You are on page 1of 2
REPUBLIK INDONESIA KEMENTERIAN PERTANIAN Qe |ALAN HERSONO RI NOMOR 3 PASARMNGGU JAKARTA 12850 = ‘TELEPON (021) 7808131 - 7804116, FAKSIMILI (021) 7816180 aeenhihepoaan go PENGUMUMAN II NOMOR : 3812/KP.110/A2/9/2017 TENTANG HASIL SELEKS! ADMINISTRAS! CALON PEGAWAI NEGER! SIPIL KEMENTERIAN PERTANIAN TAHUN 2017 Berdasarkan hasil Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 74 Tahun 2017 tanggal 31 Agustus 2017 tentang Kebutuhan Pegawai Aparatur Sipil Negara di lingkungan Kementerian Pertanian dan Pengumuman Nomor 3399/Kp.110/A/09/2017 tentang Pelaksanaan Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun Anggaran 2017, setelah dilakukan verifikasi administrasi secara online, maka Panitia Seleksi CPNS Kementerian Pertanian Tahun 2017 menetapkan sebagai berikut A. Hasil Seleksi Administrasi Calon Pegawai Negeri Sipil Kementerian Pertanian Tahun 2017 sebagaimanatertera pada laman _hittpsi//sscn.bkn.go.id atau https://cpns.pertanian.go id. B. _ Ketentuan yang harus dipenuhi peserta yang dinyatakan LULUS VERIFIKASI 1. Peserta wajib mencetak Kartu Peserta Ujian CPNS 2017 mulai tanggal 2 Oktober ‘sd, 6 Oktober 2017 melalui laman htips://sscn.bkn.go.id dan menempelkan pas photo ukuran 4 x 6 dengan berlatar belakang merah 2 (dua) lembar sebagai syarat untuk mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD); 2. Peserta yang telah dinyatakan lulus seleksi administrasi online waiib mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD), jadwal dan lokasi ujian akan disampaikan pada pengumuman selanjutnya; 3. Peserta pada saat ujian diwajibkan membawa : a. Kartu Peserta Ujian; b. KTP/Surat Keterangan Perekaman Kependudukan asi; ¢._Ijazah dan Transkip nilai asli; d. Surat pemyataan bermaterai Rp. 6000,-; 4. Kartu Peserta Ujian wajib dilegalisir saat mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) pada masing-masing lokasi ujian; 5. Pada saat pelaksanaan ujian, peserta diwajibkan memakai kemeja putih tanpa corak, celana panjang hitam, sepatu pantofel (rapi dan sopan); bagi peserta yang menggunakan jilbab wamna hitam polos; » 10, 11. 12. 13. 14. Bagi peserta yang tidak hadir dan/atau tidak mampu mengikuti tahapan seleksi dengan alasan apapun pada waktu dan tempat yang telah ditetapkan, maka dinyatakan gugur; Peserta wajib hadir 90 menit sebelum pelaksanaan ujian dimulai; Peserta dihimbau menggunakan kendaraan umum; Peserfa dan Pengantar tidak diperkenankan untuk memarkir kendaraan roda ‘empat dan roda dua di dalam lingkungan tempat pelaksanaan seleksi Kelulusan peserta adalah prestasi peserta sendiri. Jika ada pihak-pihak yang ‘menjanjikan kelulusan dengan motif apapun, maka hal tersebut merupakan tindakan penipuan dan diluar tanggung jawab panitia; Apabila dalam pelaksanaan tahapan seleksi atau kemudian hari setelah adanya pengumuman akhir, diketahui terdapat keterangan pelamaritidak benar panitia seleksi dapat menggugurkan kelulusan yang bersangkutan; Keputusan Panitia tidak dapat diganggu gugat; Kelalaian peserta dalam membaca dan memahami pengumuman menjadi tanggung jawab peserta; Apabila terdapat peserta seleksi yang tidak sesuai dengan ketentuan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi_ Nomor 20 Tahun 2017, maka yang bersangkutan tidak dilanjutkan pengangkatan menjadi CPNS. Jakarta, 29 September 2017

You might also like