You are on page 1of 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Nama Sekolah
Mata Pelajaran
Kelas / Semester

: SMAN 1 Tanjungsiang
: Kimia
: X/1

Standar Kompetensi : 1.
Kompetensi dasar

Memahami struktur atom, sifat-sifat periodik unsur, dan


ikatan kimia
: 1.1. Memahami struktur atom berdasarkan teori atom Bohr,
sifat-sifat unsur, massa atom relatif, dan sifat-sifat
periodik unsur dalam tabel periodik serta menyadari
keteraturannya, melalui pemahaman konfigurasi elektron.

I. Indikator Pencapaian Kompetensi:


1. Menjelaskan perkembangan teori atom (Dalton, Thomson, Rutherford dan Niels Bohr)
untuk menunjukan kelemahan dan kelebihan masing-masing teori berdasarkan data
percobaan;
2. Membandingkan tabel periodik unsur (Triade Dobereiner, Oktaf New Land, Mendeleyev)
untuk mengidentifikasi kelebihan dan kekurangannya;
3. Menjelaskan dasar pengelompokan unsur-unsur;
4. Menentukan partikel dasar atom;
5. Menentukan konfigurasi elektron dan elektron valensi
6. Menentukan hubungan konfigurasi elektron dengan letak unsur dalam tabel periodik
7. Menentukan massa atom relatif berdasarkan tabel periodik;
8. Mengklasifikasikan unsur kedalam isotop, isobar dan isoton;
9. Menggunakan tabel periodik untuk menentukan keteraturan jari-jari atom, energi ionisasi,
afinitas elektron dan keelektronegatifan
II. Tujuan:
Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini diharapkan:
1. Siswa dapat menjelaskan perkembangan teori atom (Dalton, Thomson, Rutherford dan
Niels Bohr) untuk menunjukan kelemahan dan kelebihan masing-masing teori
berdasarkan data percobaan;
2. Siswa dapat membandingkan tabel periodik unsur (Triade Dobereiner, Oktaf New Land,
Mendeleyev) untuk mengidentifikasi kelebihan dan kekurangannya;
3. Siswa dapat menjelaskan dasar pengelompokan unsur-unsur
4. Siswa dapat menentukan partikel dasar atom;
5. Siswa dapat menentukan konfigurasi elektron dan dan elektron valensi;
6. Siwa dapat menentukan hubungan konfigurasi elektron dengan letak unsur dalam tabel
periodik
7. Siswa dapat menentukan massa atom relatif berdasarkan tabel periodik;
8. Siswa dapat mengklasifikasikan unsur kedalam isotop, isobar dan isoton;
9. Siswa dapat Menggunakan tabel periodik untuk menentukan keteraturan jari-jari atom,
energi ionisasi, afinitas elektron dan keelektronegatifan
Nilai Karakter siswa yang diharapkan :

Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi,
Tanggung Jawab, Peduli lingkungan

III. Materi Ajar


:
o Pengenalan ilmu kimia

o
o
o
o
o

Perkembangan Teori Atom


Komposisi atom dan Ion (Nomor atom, Nomor Massa, Isotop, Isobar dan Isoton)
Massa atom relatif
Massa molekul relatif
Konfigurasi elektron dan elektron valensi

IV. Metode Pendekatan:


o Ceramah
o Diskusi
o Penugasan
V.

Alokasi Waktu
8 X 45 menit (8 Pertemuan termasuk UH)

VI. Strategi Pembelajaran


Tatap Muka

Terstruktur

Memahami struktur
Mengkaji atom sebagai
atom berdasarkan teori
partikel dasar penyusun
atom Bohr, sifat-sifat
materi (teori atom
unsur, massa atom
Dalton) dalam diskusi
relatif, dan sifat-sifat
kelompok.
periodik unsur dalam
tabel periodik serta
menyadari
keteraturannya, melalui
pemahaman
konfigurasi elektron.

Mandiri
Siswa dapat menjelaskan
perkembangan teori atom
untuk menunjukkan
kelemahan dan kelebihan
masing-masing teori atom
berdasarkan fakta
eksperimen.

VII. Skenario Pembelajaran


Pertemuan ke 1 ( 2 X 45 Menit)
Tahap
kegiatan
Pendahuluan

Kegiatan Inti

Nilai
Karakter
Salam Pembuka
Religius
Memeriksa Kehadiran siswa
Disiplin
Guru menginformasikan tujuan pembelajaran.
jujur
Apersepsi dengan tanya jawab tentang atom
bersahabat
Guru
menginformasikan
kelompok-kelompok demokratif
belajar
Uraian kegiatan

Tahap eksplorasi
Secara kelompok siswa mengkaji perkembangan teori
atom : Dalton, Thomson, Rutherford dan RutherfordNiels Bohr dan menentukan kelemahan dan kelebihan
masing teori atom tersebut.
Tahap Elaborasi:
Diskusi kelompok untuk menyelesaikan soal dan bersiap
untuk presentasi
Tahap Konfirmasi

Jujur,
Kerja keras,
Toleransi,
Rasa ingin
tahu,
Komunikatif,
Menghargai
prestasi,
Tanggung

Kegiatan
Penutup

Dengan bimbingan guru, salah satu kelompok siswa Jawab,


mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya dan Peduli
kelompok lain memberikan sanggahan/pertanyaan- lingkungan
pertanyaan
Guru memberi umpan balik terhadap hasil kerja kelompok
dan memberi penghargaan kepada kelompok yang telah
berhasil menyelesaikan tugas dengan baik dan memotivasi
kelompok yang belum berhasil agar berusaha lebih baik

Siswa dan guru membuat rangkuman/kesimpulan.


Jujur,
Secara individu siswa diberi tugas
Mandiri
Guru membimbing siswa untuk melakukan refleksi Disiplin
dengan bertanya:
o Hari ini telah belajar apa?
o Apakah anda senang belajar teori atom atau
sebaliknya?
o Bagian mana yang belum kalian pahami?
o Apakah kalian senang belajar dalam kelompok
seperti tadi?
o Apakah pada pertemuan yang akan datang susunan
anggota kelompok belajar perlu diubah?
Guru menyampaikan rencana belajar Kimia pada
pertemuan berikutnya

Pertemuan ke 2 ( 2 X 45 Menit)
Tahap
kegiatan
Pendahuluan

Kegiatan Inti

Nilai
Karakter
Salam Pembuka
Religius
Memeriksa Kehadiran siswa
Disiplin
Guru menginformasikan tujuan pembelajaran.
jujur
Apersepsi dengan tanya jawab tentang atom
bersahabat
Guru
menginformasikan
kelompok-kelompok demokratif
belajar
Uraian kegiatan

Tahap eksplorasi
Secara kelompok siswa dan guru mengkaji
perkembangan Tabel periodik : Triade Dobereiner,
Oktaf New Land, Sistem Periodik Mendeleyev dan
Sistem Periodik Bentuk Panjang dan menentukan
kelemahan dan kelebihan masing Tabel Periodik
tersebut.
Tahap Elaborasi:
Diskusi kelompok untuk menyelesaikan soal dan
bersiap untuk presentasi
Tahap Konfirmasi
Dengan bimbingan guru, salah satu kelompok siswa
mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya dan
kelompok lain memberikan sanggahan/pertanyaanpertanyaan
Guru memberi umpan balik terhadap hasil kerja
kelompok dan memberi penghargaan kepada kelompok
yang telah berhasil menyelesaikan tugas dengan baik

Jujur,
Kerja keras,
Toleransi,
Rasa ingin
tahu,
Komunikatif
,
Menghargai
prestasi,
Tanggung
Jawab,
Peduli
lingkungan

dan memotivasi kelompok yang belum berhasil agar


berusaha lebih baik
Kegiatan
Penutup

Siswa dan guru membuat rangkuman/kesimpulan.


Jujur,
Secara individu siswa diberi tugas (PT)
Mandiri
Guru membimbing siswa untuk melakukan refleksi
Disiplin
Guru menyampaikan rencana belajar Kimia pada
pertemuan berikutnya.

Pertemuan ke 3 ( 2 X 45 Menit)
Tahap
kegiatan
Pendahuluan

Kegiatan Inti

Kegiatan
Penutup

Nilai
Karakter
Salam Pembuka
Religius
Memeriksa Kehadiran siswa
Disiplin
Guru menginformasikan tujuan pembelajaran.
jujur
Apersepsi dengan tanya jawab tentang atom
bersahabat

Guru
menginformasikan
kelompok-kelompok demokratif
belajar
Tahap eksplorasi
Jujur,
Secara kelompok siswa dan guru mengkaji partikel- Kerja keras,
partikel penyususn atom, konfigurasi elektron dan Toleransi,
hubungannya dengan Sistem Periodik Unsur.
Rasa ingin
tahu,
Tahap Elaborasi:
Komunikatif
Diskusi kelompok untuk menyelesaikan
partikel,
partikel penyususn atom, konfigurasi elektron dan
Menghargai
hubungannya dengan Sistem Periodik Unsur.
prestasi,
menentukan jumlah proton, elektron dan neutron dari
Tanggung
beberapa. Membuat konfigurasi elektron beberapa atom
Jawab,
dan menentukan periode dan golongannya dalam sistem
Peduli
periodik Unsur .
lingkungan
Tahap Konfirmasi
Dengan bimbingan guru, salah satu kelompok siswa
mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya dan
kelompok lain memberikan sanggahan/pertanyaanpertanyaan
Guru memberi umpan balik terhadap hasil kerja
kelompok dan memberi penghargaan kepada kelompok
yang telah berhasil menyelesaikan tugas dengan baik
dan memotivasi kelompok yang belum berhasil agar
berusaha lebih baik
Uraian kegiatan

Siswa dan guru membuat rangkuman/kesimpulan.


Jujur,
Secara individu siswa diberi tugas (PT)
Mandiri
Guru membimbing siswa untuk melakukan refleksi
Disiplin
Guru menyampaikan rencana belajar Kimia pada
pertemuan berikutnya.

Pertemuan ke 4 ( 2 X 45 Menit)
Tahap
kegiatan
Pendahuluan

VIII

Nilai
Karakter
Salam Pembuka
Religius
Memeriksa Kehadiran siswa
Disiplin
Guru menginformasikan tujuan pembelajaran.
jujur
Apersepsi dengan tanya jawab tentang atom
bersahabat
Guru menginformasikan kelompok-kelompok demokratif
belajar
Uraian kegiatan

Kegiatan Inti

Tahap eksplorasi
Secara kelompok siswa dan guru mengkaji isotop,
isobar , isoton dan sifat-sifat kepriodikan unsur untuk
menentukan keteraturannya dan kelebihan masing
Tabel Periodik tersebut.
Tahap Elaborasi:
Diskusi kelompok untuk menyelesaikan soal dan
bersiap untuk presentasi

Kegiatan
Penutup

Jujur,
Kerja keras,
Toleransi,
Rasa ingin
tahu,
Komunikatif,
Menghargai
prestasi,
Tanggung
Tahap Konfirmasi
Jawab, Peduli
Dengan bimbingan guru, salah satu kelompok siswa
lingkungan
mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya dan
kelompok lain memberikan sanggahan/pertanyaanpertanyaan
Guru memberi umpan balik terhadap hasil kerja
kelompok
dan memberi penghargaan kepada
kelompok yang telah berhasil menyelesaikan tugas
dengan baik dan memotivasi kelompok yang belum
berhasil agar berusaha lebih baik
Siswa dan guru membuat rangkuman/kesimpulan.
Jujur,
Secara individu siswa diberi tugas (PT)
Mandiri
Guru membimbing siswa untuk melakukan refleksi
Disiplin
Guru menyampaikan rencana belajar Kimia pada
pertemuan berikutnya.

Media Belajar
Sumber

: Buku Kimia X,
LKS KIMIA Kls XA
Power Point
Alat Bahan : Alat tulis menulis,
Seperangkat komputer,
In-pocus
IX. Penilaian
Prosedur Penilaian

o Penilaian Kognitif
Jenis
: Tulisan
Bentuk : Pilihan ganda dan Uraian
o Penilaian Afektif
Bentuk : Lembar pengamatan sikap siswa
Instrumen Penilaian :
No
Butir Soal
Kunci
IPK
1.
1. Atom terdiri atas materi bermuatan positif yang didalamnya tersebar
c
electron-elektron. Teori atom ini dikemukakan oleh .
a. E. Rutherford
b. Niels Bohr
c. J.J. Thomson
d. John Dalton
e. R. Milikan
2. Atom terdiri dari inti yang bermuatan positif dan elektron beredar
e.
mengelilingi inti. Teori atom ini dikemukakan oleh
a. J.J. Thomson
b. John Dalton
c. Gold Stein
d. Niels Bohr
e. Rutherford
2
3. Menurut Hukum Oktaf New Lands, unsur ke 10 mempunyai sifat yang
c
sama dengan unsur ke ....
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5
4. Unsur-unsur dapat dikelompokan kedalam kelompok-kelompok tiga
a
unsur yang disebut Triade. Pernyataan ini dikemukakan oleh .
a. J.W. Dobereiner
b. A.R. Newlands
c. D.I. Mendeleyev
d. H.G. Moseley
e. Lothar Meyer
3
5. Sistem Periodik Modern disusun berdasarkan ....
a
a. kenaikan nomor atom
b. kenaikan massa atom
c. kenaikan jumlah netron
d. jari-jari atom
e. konfigurasi elektron
65
4
c
Zn
6. Unsur 30
memiliki jumlah proton, electron dan netron berturutturut .
a. 65, 30, 35
b. 30, 30, 65
c. 30, 30, 35
d. 35, 30, 30
e. 30, 35, 30
7. Suatu atom X memiliki jumlah ptoton, elektron dan netron berturutd
turut 19, 19, 20. Maka nomor massa aton X adalah ....
a. 19
b. 20
c. 38
d. 39

e. 58
5

40
8. Atom 20 Ca , konfigurasi elektronnya adalah .
a. 2 , 8 , 8 , 2
b. 2 , 8 , 10
c. 2 , 2 , 8 , 8
d. 2 , 8 , 18 , 8, 4
e. 2 , 8 , 18 , 12

13. Tentukan konfigurasi elektron dari atom berikut


a. 19K
b. 31Ga
6

70
9. Atom 31 X dalam Sistem Periodik Unsur terlatak pada .
a. Gol. IIIA Perioda 3
b. Gol IIIA Perioda 4
c. Gol IIA Perioda 4
d. Gol. IIA perioda 3
e. Gol IA Perioda 4

10. Bila diketahui massa atom relatif (Ar); H = 1, C = 12, O = 16, maka
massa molekul relatirf (Mr) H2CO3 adalah .
a. 29
b. 30
c. 62
d. 63
e. 98

14. Bila diketahui Ar: H = 1, P = 31, S = 32, O = 16 dan Na = 23,


tentukan Mr dari senyawa berikut.
a. H2SO4
b. Na3PO4
11. Yang merupakan contoh isotop adalah ....
13
13
a. 7 N , 6 C
32
Cl , 16
S
35
37
c. 17 Cl , 17 Cl
31
P 30
d. 15 , 14 Si

b.

e.

35
17

23
11

Na ,

24
12

Mg

15. Sebutkan pengertian dari:


a. isotop
b. isobar
c. isoton
12. Pernyataan yang benar tentang sifat keperiodikan unsur adalah .
a. jari-jari atom dalam satu periode dari kiri ke kanan makin besar.
b. Keelektronegatifan unsur dalam satu golongan dari atas ke bawah
makin kecil.
c. energi ionisasi dalam satu golongan dari atas ke bawah makin
besar.
d. jari-jari atom dalam satu golongan dari atas ke bawah makin kecil.
e. keelektronegatifan dalam satu perioda dari kiri ke kanan makin
kecil.
Tanjungsiang, 15 Juli 2015

Mengetahui
Kepala Sekolah

Guru Mata Pelajaran

Drs. Sugiyanto, M.M


NIP 19641123 198903 1 005

A y u d i n, S.Pd
NIP 19661028 1990 03 1 005

You might also like