You are on page 1of 15
PT KRAKATAU STEEL .tbk SGA GATOT KACA GANGGUAN TROLLEY HOIST & TRAVEL KERJA AKTIF CRANE AMAN Perawatan listrik bridge crane dan CFS SSP 1 2013 / 2014 SGA GATOT KACA SMALL GROUP ACTIVITY GANGGUAN TROLLEY HOIST TRAVEL KERJA AKTIF CRANE AMAN as om spas. Diss: Prnwatan Pai Sb Ra Seksi : Perawatan List BC & CFS. Tema : Mengoptimalkan Pengoperasian JIB CRANE Refractory Ladle. Judul : Memodifikasi & memindahkan Posisi Box Control JIB CRANE Refractory Ladle. nesaran BULAN / TAHUN 2013 - 2014 Poon KEGIATAN & OKTOBER 13 Ore EEe 22 | DESeae JANUARI 14 | PERTEMUAN HALES a ase . st TERRE = A fecoss ro 2 ees a hae = —— elmezs os = a Dia Pelaksanaan sa cis ae A Tindak Lanjut cio RENCANA, @ russ @ LATAR BELAKANG 1. Kesiapan mesin / equipment merupakan harapan dari semua pihak, karena itu tidak dapat beroperasinya JIB CRANE di area refractory ladle dapat mengakibatkan Terhambatnya pelayanan ladle untuk kesiapan proses produksi. 2. Fungsiladle adalah tempat / untuk menampung cairan baja setelah akhir proses melting diFurnace / Dapur selesai, yang proses selanjutnya dibawa ke LF & Concast untuk proses casting. 3. Mengingat JIB CRANE merupakan satu satunya alat bantu untuk mempersiapkan bongkar pasang Bata Refractory ladle, maka kami SGA GATOT KACA dari Seksi List BC & CFS Perawatan SSP1 ( Divisi P3B ) mempunyai gagasan untuk memodifikasi tombol dengan Joystick serta memindahkan posisi box control. Mengetahui Menyetujui Gagasan didukung oleh a, /? —7ely stu Moch. Sun‘an Sutoyo Sudianto Edy Sutoro Manager P38 Kadis Perawatan SSP1 Supv.List BC & CFS SSP1 1. PROSES IDENTIFIKAS! MASALAH, L.Masalah. Jib Crane Refractory ladle sering terjadi kerusakan sehingga tidak dapat dioperasikan mengakibatkan terganggunya kesiapan ladle untuk proses produks |.Alasan pemilihan masalah dan sasaran yang ingin dicapal. ‘Agar Jib Crane Refractory ladle berfungsi optimal, sehingga kesiapan ladle tidak terganggu. Ill.Keterkaitan masalah yang dipilih dengan sasaran perusahaan. Untuk menunjang proses repair ladle sehingga dapat mengoptimalkan proses produksi baja. TABEL DATA KERUSAKAN JIB CRANE REFRACTORY LADLE LAN FAHUN 201 NO] auirMenrt [sop Agustus] —SrpTeNmEg—] SUB TOTAL «| mouey Q a 3 2 | MOTOR HOIST T 3 0 | 3_ [MOTOR SWING. ° o e ° | Towpo1.conTROL 2 1 | 2 5 3 OMIT swircr i a 1 0 a GRAND TOTAL 8 Dari table di atas kami menemukan masalah paling dominan disebabkan oleh tombol control sebesar 55.55% dari total Kerusakan yang ada di jib crane refractory ladle V.Anggota: Ketua : Bambang Suherman NIK 5670. Sekretaris _: Irvan Septiawan NIK 10840, ‘Anggota +1, Pujo NIK 6367. 2. Adi Mahdinar NIK 5651, 3. Kiswantoro NIK 7739, 4. Asep Apendi (Outsorching) 5. Moch. Sofyan (Apprentice) Fasilitator —_: Eddy Sutoro. \V.Peranan dan keterlibatan pimpinan pada identifikasi. Mengenai masalah sering terjadinya problem di JIB CRANE Refractory ladle kami diberi petunjuk maupun pengarahan serta dukungan dari atasan dalam hal teknis, analisa serta kemudahan dalam ‘mencari data pendukung dan lain Iain, agar pemiecahan masalah dapat segera diselesaikan, KESIMPULAN DIAGRAM SEBAB AKIBAT NO FAKTOR | MASALA PENYEBAB “LPosisi Box Tombo! Kurang |_1-Posisi Tombol Membelakangi Objek Kerja 1 | Metode Aman 2Posisi Dekat Jalan naa ‘T.belum ada Job Ticket & belum ada paler ‘L.Kurang Perawatan, pee _ [2 Karang Peduli Pada Alt. 2.Tidak ada Rasa memilik ‘Semen melekat di Tombol 3 | Alt L.Tombol Rusak / Macet. STR ca Protea “L.Dekat Stand Ladle Drying. Paleo iio 2.Dekat Pembuangan Slag ea a ‘Loading Kapur LF. ocnall Zitaly lalang Loader & Forklift Berdasarkan kesimpulan Diagram Sebab Akibat maka dapat disimpulkan bahwa tidak dapat beroperasinya / Problem JIB CRANE REFRACTORY LADLE adalah kurang amannya posisi Box Tombol dan karena rusaknya Tombol Control. ‘Untuk mengoptimatkan dan meningkatkan performa jib crane refractory ladle, kami akan ‘mengganti penggunaan tombol dengan joystick sebagai control pengoperasian jib crane refractory ladle. mengapa kami akan menggunakan joystick untuk control, karena joystick lebih aman, mudah dioperasikan, simple dan dapat diandalkan dalam penggunaannya terlebih di lingkungan yg ekstreem. Kami juga akan memindahkan posisi joystick agar terhindar dari panas lingkungan kerja, agar operator tidak membelakangi objek kerja yang menyulitkan pengoperasian jib crane refractory ladle, serta dapat mengurangi potensi bahaya kecelakaan kerja. Supaya jib crane selalu terawat kami akan mensosialisasikan kepada karyawan untuk ‘membersihkan alat setiap akhir shift / sebelum penggantian shift agar tercipta rasa memiliki dan Kepedulian terhadap alat. Il PROSES PENYUSUNAN RENCANA PERBAIKAN DAN PENETAPAN SASARAN. NO | FAKTOR | __WHY wHat | WHERE [WHEN] WHO | HOW | Refractory 1.Pujo. u Mengganti all pea Modif | tadle& | yo, | 2trvan | Tiersen Tombol | wse. | 205 | septiawan, | Tbe! | Agar JIB CRANE Crane 3.sofyan_| ‘Stk Refractory dpt - tag | Bonekar i operasi Refractory ‘ Box lama 2 | Metode| Sim! | Memindahkan | ladle | J2, | , Mahdinar @ 3 Box Control | WS EL | AKiswantoro | aindahkan 2013 | 3.Asep Crane Asse | “ke posis es baru Berdasarkan rencana perbaikan berupa modifikasi TOMBOL dan MEMINDAHKAN LOKASI BOX CONTROL maka ditetapkan sasaran yaitu, JIB CRANE REFRACTORY LADLE dapat beroperasi maksimal ( 0 kali kerusakan ). Menge Merve Ciegon 08 November 2013 Bry al _ sutowe Sadia Fy sutoro sartbane Sherman Kadis Perawatan SSP1 ‘Supy. Prot EI BC & CFS Ketua Gugus I, DIAGRAM TULANG IKAN METODE MANUSIA eww pasos Ticker. 5) seunroancoun QD KURANG PERAWATAN —>) _——- ronnunwonoron LINGKUNGAN fa 1B POSISI OBJEK KERJA MEMBELAKANG! BOX PANEL BOX PANEL SERING TERPAPAR PANAS DAN TERCIPRAT SLAG ATAU SEMEN, | TOMBOL CONTROL JIB CRANE SEBELUM D! MODIFIKAS! DENAH AREA KERJA JIB CRANE REFRACTORY LADLE KETERANGAN: 000080 AREA KERIA RUANGAN STANDBY KARYAWAN AREA BUANG SLAG ATAU LADLE PANAS JIB CRANE REFRACTORY LADLE TOMBOL CONTROL JIB CRANE RENCANA MODIFIKASI 1. GAMBAR OBIEK YG AKAN DI GANTI 2. GAMBAR OBIEK YG AKAN DIPASANG 3. DENAH LOKASI AREA REFRACTORY LADLE ‘NO | FAKTOR SeBELUM KAN, ‘SETELAH PERBAIKAN WAKTU PELAKSANA 1 | Alat ‘Tombol rusak / ‘Tombol setelah 11 Nov Irvan Septiawan macet diganti dg oystick | 2013 2.Pujo lebih mudah & tidak 3.Sofyan rusak, | 2 |Metode | Lokasi Tombol ‘Objek Kerja tampak | 12Nov | 1.Kiswantoro membelakangi lebih jelas dari lokasi_ | 2013 2.Adi Mahdinar | Objek Kerja tombol saat 3.Asep Apendi mengoperasikan JIB | CRANE Refractory Ladle. GAMBAR SETELAH MODIFIKAS! Test perdana setelah modifikasi oleh personil refract ‘Area kerja refractory ladle PENGUKURAN HASIL. Setelah Tombol dilakukan modifikasi dengan mengganti Joystick dan memindahkan lokasi Box. Control maka JIB CRANE REFRACTORY LADLE dapat beroperasi dengan maksimal dan dapat ‘mengurangi potensi bahaya / kecelakaan kerja karena saat mengoperasikan JIB CRANE Operator tidak membelakangi Objek Kerja. DATA KERUSAKAN SETELAH PERBAIKAN. NO EQUIPMENT BULAN / TAHUN 2013-2014 ‘SUB TOTAL NOPEMBER 13 | DESEMBER 13 | JANUARI 14 1_| Motor Trolley oO oO oO 0 2__| Motor Hoist 0 0 O 0 3__| Motor Sleewing 0 0 0 O 4 | Tombol 0 0 0 oO 5__[ Limit switch 0 o 0 oO GRAND TOTAL 0 Berdasarkan data diatas maka disimpulkan bahwa kerusakan JIB CRANE REFRACTORY yang, ibatkan oleh TOMBOL rusak adalah O kali Kerusakan TESTIMONI personil Refractory setelah modifikasi dan pemindahan lokasi Box Control jib crane refractory ladle. FOREMAN | T T ] ino) na ee z A ‘Suryanto Lebih aman dan lebih baik 4 ee 2013 | prdsclena O28) | 2 ae eee fa) 0 | wana | posumtova sca tnan | 7EMevember [2 eee : | 13 November 31 e | rastnaan Lebin aman ew af | 25 November alo di suradi Lebih praktis v3 | Cebu ‘STANDAR PROSEDUR MODIFIKAS! 1. Menginstall joystick 2 pcs type VS 10A 250 VAC fno : 050.6355/20-2 GESSMANN dan ‘main switch type : BC-305S-2 1B1E1BA1FE FUJI ELECTRIC. selama 180 menit Pasang frame box control ke H-Beam. selama 120 menit Memasang box control ke frame . selama 30 menit Bongkar connections tombol & install ke joystick connection. selama 60 menit Test fungsi control. selama 30 menit Total waktu penyelesaian 420 menit 'STANDAR HASIL ‘SOP PENGOPERASIAN JIB CRANE REFRACTORY LADLE (ON kan main switch DIPERIKSA EDDY SUTORO Supv.List BC & CFS SSP1. (MENGETAHUL he ‘OCH. SUN’AN Manager P38 Operasikan joystick untuk slewing ke arah kanan & kiri Operasikan joystick untuk hoist ke arah atas dan bawah Operasikan joystick untuk trolley ke arah depan dan belakang, OFF kan main switch setelah selesai pengoperasian Pastikan box control & joystick dalam kondisi bersih dan aman. CILEGON, 15 November 2013 —_ BAMBANG SUHERMAN Ketua Gugus MeNvETUWUI Py __ ‘SUTOYO SUDIANTO Kadis Perawatan SSP1

You might also like