You are on page 1of 18

about

us

1 3 4

product
knowledge

12

our our
system experiences
solution

16 24

contents foreword
vision, mission
1
3
about us
corporate values 4
who we are 7
board of directors 9
management board 10
what we do 11
PRODUCT KNOWLEDGE 12
our SYSTEM SOLUTION
solar home system 16
hybrid system (PV-wind turbine-diesel) 17
stand alone PV system 18
solar lighting systems 18
grid connected PV system 19
solar powered BTS 19
PV system for bank (office & ATM) 20
solar satellite phone 20
PV system for communication 21
PV system for lighthouse 21
solar water pump system 22
PV testing system 22
energy limiter 23
PV battery charging system 23
OUR EXPERIENCES 24
SEI PROJECTS 25
....to improve our knowledge and drive
Green Energy Solution through solar
power innovation all with the goal of
creating the greener future

President Director
Nany Wardhani

foreword
kata pengantar

Recently, the world community collectively is facing two of the worlds most pressing Saat ini, seluruh masyarakat dunia menghadapi dua masalah yang sangat serius, yaitu
issues, namely climate change and energy security. We can no longer ignore these issues perubahan iklim dan ketersediaan energi. Kita tidak lagi bisa mengabaikan masalah ini
but must now collectively and effectively address them together. In facing up to these tetapi harus bersama-sama sekarang juga menjawab keduanya secara efektif. Dalam
challenges, new approaches are critical and it is for this reason that we decided to escalate menghadapi masalah ini, pendekatan-pendekatan baru sangatlah penting, oleh karena
our knowledge and services of Green Technology to our customer. itu kami memutuskan untuk meningkatkan pengetahuan dan layanan kami dalam Green
Technology untuk pelanggan kami.
Green Technology has strategic role which spans beyond achieving energy autonomy
and mitigating climate change, we envisage Green Technology to be one of the emerging Green Technology mempunyai peran strategis yang jauh melebihi pencapaian kemandirian
driver of economics growth. Green Technology will facilitate the development of knowledge energi dan meringankan perubahan iklim. Kami melihat ke masa depan bahwa Green
society, which would encourage to embrace a sustainable and better way living. Technology menjadi salah satu pendorong pertumbuhan ekonomi. Green Technology
akan memberikan fasilitas bagi para ilmuwan untuk mendorong pengembangan teknologi
At SEI we were always striving to improve our knowledge and drive Green Energy Solution demi terciptanya kehidupan yang lebih baik.
through solar power innovation all with the goal of creating the greener future. After all
theres always some thing new under the sun. Di SEI kami selalu berusaha untuk meningkatkan pengetahuan kami dan memfokuskan
Green Energy Solution melalui inovasi dalam bidang tenaga surya agar sejalan dengan
What we can do for you by offering the best knowledge, most experience and the ability of tujuan untuk penciptaan masa depan yang lebih hijau. Dan selanjutnya, terakhir bahwa
component spare parts, that we put you in the best convenience. selalu ada yang baru dari pengaruh matahari.

Finally, we are the management give the highest appreciation to all customer and partners Apa yang bisa kami lakukan untuk Anda adalah menawarkan pengetahuan yang terbaru,
for their trust through all these years. yang penuh dengan pengalaman dan kemampuan penyediaan suku cadang yang akan
membuat Anda merasa nyaman bekerjasama dengan kami.

Akhirnya, kami pihak manajemen memberikan penghargaan yang paling tinggi kepada
semua pelanggan dan mitra kerjasama atas kepercayaan kepada kami selama ini.

PT. SURYA ENERGI INDOTAMA 1-2


vision and mission
visi misi

about us

vision visi
Built Solar Energy System which everyone in everywhere Membangun Sistem Tenaga Surya dimana semua orang
can have benefit from the power of the Sun. di mana pun berada dapat memperoleh keuntungan dari
tenaga Matahari.

mission misi
We are committed to being the Leader EPC company Kami berkomitmen untuk menjadi perusahaan EPC terdepan
in renewable energy business, by treating employees dalam renewable energy business dengan membina/
in ways that create extraordinary customer service and memperlakukan karyawan sama dengan memberikan
shareholder value. layanan terbaik kepada pelanggan dan menciptakan nilai
tambah bagi pemegang saham.
corporate values
nilai-nilai perusahaan

values all we do nilai-nilai perusahaan


The values in the corporate environment that provides Kunci dalam mencapai tujuan perusahaan, adalah nilai
benefits & performance is key in achieving company luhur yang ada dalam lingkungan perusahaan yang dapat
goals. With the result that, we trying to described our memberikan keuntungan dan meningkatkan performansi
environment values as follow: perusahaan. Sehingga kami mencoba merumuskan nilai-
nilai luhur yang terjadi sehari-hari di perusahaan sebagai
We put customers first berikut:
We are professional
We trust, respect, and care to each other Kami menempatkan pelanggan sebagai prioritas utama
We work as one team Kami bekerja secara profesional
We are committed to continuous improvement Kami saling percaya, saling menghormati, dan saling
memperhatikan satu sama lain
Kami bekerja dalam satu tim
Kami berkomitmen terhadap pengembangan diri yang
berkelanjutan

PT. SURYA ENERGI INDOTAMA 3-4


leading epc company in renewable energy

engineering

corporate

promotion sales
& services creating a greener future
for everyone in everywhere
vision thats what we do
mission

business corporate engineering


pricing policy , promotion,
focus in safety, quality, cost,
corporate alliance & expand good company performance
delivery & development
in strategic manner

withdraw non core business , leading in sales, system exploiting knowledge of system
focus in core and profitability & supporting component

SEI established as a subsidiary of PT.LEN INDUSTRI SEI didirikan sebagai anak perusahaan PT. LEN INDUSTRI
sei spirit corporate values (LEN). LEN is the only one solar module manufacture (LEN). LEN adalah satu-satunya manufaktur solar modul
in Indonesia. di Indonesia.

Endorsed by amazing team who have experiences Diperkuat dengan tim yang tangguh yang berpengalaman
for many years in handling projects, we have been bertahun-tahun dalam mengelola proyek, kami telah
developed and installed thousand of solar energy system membangun dan memasang ribuan sistem tenaga surya di
in many places in Indonesia and foreign country. banyak tempat, di Indonesia dan luar negeri.

We are expanding our capability by creating several Kami mengembangkan kemampuan dengan menciptakan
solar energy system and installing cost effective beberapa sistem tenaga surya dan memasang peralatan
equipment to make solar energy a practical solution for yang hemat biaya untuk mebuat tenaga surya sebuah
more customers around the world. solusi yang praktis bagi pelanggan di seluruh dunia.

We are always emphasizing in creating cohesive work Kami selalu membuat penekanan dalam penciptaan
environment where all personnels are encouraged to lingkungan kerja yang kohesif dimana setiap orang
grow along with the company. didorong untuk berkembang bersama perusahaan.

We are passionate about providing you the highest Kami sangat bersemangat dalam memberikan sistem
quality solar energy system solution. By partnering with tenaga surya dengan kualitas yang tinggi kepada para
you, together we can build greener, environmentally pelanggan kami. Bermitra dengan Anda, bersama-sama
friendly tommorow. kita bisa membangun hari esok yang lebih hijau dan
ramah lingkungan.

PT. SURYA ENERGI INDOTAMA 5-6


who we are We started in solar energy business as Energy Business Unit in PT.LEN Kami memulai solar energy business sebagai Unit Bisnis Energi di siapa kami
INDUSTRI, In the years 2009, month of February LEN has developed PT. LEN INDUSTRI. Di tahun 2009, bulan Februari PT. LEN INDUSTRI
SEI as a subsidiary of PT.LEN INDUSTRI. SEI is endorsed by more than mengembangkan SEI sebagai anak perusahaan. SEI didukung oleh
50 experties who have experiences for many years in handling project in lebih dari 50 tenaga ahli yang memiliki pengalaman selama bertahun-
solar energy systems. tahun dalam menangani proyek sistem tenaga surya.

We believe that good people build great companies and strive to Kami percaya bahwa orang yang baik membangun perusahaan
foster a spirit of innovation, cooperation, speed and teamwork. yang hebat dan kami berupaya untuk menumbuhkan semangat
We incorporate our employees into SEI family and treat them with concern berinovasi, bekerjasama, kecepatan dan harmoni kinerja tim.
and compassion. And the relationship between SEI and our people Kami mempersatukan karyawan kami ke dalam keluarga SEI
is reciprocal as they grow, personally and professionally, we grow. dan memperlakukan mereka penuh perhatian dan kasih sayang.
Hubungan antara SEI dan karyawannya adalah hubungan saling
SEI Management team have deep experience in solar energy system. timbal-balik karena ketika mereka berkembang secara personally
Regardless of our background all the leadership team share SEIs dan professionally, kamipun berkembang.
vision of green future where everyone has acces to clean, sustainable
and reliable solar energy. Tim manajemen SEI mempunyai pengalaman yang luas dalam
sistem tenaga surya. Tanpa memandang latar belakang kami
semua, tim kepemimpinan SEI berbagi visi green future di
mana setiap orang mempunyai akses dalam tenaga surya yang
bersih, tahan lama, dan handal.

PT. SURYA ENERGI INDOTAMA 7-8


board of directors management board

President Director GM of GA & Marketing


Nany Wardhani Departement
dhanie@len.co.id Hartoyo
hartoyo@len.co.id

Marketing Director GM of Engineering


Ganda Yudha A., ST., MBA. Department
ganda@len.co.id P. Tribakti, Ir.
tribakti@len.co.id

GM of Sales
Operational Director Departement
Nauzie Novryadin Syaifuddin, ST., MM.
nauzie@len.co.id syaifuddin@len.co.id

PT. SURYA ENERGI INDOTAMA 9-10


what we do apa yang kami lakukan
SEI is a leading EPC company in Indonesia for renewable SEI adalah sebuah perusahaan EPC terdepan di
energy business, and has an established track record of
delivering consistently high quality solar solution to our
value customer.
Indonesia dalam renewable energy business, dan
memiliki track record dalam memberikan solusi tenaga
surya yang berkualitas secara konsisten kepada
product knowledge
pelanggan kami.
SEI as a solar energy design engineering & contractor
company has many activities, include : SEI adalah perusahaan desain rekayasa dan kontraktor
tenaga surya, yang mempunyai aktifitas sebagai berikut:
SYSTEM SOLUTIONS :
System design SOLUSI SISTEM:
Engineering Desain sistem
System Integration Rekayasa
Integrasi Sistem
SERVICES :
Installation LAYANAN:
Testing Instalasi
Commissioning Testing
Training Commissioning
Pelatihan
SALES & MARKETING :
Solar Module SALES & MARKETING:
Energy Limiter Modul Surya
Solar Lighting Energi Limiter
Controller Lampu Tenaga Surya
Another renewable energy products Controller
Produk-produk renewable energy lainnya
Creating a greener future for everyone in everywhere,
thats what we do and satisfied customer, that is our goal. Menciptakan Greener Future untuk setiap orang
dimanapun berada, itulah yang kami lakukan, dan
mencapai kepuasan pelanggan adalah tujuan kami.
proven experiences
at solar power system

why solar? kenapa solar?


Some key facts on solar energy highlight its significant Beberapa fakta utama mengenai tenaga surya mempunyai
potential in resolving the climate change crisis. potensi yang sangat signifikan dalam menyelesaikan
krisis perubahan iklim.
Worldwide, some two billion people are still without
electricity. For these populations it is more economically Seluruh dunia, sekitar dua miliar orang belum
viable to install solar panels than to extend established menggunakan listrik. Untuk populasi diatas tersebut
electricity grids. lebih ekonomis menggunakan panel surya sebagai
pembangkit listrik tenaga surya dibandingkan dengan
Harnessing this power can reap significant benefits menambah jaringan PLN baru.
for businesses, individuals and governments alike. For
example, businesses can use solar energy to: Dengan memanfaatkan kekuatan ini dapat memberikan
Reduce the risk of volatile and rising fossil manfaat yang signifikan untuk bisnis, perorangan
fuel prices, thereby reducing or stabilizing operating dan pemerintah. Sebagai contoh, perusahaan dapat
costs, particularly as governments move to tax carbon menggunakan tenaga surya untuk:
emissions. Mengurangi resiko perubahan dan kenaikan harga
Reduce the risk and cost of power outages. bahan bakar, sehingga mengurangi atau menstabilkan
biaya operasional.
Mengurangi risiko dan kerugian biaya akibat listrik
padam.

PT. SURYA ENERGI INDOTAMA 11-12


Strengthen relationships with key stakeholders such as Memperkuat hubungan dengan para pemakai utama seperti
customers and the community, by showing concern for climate- pelanggan dan masyarakat, dengan menunjukkan kepedulian
related issues. terhadap isu-isu yang terkait dengan iklim.
Find out more about the benefits of solar energy for the global Mencari tahu lebih banyak tentang manfaat tenaga surya untuk
economy, the environment and individuals. ekonomi global, lingkungan, dan individu.

Solar Energy System is one of renewable energy system which Sistem tenaga surya adalah salah satu sistem energi terbarukan
uses solar modules to convert sunlight into electricity.The electricity yang menggunakan tenaga surya untuk mengkonversi sinar
generated can be either store or used directly, fed back into grid line, matahari menjadi listrik. Listrik yang dihasilkan dapat disimpan
and also can be combine with one or more other electricity generator or atau digunakan secara langsung, diumpanbalikkan kepada jaringan
more renewable energy source. listrik, dan juga dapat dikombinasikan dengan satu atau lebih
generator listrik atau sumber energi terbarukan lainnya.
Solar energy system is very reliable, and clean source of electricity that
can suit a wide range of application. Sistem tenaga surya adalah sistem yang sangat handal yang
merupakan sumber energi listrik yang bersih, dapat disesuaikan
untuk berbagai macam aplikasi.
Advantages of solar power
Keuntungan tenaga surya
The energy and heat from the sun is free and unlimited. Solar
power is non-polluting. Energi dan panas dari matahari bersifat gratis dan tidak terbatas.
Solar power usage does not emit any greenhouse gases or Tenaga surya tidak menimbulkan polusi, penggunaan tenaga
harmful waste. surya tidak menghasilkan gas rumah kaca apapun atau limbah
Solar power is perfect and saving for power generation in remote yang berbahaya.
areas or where the cost of expansion utility grid is high. Tenaga surya sangat sempurna dan pemakaiannya lebih hemat
Solar power is versatile. It can be used for low-power application dipakai sebagai pembangkit listrik di daerah terpencil atau di
as well as larger ones - from hand-held calculators, watches, and mana biaya ekspansi jaringan listrik sangat tinggi.
solar powered garden lights to water heaters, cars, buildings and Tenaga surya sangat serbaguna. Dapat digunakan untuk tujuan
satellites. berdaya rendah maupun yang lebih besar - mulai dari (kalkulator,
Solar power system requires very little maintenance jam tangan), dan lampu taman tenaga surya sampai pemanas air,
and last for many years. mobil, bangunan dan satelit.
Sistem tenaga surya hanya memerlukan sedikit pemeliharaan
dan bertahan selama bertahun-tahun.

PT. SURYA ENERGI INDOTAMA 13-14


our passion for solar energy has made us
build the system not only a quality promise,
but also a reliable partnership
by Nany Wardhani
our system solution
is a stand-alone system, suitable for residential lighting
applications. For medium size residential applications Solar
Home System can be expanded in order to the other home
appliances, such lighting, computer and water pump. Solar
home system is generally designed and sized to supply
DC and/or AC electrical appliances. This consists of solar
module connected to solar charge controller, inverter and
battery. The generated DC power is stored into battery and
converted to AC power for supplying to AC loads.

solar home system


adalah sistem yang berdiri sendiri, cocok untuk aplikasi
penerangan pada perumahan. Untuk ukuran medium
aplikasi Solar Home System dapat diperluas untuk
peralatan rumah tangga lainnya, seperti lampu, komputer
dan pompa air. Solar Home System pada umumnya
dirancang untuk menyediakan tenaga listrik pada
peralatan-peralatan elektronik baik DC/AC. Terdiri dari
modul surya yang terhubung ke solar charge controller,
inverter dan baterai. Daya DC yang dihasilkan disimpan
ke dalam baterai dan dikonversi menjadi listrik AC untuk
mensuplai beban.

PT. SURYA ENERGI INDOTAMA 15-16


is an Off-grid power system that combines PV systems with diesel
generator or other renewable energy supply such as wind turbine to supply
continuous electric power. The Hybrid system is suitable for the remote
areas or islands where the cost of expansion utility grid is high.

Hybrid system can be an alternative solution for generating electricity in


areas difficult to reach by electric utility such as PLN. This hybrid system
use renewable energy as the main source and combine it with diesel
generator as backup energy source. In hybrid system the diesel generator Stand-alone PV System or Off-grid Power System operates
is not turned on all day but limited to peak hours in which energy generated independent of the electric utility grid (off-grid) and most
by renewable sources has drain out or the utility reach its optimal capacity often uses in remote areas where the utility grid is not
and therefore needs backup. This way the usage of the diesel generator is available or where the connection fees of the grid are
reduced to couple of hours and thus reducing the cost of fuel. higher than the cost of an alternative energy system. The
generated DC power needs to be stored in battery and
converted to AC power for supplying to AC loads. Stand-
alone Solar Power System suits to use for remote village

hybrid system electrification or rural electrification to provide continuous


reliable power at remote locations.

(PV-wind turbine-diesel)
adalah sebuah sistem pembangkit Off-grid yang menggabungkan sistem
stand alone PV system
PV dengan genset atau sumber energi terbarukan lainnya seperti turbin
angin untuk memasok listrik secara berkelanjutan. Sistem hibrid sangat Sistem PV terpusat atau sistem tenaga off-grid beroperasi
cocok untuk daerah terpencil atau kepulauan di mana biaya jaringan secara independen dari jaringan perusahaan listrik, banyak
grid mahal. digunakan di daerah terpencil di mana jaringan listrik tidak
tersedia atau biaya pemasangan ke jaringan lebih tinggi
Sistem hibrid bisa menjadi solusi alternatif untuk pembangkitan listrik daripada biaya sistem energi alternatif. Energi listrik yang
di daerah yang susah untuk dijangkau perusahaan listrik seperti PLN. dihasilkan dari sistem ini perlu disimpan di dalam baterai
sistem hibrid ini menggunakan energi terbarukan sebagai sumber dan dikonversikan menjadi listrik AC untuk menyuplai
utama dan mengkombinasikannya dengan genset sebagai sumber beban yang mempergunakan sistem AC. Sistem tenaga
energi cadangan. Dalam sistem hibrid, genset tidak dinyalakan seharian surya terpusat cocok untuk digunakan di daerah pedesaan
penuh, tetapi dibatasi hanya pada jam-jam terjadinya beban puncak, sebagai sumber energi yang menyediakan daya secara
dimana pada saat itu energi yang dibangkitkan dari sumber terbarukan terus menerus di daerah tersebut.
telah habis atau pembangkit telah melebihi kapasitas optimalnya
sehingga memerlukan sumber lain untuk mendukung operasi. Dengan
cara ini penggunaan genset bisa dikurangi sehingga biaya pemakaian
BBM pun bisa turun.

Solar lighting systems are used in a variety


of applications, including street/parking
lots, garden, billboard/highway signage,
and bus/transit shelters.

solar lighting
systems
Lampu tenaga surya digunakan dalam
berbagai aplikasi, termasuk jalan/tempat
parkir, taman, papan reklame/signage
jalan raya, dan bus/transit.

PT. SURYA ENERGI INDOTAMA 17-18


electrical diagrams typical PV system
3/4 EMT conduit for PV array
3x#10 AWG THWN AC disconnect utilty service
conductors (approx 72) DC
AC disconnect power
from
PV array
DC connection
disconnect to utility grid
inverter (optional)
PV array
(2string x 6 modulesx battery ON
utility accesible disconnect bank
140 w each modules) (optional) OFF ON AC power
OFF
from utulity

electric
The system consists of PV panel connected to grid meter
through grid tie inverter. The power produced by power
conditioning DC disconnect main
the PV system can be either supplied to loads or unit typical AC load
receptacle
AC panel
fed back into grid when the PV system output is
greater than the load demand. When the PV system photovoltaic effect
modul
output is less than the load demand (e.g. at night), LOAD PV CELL surya grid
inverter energy
meter
energy will be consumed from the utility grid. Solar
grid tie system varies in size from residential to
solar power stations. jaringan
listrik
DC line AC line
PLN

grid connected peralatan


Solar Powered Bank/ATM is suitable to be installed in places that utility grid only operate
rumah
ELECTRON
FLOW
tangga 12 hours (18:00-06:00). This solar power system will increase the system reliability so that

PV system
the Bank can do their transaction activities and give the best service to their customer
modul
grid
without affected to the grid failure/power outages.
surya
inverter
energy
meter
Sistem ini terdiri dari panel PV yang terhubung
ke jaringan listrik melalui grid-tie inverter. Daya PV system for bank
(office & atm)
yang dihasilkan oleh sistem PV dapat digunakan jaringan
DC line AC line listrik
untuk mensuplai beban atau dapat disuplai balik PLN
ke jaringan listrik apabila output sistem PV lebih
peralatan
besar daripada pemakaian beban. Ketika daya rumah
tangga
output sistem PV lebih kecil dari pemakaian Bank/ATM Tenaga Surya sangat cocok diaplikasikan di daerah dimana listrik PLN
beban (misalnya di malam hari), maka energi akan masih beroperasi selama 12 jam (18:00-06:00). Adanya pembangkit tenaga surya ini
dikonsumsi dari jaringan listrik. Aplikasi sistem ini bertujuan untuk menjaga kehandalan sistem agar pada Bank/ATM bersangkutan tetap
bervariasi mulai dari skala kecil(perumahan) hingga dapat melakukan aktifitas transaksi dan melayani pelanggan mereka secara baik tanpa
skala besar (pembangkit listrik /power station) terkendala oleh masalah padamnya listrik.

We specially designed this system to provide the best power


system solution for BTS which situated in remote areas. The Solar Satellite Phone is an appropriate telecommunication
system can reduce operational cost (OPEX) significantly in facilities to the community in areas that unreachable by
comparison with Convectional Diesel Generator and creating a telecommunication network (PSTN or mobile) and public
very clean and environmentally friendly energy. Basically, this utility grid. Known as WARung SAtelit Tenaga surya
system can wholly runs on solar power (off course) with a high (WARSAT), SEI made this products with a compact shape
level of reliability. But in some sites, hybrid system can be applied and very easy to install. At this time, hundreds of our
to increase the systems reliability. WARSAT is scattered in various parts of the archipelago.

solar powered BTS solar satellite phone


Kami merancang khusus sistem ini untuk menyediakan sistem tenaga
terbaik bagi BTS-BTS yang terletak di daerah terpencil. Sistem ini Solar Satellite Phone adalah fasilitas telekomunikasi
akan memangkas biaya operasional (OPEX) secara signifikan jika yang sangat tepat bagi masyarakat di daerah-daerah
dibandingkan dengan penggunaan genset konvensional dan juga yang tidak terjangkau jaringan telekomunikasi (PSTN
menghasilkan energi yang sangat bersih dan ramah lingkungan. Pada atau mobile) dan juga oleh jaringan listrik PLN. Dikenal
dasarnya, sistem ini dapat beroperasi dengan hanya mengandalkan dengan WARung SAtelit Tenaga surya (WARSAT), SEI
tenaga surya saja (tentunya) dengan kehandalan yang tinggi. Akan membuat produk ini dengan bentuk yang kompak dan
tetapi di beberapa lokasi, sistem hibrid dapat digunakan untuk sangat mudah dalam pemasangan. Hingga kini, ratusan
meningkatkan kehandalan dari sistem. unit WARSAT kami telah tersebar di berbagai kepulauan.

PT. SURYA ENERGI INDOTAMA 19-20


SOLAR ARRAY TANK
CB radio
245 MHz with
desktop charger

horn speaker microphone


amorphous
PV arrays solarcon SET-series
charge controller power
apollo S-210 series ampliflier
inverter

DC current DC current AC current DVD player

receiver
SOLAR PUMP
battery

communication device

Solar water pump system is designed to use


solar-electric power to pump water from SOLAR ARRAY
We are working with Leonics for offering this system. It has been designed, natural water sources. Solar water pump
installed and set up this PV system for communication and broadcast systems are used for home or village water
applications. PV system for communication is suitable for using with supply, irrigation, agriculture, livestock
telecommunication equipments such as radio frequency 245 MHz with watering, water treatment, and more.
battery charger, receiver, DVD player, power amplifier, microphone with
horn speaker, etc.
solar water
PV system for pump system TANK

communication Pompa air tenaga surya dirancang


SEI bekerjasama dengan Leonics dalam menawarkan sistem ini. Sistem menggunakan listrik tenaga surya untuk SOLAR PUMP
ini dirancang dan dipasang untuk aplikasi komunikasi dan penyiaran. memompa air dari sumber air alami.
Sistem ini sangat cocok untuk penggunaan perangkat telekomunikasi Sistem pompa tenaga surya dapat
seperti radio frekuensi 245 MHz dengan battery charger, receiver, DVD dipergunakan untuk menyediakan
player, power amplifier, mikrofon dengan horn speaker, dll. pasokan air bagi rumah atau pedesaan,
irigasi, pertanian, pengairan peternakan,
pengolahan air, dan banyak lagi.

a
b
c

PV system can also be used to generate independent I-V scanner


electric power for lighthouse tower which located in border
islands. The lantern and lighthouse building use the energy
from PV during daytime and take the energy from battery pyranometer PV
testing
solar tracker
during night time. By installing this system, it can help us
defend our territories from any outsiders. ambient temperaure

system
sensor

PV system for lighthouse reference


call

data logger
Sistem PV dapat juga digunakan untuk menghasilkan
energi listrik mandiri bagi Menara Suar yang terdapat di
pulau-pulau perbatasan. Lampu suar dan bangunannya
solar tracker
menggunakan energi dari PV pada siang hari dan a. mono-crystalline PV modules
controller

pada malam hari mengambil energi yang tersimpan b. poly - crystalline PV modules
c. amorphous PV modules
pada baterai. Dengan memasang sistem ini maka akan operating
system
membantu kita dalam mempertahankan wilayah teritorial controler

dari gangguan pihak luar.

PT. SURYA ENERGI INDOTAMA 21-22


energy limiter
Accuracy (IEC62053) : Class 1.0
Max Load Flow : 10 (40) A
Flow start : 40 mA
Operating voltage : 230 V 20%
Operating frequency : 50 Hz 5 %
Operating Temperature : -5 - 60C

Feature : Via Handheld with Password Setting


Alarm : - Buzzer when quotas 25% and 0%
- Indicators on the display when the quota exhausted
Usage Restrictions : Can be programmed daily, monthly based on the time
and energy use

our experiences

PV battery charging system generates DC power and delivers to solar charge controller
to charge the battery. With charge controller included Maximum Power Point Tracking
(MPPT) algorithm, it helps to extract maximum available power from PV arrays and
control battery charging with better efficiency. The different types of PV cell and module
technologies; mono crystalline silicon PV module, polycrystalline silicon PV module,
amorphous silicon PV module and hybrid silicon PV module, are tested to see the energy
conversion efficiency of each type of solar module.

PV battery charging system


Sistem pengisian PV-baterai menghasilkan daya DC yang akan diteruskan oleh Charge
Controller untuk mengisi baterai. Dengan charge controller yang menggunakan
algoritma Maximum Power Point Tracking (MPPT) akan membantu pencapaian daya
maksimal dari PV array dan mengontrol pengisian baterai dengan efisiensi yang lebih
baik. Berbagai tipe sel PV dan teknologi modul: Monocrystalline Silicon, Polycrystallline
Silicon, Amorphous Silicon, dan Hybrid Silicon PV module, diuji untuk melihat efisiensi
konversi energi dari masing-masing tipe modul surya.
solar home system (SHS) Pv system for bank (office & ATM)
In this rural electrification project, we had installed Supply and installation in BANK NTT,
more than 100.000 units of SHS in almost all the Betun Branch.
province in Indonesia.

Pv system for lighthouse


PV-diesel hybrid system Combining between PV and Diesel Genset for
Our PV-Diesel System had been installed in more suplying the electricity for lighthouse in 47 locations
than 20 sites for supplying electricity in a productive which situated at border island.
village in remote area which located far away from
public electricity.
Stand Alone PV System for Ministry of Marine
and Fisheries
Pv-wind-diesel hybrid system 80 kWp, 44 kWp, 20 kWp
Combining between PV, Wind Turbine and Diesel
Genset. The system Installed for Ministry of PLTS PV stand alone
Research and Technology and now operated by 5 Kwp PDT ministry 9 locations
PLN in two sites: (Kalimantan, Jawa, NTT).
1. Nembrala, Rote, NTT (2007)
2. Wini, TTU, NTT (2008)
PLTS PV - wind hybrid system
20 Kwp ESDM Dept.
stand alone PV system 7 locations (Natuna - Kaltim).
Supply and installation in West Java and East Java
for the Ministry of Energy and Mineral Resources.
Solar Powered Vaccine Refrigerator
(20 locations)
1. Cianjur (2007)
2. Cilacap (2008)
3. Garut (2008) PLTS for BTS indosat
4. Wonogiri (2008) ( 2 locations in Riau).

Pv system for BTS Solar Street Lighting


Combining between PV, Wind Turbine and Grid Installed along Pantura (north side of Java)
PLN. The system Installed for PT.Indosat, Tbk in Department of Transportation
Girisari, Bali (2008).

PT. SURYA ENERGI INDOTAMA 23-24


SEI projects
SEI team have been developed and installed hundreds of
solar energy system in many places in Indonesia

hybrid PV system what we have done


stand alone PV system installed system : 4,5 Mwp
PV system for telecommunication clean energy production : 7.000 MWh/year
carbon reduction : 4.405 tonnes/ year
PV application for lighthouse trees saved : 23.000 trees/year
another PV application

You might also like