You are on page 1of 11

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan pendidikan : SD N 3 Pagersari


Kelas : IV/1
Tema : selalu berhemat energi
Sub Tema : macam-macam sumber energi
Pembelajaran Ke : 3
Alokasi waktu : 1 X35 menit

A. KOMPETENSI INTI
1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diridalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,membaca) dan
bertanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaanTuhan dan kegiatannya,
dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah, dantempat bermain.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis,dalam karya
yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalamtindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia

B. KOMPETENSI DASAR
Bahasa indonesia
3.4.Menggali informasi dari teks cerita petualangan tentang lingkungan dan sumber daya alam
dengan bantuan guru dan teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan
memilah kosakata baku
IPA
3.4 Membedakan berbagai bentuk energi melalui pengamatan dan mendeskripsikan pemanfaatannya
dalam kehidupan sehari-hari.
SBdp
3.3. membedakan panjang pendek bunyi dan tinggi rendah nada dengan gerak tangan
4.5 menyanyikan lagu dengan gerak tangan dan badan sesuai tinggi rendah nada.

C. INDIKATOR
BAHASA INDONESIA
1. menyusun informasi tentang isi teks cerita
IPA
1. Menjelaskan tentang berbagai bentuk energi yang ada di lingkungan sekitar dan manfaatnya
SBdp
1. Menyanyikan dan membaca not angka lagu menanam jagung disertai gerakan anggota badan
sesuai tinggi rendahnya nada.

D. .TUJUAN
1. Melalui kegiatan membaca teks petualangan tentang ali si biji energi, siswa mampu
menyusun informasi tentang isi teks cerita engan baik.
2. Dengan kegiatan percobaan dan pengamatan uji panas matahari, siswa mampu
menjelaskan tentang berbagai bentuk energi yang ada di lingkungan sekitar dan
manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari dengan benar.
3. Dengan melihat notasi lagu, siswa dapat menyanyikan dan membaca not angka lagu
menanam jagung disertai gerakan anggota badan sesuai tinggi rendahnya nada dengan
baik.

E. MATERI
BAHASA INDONESIA : teks cerita dengan judul “Ali Si Biji Energi”
IPA : mengamati energi matahari di lingkungan sekitar
SBdp: Lagu menanam jagung

F. PENDEKATAN & METODE


Pendekatan : Scientific
Strategi : Cooperative Learning
Metode : pengamatan, Penugasan, Tanya Jawab, Diskusi Dan Ceramah
Model : tematik terpadu

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu
Pendahuluan 1. Guru memberi salam dan mengajak semua siswa 5 menit
berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-
masing (untuk mengawali kegiatan pembelajaran)
2. Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa
3. Guru menyiapkan semua alat dan bahan yang
diperlukan
4. Menginformasikan Tema yang akan dibelajarkan
dan tujuan yang akan dicapai.

Inti 1. Guru dan siswa menyanyikan lagu menanam 25 menit


jagung sesuai dengan notasi nada dan diiringi
gerakan badan.
2. Guru menjelaskan manfaat energi panas
matahari bagi makhluk hidup.
3. Guru mengelompokan siswa kedalam
kelompok kelompok, masing-masing kelompok
terdiri 3 orang dengan cara siswa mengambil
nomor di meja guru (nomor merupakan penanda
dari kelompok)
4. Siswa berkelompok sesuai dengan nomor yang
dimiliki.
5. Guru memberi petunjuk tentang percobaan yang
akan dilakukan, dan menugaskan siswa untuk
melaksanakan pengamatan. membuat tali dari
karet dan bunga dari sedotan.
6. Siswa mengerjakan tugas dari guru untuk
melakukan percobaan.
7. Sembari menunggu jalannya proses percobaan,
siswa diberi tugas membaca teks cerita ali si biji
energi.
8. Guru membagikan LKS dan siswa
mengerjakannya secara berkelompok.
9. Guru memberi kesempatan kepada setiap
kelompok untuk mempresentasikan hasil
diskusinya (mengkomunikasikan dan
konfirmasi), Memberi kesempatan kelompok
lain untuk mendengarkan dan memberikan
pendapatnya
10. Guru memperhatikan kelompok dalam
berdiskusi dan membacakan laporannya.
11. Guru mengadakan penilaian dengan mengamati
siswa.

penutup 1. Bersama-sama siswa membuat kesimpulan /


rangkuman hasil belajar selama sehari Bertanya 5 menit H. S
jawab tentang materi yang telah dipelajari UMBER
(untuk mengetahui hasil ketercapaian materi) DAN
2. Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk MEDIA
menyampaikan pendapat tentang pembelajaran Media :
yang dilaksanakan. - S
3. Guru membagikan soal evaluasi dan siswa apu tangan,
mengerjakannya secara individu. tissu,
4. Guru melakukan refleksi dari jalannya proses kertas
pembelajaran yang dilakukan. - T
5. Guru mengajak semua siswa berdo’a menurut eks cerita
agama dan keyakinan masing-masing (untuk “ali si biji
mengakhirii kegiatan pembelajaran). energi”
- N
otasi lagu menanam jagung di kebun kita
Sumber :
 Tematik terpadu Kurikulum 2013 Untuk SD/MI Kelas IV. 2013. Jakarta : Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan. Hal 12-18
I. PENILAIAN
1. Prosedur Penilaian
a. Penilain Proses
Menggunakan format pengamatan dilakukan dalam kegiatan pembelajaran sejak dari
kegiatan awal sampai dengan kegiatan akhir
b. Penilaian Hasil Belajar
Menggunakan instrumen penilaian hasil belajar dengan tes tulis dan lisan (terlampir)
2. Instrumen Penilaian
a. Penilaian Proses
1) Penilaian Kinerja
2) Penilaian Produk
b. Penilaian Hasil Belajar
 Esai atau uraian
3. Teknik penilaian : tes dan non tes.
- Instrumen penilaian, soal evaluasi, kunci jawaban, dan teknik penskoran terlampir.

Surakarta, 22 Oktober 2013


Mangetahui,
Instruktur PLPG Peserta PLPG

Nandiyah Abdulah Sutartinah

Lampiran 1
Materi pembelajaran

Bahasa indonesia
Kisah Ali Si Biji Energi
Aku Ali Si Biji Energi. Aku menanam biji-biji energi di sebuah ladang
yang luas di peternakanku. Saat matahari bersinar ada energi pada
cahaya matahari. Cahaya matahari membantu biji-bijiku tumbuh menjadi
tanaman-tanaman yang tinggi. Tanaman-tanamanku menyimpan energi
itu di dalam akar, batang, daun, dan butiran biji yang baru .
Dengan segera, aku akan tumbuh tinggi dengan daun-daun yang lebar dan biji-biji
yang baru. Kamu bisa memasak dan memakan aku supaya kamu memiliki energi. Energi
itu akan membantumu tumbuh, bergerak, dan berfikir.
Aku juga memberi makan hewan-hewan ternak dengan beberapa bagian dari tubuhku
sehigga mereka tumbuh besar dan sehat.(sumber: dengan terjemahan dari : http://www.eia.gov/kids)

IPA
Matahari memiliki peran yang besar dalam kehidupan, karena merupakan sumber
energi terbesar di bumi. Panas matahari berpengaruh terhadap aktivitas manusia di
bumi termasuk saat kita melakukan aktivitas olahraga.Manfaat energi matahari sangat beragam,
yaitu :
1. Mengeringkan pakaian
2. Penyuplai vitamin D bagi tubuh
3. Sebagai pendukung fotosintesis pada tanaman
4. Sebagai sumber energi
5. Sebagai penerangan
6. Sumber energi listrik alternatif
SDpd

LAMPIRAN 3
LEMBAR KERJA SISWA

Lembar Kerja Siswa (LKS)


1. Tema/ sub tema : 2. Selalu berhemat energi/ 2.1 macam – macam sumber energi.
Kelompok :
2. Anggota Kelompok : 1.
2.
3.
4.
Tugas1
Tugas 2
Dari tabel pengamatan hasil percobaan, tuliskan paling sedikit empat kesimpulan
mengenai pengaruh panas matahari pada percobaan kamu.
Tugas 3
Tulislah informasi yang kamu dapatkan dari cerita ali si biji energi dengan bahasamu sendiri secara
baik dan benar!
Lembar pengamatan diskusi

A. Lembar Observasi
1. Observasi dalam Menyelesaikan Tugas Kelompok

Aspek
No Nama Peserta Menghargai
Kerja Keaktifa Tanggung Jumlah Nilai
. Didik pendapat
sama n jawab
teman

Keterangan Skor:
1=Kurang
2=Cukup
3=Baik
4=Sangat Baik

Skor maksimal=16

Skor perolehan
Nilai = X 100
Skor Maksimal

Rublik penilaian SDpd

Kriteria Bagus Cukup Berlatih Lagi

Sesuai dengan tinggi Kurang dapat


Intonasi suara Tidak sesuai
rendahh not menyesuaiaikan

Suara saat
Jelas terdengar Kurang jelas Tidak terdengar
menyanyi

Tidak percaya diri


Sikap saat Berani dan penuh Cukup berani, tetapi
(malu, tidak mau
menyanyi percaya diri tampak masih ragu
menyanyi)

Lampiran 4
Kisi-Kisi Soal Evaluasi

KUNCI
Jenis
Kompetensi dasar Indikator No soal JAWABA
soal
N
Bahasa indonesia menyusun informasi tentang Tertulis 1-2 terlampir
3.4.Menggali informasi dari isi teks cerita
teks cerita petualangan
tentang lingkungan dan
sumber daya alam dengan
bantuan guru dan teman Tertulis 3-5
dalam bahasa Indonesia
lisan dan tulis dengan
memilih dan memilah
kosakata baku Menjelaskan tentang berbagai
bentuk energi yang ada di
IPA lingkungan sekitar dan
3.4 Membedakan berbagai manfaatnya
bentuk energi melalui
pengamatan dan
mendeskripsikan
pemanfaatannya dalam
kehidupan sehari-hari.

Lampiran 5
Soal evaluasi

Nama :

Jawablah pertanyaan berikut !


1. Kesimpulan apa yang kamu dapatkan dari teks cerita Ali Si Biji Energi?
2. Sebutkan manfaat dari sinar matahari!
3. Apa jadinya jika benda yang basah diletakkan di bawah sinar matahari?
4. Energi apa yang ada di lingkunganmu selain matahari ?
5. Sebutkan pemanfaatan energi matahari yang ada di lingkunganmu?

Kunci Jawaban :
1. Energi matahari menyinari tumbuhan agar cepat tumbuh besar dan berbuah.
2. Mengeringkan pakaian, Penyuplai vitamin D bagi tubuh, Sebagai pendukung fotosintesis
pada tanaman, Sebagai sumber energi, Sebagai penerangan, Sumber energi listrik
alternatif
3. Benda itu menjadi kering
4. Angin, air, batubara, minyak bumi
5. Pembangkit listrik tenaga surya, mengeringkan baju.

Penskoran

a. jumlah soal 5 butir.


b. Jawaban benar skor 100, jawaban salah skor 0.
c. Skor maksimal 100
d. Nilai akhir = perolehan skor = 100
5

You might also like