You are on page 1of 7

Uji chi square (uji hipotesis komparatif kategorik tidak berpasangan 2 x 2)

Langkah-langkah melakukan uji chi square dengan spss

- Isi dahulu bagian variable view


- Analyze, descriptives statistics, crosstabs
- Masukan variable rokok ke dalam rows
- Masukan variable bblr ke dalam columns

merokok * bblr Crosstabulation

Bblr

tidak Ya Total

Merokok tidak Count 86 29 115

Expected Count 79.1 35.9 115.0

% within merokok 74.8% 25.2% 100.0%

ya Count 44 30 74

Expected Count 50.9 23.1 74.0

% within merokok 59.5% 40.5% 100.0%

Total Count 130 59 189

Expected Count 130.0 59.0 189.0

% within merokok 68.8% 31.2% 100.0%

Chi-Square Tests

Asymp. Sig. (2- Exact Sig. (2- Exact Sig. (1-


Value df sided) sided) sided)

Pearson Chi-Square 4.924a 1 .026

Continuity Correctionb 4.236 1 .040

Likelihood Ratio 4.867 1 .027

Fisher's Exact Test .036 .020

Linear-by-Linear Association 4.898 1 .027

N of Valid Casesb 189

a. 0 cells (,0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 23,10.

b. Computed only for a 2x2 table

- Menggambarkan deskripsi masing-masing sel untuk nilai observed dan row


- Nilai observed untuk sel masing-masing 86; 29;44 dan 30; sedangkan nilai rownya masing-masing
74,8%; 25,2%; 59,5% dan 40,5%.
- Tabel 2 x 2 ini layak untuk diuji dengan chi-square karena tidak ada nilai expected yang kurang dari
5 (0 cellls (0%) have expected count less that 5. The minimum expected count is 23.10)
- Dengan demikian secara statistic terdapat hubungan antara perilaku merokok dengan status BBLR.
BBLR
Merok Tidak Ya p
n % n %
Tidak 86 74,8 29 25,2
Ya 44 59,5 30 40,5 0,36
Total 130 68,8 59 31,2

UJI Fisher (Uji Komparatif kategorik tidak berpasangan 2 x 2 syarat uji chisquare tidak terpenuhi)

Langkah-langkah melakukan uji chi square dengan spss

- Isi dahulu bagian variable view


- Analyze, descriptives statistics, crosstabs
- Masukan variable jenis kelamin ke dalam rows
- Masukan variable status gizi ke dalam columns

jeniskelamin * statusgizi Crosstabulation

statusgizi

obesitas Baik underweight Total

Jeniskelamin laki-laki Count 1 9 4 14

Expected Count .9 10.7 2.3 14.0

% within jeniskelamin 7.1% 64.3% 28.6% 100.0%

perempuan Count 1 14 1 16

Expected Count 1.1 12.3 2.7 16.0

% within jeniskelamin 6.2% 87.5% 6.2% 100.0%

Total Count 2 23 5 30

Expected Count 2.0 23.0 5.0 30.0

% within jeniskelamin 6.7% 76.7% 16.7% 100.0%

1
Langkah-langkah melakukan uji kolmogrov-smirrov z dengan spss

- Analyze nonparamatrics test, 2-independent sample


- Masukan status gizi ke dalam test variable list
- Masukan jenis kelamin ke dalam grouping variable
- Aktifkan pilihan kolmogrov-smirrov z
- Aktifkan define group
- Masukan angka 1 (sebagai kode laki-laki) ke dalam group 1, angka 2 (sebagai kode perempuan) ke dalam group 2
- Klik continue, lalu klik OK
Chi-Square Tests

Asymp. Sig. (2-


Value df sided)

Pearson Chi-Square 2.766a 2 .251

Likelihood Ratio 2.890 2 .236

Linear-by-Linear Association 1.484 1 .223

N of Valid Cases 30

a. 4 cells (66,7%) have expected count less than 5. The minimum


expected count is ,93.

- Menggambarkan deskripsi masing-masing sel untuk nilai observed dan persentase kea rah kolom
- Tabel 2 x 3 ini tidak memenuhi kriteria chi square karena lebih dari 20% sel mempunyai expected yang
kurang dari lima
Untuk tabel 2 x 3 yang tidak memenuhi syarat chi square, kita dapat melakukan penggabungan sel.
Alternatif lain adalah uji Kolmogorov-smirnov Z jika variable berskala kategorik ordinal
Test Statisticsa

Statusgizi

Most Extreme Differences Absolute .223

Positive .223

Negative -.009

Kolmogorov-Smirnov Z .610

Asymp. Sig. (2-tailed) .851

a. Grouping Variable: jeniskelamin

Status
Gizi
Underweigh
Jenis kelamin Obesitas baik t p
n % n % n %
Laki-laki 1 7,1 9 64,3 4 28,6
Perempuan 1 6,3 14 87,3 1 6,8 0,851
Total 2 6,7 5 76,7 23 16,7
Uji komparatif

Langkah-langkah melakukan uji chi square dengan spss

- Isi dahulu bagian variable view


- Analyze, descriptives statistics, crosstabs
- Masukan variable tingkat pengetahuan ke dalam rows
- Masukan variable asupan kalori ke dalam columns

tingkatpengetahuan * asupankalori Crosstabulation

asupankalori

kurang Cukup lebih Total

tingkatpengetahuan Rendah Count 11 29 1 41

Expected Count 9.8 19.7 11.5 41.0

% within tingkatpengetahuan 26.8% 70.7% 2.4% 100.0%

Sedang Count 12 19 27 58

Expected Count 13.9 27.8 16.2 58.0

% within tingkatpengetahuan 20.7% 32.8% 46.6% 100.0%

Tinggi Count 1 0 0 1

Expected Count .2 .5 .3 1.0

% within tingkatpengetahuan 100.0% .0% .0% 100.0%

Total Count 24 48 28 100

Expected Count 24.0 48.0 28.0 100.0

% within tingkatpengetahuan 24.0% 48.0% 28.0% 100.0%

Chi-Square Tests

Asymp. Sig. (2-


Value df sided)

Pearson Chi-Square 27.485a 4 .000

Likelihood Ratio 32.283 4 .000

Linear-by-Linear Association 8.253 1 .004

N of Valid Cases 100

a. 3 cells (33,3%) have expected count less than 5. The minimum


expected count is ,24.
- Menggambarkan deskripsi masing-masing sel untuk nilai observed dan expected
- Tabel 3 x 3 ini tidak laak untuk di uji dengan chi square karena sel yang nilai expected kurang dari lima ada 33,3%
jumlah sel
- Alternatifnya menggabungkan kelompok pengetahuan tinggi dengan kelompok pengetahuan sedang

Langkah-langkah melakukan transformasi data untuk menggabungkan kelompok pengetahuan tinggi dengan sedang

- Transfrom, recode, recode into different variable


- Masukan pengetahuan ke dalam input variable
- Ketik tahu_2 ke dalam output variable
- Ketik klasifikasi pengetahuan 2 ke dalam label
- Klik change
- Klik old value and new values
- Isilah kotak old value dan kotak new values
- Logikanya adalah
a. Kode 1 (ols value, tetap menjadi kode 1 (new value)
b. Kode 2 (ols value, tetap menjadi kode 2 (new value)
c. Kode 3 (ols value, tetap menjadi kode 3 (new value)
- Klik continue
- Klik OK dan lihat hasilnya

tiingkatpengetahuan * asupankalori Crosstabulation

Asupankalori

kurang Cukup lebih Total

tiingkatpengetahuan 0 Count 11 29 1 41

Expected Count 9.8 19.7 11.5 41.0

% within tiingkatpengetahuan 26.8% 70.7% 2.4% 100.0%

Rendah Count 12 19 27 58

Expected Count 13.9 27.8 16.2 58.0

% within tiingkatpengetahuan 20.7% 32.8% 46.6% 100.0%

sedang+tinggi Count 1 0 0 1

Expected Count .2 .5 .3 1.0

% within tiingkatpengetahuan 100.0% .0% .0% 100.0%

Total Count 24 48 28 100

Expected Count 24.0 48.0 28.0 100.0

% within tiingkatpengetahuan 24.0% 48.0% 28.0% 100.0%


Chi-Square Tests

Asymp. Sig. (2-


Value df sided)

Pearson Chi-Square 27.485a 4 .000

Likelihood Ratio 32.283 4 .000

Linear-by-Linear Association 8.253 1 .004

N of Valid Cases 100

a. 3 cells (33,3%) have expected count less than 5. The minimum


expected count is ,24.

Asupan
kalori
Tingkat
pengetahuan Kurang Cukup Lebih P
n % n % n %
Rendah 12 20,7 19 32,8 27 46,6
Sedang+tinggi 1 100 0 0 0 0 0,04
Total 24 24 48 48 48 28

You might also like