You are on page 1of 5

ENGLISH FOR SPECIFIC

PURPOSE

By :
ANDI RESKI HASAN
215300047

POST GRADUATE PROGRAM


ENGLISH EDUCATION STUDY PROGRAM
MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF PAREPARE
2016

English for specific purpose


English for Medicine
Mata Kuliah
Fakultas / Jurusan
I.
II.

: English for the Professional Nurse


: FIKES / S1 Keperwatan

Standar Kompetensi
Memahami dan mampu memberikan saran dan larangan kepada pasien
Kompetensi Dasar
Memahami ungkapan-ungkapan yang digunakan untuk memberikan saran kepada
pasien
Memahami ungkapan-ungkapan yang digunakan untuk memberikan larangan
kepada pasien

III. Indikator
Mahasiswa dapat membuat percakapan yang terjadi ketika melayani seorang
pasien

IV. Tujuan Pembelajaran


Setelah mengikuti pembelajaran ini, mahasiswa diharapkan dapat memberikan
instruksi atau saran sesuai dengan masalah kesehatan pasien.
Scope of Practice Statement Each regulated health profession has a scope of
practice statement that describes in a general way what the profession does and
the methods that it uses. The scope of practice statement is not protected in the
sense that it does not prevent others from performing the same activities. Rather, it
acknowledges the overlapping scope of practice of the health professions.
V.

Materi Pembelajaran
DISCHARGE INSTRUCTION
Vocabulary :
Avoid

Suture

Paralysis

Greasy

Contraindicated

Sponge

Convulsion

Rash

Indicated

Solint

Patch

Tightness

Suggest

Swollen

Hazardous
equipment

pus

Numb

Rub

Useful Expressions :
Explaining

kind

of

expressions:

Giving Recomendation
You should take the complete (entire) dose prescribed
These tablets contain antibiotic. It is required you to take the complete dose
prescribed
Youd better take your medicine regularly
I advise you to see a doctor soon
I suggest you to drink a lot of water
Giving Prohibition
You should not drink this antibiotic with milk
You should avoid drinking alcohol
Example Conversation
Nurse 1
Family
Nurse 1
Family
Nurse 1
Pattien
Nurse 1
Pattien
Nurse 1

: Good morning, I am nurse Wulan who take in chargein this


room. Is it true that I am with Indra Harry familly?
: Yes I am.
: This morning I will check the health state of your child, are you
ready?
: Yes
: So, How do you feel now?
: Pretty good, but I feel a little bit fever.
: OK, Now let me check the temperature of your body, .
Your body temperature is 38 degrees celsius.
is there any other complaints?
: Yes, Ive got diarhea 3 times per hour, I also feel nausea and
vomiting.
: Well, I will prepare the medicine and consult a doctor here.
Later, nurse Dien will give your child medication. OK.

VI. Metode / Teknik


1. Ceramah
4. Role play

VII. Langkah Langkah Pembelajaran


KEGIATAN
Kegiatan Awal

Pembelajaran diawali dengan ucapan salam


Mengkondisikan kelas dengan mengabsen mahasiswa
Memberikan apersepsi dengan memperkenalkan diri dosen kepada mahasiswa
serta mengaitkannya dengan materi yang akan dipelajari
Menginformasikan judul materi yaitu Discharge instruction beserta tujuan
pembelajarannya
Memberitahu jenis aktifitas yang akan dilaksanakan dalam pembelajaran ini

WAKTU
10 menit

Kegiatan Inti
Eksplorasi :
Pembelajaran diawali dengan ucapan salam
Mengkondisikan kelas dengan mengabsen mahasiswa
Memberikan apersepsi dengan mengingatkan kembali tentang materi pada
pertemuan sebelumnya
Dosen menginformasikan judul materi yaitu Discharge instruction
Dosen memberitahu jenis aktifitas yang akan dilaksanakan dalam pembelajaran
ini
Elaborasi :
Dosen menjelaskan tentang ungkapan ungkapan yang digunakan untuk
memberikan saran, atau larangan kepada seorang pasien
Dosen menjelaskan tentang petunjuk atau arahan untuk mengatasi masalah
kesehatan untuk pasien rawat jalan seperti perawatan luka, cedera kepala, dan
perawatan belat/perban.
Dosen meminta mahasiswa untuk bekerja secara berpasangan

15 menit

Konfirmasi :
Dosen meminta mahasiswa dengan pasangannya untuk membuat percakapan
antara pasien dan perawat berdasarkan kasus dan situasi yang telah ditentukan.
Mahasiswa secara berpasangan mendiskusikan pembuatan percakapan tersebut

Mahasiswa mempraktekkan percakapan tersebut di depan kelas secara


berpasangan

30 menit

Kegiatan Akhir

40 menit

Dosen menyimpulkan dan menutup proses pembelajaran dalam kelas

VIII. Sumber Belajar


1. Buku English for the Professional Nurse
2. Laptop
IX. Media Belajar
1. Projector
2. Laptop

5 menit

You might also like