You are on page 1of 5
LEMBAGA KEBUAKAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA Gedung LKPP - Kompleks Rasuna Epicentrum, Jin. Epicentrum Tengah Lot 118 Jakarta Selatan 12940- www.ikpp.go.id Nomor :I852 jp.4.3/02/2018 Jakarta, 26 Februari 2018 Lampiran 4 (satu) berkas Hal Undangan Keikutsertaan Kegiatan Kepada Yth. Kepala Biro/Bagian/Bidang Hukum Kementerian/Lembaga/Satuan Kerja Perangkat Daerah/instansi Lainnya Sejalan dengan meningkatnya potensi sengketa pengadaan barang/jasa pemerintah, diperlukan penyelesaian permasalahan hukum yang komprehensif, cepat dan murah. Sesuai dengan Perpres 106 Tahun 2007 tentang Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah beserta perubahannya, salah satu tugas LKPP adalah memberikan saran, pendapat, rekomendasi dalam penyelesaian sanggah dan permasalahan hukum lainnya di bidang pengadaan barang/jasa pemerintah. Mengingat saat ini telah diundangkannya Peraturan Kepala LKPP Nomor 4 Tahun 2016 tentang Layanan Penyelesaian Sengketa Pengadaan BarangiJasa Pemerintah, LKPP akan menyelenggaraan Layanan Penyelesaian Sengketa Kontrak Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LPS PBJP). Berkenaan dengan hal tersebut, dalam rangka “Pengenalan Layanan Penyelesaian Sengketa Kontrak Pengadaan BarangiJasa Pemerintah”, kami mengundang Pejabat/Pegawai instansi Saudara dilingkup Biro/Bagian/Bidang Hukum sebagai salah satu peserta pada kegiatan tersebut, yang rencananya akan diselenggarakan pada: Hari/Tanggal : Senin, 12 Maret 2018 Pukul Pukul 08.30 WIB s/d selesai Tempat Ruang Serbaguna 2A dan 2B, lantai 2, Gedung LKPP Komplek Rasuna Epicentrum, JI. Epicentrum Tengah Lot 118, Jakarta Kiranya jika instansi Saudara berminat mengikuti kegiatan tersebut, mohon Saudara berkenaan menugaskan 1 (satu) personil Biro/Bagian/Bidang Hukum. Konfirmasi kehadiran dengan melakukan pendaftaran secara online melalui link http:l/bit.do/LPSPBJPLKPP. dan mengisi kemudian mengirimkan Lembar Konfirmasi sebagaimana terlampir ke alamat email: dirpph@Ikpp.go.id. Untuk informasi lebih lanjut Saudara dapat menghubungi contact person kami melalui Sdra. Didi Nahtadi (0896 4367 6157) atau Sdra, Ganang Dwi Prasetyo (0812 8499 1205) atau nomor telepon (021) 2991 2450 ext. 0343/0348. Demikian disampaikan, atas perhatian Saudara diucapkan terima kasih. ‘Tembusan: Deputi Bidang Hukum dan Penyelesaian Sanggah Lampiran| : KAK Kegiatan Nomor 152 1D.4.3/02/2018 Tanggal =, Februari 2018 KERANGKA ACUAN KEGIATAN PENGENALAN LAYANAN PENYELESAIAN SENGKETA KONTRAK PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH 1. DASAR HUKUM a. Reglement op de Rechtsvordering (RV); . Rechtsreglement Buitengewesten (RBg); Herzien Inlandsch Reglement (HIR); Undang-undang Nomor 5 Tahun 1986 tentang Peradilan Tata Usaha Negara beserta perubahannya; e. Undang-undang Nomor 30 Tahun 1999 tentang Arbitrase dan Alternatif Penyelesaian Sengketa; f. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2017 tentang Jasa Konstruksi, g. Peraturan Presiden Nomor 106 Tahun 2007 tentang Lembaga Kebijakan Pengadaan BaranglJasa Pemerintah; h. Peraturan Presiden Nomor 54 tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah beserta perubahannya; i. Peraturan Mahkamah Agung Nomor 1 Tahun 2016 tentang Prosedur Mediasi di Pengadilan; i. Peraturan Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 3 Tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja LKPP beserta perubahannya; k. Peraturan Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 4 tahun 2016 tentang Layanan Penyelesaian Sengketa Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah. aos 2. LATAR BELAKANG Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah merupakan serangkaian proses kegiatan dalam rangka memperoleh barang/jasa yang diawali dengan perencanaan kebutuhan hingga diselesaikannya seluruh kegiatan untuk memperoieh barang/jasa. Pada fase pelaksanaan pekerjaan, kerap para pihak yang melaksanakan pekerjaan mendapatkan hambatan-hambatan yang kemudian berakhir pada terjadinya sengketa antara para pihak, Berdasarkan perkembangan kebutuhan dan penyesuaian kondisi dalam rangka pembahasan perubahan ketentuan pengadaan barang/jasa, didapatkan fakta bahwa terdapat permasalahan- permasalahan yang penyelesaiannya tidak cukup hanya dengan melakukan perbalkan ketentuan semata, namun dengan memperbaiki struktur penunjang sistem pengadaan. Permasalahan yang terjadi berujung diselesalkan di pengadilan konvensional maupun lembaga diluar pengadilan yang menghabiskan banyak waktu dan biaya, akibatnya muncul masalah baru seperti penyelesaian sengketa yang lambat, biaya perkara yang mahal, terbatas pada sengketa tertentu, dan terbatas pada pihak tertentu. Terkait potensi permasalahan hukum di atas, diperiukan pendekatan penyelesaian permasalahan hukum secara efektif dan efisien. Tepatnya pendekatan penyelesaian permasalahan hukum yang dipilih berkaitan erat dengan mekanisme untuk menyelesaikan setiap permasalahan hukum pada tiap tahap proses Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah. Oleh karena itu, di tahun 2016 LKPP telah membentuk suatu layanan penyelesaian sengketa pengadaan barangljasa pemerintah dengan ditetapkannya Peraturan Nomor 4 Tahun 2016 tentang Layanan Penyelesaian Sengketa Kontrak Pengadaan BarangiJasa Pemerintah (LPS PBJP) pada tanggal 20 Mei 2016. Dalam tahap pengembangannya, LPS PBUP hanya memiliki layanan Arbitrase, namun setelah dikaji lebih lanjut dan mempertimbangkan kebutuhan ‘guna mencapai penyelesaian sengketa yang efektif dan efisien, LPS PBJP memiliki tambahan layanan menjadi mediasi, Konsiliasi, dan arbitrase. Layanan ini diberikan kepada Para Pihak yang mengajukan sengketa ke LPS PBJP, dimana pelaksanaanya dilakukan secara bertahap. Dalam rangka pengenalan atas layanan secara meluas, maka dipandang perlu untuk dilakukan kegiatan—ini-—skhususnya untuk ~—Biro/Bagian Hukum —_dilingkup Kementerian/Lembaga/Pemerintah Daerah/Instansi Lainnya. 3. MAKSUD DAN TUJUAN a. Maksud Maksud dilaksanakannya kegiatan ini adalah untuk mengenalkan layanan penyelesaian sengketa kontrak pengadaan barangijasa pemerintah Khususnya pada Biro/Bagian Hukum KILIDII. b. Tujuan Tujuan dilaksanakannya kegiatan ini untuk mengenalkan layanan penyelesaian sengketa kontrak pengadaan barang/jasa pemerintah, terkait: 1) Prosedur dan mekanisme dalam Layanan Penyelesaian Sengketa Kontrak Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LPS PBJP); 2) Pengenalan Aplikasi Sistem Elektronik Layanan Penyelesaian Sengketa (SIELSA) Layanan Penyelesaian Sengketa Kontrak Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LPS PBJP); 3) Halal lainnya yang berkaitan dengan Layanan Penyelesaian Sengketa Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LPS PBJP). 4. RINCIAN KEGIATAN a. Pelaksanaan Hari Senin, 12 Maret 2018 Pukul £08.30 WIB s.d selesai Tempat : Ruang Serbaguna 2A dan 2B, Lt. 2, Gedung LKPP Jl, Epicentrum Tengah Lot 11B, Jakarta Selatan, DK! Jakarta b. Susunan Acara* Adapun susunan acara dapat dilihat pada Tabel berikut: SUSUNAN ACARA PENGENALAN LAYANAN PENYELESAIAN SENGKETA KONTRAK PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH No Pukul Materi Narasumber Senin, 12 Maret 2018 1 | 08.30 Wie - 09.00 WIB Registrasi Hari Ke-1 2 | 09,00WIB - 10.00 WiB Pembukasn Diskusi Pembahasan Kasus-Kasus yang pernah digjukan ke LPS PBJP" Bapak Setya Budi Arijanta - Direktur Penanganan Permasalahan Hukum 3 | 10.00WIB-11.00WIB | Pengenalan Aplikasi SIELSA LPS PBJP ba era 4 | 1100-1230 mB Pengenalan Mediasi Narasunber 5 | 1220we—1320We ISHOMA Narasumber Mudjisentosa 6 | 13.90WIB - 16.00WiB Pembahasan Meteri: PERKA & SOP Layanan Penyelesaian ‘Sengketa Konirak PBJP (Kepala Subdirektorat Penanganan Permasalahan Kontrak) Moderator: Febri Kamalisa Rachman (Penelaah Kebijakan Pengadaan BaranglJasa) 7 | 16.00 wi - 16.30 WiB Penutup & Cek Out *Susunan acara dapat berubah menyesuaikan kondisi 5. Peserta: a, Pegawai Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP); b. Biro/Bagian/Bidang Hukum dari Kementerian/Lembaga/Satuan Kerja Perangkat Daerah/instansi Lainnya. 6. Mekanisme Konfirmasi Kehadiran Bagi peserta yang hendak mengikuti Kkegiatan, mohon terlebih dahulu untuk mengkonfirmasi pendaftaran online melalui link http://bit.do/LPSPBJPLKPP dan mengisi kemudian mengirim Lembar Konfirmasi ke alamat email: dirpph@Ikpp.go.id. LKPP hanya menanggung biaya Fullday Meeting selama kegiatan berlangsung, adapun biaya yang dikeluarkan selain hal tersebut (hotel, transportasi, Uang Harlan) bukan merupakan tanggungjawab LKPP. Peserta tidak dipungut biaya dalam keikutsertaan kegiatan ini. Lampiran II: Lembar Konfirmasi Nomor 185% 10.4.5/02/2018 Tanggal -:- 26 ‘Februari 2018 LEMBAR KONFIRMASI PESERTA* PENGENALAN LAYANAN PENYELESAIAN SENGKETA KONTRAK PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH Saya yang bertanda tangan dibawah ini: Nama zi i Jenis Kelamin : Laki-laki / Perempuan (coret salah satu) NIP Jabatan Golongan/Pangkat Unit Kerja & Instansi Alamat Instansi TelpiHP E-mail Bersedia untuk mengikuti kegiatan Pengenalan Layanan Penyelesaian Sengketa Kontrak Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah yang diselenggarakan oleh Direktorat Penanganan Permasalahan Hukum LKPP pada hari Senin, 12 Maret 2018 di Ruang Serbaguna 2A dan 2B Lantai 2, Gedung LKPP. Jumlah peserta pada kegiatan ini dibatasi sebanyak 100 (seratus) orang”. Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih 2018 Peserta, Atasan langsung Gerson --) oe ) “Harap dikirim melalui email dirpph@Ikpp.go.id dengan subjek Kegiatan LPS PBJP”, paling lambat pengiriman hari Senin, 5 Maret 2017 *+Kuota peserta dapat berubah.

You might also like