You are on page 1of 12
SMK NEGERI 11 MALANG {J Pelabunan Bakahuni No, + Telp, (0341) 836 S0/Fax (031)837271 Malang 85148 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan: SMKN 11 Malang Mata Pelajaran 2 Produktif Kelas/Semester XILTKI Alokasi waktu 2 4% 45 menit Standar Kompetensi_ : Membuat desain sistem keamanan jaringan Kompetensi Dasar 1, Mendesain sistem keamanan jaringan Indikator 2 1.1 Menjelaskan konsep dasar proxy server 1,2 Memasang proxy server pada sebuah jaringan komputer A. Tujuan Pembelajaran Setclah kegiatan belajar mengajar diharapkan peserta didik mampu: 1. Menjelaskan konsep dasar proxy server 2. Memasang proxy server pada sebuah jaringan komputer B. Karakter yang diharapkan Jujur, kreatif, inovatif dan logis, menghargai orang lain, tanggung jawab. C. Materi Ajar 1. Definisi proxy server Sebuah komputer server atau program komputer yang bertindak sebagai komputer lainnya, untuk menerima request terhadap konten dari sebuah jaringan internet. 2. Fungsi proxy server a. Conecting sharing Penghubung atau perantara pengambilan data dari dihantarkan ke IP lain ataupun ke IP komputer kita. b. Filtering Memblokir atau menutup alamatnya suatu IP yang tidak diinginkan, sehingga beberapa website tidak bisa diakses dengan menggunakan proxy tersebut. Web Caching Proxy juga digunakan sebagai media penyimpanan data suatu website dari query atau permintaan akses pengguna, client tidak harus melakukan kontak dengan server untuk meminta layanan, akan tetapi client dapat mendapatkan layanan (data) yang sudah tersimpan pada proxy server, dengan hal ini maka akses akan semakin cepat. Cara kerja proxy server Proxy server bekerja dengan mendengarkan request dari client internal Mengirim request tersebut ke jaringan ekstemnal seolah-olah proxy server itu senditi yang menjadi client. Pada waktu proxy server menerima respon dan server publik, ia memberikan respon tersebut ke client yang asli seolah-olah ia public server Ada 2 macam proxy yang populer digunakan yaitu : a. Proxy Tranparent Proxy Tranparent lebih mengutamakan fungsi sebagai perantara pengambilan data. Biasanya proxy Tranparent ini bisa kita gunakan untuk mempercepat akses ke suatu website, Meskipun perantara kita menggunakan proxy Transparent, IP kita tetap bisa terdeteksi atau terbaca pada server IP yang kita akses datanya dengan metode pelacakan IP yang lebih rumit. b. Proxy Animouse Dengan Proxy Animouse selain sebagai perantara pengambilan data, proxy ini juga akan memblokir data IP kita sehingga IP kita yang sebenarnya tidak bisa dibaca oleh server website yang kita ambil atau kita akses datanya, dan yang terbaca pada server website adalah IP Proxy tersebut. Tapi biasanya kecepatan akses lebih lambat dari pada Proxy Transparent. Beberapa Keuntungan dari Penggunaan memakai Proxy antara 1) Proxy bisa menyembunyikan identitas IP anda, 2) Mempercepat akses ke suatu website. 3) Dapat digunakan untuk mengakses suatu website atau IP yang diblokir oleh Penyedia ISP atau Penyedia jaringan Internet tertentu (Dengan Proxy Tertentu ) 4) Proxy dapat digunakan untuk memblokir akses ke suatu IP atau website ( Dengan Proxy tertentu ) 5) Meningkatkan Pr akan vacy atau keamanan karena proxy ii menfilter cookies yang tidak diinginkan dan tersimpan dalam keadaan ter- encrypsi ( Proxy Tertentu) D. Model/Metode Pembelajaran Metode: Talking stick E. Langkah —langkah Pembelajaran NO] Tahapan Kegiatan Alokasi ‘Guru Siswa ‘Waktu 1. [Pendahuluan a. Salam Mengawali pertemuan Menjawab salam dengan salam, b. Doa Menyuruh ketua kelas Berdoa dipimpin ketua memimpin doa kelas ©. Presensi ‘Absensi Kehadiran siswa. Memperhatikan dengan sunigguh-sungguh ‘Menyampaikan tujuan ‘Memperhatikan dengan pembelajaran sungguh-sungguh, ‘@ Apersepsi__| Menyampaikan tujuan Memperhatikan dengan 15 pembelajaran sungguh-sungguh Menit ‘Mengaitkan materi dengan | Merespon pertanyaan dari kehidupan sehari-hari siswa | guru seputar materi terkait dengan metode tanya jawab, ketika kalian hendak makan direstoran, apakah yang pertama kalian lakukan setelah berada direstoran tersebut? ‘Menayangkan video ilustrast_| Menonton video iustrasi tentang fungsi proxy server _| tentang fungsi proxy Tati @ Presentasi__| Menjelaskan materi tentang | Menyimak penjelasan guru definisi, fungsi, cara kerja, | yang diberikan guru dan dan jenis-jenis proxy server | mencatat jika ada 15 penjelasan yang diangeap | Menit penting ’, Pembagian | Membagi siswa secara Siswa duduk secara kelompok berkelompok yang terdiri__| berkelompok dengan 5 Menit dati 3 orang untuk anggota kelompok yang membentuk kelompok telah ditentukan diskusi ©. Kerja Membagikan lembar kerja | membaca,mengemati soal kelompok diskusi pada masing-masing | atau bahan diskusi pada kelompok Tembar kerja yang telah didapat serta menanyakan apabila ada yang kurang elas. Memonitor jalannya diskusi | Melakukan diskusi dari awal sampai akhir tentang perbedaan proxy transparent dan proxy animouse serta manfaat 20 Menit penggunaan proxy server Membimbing siswa dalam menyelesaikan pertanyaan pada lembar kerja diskusi Bertanya kepada guru jika ada kesulitan Meminta siswa mengumpulkan hasil disku kelompok Mengampulkan hasil diskusi kepada guru ‘@ Praktikum | Membagikan jobseet praktikum pada siswa serta memberikan penjelasan tentang prosedur praktikum ‘Menerima jobseet dan ‘mempethatikan penjelasan guru 10 Memonitor jalannya Melakukan praktikum Menit praktikum dati awal sampai | tentang setting proxy akhir jaringan Melakukan penilaian aspek _ | Melakukan praktikum psikomotorik dan afektif _| tentang setting proxy siswa jaringan 3.__| Penutup ‘@. Kesimpulan | Membimbing siswa untuk | Membuat kesimpulan membuat kesimpulan tentang | tentang apa yang telah materi yang telah telah dipelajari didiskusikan serta menggaris bawahi atau memberi penguatan terhadap kesimpulan yang telah disampaikan siswa Memberikan kesempatan | Menanyakan bagian 1B pada siswa untuk bertanya | materi yang belum jelas | y4onit mengenai materi yang belum | atau belum dimengerti |” dimengerti dari hasil diskusi yang telah dilakukan b.Memberikan | Menyuruh siswa mempelajari | Memperhatikan Pengarahan materi selanjutnya pengarahan guru ©. Doa Menyurah ketua kelas Ketua kelas memimpin | 2 Menit memimpin doa untuk doa mengakhiri pelajaran @ Salam Mengakhiri pelajaran dengan | Menjawab salam am penutup F. Sumber Belajar dan Media 1. Sumber belajar: a. Sukmaaji, Anjik dan Rianto. 2008, Jaringan Komputer. Jogjakarta: CV.ANDI OFFSET b. Madcoms. 2009, Membangun Sistem Jaringan Komputer, Jogiakarta: CV.ANDI OFFSET 2. Media: a. PC/komputer b. Internet ©. LCD/Projektor 4. Speaker G. Penilaian 1. Teknik Penilaian a. Tes tertulis, Bentuk instrumen: Lembar diskusi siswa 1)Soal diskusi Soal Diskusi Skor a,_Jelaskan perbedaan antara proxy transparent dan proxy animousel___4 b._Sebutkan manfaat menggunakan proxy server! 4 b. Non tes (unjuk kerja dan observasi) Bentuk Instrumen: Lembar Observasi H. Pedoman Penilaian 1. Penilaian soal uraian pada lembar diskusi siswa No Kriteria ‘Skor 1. _| Proxy transparent + Lebih mengutamakan fungsi sebagai kurir atau perantara pengambilan data 2 ‘IP kita tetap bisa terdeteksi atau terbaca pada server IP yang kita akses datanya dengan metode pelacakan IP. Proxy Animouse 2 ¢_Selain sebagai perantara, proxy akan memblokir data IP kita Schingga IP sebenarnya Kita tidak bisa dibaca oleh server website yang kita ambil atau kita akses datanya, dan yang terbaca pada server website adalah IP Proxy tersebut. a. Proxy bisa menyembunyikan identitas IP anda, b. Mempercepat akses ke suatu website. cc, Dapat digunakan untuk mengakses suatu website atau IP yang diblokir oleh Penyedia ISP atau Penyedia jaringan Internet tertentu (Dengan Proxy Tertentu ) d. Proxy dapat digunakan untuk memblokir akses ke suatu IP atau website ( Dengan Proxy tertentu ) e. Meningkatkan Privacy atau keamanan karena proxy ini akan menfilter cookies yang tidak diinginkan dan tersimpan dalam keadaan ter- encrypsi ( Proxy Tertentu) Skor maksimal Penskoran Skor Perolehan Nilai = 242" Perotehan eat “Skor maksimal * 100 © Rubrik Pe n Psikomotorik kecepatan ‘menghubungkan komputer server dan client dapat terhubung, dengan tepat dalam waktu yang singkat client dapat terhubung, dengan dalam waktu yang tepat client dapat terhubung | client dapat terhubung dengan kurang tepat dan | kurang tepat dalam dalam waktu yang tepat, | waktu yang melebihi ‘ASPEK KRITERIA PENILATAN 3 4 3 2 1 Ketepatan dan Komputer server dan | Komputer server dan | Komputerserver dan | Komputer server dan | Komputer server dan client dtidak apat, terhubung dengan waktu yang melebihi batas dan server client batas Ketepatan dan Tepat dalam’ Tepat dalam melakukan [Kurang Tepat dalam | Kurang Tepat Tidak tepat dalam’ kecepatan melakukan mengetikkan source | mengetikkan source. —_| mengetikkan source _| mengetikkan source mengetikkan source | mengetikkan source | code pada debian dalam | code pada debian dalam | code pada debian dalam. | code pada debian dalam code pada debian —_| code pada debian waktu yang tepat waktu yang tepat waktu yang melebihi | waktu yang melebihi dalam waktu yang batas batas singkat Ketepatan dan Tepat dalam Tepat dalam ‘Kurang tepat dalam ‘Kurang tepat dalam Tidak tepat dalam kecepatan mengkonfigurasi Ip | mengkonfigurasi Ip mengkonfigurasi Ip ‘mengkonfigurasi Ip mengkonfigurasi Ip mengkonfigurasi Ip | address, netmask, address, netmask, address, netmask, address, netmask, address, netmask, address, netmask, | gateway dan DNS gateway dan DNS gateway dan DNS dalam | gateway dan DNS dalam | gateway dan DNS dalam gateway, dan DNS | dalam waktu yang dalam waktu yang tepat_| waktu yang tepat waktu yang melebihi | waktu yang melebihi pada komputer client | singkat batas batas Hasil akhir praktikum (dapat memblokir situs web tertentu) Situs web dapat diblokir dalam waktu yang singkat ‘Situs web dapat diblokir dalam waktu yang tepat ‘Situs web dapat diblokir | Situs web tidak dapat dalam waktu yang diblokir dalam waktu melebihi batas yang tepat Situs web tidak dapat diblokir dalam waktu yang melebihi batas *) Singkat=lebih cepat dari waktu yang disediakan ueypjorg 1045 (nyuaray qom ‘smys apjoyquiour yedep) wana ead npye ESE HT "Ais Hep juoyo soynduroy eped SNC wep ‘Keaayed ‘qseunau ‘ssoappe 4j \seanSyuoyguur uyedoo0y wep ueyedooy x 100 Tadikator “ueqap eped apoo aaanos uepyy93uaUH ueyedaoay, uvp uryedayay, ikomotorik Jumlah skor yang didapat ian psil Lembar penilai wai s wep soaios sayndau03, g unyiunqnyguam 2 uuvyedo004 ay 2 ep ueyedo19y gs § z & s2 ! Zo242 8 # 8 R825 8 s £ BN G8 62n4 z & ga0u gal 8 a 2EQ4+4 a4 B ¢ 223 3 & 5 as ‘a 4 g 28 2 z -|slale[.] 228 é Skor maksimal 1 © Rubrik Penilaian Afektif ‘Aspek yang diniiai ‘Skor 1 Kehadiran siswa Hadir dan keluar tepat waktu Terlambat kurang dari 5 menit, keluar tepat Terlambat antara 5-10 menit, keluar lebih awal Terlambat antara 10-15 menit, keluar lebih awal Terlambat lebih 15 menit, tidak boleh masuk kelas. (tidak disertai alasan yang jelas) 2. | Kedisiplinan | mematuhi peraturan | Tidakmematubi satu | Tidak mematuhi dua | Tidak mematuhi tiga | Tidak mematuhi lebih mengikuti tata | yang disepakati di dari beberapa aturan | dari beberapa aturan | dari beberapa aturan | dari tiga dari aturan- tertib kelas yang disepakati.*) yang disepakati.*) yang disepakati.*) aturan yang disepakati.*) F*) Tidak mengikuti Kegiatan pembelajaran dengan tertib, membuat gaduh selama kegiatan pembelajaran berlangsung, bermain hp, ‘meninggalkan kegiatan pembelajaran tanpa alasan, , mengganggu teman yang lain, mendiskusikan selain materi diskusi pelajaran. 3__| Kerapian “Atribut pakaian ‘Atribut lengkap dan | Atribut tidak lengkap, _] Atribut tidak lengkap, | Berpakaian tidak rapi, lengkap dan berpakaian rapi, pakaian kurang rapi dan | pakaian kurang rapi, | melakukan lebih dari berpakaian rapi melakukan satu dari dari | melakukan dua dari melakukan tiga dari tiga tindakan tindakan berikut.**) tindakan berikut.**) | tindakan berikut.**) | berikut.**) FF*) melipat lengan baju, memakai topi terbalik, tidak memakai ikat pinggang sesuai dengan ketentuan, baju dikeluarkan, dasi tidak digunakan sesuai dengan ketentuan, seragam tidak sesuai dengan ketentwan 4 | Kesungguhan | Bersungguh-sungguh | Bersungguh-sungguh | Kurang bersungguh- Kurang bersungguh- | Tidak bersungguh- dalam mengikuti | dalam kegiatan dalam kegiatan sungguh dalam kegiatan | sungguh dalam kegiatan | sungguh dalam kegiatan kegiatan pembelajaran, pembelajaran, pembelajaran, kurang | pembelajaran, kurang | pembelajaran, sering pembelajaran | memperhatikan ‘memperhatikan ‘mempethatikan ‘memperhatikan tidak memperhatikan penjelasan dan penjelasan guru, penjelasan guru, penjelasan guru, sedikit | penjelasan guru, melaksanakan kegiatan | sedikit menanggapi | melaksanakan kegiatan | menanggapi instruksi__| mengabaikan instruksi sesuai instruksi guru. | instruksi guru. sesuai dengan instruksi | guru dari guru, guru. 3 _| Ketepatan dan | Menyeleseikan tugas | Menyeleseikan tugas _ | Menyeleseikan tugas Menyelescikan tugas | Menyeleseikan tugas kkecepatan dengan tepat dalam waktu yang singkat dengan tepat dalam waktu yang tepat dengan tepat dalam waktu kurang tepat dalam waktu yang tepat kurang tepat dalam 12 menyelesikan yang melebihi batas 5 ‘waktu yang melebihi tugas ‘menit) batas(= 10 menit) Keaktifan dan | Aktifdalam bertanya | Aktifdalam bertanya | Kurang aktifbertanya | Kurang aktif dalam Tidak aktif bertanya kerjasama an menyampaikan | dan menyampaikan —_ atau menyampaikan bertanya dan dan mengungkapkan diskusi di kelas pendapat, berpartisipasi dalam kegiatan diskusi kelompok, dapat bekerjasama dengan anggota kelompok pendapat, berpartisipasi dalam kegiatan diskusi kelompok, kurang dapat bekerjasama dengan anggota kelompok pendapat, berpartisipasi dalam kegiatan diskusi kelompok, dapat bekerjasama dengan anggota kelompok menyampaikan pendapat, kurang, berpattisipasi dalam kegiatan berkelompok, kurang dapat bekerjasama dengan anggota kelompok pendapat, tidak mengikuti kegiatan berkelompok 13 Lembar obsevasi afektif INDIKATOR 2 g & 5 2] 5 32 Zi) 2/2 3 : 32 « § 2/2 No NAMA SISWA sled ees g 2 = |= = | gs 22: |te2/22 |* g|£= | 2/255 | es = |& 2/23 |2/822 [222/22 | 5 S/2% |e) 252 /222 /22 [2 Eee |S|Z82 | SeF | st a | Me M/ Mee “28 2 i z F Zi 5 Keterangan penilaian afektif siswa: Total sekor maksimal: 30 Kriteria penilaian:5= Sangat baik 4= Baik 3= Cukup 2= Kurang Sangat kurang Perolehan nilai siswa: Jumlah skor yang didapat Nilai x 100 Skor maksimal 14

You might also like