You are on page 1of 4

PERENCANAAN KERJA KELOMPOK 7

BANANA CHOCO SATAY DAN MANGO MILKSHAKE

Nama Anggota :
- Anindhita Cahaya Kamila Thendean
- Qanita Ilahiyah Rafifah (7I/24)
- Salsa fadillah
- Rayyan Syanputra

I. Latar Belakang :
- Ide gagasan : Kami memilih mangga dan pisang
Karena keduanya adalah buah
buahan local, mudah didapat, dan
Rasanya enak
- Kandungan Gizi :
Banana choco satay : Vitamin A, C, B1,
Kalsium
Manfaat : Melindungi tubuh
Dari kanker
Mango Milkshake : Vitamin A, C
Serat, kalsium
II. Resep
- Bahan :
Banana Choco Satay :
Marshmello
Pisang
Coklat Batang
Manggo Milkshake :
Es Batu / Air Es
Susu Kental Manis
Mangga
Selasih
Gula
- Alat :
Banana Choco Satay :
Tusuk Sate
Mangkok
Sendok
Mango Milkshake :
Blender
Pisau
Sendok / Garpu
Gelas
Mangkok
- Cara Membuat :
Banana Choco Satay :
Kupas Pisang
Potong Pisang Kecil Kecil
Tusukan Pisang dan Marshmellow
Celupkan Banana Choco Satay ke
Dalam Cokelat Cair
Taburkan Oreo yang Dihauskan
Manggo Milkshake
Kupas Kulit Mangga
Potonglah Mangga Kecil Kecil
Masukkan Mangga, Susu Vanila, dan Es
Batu ke Dalam Blender
Tekan Tombol On Pada Blender
Tunggu Mangga Menjadi halus
Tekan Tombol Off Pada Blender
Tuangkan Susu Cokelatke Pinggir
Dalam Gelas
Tuangkan Milkshake ke Dalam Gelas,
Tambahkan Susu Cokelat dan Vanila
Diatas Milkshake

You might also like