You are on page 1of 10
} | TES KEMAMPUAN DASAR | TKPA | | fecsovncc.. | Tin SNe eae ss ene TES KEMAMPUAN POTENSI AKADEMIK UNIVERSITAS SRIWIJAYA 2016 PETUNJUK UMUM 1. Sebelum mengerjakan soal, Anda diminta untuk meneliti kelengkapan nomor dalam berkas soa! ini. Tes Kemampuan dan Potensi ‘Akademik ini terdiri atas 90 soal dari enam bidang, yaitu Matematika Dasar 15 soal, Bahasa Indonesia 15 soal, Bahasa Inggris 15 soal, Verbal 15 soal, Numerikal 15 soal dan Figural 15 soal. 2. Bacalah dengan cermat aturan dan tata cara menjawab setiap soal! 3. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian yang tersedia sesuai dengan petunjuk yang diberikan! 4, Anda dapat menggunakan bagian yang kosong dalam berkas soal untuk keperluan corat-coret. 5, Selama ujian berlangsung, Anda tidak diperkenankan menggunakan alat _hitung dalam segala bentuk. 6. Selama ujian berlangsung, Anda tidak diperkenankan -- menggunakan lat komunikasi dalam segala bentuk 7. Selama ujian berlangsung, Anda tidak diperkenankan untuk bertanya atau meminta penjelasan kepada siapa pun tentang soal- soal ujian, termasuk kepada pengawas. 8. selama ujian berlangsung, Anda tidak diperkenankan keluar-masuk ruang vjian. 9. Waktu ujian yang disediakan adalah 90 menit. 10. Harap diperhatikan agar lembar jawaban ujian tidak Kotor, tidak terlipat, tidak basab, dan tidak robek. 11, Setelah ujian selesai, Anda diminta tetap duduk — sampai_—pengawas _selesai ‘mengumpulkan lembar jawaban ujian, Anda dipersilahkan keluar ruangan _ setelah mendapat isyarat dari pengawas untuk meninggalkan ruang. 12, Jawaban yang benar diberi skor +4, jawaban kosong diskor 0, dan jawaban yang salah diberi skor -1 13. Penilaian didasarkan atas perolehan_skor pada semua aspek kemampuan berpikir. Oleh sebab itu, Anda harus berusaha secepat mungkin dalam menyelesaikan keseluruhan soal (tidak ada bagian soal yang diabaikan). 14, Kode naskah ini: 666 PETUNJUK KHUSUS PETUNJUK A PETUNJUK B Pilih jawaban yang paling benar (A, B, C, D, atau E) Soal terdiri atas tiga bagian, yaitu PERNYATAAN, SEBAB, dan ALASAN yang disusun secara berurutan. Pilihlah: (A) jika pernyataan benar, alasan benar, keduanya menunjukkan hubungan sebab akibat (B) jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab akibat (© jika pernyataan benar, alasan salah (D) jika pernyataan salah, alasan benar (B) jika pernyataan dan alasan, keduanya salah PETUNJUK C Pilihlah, (A) jika jawaban (1), (2), dan (3) benar (B) jika jawaban (1) dan (3) benar (C) jika jawaban (2) dan (4) benar (D) jika jawaban (4) saja yang benar (E) jka semua jawaban (1), (2), (3) dan (4) benar MATA UJIAN TANGGAL UJIAN : 19 JULI 2016 WAKTU 90 MENIT JUMLAH SOAL _:90 Kode Naskah - 666 TES KEMAMPUAN & POTENS! AKADEMIK Petunjuk A dipergunakan dalam menjawab soal nomor 1 sampai dengan 15. 1 Dari sebuah survei terhadap 65 penonton televisi ddiperoleh informasi bahwa banyak orang yang suka sinetron, berita, dan acara olahraga masing-masing 25 orang. Di antara mereka ada 8 orang yang suka sinetron dan berita, 12 orang yang suka sinetron dan cara olahraga, dan 7 orang yang suka berita dan ‘cara olahraga, Jika ada S orang yang suka dan 2 ‘orang yang tidak suka ketiga acara tersebut, maka banyak orang yang hanya suka satu acara saja adalah A. 42 B. 36 Cc 32 D. 30 rs] ii x yang memenubi pertidaksamaan |x — 1] > 2\x +5] adalah: A 2? 2ex<-} aim x>2 r<-2am fcx<2 x<-2ataux>2 rooge atau x > 2 USM Universitas Sriwijaya ~ 2016 5. iberkan matiks A=[2 2] dan a= [2 *] Jika AB tidak memiliki invers, maka nilai x adalah: ‘A. ~1/5 atau 1/3 B. 3 atau 1/5 CS atau 1/3 D. 1/Satau3 E. —Satau3 6. Sebuah keluarga yang terdiri dari ayah, ibu, dan tiga orang anak duduk mengelilingi meja makan bundar. Banyak cara menyusun tempat mereka dudukjika ayeh dan ibu selalu-berdampingan adalah: 6 2 24 48 60 rong Jika garis y= 2x — 4 memotong lingkaran x? + y? + 6x —20 =0 di titik K dan 1, maka panjang, tali busur KL adalah: AL 26 8. Diberikan fing’ (2) = 2! dan g(2) Tika f(9(a)) = —2, maka nilai a adalah: A. ~3 atan2 B. -3atau3 © ~2ata3 D. —2atau2 E. -3atau-2 9, Misatkan i, 2k, dan 3k berturut-urut adalah suku pertama, Ketiga, dan kelima dari sebuah barisan aritmetika, Jika jumlah sepuluh suku pertama barisan itu adalah 130, maka nilai k adalah: A2 B 2 c3 Halaman 1 dari 8 halaman posit Bs 10, Jika gars singgung kurva y= x?-+ ax +D pada tik yang berabsis 2 memotong_sumbu-x di ttik (1,0); maka nila a + b adalah +3 -1 o Bi 3 Pon@> 11, Sika “logp 13 2 32 2 5 x, maka "log 3% = mone 12, Lima tahun yang lalu umur Dina dua kali umur Dini 4ika Dina lebih tua lima tahun dari Dini, maka jumlah umur mereka saat ini adalah: 20 2 25 28 30 pone 13, Ingkaran dari pernyataan — “Semua ‘menganggap matematika suit” adalah: A. Tidak ada orang yang menganggap matematika sult B, Somua orang menganggap matematika mudah. C, Ada orang yang tidak menganggap matematika orang, slit D, Semua orang tidak menganggap matematika suit E, Ada orang yang mengangzap matematika ‘muda, 14, Rata-rata nilai sekelompok siswa berubah menjadi 76 ketika ditambah satu siswa dengan nilai 76 tetapi ‘menjadi 78 ketika dikurangi dua siswa dengan nilai ‘masing-masing 50 dan $4. Banyak siswa dalam kelompok itu adalat: 28 26 ai 28 29 rPoop> 15, Peshatikan gambar berikut: USM Universitas Srivifaya — 2016 ode Naskah - 666 Gambar di atas merupakan grafik fungsi y= 1+sin(@x) y= 14 sin(x/2) sin(2x) sin(x/2) ppp Petunjuk A dipergunakan dalam menjawab soat nomor 16 sampai dengan 20 16, Perkembangan teknologi_informasi__ dan telekomunikasi mengubah gaya hidup manusia. [tu tbukan hal baru, Yang mulai muncul di Jakarta kota lainnya adalah hadimya hotspot, area-area di tempat tertentu orang bisa mengakses informasi ‘melalui Komputer, tanpa_mengaunakan kabel Seorang profesional mengaku bisa membalas surat ‘lektronik dari rekan bisnis melalui kafe yang ‘memiliki fasilitas hotspor. Seberapa nyamankah cara berkomunikasi ini? Ikuti juga berita hot lain yang terjadi hingga Minggu malam. Gagasan utama paragraf tersebut adalah: A. Perkembangan teknologi informasi dan ‘elekomunikasi B. _Kenyamanan berkomunikasi dengan hotspot CC. Pemberitaan tentang hotspot di berbagai media 1D. Perkembangan gaya hidup manusia di dunia E. Kemudahan pengaksesan informasi melalui computer 17. 1) Manusia selalu ingin berkomunikasi dengan sesamanya. 2) Untuk maksud tertentu hanyabahasalah yang, ‘mampu menjadi perantaranya, 3). Di pihak lain manusia berkecenderungan suka bercerita tentang sesuatur 4) Kemampuan berbahasa dengan demikian merupakan —kebutuhan —mutlak bagi kehidupan manusia dalam masyarakst. 5) Kodrat manusia selalu ingin mengetahui sesuatu yang belum diketahuinya. Halaman 2 dari 8 halaman 20, Pernyatian-pernyataan tersebut dapat —disusun menjadi sebuah alinea yang padu dengan susunan: AL 5-12-43 Bo 54213 C 53124 D, 52-143 BE, 5324-1 Rencana pemerintah untuk menurunkan harga aging menimbulkan banyak spekulasi di kalangan pebisnis. Kata spekulasi pada kalimat tersebut ‘bermakna: ‘untung-untungan ramalan masa depan ‘gambaran berdasarkan fakta ddugaan sementara ‘gambaran harapan PpapPE Para abli mencoba membandingkan wilayah dua pengendali bahasa di dalam otak wanita dengan ‘yang terdapat pada otak pria. Mereka menemukan ‘bahwa —pusat —wernicke yang membantu ‘menginterpretasikan Kata-kata dan suara, 30% lebih banyak pada wanita daripada pria. Begity pula dengan daerah broca, yang mengatur memproduksi ‘bahasa, pada wanita lebih besar 20% dibandingkan dengan pria. Perbedsan itu diduga karena kombinasi program genetik dan perkembangan otak wanita yang lebih cepat pada masa kana-Kanak. Perbedaan jiulah yang menyebabkan wanita lebih banyak bicara daripada pri Ide pokok pada paragraf di atas adalah: ‘A, Perbandingan otak wanita dan B. Perkembangan otak wanita lebih cepat pada ‘masa kanak-kanak ©. Otak wanita lebih besar dari otak pria D. Perbedaan terjadi karena program genetik dan perkembangan otak E, Perbandingan wilayah pengendali bahasa pada wwanita dan pria Kalimat Banyak yang menolak stereotip berbasis gender salah karena Tidak ada subjek “Tidak ada predikat Tidak ada objek Tidak ada keterangan ‘Tidak ada subjek dan predikat roos> Petunjuk B dipergunakan dalam menjawab soal nomor 21 sampal dengan 25 21 Benarkah orang dapat hidup tanpa pertolongan ‘orang lai’? Kalimat di atas termasuk kalimat tanya retorik, Sebab USM Universitas Sriwijaya ~ 2016 Kode Naskah - 666 Kalimat tanya retorik adalah kalimat tanya yang tidak memerlukan jawaban, 2. Di bukit sebelah selatan, padang ilalang ......Iuas. Kata yong tepat untuk mengisi bagian yang rumpang pada kalimat tersebut adalah kata ‘membentang. Sebab Jika kalimat itu dilengkapi maka maknanya ‘tidak sengaj 1 kata terbentang 23. Motif batik bukan sekedar lukisan yang ditorehkan pada kain dengan canting. Motif pada selembar ain batik memiliki makna tersembunyi. Beberapa motif batik sengaja untuk menunjukkan status si pemakainya, Bahkan, sampai saat ini di ‘Yogyakarta dan Surakarta ada sejumah motif batik tradisional yang hanya boleh dipakai oleh keluarga keraton, Pada Kalimat ketiga kata sengaja tidak tepat ddigunakan, ‘Sebab Pada kalimat tersebut kata sengaja seharusnya diganti dengan kata disengaja, 24, Deretan kata yang mempunyai makna yang sama atau mirip seperti binatang dan hewan—disebut bersinonim, ‘Sebab Deretan kata seperti sapi, kambing, kuda disebut |hiponim terhadap kata hewan atau binatang, 28. Sajak Paisu Selamat pagi pak, selamat pagi bu, weap anak sckolah dengan sapaan palsu, Lalu merekapun belajarsejarah palsu dari buku-buku palsu.Di akhir sekolah mereka terperangah melihat hamparan nilai mereka yang palsu. Penggalan puisi tersebut mengungkapkan tentang kepalswan Sebab ‘Semua larik dalam puisi tersebut selalu diskbiri dengan kata palsu Petunjuk C dipergunakan dalam menjawab soal nomor 26 sampai dengan 30 26. Ucapan pengacara itu mencederai nama baik dan profesinya. Kata mencederat sama maknanya dengan keta berikut 1. menghitami 2, menunggangi 3. menghalusi 4. menggemari Halaman 3 dari 8 halaman 27, Kalim&t penutup surat dinas yang benar terdapat pada kalimat berikut. 1. Atas perhatian dan Kerja sama Saudara, kami ‘ucapkan terima kasi 2. tas perhatiannya kami ucapkan terima kasih. 3. Atas pethatian Bapak, kami mengueapkan terima kasih. 4. Demikian, atas perhatian Bapak kami ucapkan terima kasih, 28, Penulisan alamat surat yang benar pada surat dinas adalah: 1. Yth. Bapak Drs Iman Hartawan Jakarta 2. Yth, Drs. Iman Hartawan Jakarta 3. Yth Bapak Drs. Iman Hartawan Jakarta 4, Yth, Bapak Iman Hartawan Jakarta 29, Di bawah ini kalimat yang menyatakan pendapat adalah: 1, Indonesia Air harus pintar dalam membaca peluang isn penerbangan. 2. Bisnis penerbangan adalah bisnis mahal, rumit, ‘dan persaingannya pun sangat ketat. 3. Garuda Indonesia telah melayani penumpang, dengan baik pada setiap penerbangan. 4, Pemerintah menyediakan penerbangan pada rfe-rute tertentu 30, Rahmat Andika adalah seorang sahabat yang berjiwa besar: rasa berjiwa besar pada kalimat di atas bermakna, 1. pasrah 2. berlapang dada 3, penakut 4, menerima sesuatu dengan ikblas Pewnjuk A dipergunakan dalam menjawab soal nomor 31 sampai dengan 45 Directions: Choose the best answer. 31. Jane ___ her blue jeans today, but usually she wears a skir ora dress. A) wears, D) is wearing B) wearing. E) wore ©) wear 32, Ata school dance: Jane: "__ yourself?" ‘Mary: "Yes, 'm having a great time!" ‘A) Enjoy you 8B) You enjoying ©) Do you enjoy USM Universitas Sriwijaya- 2016 Kode Naskah - 666 D) Will you enjoy ) Are you enjoying 33. I think I__a new calculator. This one does not ‘work properly any more. ‘A) needs B)necded —C)need D)am needing _—E) was needing 34, Sorry, you can't borrow my pencil. 1_ it myself ‘Ase B) using D)am using F) will use ©) was using Directions: Read each of the following passages and answer the questions that follow. ‘Student Volunteers Needed! ‘On Saturday, December 12th, from 10 A.M. until 4 PAM. Carverton Middle School will be holding a music, festival in the school gymnasium. The special event will feature a variety of professional musicians and singers. ‘Task Time Date Make posters 1 P.M.-4P.M. December Sth Setupgym 11 AM.-4P.M. December 11th Help performers 9 A.M.-4P.M. December 12th Welcome guests 10 A.M.-2 P.M. December 12th Clean up gym 4 P.M-7PM. December 12th Interested students should speak with Ms. Braxton, the music teacher, Students who would like to help at the festival must have written permission from a parent or guardian. 35. Who is told to talk to Ms. Braxton? A. parents B. students C. teachers D. performers E. parent 36. What job will be done the day before the festival begins? ‘making posters setting up the gym. cleaning up the gym helping the formers welcoming guests zmoOw 37, What time will the festival begin? A. 10AM. B. 1LAM. Cc. 1PM. D. 2PM. E. 4PM. Halaman 4 dari 8 halaman Direction: answer Mary Queen of Sots, had (38) --- claim to the throne of England after the children of Henry VIII through her ‘grandmother Margaret Tudor. This claim made Mary a G9) = to Elizabeth I of England, who finally had her (40) —. (41) —-, Mary's son, James VI of Scotland, succeeded Elizabeth to the English throne as James I. Mary's reported beauty and charm and her undoubted courage (42) — her @ particularly romentic figure in history, She is the subject of Schiller’s great drama Maria ‘Stuart, of an opera by Donizetti. ead the passage and choose the best 38. A)strongest —_B) much stronger C)the strongest. D)the stronger) stronger 39, A) threat B) execution ©) validity D) requirement E) reflection 40. A) execute B) to execute C)executing _D) being executed E) executed 41, A)However —_B) Much as C)Inspite of —_D) Even though _E) Hence 42. A)will make BY was made C)have made —_D) had made E) make Directions: Read each of the following passages and answer the questions that follow. ‘The first English attempts to colonize North America ‘were controlled by individuals rather than companies. ‘Sir Humphrey Gilbert was the first Englishman to send colonists to the New World. His initial expedition, which sailed in 1578 with a patent granted by Queen Elizabeth was defeated by the Spanish. A second atterapt ended in disaster in 1583, when Gilbert and his ship were lost in a storm. In the following year, hhalf brother, Sir Water Raleigh, having obtained a renewal of the patent, sponsored an expedition that explored the coast of the region that he named "Virginia." Under Raleigh's direction efforts were then made to establish a colony on Roanoke island in 1585 and 1587. The survivors of the first settlement on Roanoke retuned to England in 1586, but the second group of colonists disappeared without leaving a trace. ‘The failure of the Gilbert and Raleigh ventures made it clear thatthe tasks they had undertaken were too big for ‘any one colonizer. Within a short time the trading ‘company had supplanted the individual promoter of colonization. 43, ‘The passage states which of the following about the first English people to be involved in establishing colonies in North America? USM Universitas Sriwijaya ~ 2016 Kode Naskah - 666 ‘A. They were requested to do so by Queen Elizabeth B, They were members of large trading companies. ‘They were immediately successful. ‘They undertook many tasks. ‘They were acting on their own, mon 44, Which of the following would be the most ee ee ‘The Regulation of Trading Companies 3. brah ‘Spanish Rivalry in the New World . Early Attempts at Colonizing North America D. Royal Patents Issued in the 16th Century E, Promoter of Colonization 45, According to the passage, which of the following statements about Sir Humphrey Gilbert is true? A, Henever settled in North America, B. His trading company was given a patent by ‘the queen. C. He fought the Spanish twice D. He died in 1587. He was an American man. Untuk soal nomor 46 sampai dengan nomor 50 pilihlah satu diantara lima kemungki yang mempunyai arti sama atau paling dekat Gengan arti kata yang dicetak dengan huruf besar. 46. GALIB ‘A. Kebiasaan B. Lazim C Rataerata D. Kewajaran E. Bajingan 47. INKLUSIF Menyeluruh Penjelmaan ‘Termasuk 48, AFIRMASI Perhitungan Penegasan Perkiraan Pengukuran Positif 49, FEDERASIL Pertalian Kesepakatan ‘Hubungan Perserikatan, ‘Gabungan myoerd mpowre moe 50, MAKSIM ‘A. Penyimpangan B. Contoh C. Pekerti Halaman 5 dari 8 halaman D. Beiket E. Bahasa Untuk soal nomor St sampai dengan nomor 55 pilihlah satu diantara lima kemungkinan jawaban yang mempunyai arti berlawanan dengan arti kata yang dieetak dengan huruf besar. Si, MURADIF Padanan Kata Pasangan Kata Sinonim Gabungan Kata Lawan Kats roOmP 52. DEPENDEN Korelasi Interaksi Koneksi Relasi - Mandiri neperg 53. NGARAI Lembah Kanyon Selat Bukit Lembang, ppopP 54, = VAL Oponen Loyal Kaan Kompetitor Regt 58. MURTAD Mangkar Tet Kabil Membelot Munaik myow> myo Untuk soal nomor $6 sampai dengan nomor 60 pilihlah satu diantara lima kemunghinan jaws Yang mempunyai arti hubungan yang sama atau ‘Serupa dengan pasangan kata yang ada: 36, PEMAHAT:: ......= PENYAIR =... ‘A. SENIMAN— KHAIRIL ANWAR B. BATU-LAGU C. LUKISAN- SYAIR DB, ARCA~ SUNDA FE, PATUNG - PUISL 57. DOKTER : enc JALA ‘A. PASIEN- PERAHU B. OBAT-IKAN C. RUMAH SAKIT - MENJERAT D._STETOSKOP - NELAYAN E, PERAWAT- SUNGAI 58, REMAIA 5.0... = SENJA ‘A. USIA-FAJAR B. PUBER-WAKTU C. DEWASA- MALAM USM Universitas Sriwijaya — 2016 59, pilihian yang merupakan penyelesai Kode Naskah - 666 GEMBIRA - LARUT MIWA KALA nO AIR~ HAMPA : KERING - UDARA, SUNGAI-ANGKASA. GURUN - OKSIGEN KOLAM - BERNAS SEJUK- PANAS poop JALAN = MALAM : TROTOAR - MARKAH - BELAKANG JALUR - KERTAS PROYEK ~ ISTANA. SIMPANG - GANDA. ‘« B ic D. E. Untuk soal nomor 61 sampai dengan nomor 65 itu diantara tima kemungkinan jawaban atau kelanjutan eretan angks-angka yang ada. 6 e, 6. 64 65, 7,5,3,2,8,6,4,3, 3, 6 7 8 9 0 mpOmD 0 3,5, 8,13, 21, 33, 54, AL 68 B. 70 CTs D. 87 FE, 90 14, 8,9, 15, 10, 12, 16, 12, 15, Ai B 16 i a8: D. 14 BB 11, 14, 19, 26, 29, 34, 41, 44,49, AS B S4 c. 56 D. 37 E58 45, 15,40, 12, 35, 9, 30, Al 25 B18 Cc. 20 D. 15 E 6 Untuk soal nomor 66 sampai dengan nomor 75 pilibla satu diantara lima kemungkinan jawaban ‘yang benar 66. ‘Sebuah pesawat terbang berangkat dari Jakarta ‘menuju Makasar pada pukul 06.00 dan tiba di Makasar 130 menit Kemudian. Pesawat tiba di ‘Makasar pada pukul: A, 08.10 Halaman 6 dari 8 halaman B, 0830 , 09.00 D, 09.10 E, 09.30 67. Tiga puluh dua adalah X % dari 80, maka X sama dengan: A 40 B35 ©. 30 D. 25 B, 20 (68, Jka X= a+b dan Y= a4. Maka, x + 2y: A. Sat? B dae C42 D. 3a4s E. 3a2 : 69, 95°-94 A. 199 B 189 c 179 D. 169 E. 159 70. A dan B mengikuti program tabungan haji dengan besa” tabungan yang sama. Gaji A sebesar Rp 3.500.008;- dipotong 6% tiap bulan dan gaji B dipotong 7% maka gaji B adalah: Rp 2.000.000,- Rp 2.500.000,- Rp 2.700.000,- Rp 3:000.000,- Rp 3.200.000,- rpoe> 71. G mengendarai sepeda motor dengan kecepatan rata- rata 60 krn/jam, Dengan jarak tempuh 150 km. Jika G berangkat pukul 07.30 maka akan tiba dilokasi 73, = ©, nilai pada persamaan disamping adalah: is 4 B 2 10 moompalt USM Universitas Sriwtjaya ~ 2016 Kode Naskah - 666 74, Tabungan Hasan 125% dari tabungan Badu. Sedangkan tabungan Maryam hanya 80% dari tabungan Badu. Jika jumlah tabungan mereka bertiga adalah Rp 9.150,000,- maka tabungan Maryam adalah ‘A. Rp 3.500.000 Rp 3.000.000 Rp 2.400.000 Rp 2.200.000 Rp 2.000.000 rope 4, mpos | Petunjuk: Untuk nomor soal 76 sampai dengan 90 terdiri dari gambar-gambar, dimana setiap gambar disert ima pilihan jawaban. Jawablah setiap soal dengan memilih salah satu dari pilihan jawaban yang tersedia dengan cara menghitamkan bulatan pada Jembar jawaban yang sesuai. ' A 8B 78. Halaman 7 dari 8 halaman Kode Naskah - 666 AAA p, o [e] o o [o- FSB. O@- as- e-em - 5] le])- OM: SWE)- Ge - He - z (=) 5) © (Olw} - ald {il[<] - FJ} e ele (alg). O@- i4e- SIE-L jh - E ele - @O- Ala: OE

You might also like