You are on page 1of 2

RUMAH SAKIT UMUM SEJAHTERA

JL. K.H. AGUS SALIM NO 8


KEL. WANGKANAPI , KEC. WOLIO
KOTA BAUBAU

PRO JUSTITIA
VISUM ET REPERTUM
No.01/VER / VI / 2016
Saya yang bertanda tangan dibawah ini dr. YUDI L. SYAFII, M.KES No SIP. ........................., adalah
Dokter Rumah Sakit Sejahtera Medical Center menerangkan berdasarkan permintaan Visum Et Repertum
dari an. Kepala Kepolisian Resort Baubau Tertanggal Sebelas Bulan Juni Tahun Dua Ribu Enam Belas
Nomor B/ 94/ VI/ 2016/ Sultra/ Spk Res ditanda Tangani oleh TRI NUGROHO HW INSPEKTUR
POLISI DUA NRP. 69010237 maka pada hari Jumat, Tanggal Sebelas Bulan Juni Tahun Dua Ribu
Enam Belas Jam dua puluh empat lewat nol menit Waktu Indonesia Tengah, melakukan pemeriksaan
terhadap korban :
Hasil Pemeriksaan
- Klien dalam keadaan sadar
- Satu buah luka lecet pada pelipis sebelah kanan
- Satu buah luka robek pada sudut mata sebelah kanan bagian dalam sepanajang 0,4 sentimeter
- Satu buah luka lecet pada pangkal hidung
- Satu buah luka robek bagian bawah hidung sebelah kanan dengan ukuran panjang 1 sentimeter
- Pembengkakan pada punggung tangan kiri berwarna kemerahan
R. Lokalis :
Inspeksi:
- Satu buah luka lecet pada pelipis sebelah kanan
- Satu buah luka robek pada sudut mata sebelah kanan bagian dalam sepanajang 0,4 sentimeter
- Satu buah luka lecet pada pangkal hidung
- Satu buah luka robek bagian bawah hidung sebelah kanan dengan ukuran panjang 1 sentimeter
- Pembengkakan pada punggung tangan kiri berwarna kemerahan
Palpasi :
- Nyeri tekan pada pangkal hidung sebelah kanan
- Nyeri punggung tangan kiri, bengkak
Kesimpulan :
Luka tersebut di atas diperkirakan akibat kekerasan benda tumpul.
Demikian Visum Et Repertum ini dibuat dengan sesungguhnya mengingat sumpah jabatan.

Baubau, 11 Juni 2016


Dokter Pemeriksa,

dr. YUDI L. SYAFII, M.KES


SIP

You might also like