You are on page 1of 69
MENTERI NEGARA KOORDINATOR NIDANG PENGAWASAN PEMBANGLNAN DAN PENDAYAGUN KEPUTUSAN MENTERI NEGARA KOORDINATOR BIDANG PENGAWASAN PEMBANGUNAN DAN PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA NOMOR : 64/REP/MK.WASPAN/10/1999 TENTANG JABATAN FUNGSIONAL TEKNIK JALAN DAN JEMBATAN DAN ANGKA KREDITNYA MENTERI NEGARA KOORDINATOR BIDANG PENGAWASAN PEMBANGUNAN DAN PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA, Menimbang: a, bahwa dalam Tangka meningkatkan mutu Pembangunan didang jalan dan jembatan, diperlukan Pegawai Negeri Sipi]_yang ditugaskan seeara penuh sebagei penyelenggara penyusunan sistem jaringan jalan, Penyelenggaraan Penanganan jalan, dan penyelenggaraan penanganan jembatan ; >. bahwa untuk menjamin _pembinaan karier kepangkatanfjabatan dan profesiolalismenya, dipandang peru menetapkan Jabatan Fungsional Teknik Jalan dan Jembatan dan Angka Kreditnya ; Mengingat : 1. Undang—Undang Nomor & Tahun 1974 tentang Pokok—pokok Kepegawaian (Lembaran Negara Tahun 1974 Nomor 55, ‘Tambahan Lembane Negara Nomor 3041) sebagaimana telah diuboh dengan Undang~Undang Nomor 43 Tahun 1999 ; Undang~Undang Nomor 13 Tahun 1980 tentang Jalan (Lembaran Negara Tahun 1980 Nomor 83, ‘Tambahan Lembaran Negara Nomor 3186) ; Peraturan Pemerintah Nomor 20 Tahun 1975 tentang Wewenang Pengangkatan, Pemindahan dan Pemberhentian Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Tahun 1975 Nomor 26, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3058) sebagaimana telah divbah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 19 ‘Tahun 1991 (Lembaran Negara Tahun 1991 Nomor 21, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3437) ; Peraturan Pemesintah Nomor 7 Tahun 1977 tentang Peraturan Gaji Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Tahun 1977 Nomor 11, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3098) sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan Pemerinth Nomor 6 Tahun 1997 (Lembaran Negara Tahun 1997 Nomor 19); Peraturan Pemerintah Nomor 3 Tahun 1980 tentang Pengangkatan Dalam Pangkat Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Tahun 1980 Nomor 6, ‘Tambahan Lembaran Negara Nomor 3156) ; Peraturan Pemerintah Nomor 26 Tahun 1985 tentang Jalan (Lembaran Negara Tahun 1985 Nomor 37, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3293), Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 1990 tentang Jalan Tol (Lembaran Negara Tahun 1990 Nomor 12, ‘Tambahan Lembaran Negara Nomor 3405) ; Peraturan Pemerintah Nomor 20 Tahun 1991 tentang Kenaikan Pangkat Pegawai Negeri Sipil Secara Langsung (Lembaran Negara Tahun 1991 Nomor 28, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3438); ‘Memperhatikan 9 10. . 2, 13. 1 Peraturan Pemerintah Nomor 14 Tahun 1994 tentang Pendidikan dan Pelatihan Jabatan Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Tahun 1994 Nomor 26, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3545) ; Peraturan Pemerintah Nomor 15 Tahun 1994 tentang Pengangkatan Pegawai Negeri Sipil Dalam Jabatan Struktural (Lembaran Negara Tahun 1994 Nomor 21, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3546) sebagaimana telah dua kali diubah terakhir dengan Peraturan Pemerintah Nemor 67 Tahun 1998 (Lembaran Negara Tahun 1998 Nomor 124, ‘Tambahan Lembaran Negara Nomor 3775) ; Peraturan Pemerintah Nomor 16 Tahun 1994 tentang Jabatan Fungsional Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Tahun 1994 Nomor 22, ‘Tambahan Lembaran Negara Nomor 3547); Keputusan Presiden Nomor 100 Tahun 1998 tentang Kedudukan, ‘Tugas, Fungsi, Susunan Organisasi dan Tata Kerja Menteri Negara Koordinator ; Keputusan Presiden Nomor 61 Tahun 1998 tentang. Kedudukan, Tugas, Susunan Organisasi dan Tata Kerja Departemen sebagaimana telah diubah dengan Keputusan Presiden Nomor 102 Tahun 1998; Keputusan Presiden Nomor 87 Tahun 1999 tentang. Rumpun Jabatan Fungsional Pegawai Negeri Sipil; ‘Usul Menteri Pekerjaan Umum Republik Indonesia dengan suratnya Nomor KP.0101—S/642, tanggal 22 September 1999 Pertimbangan Kepala Badan Kepegawaian Negara dengan suratnya Nomor K26-25'V.18-35/18, tanggal 28 September 1999 MEMUTUSKAN Menetapkan : KEPUTUSAN MENTERI NEGARA KOORDINATOR BIDANG PENGAWASAN PEMBANGUNAN DAN PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA TENTANG JABATAN FUNGSIONAL TEKNIK JALAN DAN JEMBATAN DAN ANGKA KREDITNYA. BAB I KETENTUAN UMUM . Pasal 1 Dalam Keputusan ini yang dimaksud dengan 1, Pejabat Fungsional Teknik Jalan dan Jembatan adalah Pegawai Negeri Sipil yang diberi tugas, tanggung jawab, wewenang dan hak secara penuh oleh pejabat yang berwenang untuk melakukan kegiatan teknis fungsional penyelenggarapenyusunan sistem jaringan jalan, penyelenggaraan penanganan jalan, dan penyelenggaraan penanganan jembatan. 2 Teknik Jalan dan Jembatan Terampil adalah jabatan fungsional ‘Teknik Jalan dan Jembatan keterampilan yang dalam pelaksanaan ppekerjaannya mempergunakan prosedur dan teknik Kerja tertentu. 3. Teknik Jalan dan Jembatan Abii adalah jabatan fungsional Teknik Jalan dan Jembatan keahlian yang dalam pelaksanaan pekerjaannya dlidasarkan atas disipin ilmu pengetahuan dan metodologi teknik analisis tertentu, 4. Teknik Jalan dan Jembatan adalah rangkaian kegiatan yang ‘mencakup perencanaan umum, penyusunan program, perencanaan teknis, pelaksanaan, pengawasan pelaksanaan dan’ pemeliharaan jalan dan jembatan serta pengembangan teknologi dan penyuluhan dlibidang jalan dan jembatan. 5. Angka Kredit adalah suatu angka yang diberikan berdasarkan penilaian atas prestasi kerja yang telah dicapai oleh seorang pejabat fungsional Teknik Jalan dan Jembatan dalam mengerjakan butir kegiatan yang digunakan sebagai salah satu syarat untuk ppengangkatan dalam jabatan dan kenaikan jabatan/pangkat pejabat fungsional Teknik Jalan dan Jembatan, 6. Tim Penilai Angka Kredit adalah tim yang dibentuk dan ditetapkan oleh pejabat yang berwenang, dan bertugas memberikan penilaian tethadap prestasi kerja pejabat fungsional Teknik Jalan dan Jembatan, BAB II RUMPUN JABATAN, KEDUDUKAN DAN TUGAS POKOK Pasal 2 Jabatan Fungsional Teknik Jalan dan Jembatan termasuk dalam rumpun arsitektur, isinyur dan yang berkaitan. Pasal 3 (2) Jabatan Fungsional Teknik Jalan dan Jembatan berkedudukan sebagai pelaksana teknis fungsional pada unit organisasi jalan dan jembatan di bidang penyelenggara penyusunan sistem. jaringan jalan, penyelenggaraan penanganan jalan dan penyelenggnraan penanganan jembatan. 2) Jabatan Fungsional Teknik Jalan dan Jembatan sebagsimana sdimaksud dalam ayat (1), hanya dapat diduduki oleh seseorang yang telah berstatus Pegawai Negeri Sipl Pasal 4 ‘Tugas pokok pejabat fungsional Teknik Jalan dan Jembatan adalah mmelaksanakan penyelenggaraan penyusunan sistem jaringan jalan, penyelenggarann penanganan jalan, dan penyelenggnraan penanganan jembatan. BAB Ii BIDANG DAN UNSUR KEGIATAN Pasal 5 Bidang kegiatan jabatan fungsional Teknik Jalan dan Jembatan terdiri 1. Pendidikan, melipati : a. pendidikan sekolah dan mendapat fjazah/gelars b. pendidikan dan pelatihan fungsional di bidang jalan dan Jembatan serta mendapat Surat Tanda Tamat Pendidikan dan Pelatihan (STTPL). 2. Penyusunan sistem jaringan jalan, meliputi perencanaan umum ; »._penyusunan program, 3. Penanganan jalan, meliputi ‘&perencanaan teknis alan ; b._pelaksanaan jalan; €. pengawasan pelaksanaan ; . pemeliharaan, 4. Penanganan jembatan, meliputi a. perencanaan teknis jembatan dan bangunan pelengkap ; b._pelaksanaan jembatan ; . pengawasan pelaksanaan «d.pemeliharaan, 5. Pengembangan profesi, meliputi : 8 melakukan kegiatan karya tuliskarya ilmiah dibidang teknik jalan dan jembatan ; >, mengembangkan teknologi tepat guna di bidang teknik jalan dan jembatan ; © merumuskan sistem pengawasan di bidang teknik jalan dan jembatan 4d. -menyusun’ buku pedoman/petunjuk pelaksanaan/petunjuk teknis dibidang tekaik jalan dan jembatan ; a ® ® © menerjemahkar/menyadur buku dan bahan—bahan Jain dibidang teknik jalan dan jembatan ; £-memberikan bimbingan teknis kepada Pejabat Fungsional Teknik Jalan dan Jembatan yang berada dibawah jenjang jabatannya, Pemunjang aga Teknik Jalan da Jebatan,melp mmengjtnelth pad aklat pga meng seminarokakarye Giang chk jlan dan jembatan Ienja agate organisa rte Ienjai angota Tim Pn Tabtan Pungsion! tek jlan dan jembatan Imempetle aah pedidian inna mmemperosh penghaguan anda, BAB IV JENJANG JABATAN DAN PANGKAT. Pasal 6 Jabatan Fungsional Teknik Jalan dan Jembatan terdiri atas ‘Teknik Jalan dan Jembatan Terampil serta Teknik Jalan dan Jembatan Abii. Jenjang jabatan Teknik Jalan dan Jembatan sebagaimana dimaksud ayat (1) dari yang terendah sampai dengan tertinggi, yaitu + A. Teknik Jalan dan Jembatan Terampil, terdiriatas : a. Teknik Jalan dan Jembatan Pelaksana », ‘Teknik Jalon dan Jembatan Pelaksana Lanjutan ; ©. Teknik Jalan dan Jembatan Penyelia, 2, Teknik Jalan dan Jembatan Abii terditiatas 4, Teknik Jalan dan Jembatan Pertama ; . Teknik Jalan dan Jembatan Muda ©. Teknik Jalan dan Jembatan Madya ; 4. Teknik Jalan dan Jembatan Utama. Jenjang pangkat dan golongan ruang ‘Teknik Jalan dan Jembatan ‘Terampil sebagaimana dimaksud dalam ayat (2) angka 1, dari yang terendah sampai dengan tertings. yaitu 1. Pengatur Muda Tingkat J, golongan ruang I/b ; 2. Pengatur, golongan rusng Ile; 3. Pengatur Fingkat 1, gotongan ruang IN Teknik Jalan dan Jembatan Pelaksana, erdiri atas, Teknik Jalan dan Jembatan Pelaksana Lanjutan, teiri atas 1. Penata Muda, golongan ruang IIV/a; 2. Penata Muda Tingkat I, golongan ruang IV, €. Teknik Jalan dan Jembatan Penyelia, terdiri atas 1. Penata, golongan ruang Iie 2. Penata Tingkat I, olongan ruang IV (4), Jenjang pangkat dan golongan mang Teknik Jalan dan Jembatan + ‘Abli sebagaimana dimaksud dalam ayat (2) angka 2, dari yang terendah sampai dengan tertingg,yaitu 4, Teknik Jalan dan Jembatan Pertama, tetdiri atas 1. Renata Muda, golongan rvang IIl/a; 2. Penata Muda Tingkat I, olongan ruang II. ‘Teli Jalan dan Jembatan Muda, terdiriatas 1. Penata, golongan ruang 1 2. Penata Tingkat I, golongan ruang HIV ©. Teknik Jalan dan Jembatan Madya, terdi 1. Pembina, golongan ruang IV/a; 2. Pembina Tingkat I, golongan ruang IV/b ; 3. Pembina Utama Muda, golongan rang 1Vic 4. Teknik Jalan dan Jembatan Utama, terditiatas 1. Pembina Utama Madya, golongan ruang iVid ; 2 Pembina Utama, golongan ruang IVie. BAB V RINCIAN TUGAS DAN UNSUR KEGIATAN YANG DINILAI DALAM MEMBERIKAN ANGKA KREDIT Pasa 7 (1) Rincian Tugas Teknik Jalan dan Jembatan Terampil, sebagai berikut a, Teknik Jalan dan Jembatan Pelaksana, yaitu : 1 21 2. 2B. m4, Menyiapkan bahan diseminasi metode dan tatacara pengum— pulan data Melakukan pengumpulan data alu lintas * ‘Melakukan pengumpulan data sosial ekonomi Menyeleksi data pendukung survey pendahuluan Menyiapkan rencana dan peralatan survey pendahuluan Menyeleksi data pendukung survey pengukuran ‘Menyiapkan rencana dan peralatan survey pengukuran Mengoperasikan alat ukur dan meneatat data ukur Membuat gambar topography 1. Menyiapkan rencana dan peralatan survey hidrologi ‘Menyiapkon rencana dan peralatan survey geoteknik ‘Menyiapkan rencana dan peralatan survey sumber material 3. Menggambar geometrik jalan ‘Menyiapkan rencana dan peralatan survey data perkerasan ‘Menghitung kuantitas item pekerjaan Melakukan kalibrasi alat yang digunakan untuk inspeksi, pengukuran dan testing hasil kerja Melaksanakan pemantauan dan evaluasi kondisi jalan ‘Melaksanakan setting out (pekerjzan swakelola) jalan ‘Membuat Iaporan bulanan petaksanaan konstruksi jalan Melakukan pengujian bahan untuk pengawasan pelaksanaan ddan pengendalian mutu ‘Memeriksa shop drawing untuk pengukuran hasil pekerjaan ddan penerbitan sertiikat “Mengukur hasil pekerjaan Menyiapkan gambar terlaksana (swakelola) ‘Menyusun data jalan dan membuat laporan kondisi jalan ‘untuk penyusunan rencana pemeliharaan jalan Membuat gambar kerja rencana pemeliharaan jalan Melaksanakan pekerjaan perbaikan jalan . Membuat gambar hasil pekerjaan pemeliharaan jalan Melakukan survey pendahuluan untuk pereneanaan teknis jembatan 29. Melakukan survey pengukuran lokasi jembatan 30. Melakukan survey hidrologi (pasang surut) 31. Melakukan survey Geoteknik 32. Melakukan survey Geologilapisan batuan 33. Melakukan pekerjaan laboratorium geoteknik dan geol 34. Membuat gambar rencana jembatan 35. Mengevaluasi harga satuan bahan dan format anggaran 36, Melakukan kalibrasi alat yang digunakan untuk inspeksi, * penguduran dan testhasil kerja pelaksana jemibatan—” 37. Melaksanakan setting out Gembatan) 38. Mengawasi pelaksanaan pekerjaan jembatan 39. Membuat laporan harian/mingguan/bulanan pekerjaan jembatan 40. Menyusun laporan bulanan dan tiga bulanan pekerjaan jembatan 41, Membuat laporan bahan untuk pengawasan pelaksanaan dan ppengendalian mutu pekerjaan jembatan 42. Mengukur hasil pekerjaan jembatan 43, Menyusun data dan membuat laporan kondisijembatan 44, Membuat gambar kerja pemeliharaan jembatan 45. Melaksanakan pekerjaan perbaikan jembatan 46. Membuat gambar hasil pekerjaan pemeliharaan jembatan, b. Teknik Jalan dan Jembatan Pelaksana Lanjutan, yaitu : 1. Menyusun rencana kerja Gadual survey, periksa data dan Jain—tain) dan menyiapkan form isian survey 2. Membuat tabulasi dan peta jaringan jalan jangka panjang dan lima tahunan 3. Menyiapkan bahan_presentasi rencana jaringan jalan jangka Panjang dan lima tahunan Melakukan survey pendahuluan ruas jalan per kin ‘Menyiapkan data dan peta untuk analisis, Menyiapkan bahan diseminasi pedoman pelaksanaan Studi ‘Amdal ddana untuk program lima tahunan dan program tahunan Menyusun konsep Katalog penyimpanan dan pengetolaan kepustakaan leger jalan Menyusun format data untuk menyiepkan metoda dan prosedur perencanaan hidrologi 1. Melaksanakan survey dan pendataan hidrologi |. Memeri a kelengkapan data survey hidrologi ‘Menyusun format data geoteknie Melaksanakan survey dan pendataan geoteknik ‘Memeriksa kelengkapan data geoteknik 5. Menyusun format data untuk perencanaan material jalan 5. Melakss akan survey dan pendataan sumber material ‘Memeritsa kelengkapan data sumber material ‘Menyusun format data untuk perencanaan geometrik .Menentukan potongan melintang (cross section) jalan 1. Memeriksa kelengkapan data geometrik ‘Menyusun format data perkerasan jalan Menyiapkan bahan presentasi rencana program dan alokasi ‘Melaksanakan survey dan pendataan perkerasan jalan | 3. Memeriksa kelengkapan data perkerasan jalan i. Mengekstrak data topography 5. Mengekstrak data geologi ‘Mengekstrak data geometrik ‘Mengekstrak data hidrologi Mengekstrak data sumber material ‘Mengekstrak data tanah dasar ‘Mengekstrak data kekuatan perkerasan . Mengekstrak data rencana biaya Melakukan pencatatan mutu “Memeriksa shop drawing konstruksi jalan 1. Membuat shop drawing (pekerjaan swakelola) 5. Memeriksa request harian konstruksi jalan ‘Memantau dan mengendalikan pekerjaan di lapangan Melakukan evaluasi / membuat program mingguan bersama~ sama unsur proyek (rapat mingguan) |. Melakukan evaluasi / membuat program bulanan bersama— sama unsur proyek (rapat bulanan) Meneliti kebenaran laporan bulanan Mempersiapkan konsep addendum Mengendalikan pekerjaan perbaikan 2. 56, 37. 58, “Menyusun laporan bulanan dan tiga bulanan ‘Menyusun laporan akhir proyek (pekerjaan selesai) Memeriksa pembuatan akomodasi kontraktor dan konsultan serta memeriksa sumber bahan Membuat laporan bahan untuk pengawasan pelaksanaan dan pengendalian mutw ‘Melakukan pengujian pekerjaan Menyusun dokumen hasil pengujian dan membuat laporan ‘has pengendatian muta |. Memeriksa dan menyelesaikan MC untuk pengukuran hasil pekerjaan dan penerbitan sertifikat Memeriksa pechitungan volume akhir pekerjaan ‘Menghitung volume pekerjaan perbaikan, kebutuhan peralatan dan kebiutuhan bahan serta mehghitung kebutuhan * tenaga kerja Membuat rencana waktu pelaksanaan pemeliharaan, ‘Memobilisasi personil, peralatan dan material untuk persiapan pemeliharaan Mengamati konstruksi jalan, kondisi jalan dan rambu—rambu Tatu lintasserta marka jalan !. Membuat laporan berkala hasil pengamatan dan evaluasi pemeliharaan Mengevaluasi kerangka acuan dan mengevaluasi data harga safuan penanganan jembatan Menyiapkan jadual, metode, format dan standar pelaporan survey pendahuluan Menyiapkan jadual, metode, format dan stendar pelaporan survey topographi Menyiapkan jadual, metode, format dan standar pelaporan survey hidrol ». Menyiapkan jadual, metode, format dan standar pelaporan survey geoteknik dan geologi Mengumputkan dan mengevaluasi kondisijembatan ‘Mengumpulkan dan mengevaluasi as built drawing jembatan Menyiapkan jadual, metode, standar dan standar pelaporan test=testjembatan ‘Melakukan testtest di lokasijembatan 1. Mengevaluasi/analisa hail test—test jembatan Mengumpulkan dan mengevaluasi data pendukung Perencanaan bangunan pelengkap dan pengamanan jembatan Menyusun jadual penggamboran reneana penanganan jembatan ‘Melakukan perhitungan volume pekerjaan “Melaksanakan inspeksi inventarisasi data kondisi jembatan .-Melaksanakan inspeksi rutin data kondisi jembatan Memeriksa shop drawing konstruksi jembatan ‘Membuat shop drawing (pekerjaan swakelola) ‘Memeriksa request harian konstruksijembatan Memantau dan mengendalikan pelaksanaan pekerjaan di lapangan ‘Meneliti kebenaran laporan harian / mingguan / bulanan ‘Mengendalikan pekerjaan perbaikan jembatan Membuat Berita Acara Serah Terima Pekerjaan terakhir (FHO? 7. Menyusun laporan akhir proyek Melakukan pengujian bahan pelaksananf jemhbatan 9. Melakukan pengujian pekerjaan jembatan Menyusun dokumen hasil pengujian dan membuat laporan basil pengendalian mutu pekerjaan jembatan Menghitung volume pekerjaan perbaikan, kebutuhan peralatan serta kebutuhan bahan dan kebutuhan tenaga kerja pemeliharaan jembatan ‘Membuat rencana waktu pelaksanaan pemeliharaan jembatan Mengamati konstruksi jembatan, kondisi jembatan dan rambu~rambu lalulintas serta marka jalan 1. Membuat laporan berkala pengamanan dan evaluasi pemeliharaan jembatan, ‘Teknik Jalan dan Jembatan Penyclia, yaitu Menyiapkan bahan diseminasi kerangka pembinaan jaringan jalan Menyiapkan manual survey pengumpulan data pembinaan jaringanjalan ‘Mengkompilasi dan menyajikan data pengumpulan data jatingan jalan Menyiapkan bahan diseminasi model kebutuhan dan ketersediaan transportasi Menyiapkan bahan persentasi zencana sistem jaringan jalan ‘Melakukan pengumpulan data penanganan jalan “Mengumpulkan data pelaksansan program yang lalo 8. Melakukan survey lapangan dan survey data sekunder leger jalan 9. Mengolah data survey lapangan dan data sekunder leger jalan 10. Memobilisasi personil dan logistk survey pendahuluan 11, Memeriksa/mengecek kelandaian trase pengukuran jalan 12, Memeriksa ketengkapan data pengukuran topographi 13. Menyusun rencana skedul kegiatan perencanaan hidrologi 14. Menganalisis data hidrologi 15, Menyusun rencana dan skedul kegiatan perencanaan geoteknik 16. Menyusun rencana dan skedul kegiatan perencanaan mat jalan 17. Menganaliss data sumber material 18, Menentukan rencana trase / alinyemen jalan untuk perenca~ * naangeometrik * + * ae : 19, Mengevaluasi dan menganalisis data geometrik 20. Menyusun rencana dan skedul kegiatan perencanaan perkerasan 21. Menganalisis data tanah dasar dan kekuatan jalan 22. Menyusun reneana dan skedul kegiatan perencenaan anggaran biaya 23, -Menghitung harga satuan pekesjaan 24, Memeriksa kelengkapan data anggaran biaya 25. ‘Menyusun rencana dan skedul penyusunan dokumen lelang. 26. 2. ‘Memeriksa kelengkapan data pasca perencanaan . Melakukan inspeksi dan testing menejemen mutu pelaksanaan jalan 28 Memeriksa volume satuan kegiatan konstruks jalan, 29. ‘Memeriksa kesiapan lokasi pekerjaan yang akan dikerjakan 30. Mengawasi pelaksanaan pekerjaan setiap hari 31. Meneliti kebenaran permohonan pembayaran 32. Membuat Berita Acara Pembayaran 33. Menghitung eskalasi harga 34. Memeriksa standar dan shop drawing sebagai evalvasi persiapan pelaksanaan pengawasan 35. Melakukan pengujian mutu pekerjaan selesai 36, Melakukan peneltian lapangan tentang kondisi dan kerusakan jalan 37. Menyusun laporan hasil penelitian 38 Menentukan jenis penanganan pemeliharaan jalan 39. Mengevaluasi dan menganalisa hasil survey pendahuluan 40. Mengevaluasi dan menganalisa hasil survey topography 41. Mengevaluasi dan menganalisa hasil survey hidrologi 42, Mengevaluasi dan menganalisa hasil survey geoteknik dan eologi 43, Melakukan perencanaan tower jembatan 44, Melakukan perencanaan bangunan atas, perletakan & Exp Joint 45. Melakukan perencanaan lantai jembatan khusus 46. Melakukan perencanaan elemen jembatan 47. Menyiapkan dan melakukan uji- model rehabilitasi dan peningkatan jembatan 48. Melakukan analisastruktur 49. .Mengecek kevalidanAnggaran Biaya =e) 50, Melakukan inspeksi dan testing mutu pelaksansan jembatan, 51. Membuat konsep adendum pengadaan jasa konstraksi 52. Menghitung owner astimate 53. Memeriksa volume satuan Kegiatan pelaksanaan konsteuksi jembatan 54, Memeriksa kesiapan lokasi pekerjaan yang akan dikerjakan 55. Melakukan evaluasi / membuat program mingguan bersama— ‘sama semva unsur proyek 586. Melakukan evaluasi / membuat program bulanan bersama~ sama semua unsur proyek 57. Menghitung eskalasi harga 58. Membuat Berita Acara Serah Terima Pekerjaan Pertama (PHO) 59, Memeriksa standar dan shop drawing untuk eveluasi rencana teknik dan dokumen kontrak 60. Memeriksa shop drawing dan usulan mutu pelaksanaan pekerjaan 61, Memeriksa shop drawing pengukuran hail pekerjaan dan penerbitan sertifikat (62, Melakukan pengujian mutu pekerjaan selesai 63. Melakukan penelitian apangan kondisi dan kerusakan jembatan 64, -Menyusun laporan hasil penelitian 65, Menentukan jenis penanganan pemeliharaan jembatan @ Rincian Tugas ‘Teknik Jalan dan Jembatan Ahli, sebagai Derikut a. Teknik Jalan dan Jembatan Pertama, ya 1, Memeriksa validitas data perencanaan umum sistem jaringan jalan 2. Melaksanakan studi Amdal sistem jaringan jalan 3. Mengumputkan data pelaksanaan program sistem jaringan jalan’ Membuat konsep penanganan legerjalan ‘Menyusun rencana kerja pengumpulan data leger jalan ‘Menyusun rencana dan skedul kegiatan survey pendahuluan ddandingkungan penanganan jalan - Gos a Menyusun format pengumpulan data survey pendahluan dan fingkungan 8 Melaksanakan sursi pendahuluan 9. Memeriksa Kelengkapan data dan menganaiis tase 10. Menjusun rencana” dan skedul "Kegiatan perencanaan topography 11, Menyusen format pengumpulan data topography 12 Menjusun rencana dan skedul keglatan perencanaan geomet 13, Menyusun format data perencanaan anggaran biaya 14, Mengevaluasidan menganalissharga penanganaa jalan 15, -Melaksanakan pendatannsasarandiseminast 16, -Menyusun enis dan jumlah sasarandiseminasi 17, Melakukan Aueit Mato Intemalpelaksanannjlan 18 Melakukan pemantauan kinerjahasil”proyek~proyek pembangunan, peaingkatan dan pemeliharaan’ jalan df fepangan 19, Mengadakan peninjauan lapangan 20. Menyusun konsep adendust/ spe 21. Memerksa dan menghajp 22. Memeriksa dan’ mengkaji (shop drawing) kontraktor 23, Melakukan pemeritssan awel ates rencana pekerjaan_yang smenyangkutfetak loki, Kebenaran volume satuan egiatam, letaketinggan db kasi dokumen penawaran sm mobilisasi kontraktor jadual Kerja serta gambar kerja |. Melakukan prelimi Menyusun konsep mutual Check (review desain) pelaksanaan kkonstruksi jalan 5. Pembahasan konsep mutual Check (review desain) 3. Membuat konsep Addendum / CCO (Pengawasan Swakelota) “Meneliti claim kontraktor (waktu, biaya dsb) Mengadakan rapat /negosiasi claim kontraktor pelaksanaan konsteuksi jalan pelaksanaanjalan pengawasan “Menyusun laporan hasl penyusunan reneana pengawasan Membuat Berita Acara Klarfikasi, dan yegosi ‘asa konsufian perigawasan 1. Mengumpulkan data proses tender fsik 5. Mengawasi pengadaan peralatan, personil dan bahan. 9. Meneliti dan menyiapkan konsep persetujuan eskalasi harga 1. Menyusun kerangka Acuan Tugas (TOR) pengawasan |. Menyusun riteria evaluasi technical proposal rencana i pengadgan Memeriksa Shop Drawing dan usulan muta pelaksanaan pekerjaan 7. Memeriksa usulan kontraktor untuk serah terima pekerjaa kelengkapan administrasi kontrak dan memherksa kelengkapan see eee 139, Menyusun sertifikat akhir pekerjaan pengawasan jembatan ©. Teknik Jalan dan Jembatan Madya, yaitu : 41. Menyusun dan merumuskan konsep kerangka pembinaan jaringan jalan = “Mempresentasikan konsep kerangka pembinaan jaringan jalan, Mendiseminasikan kerangka pembinaan jaringan jalan ‘Membuat konsep alternatif rencana sistem jaringan jalan ‘Mempresentasikan alternatif rencana sistem jaringan jalan ‘Menyusun konsep rencana jaringan jalan jangka panjang dan, Tima tahunan ‘Mempresentasikan dan membshas rencana jaringan jalan jangka panjang dan lima tahunan Menyusun onsep metode dan rusng lingkup survey pendahutvan Mengevaluasi prosedur—prosedur penyusunan program penangananjalanlimatahunan 10. Menyusun Konsep pedoman prosedur penyusunan program ppenanganan jalan lima tahunan 11, Mempresentasikan dan membahas konsep pedoman prosedur ‘penyuisunan program penanganan jalan lima tahunan 12, Menyusun konsep rencana program lima tahunan dan program ‘ahunan 13, Mempresentasikan dan_membahas rencana program lima tahunan dan program tahunan 14, Menyusun konsep Kerangka acuan desain simplified dan jalan bare 2 3. 4 5. “ a. 48, 49. 50. ‘Mempresentasikan dan_menyempurnakan konsep kerangka ‘acuan perencanaan teknis jalan ‘Menjelaskan aspek teknis pengadaan jasa konsultan Mengidentifikasi kebutuhan pelaksanaan survey pendehuluan dan lingkungan ‘Menyusun metoda survey pendahuluan dan lingkungan Menyusun metoda pemilihan rencana trase ‘Mengidentifikasi kebutuhan data perencanaan topography ‘Menyusun metoda survey topography ‘Menyusun standar pelaporaa survey topography Menyusun metoda penggambaran topography Mengidentifikasi kebutuhan data perencanaan hidrologi ‘Menyusun metoda survey hidrologi ‘Mengidentifiasi kebutuhan data perencanaan geoteknik Menyusun mesoda survey geotekmik > * . ‘Menyusun metoda analisa masalah geoteknik . Mengidentiikasi kebutuhan data perencanaan material jalan Menyusun metoda survey material jalan Menyusun metoda analisa pemanfaatan material Mengidentifikasi kebutuhan data perencanaan geometrik 3. Menyusun metoda survey geometrik ‘menyusun standar cross section jalan ‘Menyusun standar penggambaran Mengidentifikasi kebutuhan data perencanaan perkerasan ‘Menyusun metoda survey perkerasan jalan Meenyusun metoda survai perencanaan anggaran biaya ‘Menyusun standar pelaporan perencanaan anggaran biaya, Menyusun metoda analisabiaya Menganalisa isi dokumen lelang perencanaan teknis jalan 2. Menyusun perbaikan dokumen lelang perencanaan teknis jalan ‘Menyusun prosedur penerimaan hasil perencanaan, Menyiapkan rencana diseminasi perencanaan teknis jalan ‘Meneliti tingkat pengetahuan sasaran diseminasi perencanaan teknis jalan Menentukan tingkat diseminasi perencanaan teknis jalan yang akan diberikan Menyusun jenis dan bidang diseminasi perencanaan teknis jalan Menguji “dan melakukanevaluasi bahan — diseminasi perencanaan teknis jalan Mengkoordinasikan dan mengawasi pelaksanaan_diseminasi pperencanaan teknis jalan ‘Mengevatuasi hasl pelaksanaan diseminasi perencanaan teknis jalan 51 32, 33 34. 55, 56, 31. 9. 60, 61 a 8, ‘Melakukan kaji ulang efektivitas manajemen mutu pelaksanaan jalan ‘Menyusun manual mutu pelaksanaan jalan Mengkaji rencana mutu pelaksanaan jalan Menyusun konsep saran=saranperbaikan rencana mutu pelaksanaan jalan Melakukan ttindakan koreksi dan pencegahan_manajemen rmutu pelaksanaan jalan Membuat saran~saran untuk perbaikan dan peningketan mutu pelaksanaan dan produktivitas peningkatan, pemeliharaan jalan Menyusun program kerja bimbingan pelaksanaan pembangunan Melakukan pengkajian dan evaluasi terhadap laporan bulanan proyek pembangunan, peningkatan dan pemeliharaan jalan ‘Menyusun bahanbitan expose / diseminasi ke unit organisas* Iain, instansi lain dan sebagainya Menyusun program rencana pelaksanaan dan _penyiapan dokumen pelaksanaan “Menyusun rencana penyedinan dan penggunaan dana DIP Mengadakan penjelasan lelang pengadaan jasa konstruksi jalan ‘Melakukan klarifikasiteknis kepada penawar / negosiasi harga pelaksanaan konstruksi jalan Membuat rencana kerja penanganan jembatan Mengidentifikasi kebutuhan perencanaan dan hasil—hasil survey jembatan biasa 3. Melakukan perencanaan lantai jembatan biasa Mengidentifikasi kebutuhan perencansan_hasit—hasil survey jembatankhusus Menyiapkan konsep bentang dan geometri embatan ekonomis, 2. Menyiapkan model matematis dan mengembangkan konsep analisa jembatan khusus ‘Melakukan pereneanaan angker bok jembatan khusus Melakukan perencanaan kabel jembatan khusus Melakukan perencanaan End Blok Kabel (Stay~Cable) jembatan khusus Melakukan perencanasn metode pelaksanaan jembatan khusus i. Menyiapkan (termasuk pengumpulan data Kecepatan angin) ddan mengamati uji model terowongan angin jembatan khusus 5. Mengevaluasi laporan hasil test jembatan khusus Mempresentasikan konsep spesifikasi_teknik penanganan jembatan Menyempumakan konsep spesifikasiteknik_penanganan jembatan Membuat pola pembinaan konsultan supervsi 79. Melakukan Kaji lang efektivitas manajemen —mutu pelaksanaan jembatan 80, Menyusun manual mutu pelaksanaan jembatan 81. Menyusun standar prosedur pelaksanaan manajemen mutu 52. Mengkaji rencanamutu pelaksanaan jembatan 83. _Menyusun konsep saran—saran perbaikan reneana mutu proyek 84. Menyusun program kerja bimbiagan pelaksanaan pembangunan peningkatan, pemeliharaan jembatan 85. Menyusun bahan—bahan expose /diseminasi ke unit organisasi {in /instansi lain dan sebagainya 86. Menyusun program rencana pelsksanaaa dan penyiapan dokumen pelaksanaan 87. Melakukan kegiatan Karya tulis / karyailmiah dibidang teknik jalan dan jembatan 88. Mengembangkan teknologi tepat guga dibidang teknik jalay dan jembatan 89. Merumuskan sistem pengawasan dibidang teknik jalan dan jembatan 90. Menyusun buku pedoman / petunjuk pelaksanaan / petunjuk teknis dibidang teknik jalan dan jembatan 91. Menesjemahkan / menyadur buku dari bahan—bahan Iain dlbidang teknik jalan dan jembatan 92. Memberikan bimbingan teknis kepada Pejabat Fungsional Teknik Jalan dan Jembatan yang berada di bawah jenjang jabstannya d. Teknik Jalan dan Jembatan Utama, yaitu 1, Merumuskan tujuan dan sasaran berdasarkan kebijaksanaan ddan strat aan jaringan jalan 2 Menyusun”konsep peraturan perundang—undangan_bidang jalan 3. Menyusun konsep Kebijakan penyelenggaraan prasarana jalan yang meliputi aspek substansi dan administrasi 4, Menyusun konsep kebijakan bimbingan dan penyuluhan Penyelenggaraan prasarana jalan bagi semua pelaku ‘pembangunan jalan Menyusun siandar akuntabilitas atasseluruh proses penyelenggaraan prasarana jalan 6. Melakukan pengkajian dan pengembangan kebijaksanaan ‘umum rencana jaringan jalan 7. Melakukan pengkajian dan pengembangan jaringan jalan dalam rangka mendukung sektot~sektorstrategis 20. 31 22 a 34, |. Melakikan pengijian. dan vpengembangan Value 7. Membuat analisis / pengembangan metode konstruksi Ey Melakukan pengksjian dan pengembangan teknologi tinggi untuk pembangunan jalan dan jembatan ‘Melakukan evaluasi manfaat dan dampak pembangunan jalan ‘Menyusun konsep kerangka acuan desain jalan khusus | Menyusun metoda evaluasi dampak lingkungan 2. Menyusun metoda analisa hidrologi ‘Menyusun metoda analisa banjir ‘Menyusun metoda analisa drainase 5. Menyusun metoda perencanaan alinyemen horizontal 5 Menyusun metoda perencanaan alinyemen vertikal . Menyusun metoda perencanaan tanah dasar /timbunan Menyusun metoda perencsnaan pererasan jalan Menyusun konsep spesitikasi perencanaan teknis jalan ‘Melakukan pengkajian dan pengembangan "Quality Assurance System, dibidang jalan dan jembatgq 5 Engineering System" dibidang jalan dan jembatan Melakukanpengkajian dan pengembangan manajemen konstruksidibidang jalan dan jembatan Menyiapkan onsep uji' model terowongan angin struktur jembatan khusu 1. Membuat analsis model terowongan angin struktur jembatan khusus Membuat model struktur yang diperlukan untuk yj terowongan angin Melakukan uji model jembatan khusus jembatan bentang khusus “Menyiapkan konsep inovasijembatan bentang panjang ‘Melakukan kegiatan karya tulis/ karya ilmiah dibidang teknik jalan dan jembatan ‘Mengembangkan teknologi tepat guna dibidang teknik jalan dan jembatan Merumuskan sistem pengawasan dibidang teknik jalan dan jembatan ‘Menyusun buku pedoman / petunjuk pelaksanaan / petunjuk teknis dibidang teknik jalan dan jembatan Menerjemahkan / menyadur buku dari bahan—bahan lain libidang teknik jalan dan jembatan Memberikan bimbingan’teknis kepada Pejabat Fungsional ‘Teknik Jalan dan Jembatan yang berada di bawah jenjang jabatannya @) Teknik Jalan dan Jembatan Pelaksana sampai dengan Teknik Jalan ddan Jembatan Penyelia yang melaksanakan kegiatan pengembangan profesi, diberikan nilai angka Kredit sesuai dengan ketentuan Lampiran 1; (4) Teknik Jalan dan Jembatan Pertama sampai dengan Teknik Jalan dan Jembatan Utama yang melaksanakan kegiatan pengembengan profesi, diberikan nilai angka kredit sesusi dengan ketentuan Lampiran Il Pasal 8

You might also like