You are on page 1of 4

IV.

Alat dan Bahan

A. Alat
1. Beakerglass 600 ml (22 buah)
2. Gelas Ukur 50 ml (1 buah)
3. Jaring Ikan
B. Bahan : Alkohol 70 %
C. Binatang Percobaan : Benih Ikan Lele

V. Cara Kerja

A. Penentuan ED-50

Sediakan 2 deret beakerglass 600 ml air masing-


masing deret 11 buah

Deret pertama diisi 200 ml air dan diberi 10 ekor


benih ikan lele

Deret kedua diisi alkohol 70 % dengan


pengenceran sebagai berikut :
1. Beakerglass nomer 1 diisi 10 ml alkohol dan
190 ml air.
2. Beakerglass nomer 2 diisi 12 ml alkohol dan
188 ml air.
3. Beakerglass nomer 3 diisi 14 ml alkohol dan
186 ml air dan seterusnya sampai nomer 11
diisi 30 ml alkohol dan 170 ml air.

Tuangkan setiap isi beakerglass deretan kedua ke


4. dalam beakerglass deretan pertama
5.

Amatilah perubahan ikan permenit selama 5 menit

Catat jumlah ikan yang mengalami eksitasi dan


depresi

Tentukan konsentrasi ED-50


B. Penentuan LD-50

Sediakan 2 deret beakerglass 600 ml air masing-


masing deret 11 buah

Deret pertama diisi 200 ml air dan diberi 10 ekor


benih ikan lele

Deret kedua diisi alkohol 70 % dengan


pengenceran sebagai berikut :

1. Beakerglass nomer 1 diisi 26 ml alkohol dan


174 ml air.
2. Beakerglass nomer 2 diisi 28 ml alkohol dan
172 ml air.
3. Beakerglass nomer 3 diisi 46 ml alkohol dan
170 ml air dan seterusnya sampai nomer 11
diisi 30 ml alkohol dan 154 ml air.
Tuangkan setiap isi beakerglass deretan kedua ke
dalam beakerglass deretan pertama

Amatilah perubahan ikan setiap 5 menit

Catat jumlah ikan yang mati dalam setiap


beakerglass

Tentukan konsentrasi LD-50

You might also like