You are on page 1of 4

SMK ASTRINDO TEGAL

Jalan Kapten Sudibyo No.84 Tegal Telepon (0283) 340356


Email : sekretariat@smkastrindo.sch.id Website : www.smkastrindo.sch.id

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


MENDESAIN SISTEM KEAMANAN JARINGAN

Mata Pelajaran : Mendesain Sistem Keamanan Jaringan


Kelas / Semester : XII / 2
Pertemuan ke : 1, 2, 3
Alokasi waktu Waktu : 5 x 45 menit
Standar Kompetensi : Mendesain Sistem Keamanan Jaringan
Kompetensi Dasar :
1. Menentukan jenis jenis keamanan jaringan
2. Memasang Firewall
3. Mengidentifikasi pengendalian yang diperlukan
4. Mendesain pengendalian untuk diterapkan dalam system

Indikator :
1. Hasil evaluasi kebutuhan didiskusikan dengan pihak
konsultan.
2. Hasil evaluasi disepakati dengan pihak konsultan dan
pengguna.

I. Tujuan Pembelajaran :

Setelah mengikuti proses pembelajaran diharapkan siswa dapat:


1. Sikap
Menumbuhkan rasa percaya diri dalam mengidentifikasi dan menganalisis
kebutuhan pengguna terhadap aplikasi perangkat lunak yang sesuai kebutuhan
bisnis
2. Pengetahuan
Siswa dapat memahami kebutuhan pelanggan dianalisis untuk
mengidentifikasi kebutuhan dari server
Siswa dapat memahami aplikasi yang tersedia dan Fitur atau kelebihan
server diidentifikasi
Siswa dapat memahami aplikasi yang lain didaftar berikut kebutuhan sistem
dan jaringan
3. Keterampilan

Form No.: 13.01.03.05 PB 1 Rev . 00 Tgl . 18 -01- 14


SMK ASTRINDO TEGAL
Jalan Kapten Sudibyo No.84 Tegal Telepon (0283) 340356
Email : sekretariat@smkastrindo.sch.id Website : www.smkastrindo.sch.id

Siswa dapat memahami aplikasi untuk server dipilih berdasarkan kebutuhan proses
saat ini

II. Materi Ajar

1. Pemisahan aplikasi network berdasarkan kebutuhan


2. Survey kebutuhan client dari server
3. Identifikasi kebutuhan dari server
III. Metode Pembelajaran

1. Ceramah konstruktif dengan berbagai variasi


2. Simulasi
3. Praktikum di Lab. Komputer
4. Diskusi dan Tanya Jawab
5. Penugasan

IV. Kegiatan Pembelajaran:

Pertemua Langkah-langkah Pembelajaran Alokasi waktu


n ke
Pertemuan Kegiatan Awal
Kesatu 1. Diawali dengan membaca doa sebelum memulai pelajaran 30 menit
2. Guru mengabsen Peserta didik dan menjelaskan tujuan
pembelajaran
3. Pretest awal untuk mengukur pengetahuan siswa tentang IT.
4. Ceramah konstruktif (mengintegrasikan Imtaq, Iptek, dan
lingkungan)

Kegiatan Inti
Eksplorasi
1. Hasil evaluasi disepakati dengan pihak konsultan dan 70 menit
pengguna.
2. Hasil evaluasi kebutuhan didiskusikan dengan pihak
konsultan.

Elaborasi
1. Menjawab pertanyaan yang telah diberikan kepada
siswa

Kegiatan Akhir 10 menit


1. Mereview kembali materi dari pertama
2. Evaluasi materi.

V. Alat, bahan, sumber belajar


1. Alat :

Form No.: 13.01.03.05 PB 2 Rev . 00 Tgl . 18 -01- 14


SMK ASTRINDO TEGAL
Jalan Kapten Sudibyo No.84 Tegal Telepon (0283) 340356
Email : sekretariat@smkastrindo.sch.id Website : www.smkastrindo.sch.id

Media Audio Visual (Proyektor)


Perangkat praktek ( Komputer )
2. Sumber belajar :
CD pembelajaran
Buku-buku computer
Internet

VI. Penugasan

1. Tugas Terstruktur
2. Tugas Non Terstruktur / Tugas Mandiri

VII. Penilaian

1. Teknik : Tes tertulis dan penugasan


2. Bentuk Instrumen : Soal bentuk essay
3. Soal/ Instrumen : Tipe lisan dan tertulis

Materi Evaluasi dan Penskoran: (indikator ke 1)


Kegiatan Skor
Evaluasi : tes tertulis
1. Siswa menguraikan langkah-langkah penyusunan laporan 4
2. Siswa menyusun laporan administrasi server secara berkala 6
Total skor 10

Kunci Jawaban Evaluasi


Kegiatan Jawaban soal materi sistem bilangn riil dan operasi pada Skor
bilangan bulat
Evaluasi Hasil 4
Belajar
6

Total skor 10

Pedoman Penskoran: (indikator ke 2 )


Kegiatan Skor

Kunci Jawaban Evaluasi


Kegiatan Skor
Evaluasi Hasil
Belajar

Form No.: 13.01.03.05 PB 3 Rev . 00 Tgl . 18 -01- 14


SMK ASTRINDO TEGAL
Jalan Kapten Sudibyo No.84 Tegal Telepon (0283) 340356
Email : sekretariat@smkastrindo.sch.id Website : www.smkastrindo.sch.id

Total skor

Skor maksimal:
No. 1 = ..........
No. 2 = ..........

No. 1 + No.2
Nilai Akhir = x 10
2

Tegal, Februari 2014


Mengetahui,
Kepala SMK Astrindo Tegal Guru Mata Pelajaran

Suswono, M.Kom Imam Bukhari, S.Kom, MM


NIPY 0881002006

Form No.: 13.01.03.05 PB 4 Rev . 00 Tgl . 18 -01- 14

You might also like