You are on page 1of 7

Modul Sharing mengirim data menggunakan kabel cross

Dan
Cara Sharing Data

Di susun oleh :
Titik Nuriah

Guru Pembimbing
Muhamad Toyib Hidayat

Smk IT Baitun-nur
Tp. 2016/2017
Menghubungkan pc ke pc dengn menggunakan kabel cross

Langkah langkah yang pertama yang perlu kita lakukan adalah :


A. Hubungkan kabel cross ke pc satu dengan pc lain
B. Setelah itu klik star pada kompoter anda.

C. Lalu klik control panel,lalu pilih Network And Internet.


D. Setelah itu pilih Network And Saring.

E. Setelah itu pilih Change adapter, dan klik kanan pada Local Area Connection.

F. Pilih propertis,klik internet protocol version 4 ( TCP/IP) kemudian klik propertis.


Cara Melakukan Testing
Klik star lalu cari command drom (cmd)

Masukkan Ip address seperti di bawah lalu Enter.


Ip yang di gunakan adalah : ping 192.168.0.1 (digunakan untuk server)
Ping 192.168.0.2 ( digunakan untuk client)

Dan jika sudah Reply From , maka komputer sudah terhubung melalui kabel LAN.

Setting Yang Wajib Anda Lakukan Sebelum Sharing Data

1. Klik Star pilih Computer lalu klik kanan propertis.


2. Setelah itun pilih Change Setting,lalu pilih Change.

3. Lalu isi Name (sesuai keinginan) Workgroup ( komputer satu dengan dua
harus sama ) lalu Restar Now.

Cara Sharing Data Atau File


a. Langkah pertama yaitu pilih folder atau file yang akan di share.

b. Lalu klik kanan pada folder, lalu pilih share whith ,pilih Spesific People

c. Setelah itu pilih Everyone , kemudian share, lalu done.

You might also like