan sel epitel tersebut volume usus dinding usus teregang DIARE
BAKTERI INFASIF (Salmonella spp, Shigella spp, E. coli infasif, Champylobacter) prinsip perjalanan
hampir sama, tetapi bakteri ini dapat menginvasi sel mukosa usus halus reaksi sistemik (demam, kram
perut) dan dapat sampai terdapat darah
Toksin Shigella masuk ke serabut saraf otak kejang
BERDASARKAN PATOFISIOLOGI
Diare osmotik : diare akibat adanya bahan yang tidak dapat diabsorbsi oleh lumen usus
hiperosmoler hiperperistalsis
Diare sekretorik : terjadi akibat stimulasi primer dari enterotoksin atau oleh neoplasma
Diare akibat gangguan motilitas usus : gangguan pada kontrol otonomik

ACADEMIC DIVISION | Ladysa Ashadita

Gastroentero & Hepatology

87

(Diare Anak Evi Rokhayati, dr.)

FAKTOR RESIKO DIARE:

Kuman penyebab diare

Keadaan gizi
Malnutrisi korelasi positif dengan lama dan beratnya diare, menurunnya aktifitas enzim usus &
hilangnya integrasi usus

Higiene dan sanitasi

Sosial budaya
Pemberian makanan tambahan yang terlalu dini dan tidak tepat ( faktor penting ) . diare

ACADEMIC DIVISION | Ladysa Ashadita

Gastroentero & Hepatology

88

(Diare Anak Evi Rokhayati, dr.)

Kepadatan penduduk

Sosial ekonomi

Risk factors :
1. Host (child) factors

< 12 months of age

Low birth weight (<2500 gram)

Malnourished children/infants

Impaired cell-mediated immunity

In association with respiratory tract infection

2. Maternal factors

Young age and limited mothering experience


Maternal educational status, knowledge, attitude & behaviour about hygiene, health, and
nutrition

3. Feeding practices

Recent introduction of animal milks

Use of feeding bottles and teats or dummies (pacifiers)

4. Microbial isolates during episodes

Enteroadherent

Escherichia

coli

(EAEC),

Enteroaggregative

Enteropathogenic E. coli (EPEC)

Shigella

Cryptosporidium

Multiple enteric pathogens

5. Previous episodes of infections

Recent episode(s) of acute diarrhea

Previous episode(s) of persistent diarrhea

6. Use of drugs at previous time

Antimotility reduce motility of gastrointestinal

Antimicrobial

ACADEMIC DIVISION | Ladysa Ashadita

E.

coli

(EaggEC),

Gastroentero & Hepatology

89

(Diare Anak Evi Rokhayati, dr.)

ACADEMIC DIVISION | Ladysa Ashadita

Gastroentero & Hepatology

90

(Diare Anak Evi Rokhayati, dr.)

KEBUTUHAN CAIRAN MAINTENAN per hari mnrt berat badan:

-s/d 10 kg: 100 ml/kg.bb/24 jam

>10-20 kg pertama: 50 ml/kg.bb/24 jam

>20 kg: 20 ml/kg.bb/24 jam

INGAT keperluan MAKSIMIUM:

anak2: sekitar 2.000-3000 ml/hari (formula Darrow,)

ACADEMIC DIVISION | Ladysa Ashadita

Gastroentero & Hepatology

91

(Diare Anak Evi Rokhayati, dr.)

ACADEMIC DIVISION | Ladysa Ashadita

Gastroentero & Hepatology

92

(Diare Anak Evi Rokhayati, dr.)

ACADEMIC DIVISION | Ladysa Ashadita

Gastroentero & Hepatology

93

(Diare Anak Evi Rokhayati, dr.)

ACADEMIC DIVISION | Ladysa Ashadita

Gastroentero & Hepatology

94

(Diare Anak Evi Rokhayati, dr.)

PRINSIP TERAPI
1. Cairan: RINGAN->HF,
SEDANG-> ORS,
BERAT->RL-ASR (NaCl 0,9%)
Cairan RESUSITASI: RL, Asering, NaCl 0,9%
2. Diit: harus segera deberikan, kl pdt mau
3. Zn (10 MG/ < 6 BULAN. > 6 BULAN;20 mg/hari-s/d 10 hari-

ACADEMIC DIVISION | Ladysa Ashadita

Gastroentero & Hepatology

95

(Diare Anak Evi Rokhayati, dr.)


14 hari) (WHO, Revitalisasi PMPD, 2006 2006,UKK Gasstro)
4. Probiotika: 10

9-12

(~mikroflora usus,Revitalisasi PMPD, 2006,UKK Gasstro)

5. Antibiotik atas indikasi (Shigella,Amoeba,Cholera, Giardia)


6.Jangan menggunakan spasmolitika
7. Promotif

Peningkatan penggunaan ASI Exlusif

Penyapihan yang benar

Cuci tangan sebeluPenggunaan jamban dan

pembuangan tinja bayi di jamban

Penggunaan air bersih

Vaksinasi campak (PMPD, 1999), Vaksinasi Rota virus

8.MENCEGAH KOMPLIKASI DIARE KRONIK


menyuapi/ makan/kapan saja
Beberapa antimikroba yang sering dipakai antara lain :
Kolera

: Tetrasiklin 50mg/kg/hari dibagi 4 dosis (2 hari)


Furasolidon 5mg/kg/hari dibagi 4 dosis (3 hari)

Shigella

: Trimetoprim 5-l0mg/kg/hari
Sulfametoksasol 7.5-50mg/kg/hari. Dibagi 2 dosis (5 hari)
Asam Nalidiksat : 55mg/kg/hari dibagi 4 (5 hari)

Amubiasis

: Metronidasol 30mg/kg/hari dibagi 4 dosis (5-10 hari)

Untuk kasus berat :


Dehidro emetin hidrokhlorida 1-1,5 mg/kg (maks 90mg)
( IM ) s/d 5 hari tergantung reaksi untuk semua umur)
Giardiasis

: Metronidazol 15mg/kg/hari dibagi 4 dosis (5 hari)

KOMPLIKASI
Kehilangan air dan elektrolit Dehidrasi, Hipokalemia, Asidosis metabolik, Kejang, Alkalosis metabolik
Gangguan sirkulasi darah Syok hipovolemik
Gangguan gizi Hipoglikemia, Malnutrisi energi protein, Intolerasi laktosa sekunder (akibat kerusakan villi dan
defisiensi enzim lactase)

ACADEMIC DIVISION | Ladysa Ashadita

Gastroentero & Hepatology

96

(Diare Anak Evi Rokhayati, dr.)

ACADEMIC DIVISION | Ladysa Ashadita

Gastroentero & Hepatology

97

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)


PK GASTRO ENTERO HEPATOLOGI
B. RINA ANINDA SIDHARTA, dr, SpPK-K
DIARE

Definisi diarrhea :
-

Peningkatan frekuensi BAB

Peningkatan komposisi cairan dalam feses

Peningkatan volume

Atau kombinasi dari ketiganya

Penyebab diare :

Dibedakan berdasarkan :

Waktu : Akut atau kronis

Mekanisme primernya : sekretori, osmotik, / motilitas, area permukaan (osmotic motility),


invasi mukosa

Penyebab utama : sekretori diare (infeksi, neoplasma, infeksi yang disebabkan karena endotoksin,
penggunaan laksatif berlebihan), osmotik diare, penyakit eksudatif, malabsorbsi, gangguan
motilitas ( intestinal transit time, motilitas/ intestinal transit time)
Etiologi :

Bakterial : E.coli, Vibrio cholera, Clostridium difficile, Salmonela, Shigella

Viral : Rotavirus, Norovirus, HIV

Parasit : Entamuba histolytica, Giardia lamblia

Intoksikasi : Clostridium perfrigens

Lain2: pemberian obat2an, allergi, intoleran, keganasan, infeksi sistemik

Penyebab diare akut


BAYI

ANAK

DEWASA

Gastroenteritis

Gastroenteritis

Gastroenteritis

Infeksi sistemiik

Keracunan makanan

Keracunan makanan

Pemberian antibiotik

Infeksi sistemik

Pemberian antibiotic

Overfeeding

Pemberian antibiotik

Hyperthyroidism

Penyebab Diare Kronik


BAYI

ANAK

DEWASA

Defisiensi laktosa

Defisiensi laktosa

Irritable bowel syndrome

Intoleran susu sapi

Irritable bowel syndrome

Inflammatory bowel
disease

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

98

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)


Toddler diarrhea

Celiac disease (intoleran

Intoleran laktosa

gluten)

Celiac disease (intoleran

Intoleran laktosa

Giardiasis

Giardiasis

Anorexia nervosa

AIDS enteropathy

AIDS enteropathy

gluten)
Cystic fibrosis (enzim
pankreas)
AIDS enteropathy

Penyebab Diare
ORGANISME

Clostridium difficile

FAKTOR VIRULENSI
Sitotoksin, enterotoksin

E.Coli
Enteropathogenic (EPEC)

Perlekatan, effacement

Enterotoxigenic (ETEC)

Enterotoksin (heat stable or labile)

Enteroinvasive (EIEC)

Invasi

Enterohemorrhegic (EHEC) [O157:H7]

Perlekatan, effacement, sitotoksin HUS

Enteroadherent (EAEC)

Perlekatan, kerusakan mukosa

Shigella

Invasi, enterotoksin, sitotoksin

Salmonella

Invasi. enterotoksin

Vibrio cholerae

Enterotoksin

Giardia lamblia

Kista yang resisten terhadap kerusakan


fisik, perlekatan pada mukosa

Entamoeba histolytica

Kista yang resisten terhadap kerusakan


fisik, produksi enzim dan sitotoksin

TRUE SECRETORY DIARRHEA

Diare tumor endokrin (sindroma karsinoid)


Keganasan tumor nonednsokrin (villous adenomas)
Factitious diarrhea / radiation enteritis
Diabetic diarrhea
Alcoholic diarrhea

Sekretori diare tetap tidak membaik sekalipun pasien dipuasakan, sedangkan osmotik diare
akan membaik dengan puasa

Fecal osmotic gap

290 mosm/kg H2O 2 ([Na+] + [K+])

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Osmotik diare : > 100


Sekretori diare : 100

Gastroentero & Hepatology

99

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)

Pemeriksaaan Laboratorium

Pemeriksaan Mikroskopik
a.

Warna feses
-

Coklat : normal

Pucat seperti kapur : obstruktif jaundice atau adanya barium sulfat

Hijau : karena bayam atau obat-obatan, dan alergi

Hitam/ melena : perdarahan upper GI

Darah segar : dari GI bagian bawah atau hemorrhoid

b.

Konsistensi feses (Bristol Stool Chart)

c.

Adanya darah, mucous atau pus

d.

Adanya cacing seperti Enterobius vermicularis, Ascaris lumbricoides atau segmen dari
cacing pita

Pemeriksaan Mikroskopik
-

Pemeriksaan menggunakan NaCl 0.85% 1 tetes NaCl + feses dicampur, ditutup cover
glass

Bisa menggunakan eosin lebih jelas melihat kista

Untuk melihat motilitas vibrio menggunakan mikroskop lap. gelap

Diperiksa di bawah obyektif 10x dan 40x :


1.

Pus sel atau lekosit

2.

Eritrosit

3.

Amoeba, flagellate

4.

Telur, larva atau kista cacing

5.

Jika lekosit (-) tdk perlu kultur

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

100

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)

Pemeriksaan Biokimia
a. pH feses (normal : 6,5 7,5)
-

untuk menentukan intoleran thd laktosa (menggunakan kertas nitazine, hasil


dibandingkan skala warna) pH < 5.5 menunjukkan feses asam.

pH : malabsorbsi karbohidrat, malabsorbsi lemak, defisiensi disakarida

pH : pemecahan protein, pada colitis, penggunaan antibiotic, villous adenoma

b. darah dalam feses

Darah dalam feses Fecal Occult Blood


(FOB) test atau Benzidine test
FOB test buat hapusan tipis dari feses +
H2O2 perubahan warna biru.
Kertas pada FOB test mengandung guaiac
resin, jika ditambah air jadi biru

penyebab false positif : pengaruh diet (daging merah) atau obat-obatan (NSAID,
kortikosteroid, antikoagulan, obat kemoterapi kanker)
FOB test tidak dapat digunakan untuk sampel dari lambung, krn pH lambung
yang rendah mempengaruhi hasil pemeriksaan
Pembacaan hasil FOB test dipengaruhi oleh orang yg membaca. Tdk boleh buta
warna
c. Pemeriksaan Malabsorbsi
1. Malabsorbsi karbohidrat
-

D-xylose test, Lactose Intolerancetool Reducing sugar (Clinitest tablet)

Clinitest mengukur gula yang tdk diserap dalam feses (kemampuan tubuh
mencerna karbohidrat)
-

Nilai rujukan Clinitest pada dewasa dan anak :


a. Normal = 0.25 g/dL
b. Kecurigaan : 0.25 0.5 g/dL
c.

Abnormal > 0.5 g/dL

Hasil Clinitest (+), dpt dikonfirmasi dengan pemeriksaan D-xylose test/

Lactose tolerance test


-

Sukrosa tidak dideteksi pada metode ini krn tidak termasuk reducing sugar

Sampel feses harus segera diperiksa (maksimal 1 jam), karena laktosa & gula lain
dirusak oleh proses kimiawi 2-4 jam setelah sampel diproduksi
2. Malabsorbsi lemak
Neutral fat stain

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Split fat stain

Gastroentero & Hepatology

101

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)


Homogenkan feses dgn air (1 : 2)

Campur emulsi feses dg 1 tetes asam


asetat 36%

Campur emulsi feses dg 1 tetes etil

Tambah 2 tetes Sudan III

alkohol 95% pada slide


Tambah 2 tetes Sudan III dlm 95%

Campur dan tutup dg coverslip

ethanol
Campur dan tutup dengan coverslip

Panaskan sampai 2 kali mendidih

Periksa dibawah mikroskop

Periksa dengan mikroskop

Hitung jumlah tetesan warna orange per

Hitung jumlah tetesan orange per HPF

HPF
a.

Neutral fat stain jika didapatkan > 60 droplet warna orange-merah/HPF


menunjukkan adanya steatorrhea

b.

Split fat stain jika didapatkan > 100 droplet warna orange-merah/HPF,
menunjukkan adanya steatorrhea

Pemeriksaan Mikrobiologi
a. Pengambilan sampel
-

Sampel feses segar dalam wadah steril/ transport media mucus, pus, darah

Sampel feses pada swab hanya untuk anak-anak

Jumlah sampel yang dibutuhkan 5 gram

Sampel feses harus segera dikultur pe suhu feses menghambat


pertumbuhan Shigella sp dan Salmonela sp

Jika butuh waktu > 1 jam sampai laboratorium sampel diambil dengan
swab dimasukkan dalam media transport Cary-Blair

b. Penolakan sampel

c.

Sampel feses terkontaminasi urine

Ada sisa sabun atau desinfektan

Wadah yang digunakan bocor

Sampel menjadi kering

Sampel dikirim menggunakan pengawet

Media kultur bakteri


KUMAN

MEDIA

Salmonella

Selenite-F broth, Salmonella-Shigela (SS) Agar,

Shigella

Xylose Lysine Desoxycholate (XLD) Agar, Hecktoen


Enteric (HE) Agar

E.Coli (O157:H7)

Sorbitol MacConkey (SMC) Agar, Latex agglutinasi


menggunakan O157 dan H7 antiserum

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

102

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)


Vibrio spp

Alkali peptone water, Thiosulfate Citrate Bile Salt


Sucrose (TCBS) Agar

Warna koloni pada agar XLD


KUMAN

Warna Koloni

Salmonella

Koloni berwarna merah dengan warna hitam pada


bagian tengah

Shigella

Koloni berwarna merah

E. Coli

Kuning

Proteus

Koloni berwarna merah dengan warna hitam pada


bagian tengah
Warna koloni pada agar HEA

KUMAN

Warna Koloni

Salmonella &

Biru ke biru kehiajauan

Shigella
E. Coli

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Kuning ke salmon

Gastroentero & Hepatology

103

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

104

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)

Pemeriksaan Penunjang
a. Darah lutin leukosit
b. Elektrolit
c.

Kreatinine

d. Urine rutin

TES FUNGSI HATI


A. LIVER DISEASE
a.

Hepatocellular : hepatitis (bakteri, virus, amuba, obat), toksin

b.

Kolestasis :
-

Ekstrahepatal (batu empedu, keganasan,striktur)

Intrahepatal (obat, PBC)

c.

Penyakit Infiltratif : tumor, sarcoid, TBC

d.

Sirosis : hepatocellular loss and scarring

FUNGSI HATI
a. Ekskresi : Bilirubin, NH3
b. Biosintesis : Albumin, factor pembekuan (PT-INR)
c.

Detoksifikasi : obat, toksin, alcohol

d. Storage : glikogen, iron, vitamin, lipid


e. Imunologi : Imunoglobulin, autoantibodies
f.
-

Metabolisme : karbohidrat, lipid, lipoprotein, protein, bilirubin


Non Spesifik
1.

albumin : malnutrisi, inflamasi kronis

2.

bilirubin : hemolysis

3.

SGOT : miokard infark, kelainan otot

Tidak Sensitif : Normal pada sirosis dan kanker yg sdh metastase

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

105

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)

WAKTU PARUH
ANALIT

WAKTU PARUH

ANALIT

WAKTU PARUH

Unconjugated bilirubin

4 jam

Conjugated bilirubin

12-14 hari

ALT/ SGPT

47 10 jam

AST/ SGOT

17 5 jam

Alkali Fosfatase

3 7 hari

AFP

96-168 jam (4-7 hari)

Gamma GT

3 4 hari

LDH

10-100 jam

CK skeletal

15-18 jam

CRP

19 jam

lipase

7-13 jam

NT

228 jam

albumin

2 minggu

Faktor VII

8 jam

Faktor II

50-72 jam

Faktor IX

24 jam

Faktor X

36 jam

Protein C

8-14 jam

Protein S

30-42 jam

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

106

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)


ALT / SGPT, AST / SGOT
-

SGPT Ditemukan terutama di hepatosit, Dilepaskan pada saat terjadi kerusakan sel hepatosit

SGOT ditemukan di hepatosit, jantung, ginjal, sel darah merah, usus, pancreas. Tidak spesifik
untuk penyakit liver

Ko enzim untuk AST dan ALT adalah vit B6 OT/PT diasumsikan terjadi def vit. B6

Pemeriksaan aminotransferases tidak spesifik atau menunjukkan penyakit tertentu

drug hepatotoxicity (eg, acetaminophen overdose), hypoxia/ shock, and viral hepatitis.
tdk punya nilai prognostik

Berguna untuk menilai progress klinis SGOT/SGPT pada pasien infeksi HAV menunjukkan
ada perbaikan fungsi liver

Sebaliknya SGOT/SGPT disertai dengan pengecilan liver, PT & APTT menunjukkan tanda
yang tidak baik (klinis) fungsi liver krn nekrosis hepatosit jumlah enzim

Alkali Fosfatase (AP)


-

Ditemukan di liver (terutama di traktus bilier), tulang, usus dan plasenta

Konsentrasinya naik pada kasus-kasus obstruksi dan penyakit infiltrative (mis; batu atau tumor)

AP normal ditemukan pada anak2 fase pertumbuhan. kecurigaan keadaan tdk normal
(mis. Rickets) tanpa GGT

Zinc adalah koenzyme dari AP-catalyzed reactions kronis dari AP, kemungkinan dpt
disebabkan krn kadar zinc

Gamma Glutamyl Transferase (GGT)


-

GGT didapatkan terutama di small bile ductule epithelium of the liver dan hepatocytes.

Namun juga ditemukan di pancreas, lien, otak, mammae, usus halus, prostat dan ginjal

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

107

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)


-

GGT tidak spesifik menunjukkan adanya liver disease. GGT dan AP mengetahui penyebab
kenaikan AP

Aktivitas GGT berubah sejalan dengan pertambahan usia pada neonates nilainya 8x dewasa

GGT respon terapi anti kejang perlu anamneses yang teliti

Albumin
-

Disintesis di endoplasmic reticulum kasar di hepatosit

kadar albumin produksi liver pada penyakit hati stadium akhir (kronik)

kadar albumin malnutrisi, penyakit ginjal (mekanisme yang berbeda)

Amonia
-

Produksi ammonia berasal dari pemecahan protein oleh bakteri di usus

Liver memegang peran untuk membersihkan ammonia

fungsi hati klirens ammonia kadar dalam darah encephalopathy

Ada hubungan antara kadar ammonia dengan derajat encephalopathy

Pemeriksaan lab sulit karena ammonia mudah menguap harus segera dikirim ke lab dalam
es (suhu 40C)

Lactate Dehydrogenase
-

LD1 & LD2 terutama di otot jantung, ginjal dan eritrosit

LD4 & LD5 terutama di hati dan otot skelet

5-Nucleotidase / 5-NT
-

Terdapat di selaput sinusoid dan saluran bilier

Menguatkan peningkatan ALP karena gangguan hati

GAMBARAN KLINIS
a. Spider nevi
Disebut juga spider telengiektasis lesi vaskuler non-neoplastic yg terdiri dari arteri/ arteriol
melebar, radial, sering berdenyut & mengelilingi suati sentral. Bila ditekan pucat. Diduga krn
peningkatan rasio estradiol / testoteron bebas
b. Ascites
c.

Jaundice / scleral icterus

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

108

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)


B.

HEPATITIS A

C.

HEPATITIS B

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

109

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)

Hepatitis B core antibodies (anti-HBc


Ab) terlihat setelah onset gejala infeksi
hepatitis B dan segera setelah
kemunculan
antigen
permukaan
hepatitis (HBsAg). Pada awalnya, antiHBc Ab terdiri hampir seluruhnya oleh
golongan
IgM,
diikuti
dengan
kemunculan anti-HBc IgG, untuk itu
tidak ada uji diagnostik yang komersial.
window period dimulai dengan jarak
ruangan HBsAg dan diakhiri dengan
kemunculan anti-HBs Ab. Anti-HBc total
Ab mungkin hanya merupakan tanda
serologis sisa tahun setelah terpapar
hepatitis B.

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

110

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)

D.

HEPATITIS C

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

111

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)

E.

HEPATITID D

F.

HEPATITIS E

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

112

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

113

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)


G.

PANKREAS
1. INFECTION
Incidence: 1990 2000 increase 10 times.
Mortality: 2 -9 percent.
a.

Acute pancreatitis n its complications

b.

Chronic pancreatitis n its complications

2. CARCINOMA

Pemeriksaan Laboratorium
a. Serum amylase
-

Uncomplicated

Levelnya meningkat dalam 2-12 jam setelah onset gejala

Cutoff : 3 kali dari normal (35-118 IU/L)

Level puncak dapat dihitung pada 12-72 jam

Kembali ke level normal dalam 2-3 hari (seminggu)

Level tetap > 10 hari komplikasi seperti kista, abses

Sensitivitas (75-92%); spesifisitas (20-60%)

b. Serum lipase

c.

Level serum meningkat 2 kali normal (2,3 -20 IU/L).

Level meningkat dalam 4-8 jam setelah onset

Kembali normal dalam 3-5 hari

Menurun 8-14 hari

Sensitivity (50-99%); specificity (86-100%).

Lebih baik daripada amilase pada pankreatitis alkoholik

Trypsinogen / elatase
Getah pankreas manusia :
-

19 % tripsinogen dari total protein

3 isoenzim tripsinogen

Disekresikan oleh sel asinus dari pankreas

Diaktifkan oleh enterokinase

Aktivasi pada pH 5,6 1 mM Ca2+

Lambat pada pH 8, rendah Ca2+

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

114

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)

IU/L

KURVA DARI ENZIM PANKREAS

trypsin

amyl
ase
lipase

2
h
SIMPTO
r
MS s

4 8 12
h hr hr
r s s
s

72
hr
s

3
day
s

7
14
day days
s

d. Antigen kanker (CA) 19-9


-

Adenokarsinoma pankreas

Konsentrasi dalam cairan kista


-

Belum ditegakkan sebagai indikator yang berguna

Indikator untuk membedakan lesi kista musin dan non-musin

Meningkat pada lesi kista ganas

e. Antigen kanker (CA) 72-4


Lesi musin :
-

Dianjurkan bahwa CA 72-4 berguna untuk identifikasi lesi musin

Mucin like antigen yang menggambarkan adanya epitel musin juga dapat digunakan
untuk diagnosis lesi musin dan kanker

Amylase bukan petanda tumor

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

115

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)

PRAANALITIK PEMERIKSAAN LABORATORIUM

Penerimaan FPP
Kelengkapan data FPP
PERMINTAAN Pengiriman FPP
PEMERISAAN Tingkat kedaruratan

VARIABEL
PASIEN

Faktor endogen (usia, sex, kehamilan,dll)


Faktor eksogen (diet, stress, exercise, dll)
Faktor lain (rokok, turnIquet, dll)

Posisi pasien (tidur, duduk)


Persiapan pasien
Kualitas pengambilan sampel (trauma, lamanya, multiple puncture, dll)
PERSIAPAN Labeling
PENGAMBILAN Bahan & alat yg digunakan (tabung, jarum)

Pemilihan vena
Penggunaan turniquet
Penggunaan kapas alkohol
PENGAMBILAN Order of draw
Correct volume draw
SAMPEL
Correct additive/ anticoagulan
Accurate additive mixing

TRANSPORT

Temperatur & waktu pengiriman


Agitasi
Paparan dengan cahaya
Keutuhan sampel (tabung pecah dll)
Sampel tumpah

Serum belum benar-benar beku


PEMROSESAN Sentrifugasi yang tidak sesuai (waktu & kecepatan)
Pemindahan sampel dari tabung asal ke kuvet sampel
DAN
PENYIMPANAN Paparan sampel dg suhu yg ekstrim selama penyimpanan

KRITERIA KELENGKAPAN FPP


-

Nama pasien

Nomor rekam medik

Umur dan jenis kelamin

Alamat/ ruangan

Dokter yang meminta

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

116

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)


-

Tanggal dan jam pengambilan bahan

Diagnosis

Tindakan yang dilakukan (jenis transfusi, berapa banyak, jenis tindakan, perdarahan setelah
atau sebelum tindakan)

KRITERIA PENOLAKAN SAMPEL


-

Sampel yang tidak dilabel dengan lengkap, minimal ada nama, usia dan nomor rekam
medik. Sampel yang tidak dilabel dengan baik akan dikembalikan atau pengirim sampel diminta
untuk melengkapi

Sampel tanpa Formulir Permintaan Pemeriksaan (FPP), atau FPP tidak sesuai dengan label
pasien, atau FPP tidak diisi lengkap. Sampel dengan kondisi demikian tidak akan dikerjakan
sampai FPP dilengkapi

Apabila ada ketidak cocokan antara label, FPP dan nomor rekam medik, maka laboratorium
berhak menolak dan meminta sampel baru dari pasien tersebut

Semua sampel yang datang ke laboratorium dan Bank Darah harus terlabel dengan baik.
Kesalahan melabel, atau label tidak ada atau sampel yang meragukan, tidak dapat diterima.

Sampel hemolisis, sampel beku, perbandingan darah dan antikoagulan tidak sesuai, tidak dapat
diterima dan harus diulang pengambilan sampel baru

Tabung yang digunakan tidak sesuai (antikoagulan tidak sesuai)

Tabung yang sudah kadaluwarsa

WRONG - RIGHT

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

117

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)


HEMOLISIS

PENYEBAB HEMOLISIS
-

Mengocok terlalu kuat ketika mencampur darah dan atikoagulan

Pengambilan darah dari daerah yang hematom

Menarik plunger terlalu cepat

Alkohol belum kering

Pengambilan darah yang traumatic

Menuangkan sampel darah dari syringe tanpa melepas jarum

Menuangkan sampel darah yang sudah beku dari spuit ke tabung melalui bagian depan spuit

Pemusingan sampel darah yang dilakukan sebelum darah benar-benar beku (butuh waktu 2030 menit untuk membuat darah beku sebelum dipusingkan)

Menggunakan jarum dengan ukuran gauge kecil (< 23)

Menggunakan tabung vacuum dengan ukuran besar (misal untuk pasien pediatric)
PENGARUH HEMOLISIS

ANALIT

RASIO KONSENTRASI / AKTIVITAS

PERUBAHAN KONSENTRASI / AKTIVITAS

DLM RBC & SERUM

DLM SERUM RBC LISIS 1% HCT

LDH

160 : 1

+ 272.0

AST / GOT

40 : 1

+ 220.0

Kalium

23 : 1

+ 24.4

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

118

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)


ALT / GPT

6,7 : 1

+ 55.0

Glukosa

0,82 : 1

Fosfat organic

0,78 : 1

+ 9,1

Natrium

0,11 : 1

Kalsium

0,10 : 1

+ 2,9

5,0

0,1

PENGARUH VARIASI CIRCANDIAN


ANALIT

MEAN

08,00 TOTAL

14,00 TOTAL

VARIASI (%)

VARIASI (%)

Natrium

141

1,9

1,8

Kalium

4,4

7,1

2,8

Klorida

102

3,8

3,4

Kalsium

10,8

3,2

2,7

Urea

14

22,5

2,5

Kreatinin

1,0

14,5

6,3

Asam urat

5,6

11,5

2,6

Besi

116

36,6

3,4

Kolesterol

193

14,8

5,7

Albumin

4,5

5,5

3,9

Protein total

7,3

4,8

1,7

Lipid total

5,3

25

3,6

AST / GOT

25

ALT / GPT

56

17

Acid Fosfatase

15

Alkali fosfatase

63

20

Laktat dehidrogenase

195

16

12

PENGARUH AKTIVITAS FISIK


ANALIT

ANALIT

Acid Fosfatase

11

Albumin

SGPT / ALT

41

Bilirubin

Alkali Fosfatase

Iron / Fe

11

SGOT / AST

31

Laktat dehydrogenase

Kalsium

Kalium

Klorida

natrium

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

119

(PK Gastro Entero Hepatologi B. Rina Aninda Sidharta, dr., Sp.PK-K)


Kolesterol

NKreatinine

17

Fosfor

12

Protein total

Urea N

Asam urat

Lipid total

12
-

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

120

(Radiologi Saluran Pencernaan DR. JB. Prasodjo, dr., Sp.Rad)


RADIOLOGI SALURAN PENCERNAAN
Dr.JB.Prasodjo, dr.Sp.Rad
SALURAN PENCERNAAN
a. Atas

Esofagus

Gaster

Duodenum

Yeyunum

Ileum

b. Bawah

Colon : ascendens, transv, descen, sigmoid, rectum

Bentuk umum kelainan GIT

ESOFAGUS

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Ulkus : luka yang bertukak


Divertikulum : additional defect
Polyp : lumen halus tetapi terdapat
penonjolan ke dalam lumen

Gastroentero & Hepatology

121

(Radiologi Saluran Pencernaan DR. JB. Prasodjo, dr., Sp.Rad)


a. Diverticulum zenker

Jika terdapat additional defect di sekitar esofagus

Sering terjadi tukak dan infeksi

Gejala : nyeri di leher, bau nafas busuk

b. Diverticel

c.

Reflux Esofag

Akibat ketidakmampuan sfingter gastroesofageal sehingga terjadi aliran balik asam lambung
menuju ke esofagus dan menyebabkan erosi.

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

122

(Radiologi Saluran Pencernaan DR. JB. Prasodjo, dr., Sp.Rad)


d. Esofag Hernia

e. Strictura esofag

f.

Ca esofagus

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Erlukaan kronik akibat


reflux sehingga
esofagus menyempit
Etiologi : korosif agent
(ex : orang minum air
aki)

Esofagus
terdesak ke
rongga thoraks
akibat tekanan
intraabdomen
yang meningkat

Gastroentero & Hepatology

123

(Radiologi Saluran Pencernaan DR. JB. Prasodjo, dr., Sp.Rad)


g. Indentasi oleh tumor mediastinum

Indentasi pendesakan dari luar


lume, namn mukosanya masih
halus dan utuh

h. Angiofibroma fibroma pada pembuluh darah

i.

Achalasia

Penyempitan pada esofagocardial


junction seperti ekor tikus

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

124

(Radiologi Saluran Pencernaan DR. JB. Prasodjo, dr., Sp.Rad)


j.

Spasme esofagus

spasme : perubahan otot-otot tanpa disertai perubahan epitelnya


k.

Varices esofagus (pada sirosis hepatis)

l.

Atresia esofagus

Merupakan kelainan kongenital

Esofagus terputus-putus sehingga timbul gejala mual muntah terus-menerus pada


bayi

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

125

(Radiologi Saluran Pencernaan DR. JB. Prasodjo, dr., Sp.Rad)


GASTER

a.

Ulkus

Filling defect/ mengisi lumen

Timbul akibat asam lambung yang tinggi, sedangkan mukosa lambung tidak tahan
asam

Gambaran : - jika ulkus di curvatura minor ganas


-

Prepyloric ulcer (ganas)

Bersifat :proliferatif dan retraktif (sifat neoplasma)

gastrolic fistel

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

126

(Radiologi Saluran Pencernaan DR. JB. Prasodjo, dr., Sp.Rad)


b.

Gastritis

Klasifikasi gastritis :

Gastritis acuta

Menetriers disease

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

127

(Radiologi Saluran Pencernaan DR. JB. Prasodjo, dr., Sp.Rad)


c.

Ca (polypoid)

d.

Diverticel

e.

Bezoar
Bahan-bahan yang tidak dapat dicerna oleh lambung

f.

Post OP gaster

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

128

(Radiologi Saluran Pencernaan DR. JB. Prasodjo, dr., Sp.Rad)


DUODENUM

Gambaran : bizzare
Tes radiologi perlu diberi injeksi buskopan/ zat yang melumpuhkan gerak peristaltik
sehingga duodenum bisa mengembang
a. Ulcus duodenum

b. Diverticel duodenum
-

Penonjolan dari tunika mukosa ke tunika serosa melewati stratum muskulare

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

129

(Radiologi Saluran Pencernaan DR. JB. Prasodjo, dr., Sp.Rad)


c.

Adenoma

d. Hyperplasi lymphoid

lymphoma

e. Obstruksi duodenum kongenital

Atresia : tersumbat
semuanya
Stenosis : tersumbat
sebagian jadi masih bisa
dilewati

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

130

(Radiologi Saluran Pencernaan DR. JB. Prasodjo, dr., Sp.Rad)


COLON

a. Colitis ulcerosa perlu pembedahan

b. Colitis kronik
-

Fibrosis

Retraksi

Incisura dan haustra menghilang

Amoeboma

Amoeboma : proses
neoplasma jinak bukan
karena amoeba, biasanya
terjadi pada colon ascendens

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

131

(Radiologi Saluran Pencernaan DR. JB. Prasodjo, dr., Sp.Rad)


Colitis TB

colitis TB transver ulcer

Stricture

c.

Penyakit chaga / hypo gangl / megacolon aquisital

Gerakan peristaltik menghilang akibat gigitan seranga melumpuhkan plexus auerbach

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology

132

(Radiologi Saluran Pencernaan DR. JB. Prasodjo, dr., Sp.Rad)


d. Colitis viral

Cytomegalo virus

pneumatosis coli

Pneumatosis coli : dinding colon terisi udara akibat gangren

Kontraindikasi pemeriksaan radiologi GIT : : ileus, obstruksi total, perforasi saluran pencernaan
mutlak tdak boleh diberi barium, menimbulkan bahaya keluar usus dan mengering jadi batu

Urutan pemeriksaan penunjang pada radiologi sesuai urutan :


anamnesa, pemeriksaan fisik, pemeriksaan penunjang ( start from simple, sederhana: foto polos
abdomen AP, LLD, ; foto kontras, foto CT scan, MRI

Foto polos abdomen : PX. perforasi usus, saluran kemih, sistema tulang BNO,
LLD -> penilaian perforasi

ACADEMIC DIVISION | Dessy R.

Gastroentero & Hepatology


(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)

BEDAH DIGESTIVE
Ida Bagus Budi
1. Acute Abdomen Basic (hal: 134)
2. Hernia (hal: 146)
3. Gallstones Disease (hal: 156)
4. Colorectal Cancer Management (Surgical Approach) (hal: 163)
5. Bedah Saluran Pencernaan (hal: 169)

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

133

Gastroentero & Hepatology

134

(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)


ACUTE ABDOMEN BASIC
ABDOMEN AKUT
Definisi
Abdomen akut adalah keadaan yang memerlukan keputusan segera (FD Moore, 1977)
o

Haruskah menjalani operasi?

Bila harus, kapan sebaiknya dioperasi?

Istilah Lain
Gawat Abdomen (Buku Ajar Ilmu Bedah, 1997): keadaan klinik akibat kegawatan di rongga perut yang
biasanya timbul mendadak dengan nyeri sebagai keluhan utama
Nyeri abdomen akut: karena keluhan utama nyeri akut (Nyhus, Vitello, Condon, 1995)
Mengapa Nyeri Abdomen Akut istimewa?
Pasien dengan nyeri abdomen akut:
-

keluhan baru saja terjadi

penyebab belum diketahui

harus segera didiagnosis dan terapi

mencegah mortalitas atau morbiditas berat

Kasus kegawatan yang banyak ditemukan sehari-hari


Memerlukan keputusan segera dalam diagnosis dan terapinya
Memerlukan perhatian dokter secara sungguh-sungguh
An Overview
The diagnosis and management of an acute abdomen remains one of the most difficult challenges for the
surgeon
A thorough understanding of the anatomy and physiology of the abdomen are essential
While recent advances in technology can be helpful in certain situation, they cannot replace a physicians
clinical judgment based upon a good history and physical examination
Advanced In Imaging
1. Further imaging is usually not necessary for patients presenting with classic signs and symptoms of
various acute abdominal pathologies
2. But in some of the atypical patients require careful and appropriately tailored diagnostic imaging
3. Advances in CT have included the advent of helical CT imaging technique and reformation of image data
to provide angiographic information, is the mainstay of imaging of acute abdomen
4. Improvements of ultrasound probes have lead to improved image resolution
5. MRI currently does not play a major role in the evaluation of acute abdomen

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology


(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)
6. Routine use of plain abdominal radiography is often not helpful, except in the cases of suspected
intestinal perforation or obstruction
Mengapa tindakan harus segera?
Tiap menit berharga, keterlambatan terapi fatal
-

Semua perdarahan masif trauma & non-trauma dengan respons transien atau tanpa respons terhadap
resusitasi

Thrombosis arteri mesenterial katastrof abdomen

Strangulasi usus dengan ancaman nekrosis luas

Tiap jam berharga, keterlambatan terapi meningkatkan morbiditas dan mortalitas


-

Perforasi ulkus peptikum

Perforasi tifus

Thrombosis vena mesenterial

Keterlambatan lebih dari 12 jam meningkatkan morbiditas & mortalitas


-

Ileus obstruksi total

Ileus strangulasi

Closed loop syndrome

Perforasi kolon

Appendicitis gangrenosa

Colitis fulminans

Hernia Strangulata Terjadi Nekrosis Usus Dalam 12 Jam

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

135

Gastroentero & Hepatology

136

(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)


Iskemi Usus, Thrombosis Mesenterial

Gejala Nyeri Abdomen Akut


Dapat disebabkan proses dalam
Intraperitoneal
Retroperitoneal
Rongga pelvis
Rongga toraks
Faktor sistemik

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

137

(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)


Lokasi Nyeri Akut

pada abdomen

Nyeri abdomen atas


Ulkus gaster atau duodenum
Kolesistitis, kolangitis
Pankreatitis
Apendisitis (dini)
Hepatitis atau abses hepar
Extra abdomen
-

Pleuritis, pneumonia lobaris inferior, pneumotoraks

Pericarditis, Infark miokard, angina

Pielonefritis, kolik renal

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

138

(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)

Nyeri abdomen tengah

Apendisitis (dini)

Obstruksi usus halus atau gangren

Pankreatitis

Gastroenteritis

Emboli mesenterium/thrombosis

Diseksi aorta

Adenitis mesenterik

Divertikulitis sigmoid (dini)

Nyeri abdomen bawah


Obstruksi kolon atau gangren
Apendisitis
Adenitis mesenterik
Divertikulitis
Abses piosalping yang pecah
Torsio tubo-ovarian
Kehamilan ektopik

Onset Nyeri Sangat Tiba-Tiba

Perforasi organ berongga intra peritoneal

Ruptur aneurisma aorta

Infark usus

Ruptur KET

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology


(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)

Onset Nyeri Gradual


Inflamasi
Appendicitis
Pancreatitis
Diverticolitis colon
Obstruksi usus simpel

Nyeri Referal Abdomen Akut Kedaerah Punggung & bahu

Berbagai Jenis Kolik

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

139

Gastroentero & Hepatology

140

(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)


Sifat dan Intensitas Nyeri

A. Nyeri Sakit Gigi

Kolik Intermiten pada awal obstruksi organ

C. Nyeri Kolik dan Awal Radang Organ Berrongga

berongga

Nyeri Kolik tanpa interval bebas nyeri


Pada obstruksi usus lanjut oleh karena mulai ada iskemi
Anamnesis
60 - 80% ketepatan diagnosis didapat dari anamnesis yang baik dan teliti
Pemeriksaan fisik: memperkuat ketepatan diagnosis
10 - 15% ketepatan diagnosis didapat dari pemeriksaan penunjang laboratorium dan radiologi

Apakah anamnesis telah benar ?


Check and Re-check
Apakah Anamnesis Memuaskan?

ANAMNESIS YANG BAIK


dapat menegakkan / kearah
Diagnosis kemungkinan
Kemungkinan Etiologi
Stadium Penyakit / Komplikasi
Diagnosis Banding

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

141

(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)


Pemeriksaan Fisik Selalu Korelasi dengan Anamnesis yaa !!!
Inspeksi
o Distensi abdomen: gas/cairan usus karena ileus paralitik atau obstruksi
o Pelebaran vena: penyakit liver
o Peristalsis usus yang terlihat: obstruksi
o Cullens sign, Grey Turners sign: pankreatitis
Auskultasi
o Seluruh kuadran abdomen: frekuensi dan nada bising usus
Perkusi
o Dimulai dari daerah bebas nyeri, dilakukan secara hati-hati (terutama pada anak)
Palpasi
o Dimulai dari daerah bebas nyeri, sampai lokasi nyeri maksimal, dilakukan secara hati-hati
o Cara Palpasi
Telapak Jari
Ujung Jari
Telapak Jari Kanan - Kiri
Bimanual
Tekanan Dalam
Tekanan Ringan
o Point of Maximum Tenderness?
o Rovsings sign

o Obturator sign

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

142

(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)


o Psoas sign

o Colok dubur: jangan terlewatkan!!!

Pemeriksaan Penunjang
Laboratorium
-

Pemeriksaan dasar / base line

Selektif atas indikasi

Radiologi
-

Polos

Kontras

Ultrasonografi
Abdominal tap / Diagnostic Peritoneal Lavage (DPL)
Laparoskopi
CT-Scan /MRI
7 Pertanyaan wajib untuk nyeri abdomen akut sesuai dengan ujian OSCA
1. Onset of pain
2. Lokasi nyeri
3. Sifat nyeri
4. Penjalaran nyeri dan nyeri referal
5. Keadaan yang memperberat rasa nyeri
6. Keadaan yang memperingan rasa nyeri
7. Gejala gastrointestinal dan sistemik yang menyertai nyeri perut
Tips & Trick dalam menilai Abdomen Akut
Berlangsung > 6 jam & sebelumnya baik2 saja: Kasus Bedah !!!
Nyeri abdomen dan shock kasus bedah !!
Diam tak bergerak: peritonitis / iskemi
Tidak hilang dengan morfin: iskemi
Harus Peka thd Bahaya Mengancam - Sense of Crisis

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology


(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)
Pemeriksaan Berulang-ulang oleh Pemeriksa yg Sama
Derajat Iritasi Peritoneum
oleh cairan yg berada abnormal dlm rongga peritoneum (Lowenfels, 1975)

Ileus obstruksi Main symptomps

1. Crampy pain
2. Obstipation
3. Distention
4. Vomiting

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

143

Gastroentero & Hepatology

144

(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)


Kelainan Obstetri & Ginekologi Penyebab Nyeri Abdomen Akut

Obstetri

Ginekologi

Kehamilan Ektopik

Ruptura Kista Ovarium

Kehamilan Abdominal

Torsi Kista, Mioma

Ruptura Uteri

Ruptura Abses

Mola Destruen

Perforasi Uterus

Tips & Tricks


Kesalahan yang sering dilakukan dalam menghadapi pasien abdomen akut
Memulangkan pasien dari UGD
Memberi obat penghilang nyeri bahkan narkotik
Tidak acuh dan menanggap sepele keluhan pasien
Tidak melakukan observasi dan memeriksa berulang-ulang
Terlalu percaya kepada pemeriksaan penunjang saja
Narcotic Analgesia For Acute Appendicitis
Treatment with narcotic analgesia does not adversely affect the ability to diagnose appendicitis on clinical
grounds, and indeed may assist diagnosis by relieving the patients anxiety
Attard AR et al, Br Med J 1992
Thomas SH et al: J am Coll Surg, 2003
Pemberian Narkotik Pada Trauma
Tidak boleh diberikan pada pasien hipovolemia, trauma capitis dan trauma abdomen
Bila perlu sekali diberikan pada pasien dengan nyeri hebat, agar lebih kooperatif tapi tanpa
menghilangkan gejala, dapat diberikan intravena, dengan dosis mulipel kecil-kecil
Tips & Tricks
Gejala nyeri & rangsang peritoneal dapat tidak jelas pada
Dehidrasi/Hipovolemia dan shock
Penggunaan steroid
Immunokompromized
Penggunaan antibiotika kuat
Pengguna narkotika atau psikotropika lain
Pasien sakit berat ~ ICU/ HDU

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology


(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)
Tips & Tricks Source control pada pasien sakit berat dgn abdomen akut
Pilih tindakan source control paling memadai, bersifat Life saving dan Do No More Harm (minimal
invasive)
US/CT-Guided Aspiration? Peritoneal lavage?
Incisi laparotomi terbatas / minilaparotomi ?
Laparotomi bertingkat dengan open abdomen?
Damage control ?
KESIMPULAN
Nyeri abdomen akut:
Berbagai penyebab (intra dan extra abdomen)
Morbiditas dan Mortalitas ditentukan oleh kecepatan penanganan
Perlu pengetahuan yang luas, mencakup anatomi, fisiologi, pemeriksaan fisik dasar, dan pengalaman
klinis multidisiplin

A Good Diagnostician is not Born, but is Developed

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

145

Gastroentero & Hepatology

146

(Judul Kuliah dokter pengampu)


HERNIA
Anterior Abdominal Wall

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

147

(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)


Presumed Causes of Groin Herniation
-

Coughing

Ascites

Chronic obstructive pulmonary disease

Upright position

Obesity

Congenital connective tissue disorders

Straining

Constipation

Previous right lower quadrant incision

Prostatism

Arterial aneurysms

Pregnancy

Cigarette smoking

Birthweight <1500 g

Heavy lifting

Family history of a hernia

Physical exertion (?)

Valsalva's maneuvers

Defective collagen synthesis

Varying degrees of closure of the processus vaginalis (PV)


A. Closed PV

C. Moderately patent

B. Minimally patent PV

D. Scrotal Hernia

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

148

(Judul Kuliah dokter pengampu)


Anatomy of Inguinal Region

Ligaments that contribute to the inguinal canal

Retroperitoneal view of major inguinal nerves and their courses: ilioinguinal, iliohypogastric,
genitofemoral, lateral femoral cutaneous,and femoral.

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology


(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)
Anterior view of the five major nerves of the inguinal region.

Anterior perspective of posterior inguinal canal musculature

Anatomy of the groin region from a posterior perspective

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

149

Gastroentero & Hepatology

150

(Judul Kuliah dokter pengampu)


Posterior view of intraperitoneal folds and associated fossa

Classification
-

Gilbert Classification System


o Type 1 Small, indirect
o Type 2 Medium, indirect
o Type 3 Large, indirect
o Type 4 Entire floor, direct
o Type 5 Diverticular, direct
o Type 6 Combined (pantaloon)
o Type 7 Femoral

Nyhus Classification System


o Type I Indirect hernia; internal abdominal ring normal; typically in infants, children, small adults
o Type II Indirect hernia; internal ring enlarged without impingement on the floor of the inguinal
canal; does not extend to the scrotum
o Type IIIA Direct hernia; size is not taken into account
o Type IIIB Indirect hernia that has enlarged enough to encroach upon the posterior inguinal wall;
indirect sliding or scrotal hernias are usually placed in this category because they are commonly
associated with extension to the direct space; also includes pantaloon hernias
o Type IIIC Femoral hernia
o Type IV Recurrent hernia; modifiers AD are sometimes added, which correspond to indirect,
direct, femoral, and mixed, respectively

Diagnosis - History
-

These range from incidental findings to symptomatic hernias to surgical emergencies such as
incarceration and strangulation

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

151

(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)


-

Asymptomatic inguinal hernias are frequently diagnosed incidentally on physical examination or may
be brought to the patient's attention as an abnormal bulge

Identified intra-abdominally during laparoscopy

A symptomatic groin hernia will frequently present with groin pain

Extrainguinal symptoms such as change in bowel habits or urinary symptoms

Patient's history include duration and progressiveness of the symptoms

Whether the hernia is reducible ??

Physical Examination
-

Digital Examination
o Valsavas maneuver
o Examination of the contralateral side
o Identification of femoral hernia
o Finger test
o Thumb test
o Ziemann test

Differential Diagnosis
-

Malignancy

o Undescended testicle

o Lymphoma

o Retroperitoneal sarcoma

Femoral artery aneurysm or


pseudoaneurysm

o Metastasis

Lymph node

o Testicular tumor

Sebaceous cyst

Primary testicular

Hidradenitis

o Varicocele

Cyst of the canal of Nuck (female)

o Epididymitis

Saphenous varix

o Testicular torsion

Psoas abscess

o Hydrocele

Hematoma

o Ectopic testicle

Ascites

Imaging
The most common radiologic modalities include :
-

Ultrasonography (US),

Computed Tomography (CT),

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

152

(Judul Kuliah dokter pengampu)


-

Magnetic Resonance Imaging (MRI)

CT finding Right Inguinal Hernia

Treatment Open Approach


-

Identification of indirect and direct hernia sacs

Bassini Repair

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology


(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)
-

Shouldice Repair

McVay Repair

Lichtenstein Tension-Free Repair

Treatment - Laparoscopy
2 types :
-

TRANSABDOMINAL PREPERITONEAL PROCEDURE

TOTALLY EXTRAPERITONEAL PROCEDURE

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

153

Gastroentero & Hepatology

154

(Judul Kuliah dokter pengampu)


Treatment Laparoscopy (trocar placement)

Treatment algorithm for hernias Treatment algorithm for hernias

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

155

(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)


Complications of Groin Hernia Repairs
-

Recurrence

Chronic groin pain

o Vascular injury

o Nociceptive

Intra-abdominal

Somatic

Retroperitoneal

Visceral

Abdominal wall

o Neuropathic

Gas embolism

Iliohypogastric

o Visceral injury

Ilioinguinal

Bowel perforation

Genitofemoral

Bladder perforation

Lateral cutaneous

o Trocar site complications

Femoral
-

Laparoscopic

Hematoma

Cord and testicular

Hernia

Hematoma

Wound infection

Ischemic orchitis

Keloid

Testicular atrophy

o Bowel obstruction

Dysejaculation

Trocar or peritoneal closure site hernia

Division of vas deferens

Adhesions

Hydrocele

o Miscellaneous

Testicular descent

Diaphragmatic dysfunction

Bladder injury

Hypercapnia

Wound infection

Seroma

Urinary

Hematoma

Paralytic ileus

Wound

Nausea and vomiting

Scrotal

Aspiration pneumonia

Retroperitoneal

Cardiovascular and respiratory insufficiency

Osteitis pubis

Prosthetic complications

General

Contraction
Erosion
Infection
Rejection
Fracture

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

156

(Judul Kuliah dokter pengampu)


GALLSTONE DISEASE
Objectives
Basic biliary anatomy and physiology
Pathophysiology of gallstone disease
Clinical manifestations of gallstone disease
Complications of gallstone disease
Investigation and management of gallstone disease
Gallbladder Surface Anatomy
Lies in the right upper quadrant, under the costal margin at the level of the 9th costal cartilage
The level of the 9th costal cartilage can be palpated as a distinct notch

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

157

(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)

GALLSTONES
Common (20% population)

Clinical Manifestations

Cholesterol stones in West

Asymptomatic

Female proponderance (3/1)

Cholecystitis

Risk factors

Biliary colic

Obesity

Complications

Oestrogen

Jaundice

Hypercholesterolaemia

Pancreatitis

Increasing age

Cholangitis

5 Fs

Gallstone ileus
Carcinoma of gallbladder

ACUTE CHOLECYSTITIS
Acute inflammation of the gallbladder

Post-prandial

Usually associated with calculi (stones)

RUQaround to back

Calculus causes obstruction at Hartmann's

Constant

pouch or cystic duct

Associated nausea and vomiting

Less commonly with biliary sludge

May last several hours to days

A-calculus (no-stone) cholecystitis rare

Recurrent attacks common

Bacterial infection in 50% only

Signs

Recurrent attacks result in fibrosed thickened


gallbladder (chronic cholecystitis)

Pyrexia (37.5-38.5)

Associated jaundice signifies CBD blockage

Clinical Features

o CBD stone or Mirrizis Syndrome

Pain

Abdominal tenderness localized to RUQ

Murphys sign positive

Sudden onset

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

158

(Judul Kuliah dokter pengampu)


Murphys Sign
-

Inspiratory arrest with manual pressure below the gallbladder

BILIARY COLIC
Pain associated with passage of stone

Courvoisiers Law

Usually not colicky but constant (a misnomer)

In the presence of jaundice a palpable gallbladder

As cholecystitis but not associated with fever/


leucocytosis and positive Murphys sign
Usually resolves after minutes- few hours

is most likely due to malignant obstruction of


the bile duct
Based on presumption that patients with

Complications

gallstones have chronically inflammed, fibrosed

Empyema/ mucocele

gallbladders incapable of distension

Obstructive jaundice

Does not always hold true e.g.

Ascending cholangitis

Empyema + CBD stone

Pancreatitis
Charcots Triad- Ascending cholangitis
1. Pain
2. Fever
3. Jaundice

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

159

(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)


Investigation (Accute Cholecystitis)

Management (Accute Cholecystitis)

Bloods

Restrict Oral intake (NPO)

FBC (WCC)

Intravenous fluids

LFTs (Bilirubin, GGT, Alk Phos)

Ng tube aspiration (for vomiting)

Amylase

Analgesia

Imaging

Morphine

CXR

Intravenous antibiotics

Ultrasound

Gram negative cover

CT

(co-amoxiclavgentamicinpiperacillin)

Special tests
-

Cholecystectomy after resolution

Endoscopic Retrograde Cholecystogram

Management (Biliary Colic)

(ERCP)

Acute attack usually resolves spontaneously

o Diagnostic and therapeutic

Analgesia

Magnetic Resonance Imaging (MRC)

Investigations as for cholecystitis

Other forms of Cholangiography

Prolonged attacks treated as cholecystitis

o Intra-operative

Elective cholecystectomy

o Percutaneous Transhepatic (PTC)


o Oral cholangiogram

ASCENDING CHOLANGITIS
Charcots Triad

Definitive management

Investigations

FBC, LFT's, Amylase, US

ERCP and stone removal +/- stent

Cholecystectomy after resolution

Management

Resuscitation (IV fluids)

Antibiotics (G-negative cover)

Intensive monitoring (urometry)

GALLSTONE PANCREATITIS
Commonest cause of Pancreatitis

Supportive

More severe than alcohol Pancreatitis

Fluid resuscitation

Due to CBD stones irritating pancreas

Antibiotics

Obstruction at ampulla of Vater

Analgesia

Irritation in pancreatic portion of CBD

Definitive
ERCP & stone retrieval
Elective cholecystectomy

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

160

(Judul Kuliah dokter pengampu)


LAPAROSCOPIC CHOLECYSTECTOMY
Commonest elective surgical procedure
Standard treatment for gallstone disease
May be performed as daycase
Converted to open in small number

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

161

(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)

Complications

Late Complications

Trauma

Post cholecystectomy syndrome

Common bile duct (CBD)

Rare

Intestine

Pain

Liver

Occasionally due to stones in the biliary

Haemorrhage

tree

Vessel injury

Port site hernia

Liver injury

Umbilical

Cystic artery clips

10mm port sites

Infection
Biliary peritonitis

ERCP - Endoscopic Retrograde Cholangio Pancreato Graphy


Usually performed by gastroenterologists
Diagnostic and therapeutic
Indicated in jaundiced patients
Ampulla of Vater cannulated
Demonstrates ductal anatomy
Allows biopsy of malignant lesions
Therapeutic in relieving obstruction
Stone retrieval or Stenting

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

162

(Judul Kuliah dokter pengampu)


SUMMARY
Gallstones are common
Usually asymptomatic
Clinical manifestations

Cholecystitis

Biliary colic

Complications

Ascending cholangitis (Charcots' Triad)

Treatment

Laparoscopic cholecystectomy

ERCP

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

163

(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)


COLORECTAL CANCER MANAGEMENT
(SURGICAL APPROACH)
Introduction

Indonesia ??

An estimated 39,670 new cases found in US

1986 Sjamsuhidajat, 1,8 in 100,000)


(WHO, 2002 17,8 in 100,000 )

(2010)
Sex ??

Most important !!!!

22,620 new cases in men >< 17,050 in

Early diagnosis

women

Cancer prevention

51,370 people will have died from rectal and


colon cancer

Screening age above 40 yo or 50 yo


Screening modalities :

The second leading causes of cancer death in


US

Colonoscopy every 10 years


Flexible sigmoidoscopy every 5 years

Mortality was decreased (up to 33%)

CT Colonography every 5 years

Better screening and treatment modalities

NCCN Version 4, 2011

If others modalities are not available, double


contrast barium enema every 5 years maybe
useful

Vascular supply

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

164

(Judul Kuliah dokter pengampu)


Venous drainage

CRC Pathogenesis

Routes of Spread and Natural History


Arises in the mucosa
Regional lymph node involvement is the most common form of spread
The most common site of distant metastasis from colorectal cancer is the liver
hematogenous spread via the portal venous system
the risk of hepatic metastasis increases with tumor size and tumor grade
even small tumors may produce distant metastasis

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

165

(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)


Algoritm
(Schwartz, 9th edition)

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

166

(Judul Kuliah dokter pengampu)


New Terminology in CRC Resection
Ileocecal resection (A C)
Ascending colectomy (A D)
Right hemicolectomy (A F)
Extended right hemicolectomy (A G)
Transverse colectomy (E H)
Left hemicolectomy (G I)
Extended left hemicolectomy (F I)
Sigmoid colectomy (J K)
Sub total colectomy (A J)
Total colectomy (A K)
Low anterior resection (K L) spincter
preserve
Abdominoperineal resection (K L)
without preserve
In the era of minimal invasive surgery
What about the safety of this technique??

Randomized clinical trial


Five-year follow-up of the Medical Research Council CLASICC trial of laparoscopically assisted versus open

surgery for colorectal cancer


Conclusion: The 5-year analyses confirm the oncological safety of laparoscopic surgery for both colonic and
rectal cancer. The use of laparoscopic surgery to maximize short-term outcomes does not compromise the
long-term oncological results.
Registration number: ISRCTN74883561
(http://www.controlled-trials.com).

British Journal of Surgery, July 2010

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

167

(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)


Total Mesorectal Excision Rectal Cancer Resection

Colorectal Anastomosis

Chemotherapy regimens for adjuvant therapy


What about the latest recomendation for adjuvant therapy in CRC ??
Update in Chemotherapy Regimens
FOLFOX
Oxaliplatin, Leucovorin, 5-FU
CapeOX
Capecitabin, Oxaliplatin
FOLFIRI
Irinotecan, Leucovorin, 5-FU
Bevacizumab + 5-FU containing regimens

NCCN, 2011

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology

168

(Judul Kuliah dokter pengampu)


CRC Surveilence

One of the most important step in the management of CRC


History + Physical every 3-6months for 2 years, every 6months for a total of 5 years
CT Scan Abdomen & Pelvis annualy for 3 years
Colonoscopy at 1 year, the as clinically indicated

Case
Female, 38 yo
History of right hemicolectomy for right
colon cancer 3 years before
Diarhea in the last 6 months
No chemotx
No Follow up

Colonoscopy ..........
Colonoscopy reccurency at the
anastomotic site

Conclusion
Early diagnose !!!

CRC multimodality treatments

Prevention !!!!

Staging

Surveilence + Follow up !!!

Surgical
Chemotx
Radiotx
Algoritm

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology


(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)
BEDAH SALURAN PENCERNAAN
ESOFAGUS
A muscular tube, begins at the pharynx, travel through
the thorax (post mediastinum), empties into the cardia of
the stomach
Superior 3rd striated muscle only
Middle 3rd striated + smooth muscle
Inferior 3rd smooth muscle only
Two sphincters UES (upper esofageal sphincter), LES
(lower esofageal sphincter)
ESOFAGUS DYSPHAGIA
Dysphagia difficulty swallowing, caused by obstruction
Odynophagia pain on swallowing, may / may not
accompany dysphagia
Types:
1. Mechanical (difficulty swallowing solids more than liquids)
Foreign bodies
Inflammation
Strictures
Neoplasm
Extrinsic compression
2. Neuromuscular (difficulty swallowing both solids and liquids)
Tongue paralysis
Lesions of cranial nerves IX and/or X
Disorders of neuromuscular junction
Disorders of esofageal smooth muscle

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

169

Gastroentero & Hepatology

170

(Judul Kuliah dokter pengampu)


ESOFAGUS ACHALASIA
Results of a primary or secondary derangement of the myenteric plexus
3 mechanisms : non peristaltic contractions,
incomplete relaxation of the LES, increasing
resting tone of the LES
Signs & symptoms : dysphagia, regurgitation,
severe halitosis
Dx :
-

Lateral upright CXR

Barium swallow

Esofageal motility study

Esofagoscopy

Treatment :
-

Medical (drugs that relax the LES) :


nitrates, ca channel blockers

Surgical : Esofagomyotomy, Endoscopy


dilatations

ESOFAGUS DIFFUSE ESOFAGEAL SPASM


Spasm in the distal two thirds of the esofagus,
caused by uncoordinated large amplitude contractions
of smooth muscle
Sings & symptoms : dysphagia, chest pain, no
regurgitation
Dx :
-

Barium swallow (corkscrew, ripples &


sacculations due to uncoordinated contractions)

Esofageal manometry

Esofagoscopy

Treatment :
-

Nitrates, Ca channel blockers

Surgical treatment only in severe pain or


dysphagia

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology


(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)
ESOFAGUS ESOFAGEAL VARICES
Result of portal hypertension, most commonly due to alcoholic cirrhosis
Elevated portal system pressure venous anastomosis become dilated secondary to retrograde flow
from the portal to systemic circulations
Most clinically sites : esofageal varices, caput medusae, hemorrhoids
Signs & Symptoms : pailess, massieve hemorrhage, can progress to hypovolemic shock
Treatment :
-

Ceases spontaneously in 50% cases, Risk of rebleeding >>

For ruptured varices :


o

Volume replacement

Nasogastric suction

Endoscopic sclerotherapy

Endoscopic band ligation

Ballon tamponade

TIPS (transjugular intrahepatic portocaval shunt)

Intraoperative placement of a portocaval shunt

Liver transplant

ESOFAGUS ESOFAGEAL PERFORATION RUPTURE


Iatrogenic or pathologic trauma to the esofagus
50% mortality
Etiology :
-

Iatrogenic

Boerhaave syndrome (full thickness tear)

Mallory-Weiss syndrome (partial thickness tear)

Foreign bodies ingestion

Signs & Symptoms : severe constant pain, dysphagia, dyspnea, subcutaneous emphysema,
mediastinal emphysema

Dx :
-

CXR (left sided leural effusion, mediastinal / subcutaneous emphysema)

Esofagogram water soluble contrast

Endoscopy, CT Scan, Thoracocentesis

Treatments :
-

Surgical repair of full thickness tears

90% of partial thickness tears resolve with NG decompression gastric lavage

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

171

Gastroentero & Hepatology

172

(Judul Kuliah dokter pengampu)


ESOFAGUS ESOFAGEAL CARCINOMA
1-2% of all cancer related deaths
6 new cases per 100,000 population, mostly in over 50
y.o
Males dominant (3 times more frequently than women)
Risk factors : alcohol, tobacco, nitrate/nitrosamine diets,
esofageal disorders (achalasia, chronic esofagitis,
Plummer-Vinson syndrome)
Signs & Symptoms :
-

Gradual dysphagia

Anorexia

Weight loss, cachectic, supraclacicular


lymphadenopathy

Dx :
-

Barium swallow

CXR (hilar lymphadenopathy)

Endoscopy

CT Scan of the thorax

Treatment :
-

< 40% will be candidates for curative surgery

Radiation (temporary relief from obstruction)

Endoscopic laser tx, endoscopic dilatation-stent placement

Gastrostomy / Jejunostomy

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology


(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)

ESOFAGUS ESOFAGEAL DIVERTICULA


Outpouching of the esofageal mucosa that protudes through a defect in the tunica muscularis
True diverticulum involving all three layers
False diverticulum involving only the mucosa and sub mucosa
Three types :
-

Pharyngoesofageal (Zenkers) pulsion, false diverticula

Epiphrenic pulsion, false diverticula

Mid esofageal traction, true diverticula

Signs & Symptomps : dysphagia, halitosis, regurgitation, choking, aspiration (mostly found in Zenkers)
Dx : Barium Swallow
Treatment :

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

173

Gastroentero & Hepatology

174

(Judul Kuliah dokter pengampu)


-

Zenkers cervical esofagomyotomy + resection of diverticulum

Mid esofageal Resection

Epiphrenic resection + esofagomyotomy via a left thoracotomy approach

ESOFAGUS ESOFAGEAL STRICTURE


Local, stenotic regions within the lumen of the esofagus, resulting from inflamation / neoplasm
Risk factors : long standing GERD, radiation/infectious/corrosive esofagitis, post sclerotherapy
Signs & Symptoms : progressive dysphagia
Dx :
-

Barium swallow

Esofagoscopy (stricture must be evaluated for malignancy)

Treatment :
-

Endoscopy dilatation

Surgery (esofageal inter position)

GASTER PEPTIC ULCER DISEASE (PUD)


Consists of duodenal ulcers (DUs) and gastric ulcers (GUs)
Pathophysiology
-

Parietal cells secrete HCl, bicarbonate protective gastric mucous gel

Parietal cells are stimulated by gastrin, the vagus nerve, histamine

Gastrin release is stimulated by gastrin-realising peptide, inhibited by somatostatin

Histamine reseptors stimulate HCl secretion

Gel thickness is increased by prostaglandin E (PGE), and reduced by steroid, NSAIDs

Complication
-

Bleeding

Perforation

Gastric outlet obstruction (GOO)

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology


(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)

GASTER DUODENAL ULCER


Increased acid production
Etiology : H. pylori, NSAIDs, steroid, Zolinger-Ellison syndrome
Symptoms :
-

Burning epigastric pain (with an empty stomach, relieved within 30 min by foods)

Nighttime awakening when stomach empties

Nausea, vomiting

Diagnosis :
-

Endoscopy + Biopsy

Serology (Anti H. pylori IgG)

Urease breath test

Serum gastrin level (pahognomonic for ZE syndrome)

Treatment (Medical)
-

Discontinue NSAIDs, steroid, smoking

PPI 90% cure rate after 4 weeks

Eradication of H. pylori PPI, claritromycin, amoxycillin/metronidazole

H2 blockers 85-95% cure rate after 8 weeks

Antacids

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

175

Gastroentero & Hepatology

176

(Judul Kuliah dokter pengampu)


Treatment (Surgical)
-

Elective surgery rare

Surgery when ulcer is refractrory to 12 weeks of medical treatment, hemorrhage, obstruction,


perforation is present

Procedure of choice highly selective vagotomy

GASTER GASTRIC ULCER (GU)


Decreased protection against acid : normal or low acid
production
Causes : NSAIDs, steroids, H. pylori
Classification
-

Type I ulcer in lesser curvature at incisura angularis

Type II simultaneous gastric and duodenal ulcer

Type III prepyloric ulcer

Type IV ulcer in gastric cardia

Symptoms :
-

Burning epigastric pain with anything in the stomach (pain


is worst after food)

Anorexia, weight loss

Vomiting

Dx Endoscopy + Biopsy (associated with gastric cancer)


Treatment
-

Medical options same as for DU

Surgical options :

Anthrectomy type I, type II

Highly selective vagotomy type III

Sub total gastrectomy type IV

GASTER MALIGNANT TUMORS ADENOCARCINOMA


Highest incidence in > 60 y.o
95% of malignant gastric cancer
Male predominance
Leading cause of cancer related death in Japan
Risk factors
-

Familial adenomatous polyposis

Chronic antrophic gastritis

H. Pylori infection

Pernicious anemia

Diets (high in nitrares)

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

Gastroentero & Hepatology


(Bedah Digestive Ida Bagus Budi)
-

Cigarette smoking

Symptoms :
-

Mostly asymptomatic

Anorexia, weight loss, nausea, vomiting, dysphagia, melena, hematemesis

Pain is constant, non radiating, exacerbated by food

Dx :
-

Upper GI Endoscopy

Upper GI series (double contrast)

Abdominal CT Scan

Endoscopy US

Treatment :
-

Gastrectomy (depend on location)

Chemotherapy (sometimes used palliatively)

Prognosis depends on stage of disease, overall 5 years survival 5-15%


Other types of malignant tumors Gastric Lymphoma, Gastric Sarcoma

ACADEMIC DIVISION | Muhammad Mardhiya A.

177

You might also like