You are on page 1of 8

ANATOMI

Plexus Brachialis (5)


Radix
Trunks
Division
Cords
Branches
5 Branch Plexus Brachialis (Lengan)
N. Musculocutaneus
N. Axillaris
N. Radialis
N. Medialis
N. Ulnaris
4 Otot Rotator Cuff (Bahu)
M. Supraspinatus
M. Subscapularis
M. Infraspinatus
M. Teres Minor
8 Tulang Pergelangan Tangan
Schapoideum
Lunatum
Triquertum
Pisiformis
Trapezium
Trapezoideum
Capitatum
Hamatum
7 Tulang Pergelangan Kaki
Tarsal
Calcaneus
Cuboid
Naviculare
Cuneiformis (Media, Intermedia, Lateral)
Perjalanan Nervus Femoralis (Motorik) di Kaki

N. Peroneus Communis ( Anterior )
Profundus ( Jari 12)
Superficialis ( Jari 345)

N. Tibialis Posterior
N. Baxter

N. Suralis : Lateral
9 Otot Pantat
M. Gluteus Maximus
M. Gluteus Medius
M. Gluteus Minimus
M. Gemellus Superior
M. Gemellus Inferior
M. Quadricep Femoris
M. Tensor Fascia Latta
M. Obturator Internus
M. Piriformis

Catatan Saraf Nabila Syifa ( RST Magelang Letkol CKM dr. Heriyanto, Sp.S )
PEMERIKSAAN
Meningeal Sign

Kaku Kuduk

Kernig : Angkat 900 + 45O nyeri (+)

Brudzinsky I : Idem sama kaku kuduk

Brudzinsky II : Fleksi lutut + Fleksi panggul

Brudzinsky III : Tekan bawah os. Zygomatikum

Brudzinsky IV : Tekan sympisis pubis


N. Cranialis

N. I ( Olfactorius )
Area 28 di lobus temporalis bilateral

N. II ( Opticus )
Area 17 (penglihatan primer) Area 18-19 (asosiasi sekunder penglihatan) korteks
serebelum Area 4 (motorik primer) Area 3-5-1 (Sensori primer/ pertama kali) Area 5-
7 (Sensori Kedua)

N. III, IV , VI ( Oculomotorius, Trochlearis, Abduscens )


Lagoftalmus : n.7
Ptosis : n. 3

N. V (Trigeminus)

N. VII (Facialis)
N.7 dari Pons geniculatum lateral (lakrimasi) bersama n. 5 canalis facialis bercabang
dua Foramen stilomastoideus otot wajah & gl. parotis
Stapedius : Stethoscope loudness balance test
2/3 anterior lidah : bornstein test (glukosa-as. sitrat-NaCl-HCl)

N. VIII ( Statoakustikus)
Area 41-42 di lobus temporalis
Tes Bisik
Tes Arloji
Tes Weber Rinne Swabach
Tes Kalori : COWS

N. IX, X (glosopharingeus, vagus)


Suara Parau
Sukar telan air drpd padat TANDA STROKE !
Frey Sindrome : air liur >> di gl. parotis

N. XI ( acessorius)
M. Trapezius & Sternocleidomastoideus

N. XII ( hipoglosus)
Sentral : Kontralateral lesi
Perifer : Ipsilateral lesi
Disartri

Disartri Labia : M, P (n. 7)

Disartri Palatal : K , G (n.9, 10)

Disartri Lingua : L, R

Lidah :

N. 7, 9 : Sensory
N. 12 : Motorik
N.5 : Nyeri
Pemeriksaan Motorik
UMN : Hipertonus
Spastik : Pisau lipat/ clask knife dan lead pipe
Rigid : Cogwell phenomenone
Catatan Saraf Nabila Syifa ( RST Magelang Letkol CKM dr. Heriyanto, Sp.S )
LMN : Hipotonus

0 : plegi
1-4 : parese
5 : normal

C5 : deltoid
C6 : bicep, brakioradialis
C7 : tricep , pronator teres
C7-T1: fleksor carpi ulnaris
L2-L3 : iliopsoas
L2-L4 : quadricep femoris
L4-S2 : harmstring
L5-S1 : gluteus medius-maxi
L5 : tibialis anterior
S1 : gastrocnemius
S1 : soleus

Pemeriksaan Motorik Parese Ringan

Gerakan Asosiasi : Tangan sehat meremas yg sakit ikutan

Quadenberg : Tengkurep fleksi lutut 30o


Pemeriksaan Sensorik (6)

Barognosis : Berat

Graphestesia : Tulis di tangan

Stereognosis : Identifikasi Benda

Two tactile point discrimination

Sensory extintion : Pak tangan yang saya sentuh ini satu atau dua?

Loss of Body Image : Tangan bapak ada berapa?


Pemeriksaan Refleks Fisiologis
Refleks Biceps (C5-6) : sudut >90o , dialasi jari
Refleks Triceps (C6-8) : sudut 90o , langsung
Refleks Patella (L2-4)
Refleks Achilles (L5-S1): tengkurep , kaki nggantung
Interpretasi
0 : tak ada
1 : kontraksi otot saja
2 : kontraksi otot & gerakan sendi
3 : dengan perluasan masih bisa
4 : dengan perluasan masih bisa & klonus (+)
Pemeriksaan Refleks Patologis
Babinski
Chaddock
Gordon : gastrocnemius
Schaeffer : achilles
Openheim : tibialis anterior
Gonda : jari 4
Stransky : jari 5 , lepas
Rossolimo : Telapak atas
Mendel Behtreww : Os cuboid
Hoffman : Atas
Tromner : Bawah
Pemeriksaan Cerebelum
Asinergi
Metria

Catatan Saraf Nabila Syifa ( RST Magelang Letkol CKM dr. Heriyanto, Sp.S )
Disdiadokokinesis
Romberg
Kukuda
Tandem
Pendulum
Pemeriksaan Fungsi Luhur (7)

Aphasia
(Fluent/Comperhensive/Repetition)
Motorik : F/G/F , area brocca 44-45 lobus frontalis sinistra
Sensorik : F/F/F , area wernick 22 lobus parietal sinistra
Anomik : bisa sebut kata kerja, bukan kata benda
Global : NF/F/F

Alexia

Agraphia

Akalkulia

Apraksia
Ideasional
Ideomotorik
Dressing
Konstruksional

Right left disorientation : Ini yang saya sentuh kanan/kiri?


Coba sentuh telinga kiri
Coba angkat tangan kiri

Fingeragnosia
Pemeriksaan Provokasi N. Ischiadicus
Patrick
Kontra-Patrick
Cobras sign
Neris sign
Lasegue
Kontra Lasegue
Bragard
Sicard
Reverse Lasegue
Door Bells Sign
CTS
Durkham : Tekan 30 detik pada spot CTS kesemutan (+)
Tinnel : Ketuk dengan hammer kesemutan (+)
Fallen : Selama 1 menit kesemutan (+)
Reverse Fallen : Selama 1 menit kesemutan (+)
Lengan
M. Deltoid : Angkat tangan > 120o jam 2 atau jam 11, nyeri (+)
Bursitis Supraspinatus
o Neer Test : Angkat tangan arah 30o jam 2 atau jam 11, nyeri (+)
o Empty Can Test : Gerakan mengosongkan kaleng ke bawah, nyeri (+)
Refleks Mata

Refleks kornea : Dari Konjungtiva ke Limbus


Lateralisasi
Tekuk kedua kaki jangan terlalu rapat, difleksikan, dilepaskan ulang 2x
Belum tentu tidak ada fokus lesi , bisa saja general sebabnya
Klonus
Muncul pada lesi UMN dan sudah lama
Bisa karena gejala sisa/sequelle stroke
Bisa muncul saat Second Attack Stroke
Catatan Saraf Nabila Syifa ( RST Magelang Letkol CKM dr. Heriyanto, Sp.S )
Bila DM refleks achilles
Cara menulis refleks BHR =
+/+
------
+/+
------
+/+

PENYAKIT

NYERI
Acute Pain : Alami / Refleks
Chronic Pain : Disease
Etiologi

Inflamasi Anti Inflamasi (ex : NSAID / kortikosteroid)

Innervasi Denervasi dan Dioperasi
STROKE
Diagnosis Stroke

Defisit Neurologis

Mendadak ( tidak trauma )

Ada faktor resiko ( Jantung, DM, HT)
Siriraj Score

Score < -1 Infark


Score >1 Bleeding
Sudden death stroke
Lesi di lobus temporalis sinistra (insular cortex cerebri) Giant Aritmia
Cegah Penumbra rusak

Hipoperfusi (tensi)

Hiper/hipoglikemi

Fever

Seizure
Beri pencahar bila tidak BAB 3 hari agar tidak perlu mengejan biar tensi tidak naik
Terapi = Anti Platelet Agregat
Pembuluh darah endotel sifatnya smooth non adheren (tak mudah mengendap) ada ENOS
dan INOS
ENOS produksi NO pertahankan endotel vasodilatasi
INOS adheren + vasokonstriksi

Jika endotel terluka karena internal (DM,HT,kolesterol)atau eksternal (rokok) mudah


mengendap

Aliran darah : Plasma (tak berbentuk) dan Sel darah (berbentuk)


Ukuran Sel darah dari yang terbesar
1. Monosit paling jauh dari endotel
2. Netrofil Gap (10-15 m)
3. Limfosit
4. Eritrosit
5. Trombosit yang paling dekat sama endotel

Terapi Tensilo stop begitu tensi untuk pertahankan CPP tetap 70

Catatan Saraf Nabila Syifa ( RST Magelang Letkol CKM dr. Heriyanto, Sp.S )
Disabilitas Penyembuhan
o Impairment (ringan) : mandiri
o Disability(sedang) : dengan alat bantu tanpa dibantu
o Handycam (berat) : dengan alat bantu dan dibantu
Mungkinkah pada pasien stroke yg sudah parese tidak ditemukan faktor resiko?
Pasti ada, hanya saja pada lab tidak semuanya diperiksa. (misal defisiensi protein c)
Mengapa refleks babinski dan chadock bisa (-) pada pasien stroke ?
1. Proses Spinal Shock
2. Ada Lesi UMN dan LMN bersamaan , sehingga dominan yang LMN
Pemulangan Pasien Stroke ?

CT scan baik

Keluhan minimal

Tensi < 150
Ada 2 jenis stroke reversibel

RIND (Reversible Infark Neurological Deficit) : 2-4 minggu

PRIND (Prolonged Reversible Infark Neurological Deficit) : 4-6 minggu
CVA BLEEDING
Lama rawat inap : 14 21 hari
Jika hipertensi diturunkan 10-20 % tensi awal
Terapi untuk Edema Osmotik : Manitol
CT Scan : Hiperdens / putih
Rumus Perdarahan Broderaux :

CVA INFARK
Lama rawat inap : 7 - 9 hari , masa kritis hari 9 - 14
Tidak usah turunkan tensi , kecuali jika tensi > 220/120 ( menurut America)
Terapi untuk Edema Vasogenik : Kortikosteroid
Hati-hati terjadi HTI (Hemoragik Transformation Infark)
CT Scan : Hipodens / hitam
Cek ulang 3 hari bisa hilang minggu kedua fogging effect
Indikasi fisioterapi :
1. Jika kekuatan motorik otot 0,1,2 harus segera fisioterapi
2. Jika kekuatan motorik otot 3 bisa ditunda dulu
CVA PROGRESSIVE / STROKE IN EVOLUTION
Pasti karena CVA Infark, tidak mungkin karena emboli
Patfis : Trombosis kecil menyumbat Pembuluh darah tambah besar trombosisnya
Gold Standard : CT scan kepala tanpa kontras
Terapi : Fluxum (Anti Koagulan)
Edukasi : Jika ada TIK head up 20-300
SAH ( Subarachnoid Hemmoragic)
Gejala global, kadang tidak parese / plegi
Bisa ada nyeri kepala & meningeal sign
Jika tensi 130 jangan turunkan lagi tidak akan serangan ulang
Vasospasme (+) bahaya general vasospasme
Terapi : Nemodipin sampai hari ke 28 (injeksi/oral) & serolin ( neuroprotektor)
TIK MENINGKAT (Trias Cushing)
Nyeri Kepala + Muntah proyektil ( Tanpa Mual )
Bradikardi ( < 60x )
Hipertensi
TIA (Transient Ischemic Attack)
Etiologi : Emboli di Jantung dan Otak
Patfis : Emboli kecil di Pembuluh darah menyumbat sesaat langsung lolos
Catatan Saraf Nabila Syifa ( RST Magelang Letkol CKM dr. Heriyanto, Sp.S )
BELLS PALSY
Yang jatuh yang mana itu yang parese
Lidah berlawanan dengan yg sakit
EPILEPSI
Kejang masalah pasti di otak , jgn sampai O2 dan glukosa
Etiologi Kejang
Darah (ex: CVA, trauma, tumor bleeding)
Edema (ex: edema dengan cedera kepala, tumor, stroke, hipoalbumin)
Harus dievaluasi kejangnya, rutin kontrol sampai 3 tahun
Jika kejangnya berulang
Serial Epilepsi : Kejang berulang, diantaranya sadar
Status Epilepsi: Kejang berulang, diantaranya tidak sadar
DEMENSIA
Terapi : Asetilkolin-estase Inhibitor (tidak boleh diberi ke orang normal)
PARKINSON
Awalnya bisa satu sisi saja, lalu lama-lama dua sisi
mimik wajah
Resting tremor : saat istirahat gemetar (jika saat tidur gemetar juga KEJANG)
Bradikinesia/akinesia : lateropulsi, anteropulsi, retropulsi (jalan kecil-kecil tapi cepat, bila
menabrak bisa melanjut ke arah tertentu)
Px : CT scan dengan kontras
Terapi
Jangan dikasih artan ( antikolin)
Trihexilpenidin Mulut kering
Levodopa hati2 fenomena on-off dan wearing off
Natto
DD : Parkinson Sekunder
HIPOKALEMI
Gejala
Tetraparese
Mendadak
Babinsky test (-)
EKG : T rendah
SGB (SINDROM GULLAIN-BARRE)
Gejala
Tetraparese ascenden (dari extremitas bawah lalu naik ke atas)
Gangguan sensibiitas
Babinsky test bisa (+)
Lasegue, Bragard, Sicard sign bisa (+) karena Poliradikuloneuropati jadi jika radiks kena
bisa (+)
Dx : Topis Perifer
DD : Hipokalemi, iskemia medula spinalis (cervical)
Px : EMG,LED,WBC,HR-CRP,LCS (disosiasi citoalbumin: jml sel normal, tapi albumin )
Terapi: Plasmaparesis, imunoglobulin, injeksi kortikosteroid (kontroversi)
MIGRAIN
Patfis : Vasokonstriksi intrakranial ( resiko stroke ) atau vasodilatasi extracranial ( nyeri kepala )
PUDENDAL
Pudendul 6 ( Piss, Pup, Sex )
FACET JOINT DISEASE
Sering VL3,4,5
Cobra Sign (+) Pasien suruh ndegeg
SI JOINT DISEASE (Sacro Iliaca)
Patrick dan Kontra Patrick Sign (+)
Catatan Saraf Nabila Syifa ( RST Magelang Letkol CKM dr. Heriyanto, Sp.S )
HNP
Paling sering L4, L5, S1
Untuk tahu topis cek sensibilitas, refleks , motorik
Dahulukan Px. Patrick & Kontra Patrick jika (+) cek pakai yg tidak pakai sendi sama agar
tidak bias dengan SI joint reverse lasegue, neris sign, door bells sign
Terapi
o Konservatif
Obat 3-5 hari
Fisioterapi dan Pemakaian Korset
Posisi tegak
o Operatif
Jika obat adekuat 4-6 minggu tidak berhasil
Parese / plegi
Gangguan Miksi / defekasi
Gangguan ereksi
HNP grade 3-4
Edukasi : Jangan lari cepat, jangan melakukan gerakan menghentak (ex: tenis)
PENYAKIT DI TANGAN
Carpal Tunnel Syndrome : Lesi di N. Medianus bisa dihidrodiseksi
Anomali bila sampai ke kelingking = bridging (+)
Guyon Canal Syndrome :
Trigger Thumb / Finger :
Drop Hand : Lesi di N. Radialis
Prison disease : Tangan seperti diborgol
Golfer disease :
Tennis Elbow :
N. Radialis Entrapment :
De Quarvain Syndrome : Lesi di Anatomical Snuffbox finklestein (+)
Drop Arm : Karena tear pada M. Supraspinatus (partial/complete)
Frozen Shoulder : Peradangan pada sendi bahu
Bursitis Supraspinatus :
PENYAKIT DI KAKI
Morton Disease : Kesemutan jari kaki 3 & 4
Tarsal Tunnel Syndrome : Kesemutan telapak kaki (N. Baxter)
Tinnel (+) : Ketuk di Bawah Maleolus Medial
Fascitis Plantaris : Tekan di telapak belakang
Pes Anserinus : M. Sartorius,M. Gracilis,M. Semitendineus
Blok Genikuler
ITB (Ilio Tibial Band) : Biasanya pada atlit
Tuberkel Garde : Antara Tuberositas Tibia dan Apex Fibula
POLINEUROPATI
Ada glove & stocking hipestesi
Obat
Efek Samping Obat
Fibrozol : Nyeri Kepala
Ketese : Iritasi Gaster
Neofer : Mual
Myores : Lemes
Antihipertensi CCB (Calcium Channel Blocker)
Short acting : Nifedipine
Long acting : Amlodipine

Catatan Saraf Nabila Syifa ( RST Magelang Letkol CKM dr. Heriyanto, Sp.S )

You might also like